Anda di halaman 1dari 5

PENDAMPINGAN DIDALAM MENGHADAPI ORANG SAKIT /

SAKARATUL MAUT

Perawat memiliki peran untuk memenuhi


kebutuhan biologis, sosiologis, psikologis, dan
spiritual klien. Akan tetapi, kebutuhan spiritual
seringkali dianggap tidak penting oleh perawat.
Padahal aspek spiritual sangat penting
terutama untuk pasien yang didiagnosa
harapan sembuhnya sangat tipis dan
mendekati sakaratul maut dan seharusnya
perawat bisa membimbing pasien saat
sakaratul maut hingga meninggal dengan
tenang.
PENDAMPINGAN DIDALAM MENGHADAPI ORANG SAKIT /
SAKARATUL MAUT

Dalam konsep islam, fase sakaratul maut sangat menentukan baik atau tidaknya seseorang terhadap
kematiannya untuk menemui Allah dan bagi perawat pun akan dimintai pertanggungjawabannya nanti untuk
tugasnya dalam merawat pasien di rumah sakit.
Dan fase sakaratul maut adalah fase yang sangat berat dan menyakitkan seperti yang disebutkan Rasulullah
tetapi akan sangat berbeda bagi orang yang mengerjakan amal sholeh yang bisa menghadapinya dengan tenang
dan senang hati.
Ini adalah petikan Al-Quran tentang sakaratul maut,,

” Datanglah sakaratul maut dengan sebenar-benarnya.”(QS.50:19).

“ Alangkah dahsyatnya ketika orang-orang yang zalim (berada) dalam tekanan-tekanan sakaratul maut.” (QS.
6:93)
Dalam Al-hadits tentang sakaratul maut..
Al-Hasan berkata bahwa Rasulullah SAW pernah mengingatkan mengenai rasa sakit dan duka akibat kematian.
Beliau bertutur, “Rasanya sebanding dengan tiga ratus kali tebasan pedang.” (HR.Ibn Abi ad-Dunya)
PENDAMPINGAN DIDALAM MENGHADAPI ORANG SAKIT /
SAKARATUL MAUT

HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN BAGI PERAWAT

BERSIKAP TENANG & TIDAK TAKUT MENTALQIN ُ ‫الَ ِإ َلهَ ِإ ّالهَللا‬ MUNUTUPI JENAZAH

LINK VIDIO TATA CARA MENTALQIN MAYIT https://youtube.com/watch?v=kyhs1jsjgXc&feature=share


PENDAMPINGAN DIDALAM MENGHADAPI ORANG SAKIT /
SAKARATUL MAUT

MEMANDIKAN JENAZAH
Syariat Islam menetapkan bahwa setiap orang Islam yang meninggal dunia, jenazahnya harus dirawat
oleh orang Islam yang hidup. Hukumnya adalah fardhu kifayah, artinya suatu kewajiban apabila telah
dilaksanakan oleh satu orang muslim maka gugurlah suatu kewajiban itu terhadap yang lain.
Kewajiban seorang muslim di dalam merawat jenazah yaitu memandikan jenazah, mengkafani
jenazah, menshalatkan jenazah, dan menguburkan jenazah.

MEMANDIKAN JENAZAH MENGKAFANI JENAZAH MENSHOLATI JENAZAH


PENDAMPINGAN DIDALAM MENGHADAPI ORANG SAKIT /
SAKARATUL MAUT

TUTORIAL
MEMANDIKAN JENAZAH MENGKAFANI JENAZAH MENSHOLATI JENAZAH

LINK VIDIO TUTORIAL LINK VIDIO TUTORIAL LINK VIDIO TUTORIAL


https://youtu.be/iy7Thk9iJt0 https://youtu.be/YZaLuVkih54 https://youtu.be/775B1qBBMg8

Anda mungkin juga menyukai