Anda di halaman 1dari 9

WAKAF

X MIPA 5 SMAN 1 BOYOLALI


Disusun oleh :
• Danadyaksa Rafanzi Pambudi (10)
• Noverisya (24)
• Shinta Nur Setyaningrum (32)
Pengertian Wakaf
Menurut Bahasa
Berasal dari Bahasa arab yaitu Waqofa yang berarti menahan atau
menghentikan
Ulama mengartikan wakaf sebagai berikut :
Imam Nawawi
Wakaf artinya menahan harta yang dapat diambil manfaatnya bukan
untuk dirinya sementara benda itu tetap ada padanya dan digunakan
manfaatnya untuk kebaikan dan mendekatakan diri kepada Allah

·Syaikh Umairah dan Ibnu Hajar Al-Haitami

Pengertian Wakaf adalah menahan harta yang bisa dimanfaatkan dengan menjaga
keutuhan harta tersebut dan memutuskan kepemilikan barang tersebut
dari pemiliknya untuk hal yang dibolehkan

Wakaf Ibnu Arafah


Wakaf adalah memberikan manfaat sesuatu pada batas waktu
Menurut Istilah keberadaannya, bersamaan tetapnya wakaf dalam kepemilikan
si pemilikmya meski hanya perkiraan

Komplikasi Hukum Islam


Wakaf adalah perbuatan memisahkan sebagian dari benda
miliknya dan melembagakannya guna kepentingan ibadah atau
keperluan umum lainnya sesuai ajaran islam
Dalil Perintah Wakaf
Tidak ada dalil Al-Quran yang secara khusus mengatur tentang wakaf
karena wakaf termasuk infaq fi sabilillah

01 -Bentuk membelanjakan harta yang baik


Q.S. Al-Baqarah(2):267 Wahai orang-orang yang beriman! Infakkanlah
sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik dan sebagian dari apa yang Kami
keluarkan dari bumi untukmu. Janganlah kamu memilih yang buruk untuk
kamu keluarkan, padahal kamu sendiri tidak mau mengambilnya melainkan
dengan memicingkan mata (enggan) terhadapnya. Dan ketahuilah bahwa Allah
Mahakaya, Maha Terpuji.
02 -Ukuran kesempurnaan iman
Q.S. Ali ‘Imran (3):92 Kamu tidak akan memperoleh kebajikan,
sebelum kamu menginfakkan sebagian harta yang kamu cintai. Dan
apa pun yang kamu infakkan, tentang hal itu sungguh, Allah Maha
Mengetahui.
03 -Sumber pahala yang berlipat ganda
Q.S Al-Baqarah(2):261 Perumpamaan orang yang menginfakkan hartanya
di jalan Allah seperti sebutir biji yang menumbuhkan tujuh tangkai, pada
setiap tangkai ada seratus biji. Allah melipat gandakan bagi siapa yang Dia
kehendaki, dan Allah Mahaluas, Maha Mengetahui.
Wakaf ahli atau wakaf dzurri

Macam- Wakaf yang ditunjukkan kepada orang-orang tertentu,


seseorang atau lebih, keluarga si wakif atau bukan.

macam Wakaf Khairi


Wakaf untuk kepentingan keagamaan atau

Wakaf
kemasyarakatan

Wakaf produktif
Harta yang diwakafkan untuk kegiatan produksi dan
hasilnya disalurkan sesuai dengan tujuan wakaf.
Syarat & Ketentuan Wakaf
Terdapat beberapa syarat dan ketentuan wakaf yang harus dipenuhi agar wakaf bisa
dilaksanakan, yaitu:

Nazhir atau orang yang Harta Benda Wakaf


Wakif atau orang yang atau harta yang
mewakafkan harta. akan bertanggung jawab
mengelola harta wakaf diwakafkan.
tersebut.

Ikrar wakaf untuk kehendak Peruntukan harta benda Jangka waktu


mewakafkan sebagian harta wakaf atas harta yang wakaf.
bendanya demi kepentingan tersedia.
orang banyak.
Hikmah Wakaf
1. Memperoleh pahala berlipat ganda dari Allah.
2. Memupuk kepedulian sosial.
3. Menghimpun dana bagi pengembangan dan kelangsungan
agama islam di suatu daerah.
4. Kesempatan untuk beramal jariyah.
5. Menghilangkan jurang pemisah antara si kaya dan si miskin.
6. Meningkatkan kerjasama dan silaturahmi dalam sistem
perekonomian.
7. Menciptakan lembaga yg beroriantasi pada pelayanan umat.
8. Melaksanakan strategi pembangunan ekonomi umat islam
secara benar.
Terima kasih!
Ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai