Anda di halaman 1dari 14

KLASIFIKASI DAN

INDENTIFIKASI BENTUK
LAHAN
KELOMPOK 1
ANGGOTA KELOMPOK
3211420077 Fajira syahsena
3211420084 Ulya Zulfa Hanifah
3211420151 Syarif Hidayatullah
3211420145 Radito Jati Sumarto
3211420146 Naufal Rafii Ramadhan
3211420120 Alifah Al Farida
3211420108 Dhika Andriani
3211420090 Syafira Adelia
3211420149 Yosediefa Ahmad Perdana
3211420139 M. Rahman Ardiansyah
KLASIFIKASI BENTUK LAHAN
KLASIFIKASI DAN INDENTIFIKASI BENTUK
LAHAN

01 02
MOUNTAIN GAWIR SESAR
Bentuk lahan asal vulkanik Bentuk lahan asal struktural

03
BENDUNGAN
Bentuk lahan asal antropogenik
01

MOUNTAIN
Bentuk lahan asal vulkanik
MATERIAL PADA MOUNTAIN

Gunung merapi merupakan tanah yang berasal


dari abu vulkanik. Abu vulkanik hasil erupsi yang
dikeluarkan gunung berapi berupa debu, kerikil,
PROSES TERBENTUK MOUNTAIN dan batu panas. Pada lereng atas gunung merapi
terdapat beberapa jenis keragaman tanah, salah
Bentuk lahan pada Gunung Merapai Jawa satunya dominasi oleh tanah muda seperti tanah
Tengah merupakan proses keluarnya magma regososl (entisol dan inceptiol), granular, dan
dari dalam bumi. Vulkanisme letusan dikontrol andisol. Setelah itu, diiringi oleh perkembangan
oleh magma yang bersifat asam yang kaya vegetasi di atasnya sehingga tanah tersebut
akan gas, biasanya bersifat kental dengan memiliki unsur hara.
ledakan yang kuat. Sehingga proses ini
menghasilkan material piroklasik dan
membentuk gunung Merapi menjadi tinggi dan
terjal.
PEMANFAATANNYA

Pada gambar tersebut menunjukan daerah Gunung Merapi sehingga memiliki zona
litologi berupa batuan piroklasik berpermeabilitas tinggi sehingga baik dalam
menyerap air. Vegetasi pada lereng atas Gunung Merapi bervariasi yang hal ini
pemanfaatannya untuk kegiatan jenis pertanian dan pertenakan karena daerah
yang luas ini sangat cocok di kelola dengan baik. Pada lereng Gunung Merapi bisa
dikelola dengan membuat hutan konservasi sedangkan di bagian tenga lereng bisa
di buat lahan pertanian dan ditanami tanaman musim seperti, tembakau, kopi, dan
lainnya. Namun, pada lereng bawah beresiko terkena erupsi Gunung Merapi
02

GAWIR SESAR
Bentuk lahan asal struktural
PROSES TERBENTUK GAWIR SESAR
Gawir sesar adalah struktur bidang patahan yang
terjal dan memanjang. Satuan bentuk lahan ini PEMANFAATAN LAHAN STRUKTURAL
terbentuk akibat adanya gejala sesar baru,
Patahan sangat bermanfaat untuk bidang
kemudaian disertai dengan perpindahan secara pertanahan, bagian atas dari blok yang turun
vertikal, jalur yang hancur, dan pelurusan sungai. mengalami proses sedimentasi sehingga
Gawir sesar memanjang mengikuti zona sesar, permukaan tanah bisa dijadikan sawah dan
baik zona sesar turun maupun sesar naik. patahan seringkali menyebabkan muncl air
mancur dan menciptakan pandangan yang
inda, hal ini menciptakan objek wisata baru.
MATERIAL GAWIR SESAR
Pada umumnya bagian lereng yang merupakan
bidang sesar diendapkan material hasil erosi
membentuk morfologi kaki lereng yang berelief landai
03

BENDUNGAN
Bentuk lahan asal struktural
PROSES TERBENTUKNYA BENDUNGAN

Bentuklahan asal antropogenik merupakan MATERIAL BENDUNGAN


kelompok besar satuan bentuk lahan yang terjadi
akibat dari aktivitas manusia. Pada bendungan di
daerah Karangkendal yang awalnya hanya lahan Bentuk asal antropogenik merupakan
kosong yang kemudian digunakan sebagai lahan proses atau akibat yang berkaitan
kosong. Bekas galian tersebut kemudian sengaja dengan aktivitas manusia termasuk
manfaatkan unuk bendungan seebagai tadah bendungan. Bendungan dibangun
hujan dan tempat minum hewan liar. Hal inilah manusia dengan cara menimbun
yang menyebabkan bendungan buatan ini material seperti batu, kerikil, pasir dan
disebut sebagai bentuklahan asal pada komposisi tertentu yang
antropologenik. berfungsi sebagai penahan atau
pengangkat permukaan air waduk
disebut bendungan
PEMANFAATAN BENDUNGAN

Pemanfaatan dari bentuklahan antropogenik yang berupa Bendungan


Karangkedal (BKK), Desa Kendalsari, Kecamatan Kemalang, Kota Klaten bisa
digunakan sebagai objek wisata, pengendalian banjir, irigasi, budidaya
perikanan dan dijadikan penampungan atau penyimpanan air. Dijadikan
tempat wisata karena lokasinya yang deket dengan Gunung Merapi yang
indah pemandangan alamnya. Jadi ada banyak pemanfaatan yang bisa
dilakukan oleh masyarakat sekitar agar bendungan memiliki dampak positif,
optimal, aman ,dan efisien dengan diimbangi oleh pengolahan dan
pemantauan.
KESAN
Lahan di daerah itu sangat subur karena dampak
kegiatan vulkanik gunung. Lahan tersebut sangat
banyak manfaatnya jika dikelola dengan baik. Selain
itu, bisa dijaidikan tempat wisata karena lokasinya
yang dekat dengan gunung merapi yang membuat
pemandangan yang indah dan juga diimbangi dengan
pengolahan serta pemantauan pada daerah tersebut.
THANKS

Anda mungkin juga menyukai