Anda di halaman 1dari 25

Kualitatif

Studi Kasus
Christine B. M. Rumokoy
132114153050
Feny Dwi Anggraeni
132114153001
Hayatus Saa’adah A.L
132114153011
Maria Norberta Bwariat
132114153033
Kritis Ardiansyah S
132114153051
Marniyah
132114153028
Vera Veriyallia
132114153032 KELOMPOK
STUDY
CASE
PATIENT
BREAST
Latar Belakang
Seiring dengan perkembangan zaman, kebutuhan akan pelayanan

kesehatan yang optimal semakin dituntut oleh masyarakat. Salah satu

upaya yang dapat dilakukan perawat demi meningkatkan mutu dan

kualitas pelayanan kepada masyarat adalah mampu mengembangkan

suatu penelitian yang tentunya akan memberikan konstribusi perbaikan

bagi pelayanan keperawatan maupun pada pengembangan ilmu

keperawatan. Metode penelitian studi kasus (case study) merupakan salah

satu jenis penelitian yang dapat menjawab beberapa issue atau objek akan

suatu fenomena terutama di dalam cabang ilmu sosial.


Rumusan masalah
• Definisi Study kasus?
• Kapan studi kasus mulai digunakan?
• Bagaimana studi kasus digunakan?
• Mengapa memilih metode studi kasus?
• Manfaat penelitian studi kasus?
• Pembahasan Jurnal Studi kasus?
Tujuan umum
Memahami konsep teori Riset kualitatif desain Study kasus pada

pasien kanker payudara


Tujuan umum
1.Mengetahui dan memahami peneletian Studi kasus

2.Mengetahui desain dan instrumen penelitian


3.Mengetahui cara pengumpulan data
4.Mengetahui Teknik anlisa data
5. Mengetahui laporan study kasus
Manfaat
Melalui pembelajaran ini, kita dapat mengetahui tentang teori konsep

penelitian kulitatif studi kasus dengan penelitian pasien kanker payudara.


Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Studi Kasus ialah suatu serangkaian kegiatan ilmiah yang
dilakukan secara intensif, terinci dan mendalam tentang
suatu program, peristiwa, dan aktivitas, baik pada tingkat
perorangan, sekelompok orang, lembaga, atau organisasi
untuk memperoleh pengetahuan mendalam tentang
peristiwa tersebut

Jika ada beberapa kasus di suatu lembaga atau organisasi, peneliti Studi Kasus
sebaiknya memilih satu kasus terpilih saja atas dasar prioritas. Tetapi jika ada
lebih dari satu kasus yang sama-sama menariknya sehingga penelitiannya
menjadi Studi Multi-Kasus, maka peneliti harus menguasai kesemuanya
dengan baik untuk selanjutnya membandingkannya satu dengan yang lain.
Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus mulai studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Hingga saat ini Studi Kasus sudah berusia lebih dari 70
tahun. Sejak kemunculannya, jenis penelitian ini
memperoleh banyak kritik karena dianggap analisisnya
lemah, tidak objektif dan penuh bias, tidak seperti
penelitian kuantitatif yang menggunakan statistik
sebagai alat analisis.

walaupun memperoleh banyak kritik, Studi Kasus tetap digunakan bahkan


semakin meluas, khususnya untuk studi ilmu-ilmu sosial --- mulai dari
psikologi, sosiologi, ilmu politik, antropologi, sejarah, dan ekonomi hingga
ilmu-ilmu terapan seperti perencanaan kota, ilmu manajemen, pekerjaan
sosial, dan pendidikan.
Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Seperti halnya jenis penelitian kualitatif lainnya, yakni fenomenologi, etnografi,
etnometodologi, grounded research dan studi teks, Studi Kasus juga dilakukan dalam
latar alamiah, holistik dan mendalam.

Alamiah artinya kegiatan pemerolehan data dilakukan dalam konteks kehidupan nyata
(real-life events). Tidak perlu ada perlakuan-perlakuan tertentu baik terhadap subjek
penelitian maupun konteks di mana penelitian dilakukan. Biarkan semuanya
berlangsung secara alamiah. Holistik artinya peneliti harus bisa memperoleh informasi
yang akan menjadi data secara komprehensif sehingga tidak meninggalkan informasi
yang tersisa. Dari data akan diperoleh fakta atau realitas.
Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Studi Kasus bisa dipakai untuk memenuhi minat
pribadi karena ketertarikannya pada suatu persoalan
tertentu, dan tidak untuk membangun teori tertentu

