Anda di halaman 1dari 11

“Visi dan Misi Penciptaan Manusia”

Anggota :
Shela Elyda Puspita Sari (5211181183)
Wida Nurul Aeni (5211181189)
Lingkup Materi

Perencanaan Penciptaan Manusia

Proses Penciptaan Manusia

Visi dan Misi Penciptaan Manusia

Tugas Manusia

Perbedaan Manusia degan Makhluk Lain

Hikmah dari Penciptaan Manusia


Perencanaan Penciptaan
Manusia
Al-Qur’an menyatakan bahwa manusia memang merupakan
makhluk paling sempurna yang diciptakan oleh Allah.sebelum
manusia diciptakan pada al qur’an dijelaskan bahwa ada percakapan
antara allah dengan malaikat mengenai penciptaan manusia.pada
surat al baqarah ayat 30 telah dijelaskan seperti berikut:
yang artinya : ingatlahketika tuhanmu berfirman pada para
malaikat :”sesungguhnya Aku hendakmenciptakan khalifah
dibumi.mereka (malaikat) menjawab berkata :”mengapa engkau
hendak menjadikan khalifah dibumi itu orang yang akan membuat
kerusakan padanya dan menumpahkan darah,padahal kami
(malaikat) senantiasa bertasbih dengan memuji engkau dan
mensucikan  engkau ? allah berfirman : sesungguhnya allah
mengetahui apa yang sedang kamu ketahui”.
Proses Penciptaan Manusia

proses penciptaan manusia tidak hanya dapat dijelaskan


secara ilmiah justru penjelasan proses penciptaan manusia
sudah lebih dulu dijelaskan pada al-qur’an,lebih tepatnya
terdapat pada surat Al Mukminun ayat 12-14
Allah menjelaskan bahwa manusia dicptakan dari sari pati
tanah,kemudihan allah menjadikannya air mani pada tempat
yang kukuh dan terpelihara maksudnya adalah rahim.Kemudihan
air mani itu dijadikan segumpal darah,lalu segumpal darah itu
dijadikan segumpal daging,kemudihan segumpal daging itu
dijadikan lagi menjadi tulang-tulang.Kemudihan tulang-tulang itu
diliputi dengan daging dan akhirnya menjadi suatu bentuk yang
lain ymaha suci allah sebaik-baik pencipta. (Al mukminun ayat
12-14).
Visi dan Misi Penciptaan
Manusia

1. Tujuan
• Mengabdi kepada Allah SWT
• Menjadi khalifah fil ard dan tidak berbuat
kerusakan di muka bumi
• Mengejar Tujuan Akhirat
2. Visi dan Misi
Ayat alqur’an yang berhubungan dengan visi
dan misi penciptaan manusia adalah surat ADZ-
DZARYAT ayat 56 
Artinya: ” Dan aku tidak menciptakan jin dan
manusia melainkan supaya mereka menyembah
Ku.(Q.S ADZ-DZARYAT ayat 56)
• Misi
Pada ayat itu juga dijelaskan bahwa  misi penciptaan
manusia yaitu sebagai hamba allah yang menyembah –Nya
sesuai yang diprintakan,sebagai khalifa dimuka bumi yang
bertugas memakmurkannya dan berusaha menegakkan
keadilan Allah.kesuksesan dan kegagalan inilah yang nantinya
menentukan bagaiman balasan yang adil baginya di akhirat
nanti.
• Visi
visi penciptaan manusia adalah manusia agar bersujud
kepada allah,bersyukur,berdoa,dan bersujud kepada allah.rasa
syukur itu harus tetap ada pada diri manusia,rasullullah
SAWpernah berdoa seperti berikut:Wajahku bersujud kepada
Dzat yang telah menciptakannya,memberinya
rupa,pendengaran,dan penglihatan,Maka Maha Suci Allah
sebagai pencipta yang paling baik”(HR.Muslim).
Tugas Manusia

• Tugas Manusia Sebagai Khalifah


bahwa manusia diciptakan untuk menjadi penguasa yang mengatur apa-apa
yang ada di bumi, seperti tumbuhannya, hewannya, hutannya, airnya, sungainya,
gunungnya, lautnya, perikanannya dan seyogyanya manusia harus mampu
memanfaatkan segala apa yang ada di bumi untuk kemaslahatannya sesuai dengan
petunjukNya. Petunjuk yang dimaksud adalah agama (Islam).

• Tugas Manusia sebagai Hamba Allah


sebagai hamba Allah (‘abdun). Seorang hamba Allah harus taat dan patuh
kepada perintah Allah.
Perbedaan Manusia dengan
Makhluk Lain
• manusia diberi kelebihan berupa akal untuk berfikir.
• manusia dapat mengembangkan bakat dan potensi
yang dimilikinya serta mampu mengatur dan
mengelola alam semesta ciptaan Allah, sebagai
amanah. 
• Manusia diberikan Allah berupa Nafsu.
• Manusia adalah makhluk yang dapat di bentuk
akhlaknya.
• manusia juga dilengkapi unsur lain yaitu hati.
Dengan hatinya, manusia dapat menjadikan dirinya
sebagai makhluk bermoral, merasakan keindahan,
kenikmatan beriman. sehingga dapat memahami
ilmu yang diturunkan Allah, berupa al-Quran.
Hikmah Dari Proses
Penciptaan Manusia

• Mengenal kebesaran dan kekuasaan Allah


• Semakin tunduk kepada Allah
• Tidak sombong dan angkuh
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai