Anda di halaman 1dari 21

DAFTAR BAHAN

MAKANAN PENUKAR
(DBMP)
Apa itu DBMP?
DBMP adalah daftar yang berisi 7 golongan bahan
makanan. Bahan makanan pada tiap golongan dalam
jumlah (dapat berbeda setiap makanan) yang
dinyatakan bernilai energi dan zat gizi yang sama. Oleh
karenanya satu sama lainnya dapat saling menukar dan
disebut 1 satuan penukar.
PENGGOLONGAN DBMP
7 Golongan:
• DBMP I (A)
1. Golongan I (sumber karbohidrat)
• DBMP II (B)
2. Golongan II (sumber protein
• DBMP II lebih detail karena hewani)
untuk golongan lauk hewani dan 3. Golongan III (sumber protein
susu dikelompokkan menjadi nabati)
lemak rendah, sedang dan 4. Golongan IV (sayuran)
tinggi.
5. Golongan V (buah dan gula)
6. Golongan VI (susu)
7. Golongan VII (minyak dan lemak)
DBMP
Keuntungan menggunakan DBMP adalah cepat
dalam menghitung jumlah energi, praktis dan
mudah diingat, namun tidak dapat mengetahui
kandungan gizi lainnya seperti vitamin dan
mineral.
DBMP
DBMP untuk masing-masing golongan, dapat dihitung beratnya untuk
menghasilkan nilai energi dan zat gizi yang relatif sama. Jadi pada
masing-masing golongan BM tersebut dapat ditukar dengan nilai gizi yg
sama namun beratnya berbeda.

Namun perlu diingat bahwa BM dari satu golongan tidak dapat ditukar
dgn BM dari golongan lain, misalnya nasi ditukar dgn daging ayam.
7 Golongan DBMP
Golongan I (sumber
karbohidrat)

Daftar pangan sumber karbohidrat sebagai


penukar 1 (satu) porsi nasi.
Golongan II (sumber protein
hewani)
Golongan III (sumber
protein nabati)
Golongan IV (sayuran)
Berdasarkan kandungan zat
gizinya kelompok sayuran dibagi
menjadi 3 golongan, yaitu:
1. Golongan A
2. Golongan B
3. Golongan C
Golongan IV (sayuran)
Golongan C, kandungan zt gizi per porsi (100 gram) adalah : 50 Kal, 10
gram karbohidrat, dan 3 gram protein. Satu (1) porsi sayuran adalah
kurang lebih 1 (satu) gelas sayuran setelah dimasak dan ditiriskan.
Golongan V (buah dan gula)

Kandungan zat gizi perporsi buah


(setara dengan 1 buah Pisang
Ambon ukuran sedang) atau 50
gram, mengandung 50 Kalori dan
10 gram Karbohidrat.
Golongan V (buah dan gula)
Golongan V (buah dan gula)
Jenis pangan ini hampir seluruhnya terdiri dari karbohidrat sederhana.
Kandungan gizi satu (1) porsi gula tebu (pasir) dengan ukuran satu (1)
sendok makan atau 10 gram adalah : 37 Kalori dan 9 gram Karbohidrat.
Golongan VI (susu)
Golongan VII (minyak dan lemak)

Lemak Tak Jenuh


Satu satuan penukar mengandung 50
Kkal dan 5 gram lemak
Golongan VII (minyak dan lemak)

Lemak Jenuh
Satu satuan penukar mengandung
50 Kkal dan 5 gram lemak
(Ukuran Rumah Tangga) URT
• Adalah satuan jumlah dari bahan makanan atau makanan yg dinyatakan dalam
ukuran peralatan yang digunakan di rumah tangga sehari-hari seperti : piring,
sendok, gelas, potongan, buah, ikat, dsbnya
• Daftar URT : menaksir jumlah BM, bila ingin mengkonversikan dari URT ke ukuran
berat (gram) dan ukuran volume (liter)
• URT setiap daerah berbeda-beda → perlu dikoreksi sesuai URT yg digunakan,
terutama ukuran potong, buah, butir, iris, bungkus, biji, batang, ikat, dll.
Latihan Soal
1. 100 gram nasi = ... gram bihun
2. 40 gram daging ayam = ... gram daging sapi
3. 2 ptg tahu = ... gram
4. 100 gram brokoli = ... gram wortel
5. 3 buah kurma = ... gram
Latihan Soal

Anda mungkin juga menyukai