Agar sebuah kasus bisa digali maknanya peneliti


harus pandai-pandai memilah dan memilih kasus
macam apa yang layak diangkat menjadi tema
penelitian.
Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Menurut Lincoln dan Guba, sebagaimana dikutip Mulyana (2013: 201- 202),
keistimewaan Studi Kasus meliputi hal-hal sebagai berikut:

1.Studi Kasus merupakan sarana utama bagi penelitian emik, yakni menyajikan pandangan subjek yang
diteliti

2.Studi Kasus menyajikan uraian menyeluruh yang mirip dengan apa yang dialami pembaca dalam
kehidupan sehari-hari (everyday reallife),

3.Studi Kasus merupakan sarana efektif untuk menunjukkan hubungan antara peneliti dengan subjek atau
informan
4.Studi Kasus memungkinkan pembaca untuk menemukan
konsistensi internal yang tidak hanya merupakan konsistensi gaya
dan konsistensi faktual tetapi juga keterpercayaan (trustworthiness)

5.Studi Kasus memberikan “uraian tebal” yang diperlukan bagi


penilaian atas transferabilitas

6.Studi Kasus terbuka bagi penilaian atas konteks yang turut


berperan bagi pemaknaan atas fenomena dalam konteks tersebut.
Apa itu studi Kapan studi Bagaimana Mengapa
kasus? kasus studi kasus memilih
digunakan? dilakukan? metode SK?

Beberapa
Langkah2
manfaat
penelitian
penelitian
SK SK
Langkah-langkah studi kasus
1. Pemilihan tema, topik, kasus
2. Pembacaan literatur
3. Perumusan fokus dan masalah penelitian
4. Pengumpulan data
5. Penyempurnaan data
6. Pengolahan data
7. Analisis data
8. Proses analisis data
9. Dialog teoretik
10. Triangulasi Temuan (Konfirmabilitas)
11. Simpulan Hasil Penelitian
12. Laporan Penelitian
Jurnal
Studi Kasus
Tersaji 3 contoh jurnal studi kasus
JURNAL
STUDI KASUS 1
JURNAL
STUDI KASUS 2
JURNAL
STUDI KASUS 3
DAFTAR PUSTAKA
Endraswara, Suwardi. 2012. METODOLOGI PENELITIAN KEBUDAYAAN. Yogyakarta: GADJAH MADA
UNIVERSITY PRESS.
Horby, A S. 1989. OXFORD ADVANCED LEARNER’S DICTIONARY., Fourth Edition. Oxford: Oxford University
Press.
Mulyana, Dedy, dan Solatun. 2007. METODE PENELITIAN KOMUNIKASI. BANDUNG: PT REMAJA
ROSDAKARYA.
Mulyana, Dedy. 2013. METODOLOGI PENELITIAN KUALITATIF: PARADIGMA BARU ILMU KOMUNIKASI
DAN ILMU SOSIAL LAINNYA. Bandung: PT REMAJA ROSDAKARYA.
Stake, Robert E. 1994. “Case Studies” in Norman K. Denzin and Yvonna S. Lincoln (eds.). “Handbook of Qualitative
Research”, Thousand Oaks, California: SAGE Publications, Inc.
Yin, Robert K. 1994. CASE STUDY RESEARCH. Thousand Oaks, London, New Delhi: SAGE Publications.
Yunus, Hadi Sabari. 2010. Metode Penelitian Wilayah Kontemporer. Yogyakarta: PUSTAKA PELAJAR
DAFTAR PUSTAKA
Borbasi, S. (2004). Navigating the maze of nursing research: An interactive learning adventure. Australia: Elsevier.
Denzin, N. & Lincoln, Y. (2004). Handbook of qualitative research. (2 nd edition). California: Sage Publication.
Karra, M., Stark, N., & Wolf, J. (1997). Male involvement in family planning: A case study spanning generations of a
South Indian family. Studies in Family Planning, vol. 28, No.1.
Munhall, P. ( 2001). Nursing research: A qualitative perspective. (3rd edition). Canada: Jones and Bartlett Publisher.
Polit, D. & Beck, C. (2004). Nursing research: Principle and methods. (7th edition). Philadelphia: J.B. Lippincott
Company.
Robert, K & Taylor, B. (2002). Nursing research process: An Australian perspective, (2nd edition). Australia: Nelson
Australia Pty.
Yin, R. (2003). Case study research: Design and methods. (3rd edition). California: Thousands Oaks.
Sun, Y., Shigaki, C. L., & Armer, J. M. (2020). The influence of breast cancer related lymphedema on women’s return-
to-work. Women’s Health, 16. https://doi.org/10.1177/1745506520905720
Terima Kasih
Semoga hari Anda luar biasa.

Anda mungkin juga menyukai