Anda di halaman 1dari 21

FROM DNA TO RNA

MASRIADI
AIDA AYU
ALFANI
• Material genetic disimpan dalam bentuk DNA (pada kebanyakan
organisme).
• Pada manusia,nucleus di setiap sel terdiri dari 3x109 pasangan basa
DNA, terdiri dari 23 pasang kromosom
• Genom manusia terdapat sekitar 30.000 gen , dimana masing masing
mengkode 1 protein
Five-Carbon
sugar or
Pentose
A cyclic nitrogen
containing base

The shapes and chemical structures of the bases allow hydrogen bonds to form efficiently
only between A and T and between G and C, because atoms that are able to hydrogen can
then be brought close together without distorting the double helix.

As indicated, two hydrogen bonds form between A and T, while three form between G
and C. The bases can pair in this way only if the two polynucleotide chains that contain
them are antiparallel to each other.
•1 nukleotida suatu
monomer yang terdiri atas
1 gugus fosfat, 1 gula
pentose, 1 basa nitrogen.
•1 nukleotida dengan
nukleotida lain membentuk
ikatan fosfodiester
• Ujung 5dari polimer DNA
sering diilustrasikan
membawa gugus
fosfat,sedangkan ujung 3ʹ
ditunjukkan dengan
hidroksil
REPLIKASI DNA
Sehingga dibentuklah RNA
Replikasi bubble primer segmen pendek yang
hanya menyediakan menyediakan ujung 3-OH bebas
template, tp tidak
menyediakan ujung
3-OH bebas
Langkah-langkah utama dalam replikasi inisiasi
Fork pada asal replikasi. Struktur yang
terbentuk pada langkah terakhir, di mana kedua
untai heliks DNA induk telah dipisahkan satu
sama lain dan siap menjadi template untuk
sintesis DNA, peristiwa ini disebut disebut
Bubble Replication.
• Replikasi bersifat 2 arah,, arah ke
kanan dan ke kiri
• DNA membutuhkan
protein SSB
• Protein SSB akan
melekat di unting yang
baru dibuka
• Tujuannya adalah agar
unting tidak
membentuk “Hairpins”
DNA to
RNA
Transkripsi
• Transkripsi dalam Bahasa Indonesia adalah ditulis ulang
• Unit trnaskripsi adalah daerah DNA yang akan menghasilkan 1
molekul RNA pada saat transkripsi. Pada prokariota, unit transkripsi
bisa beberapa gen. sedangkan pada eukariota unit transkripsi hanya
ada 1 gen.
• Enzim yang berperan adalah RNA polimerse
• Daerah transkripsi terjadi di daerah promotor
• Di daerah -20 terdapat consensus TATAAA (Tata box)
• Daerah CAAT box yang jaraknya 80 basa dari titik transkripsi
konsensusnya
3 tahap transkripsi
Pada tahap inisiasi prokariotik, RNA polymerase bisa
• Inisiasi langsung menempel di area promotor, kemudian area
promotor terbuka untingnya, kemudian terbentuk ikatan
• Elongasi fosfodiester diantara basa nya

• Terminasi

Pada eukariotik, RNA polymerase tidak bisa langsung


menempel pada promotor, namun perlu beberapa protein
yang dikenal sebagai Faktor transkripsi dasar
Tahap Inisiasi
Tahap Elongasi

Fungsi Cap 7 MG:


1. Menjaga RNA hasil
transkripsi dirusak oleh
enzim nuclease yang ada
di nucleus dan sitoplasma
2. Terlibat pada factor
inisiasi pada tahap
translasi

Pada tahap elongasi, pada ujung 5 bertambah cap yang mengandung 7-methylguanosin
Tahap Terminasi

Terbentuknya Poly (A) Tail yang berfungsi menjaga kestabilan RNA


Splicing RNA

Splicing RNA adalah penggambungan ekson-ekson dengan membuang intron di pre RNA

Anda mungkin juga menyukai