Anda di halaman 1dari 9

GPPH (GANGGUAN PEMUSATAN PERHATIAN

DENGAN HIPERAKTIVITAS) / ADHD


(ATTENTION DEFICITAND HYPERACTIVITY
DISORDER)
Kelompok 4
Semester 5 A
1. Shintia Gita R
2. Erinada N P
3. Amelia Putry S
4. Tasya F P
5. Rena F
6. Khurin A
7. Yulita S
8. Dewi V
9. Amelia A
10. Eliza Mutia M
Pengertian

■ GPPH /ADHD (Attention Deficit / Hyperactiviy l) adalah gangguan penyesuaian diri


perkembangan perhatian (inatensi), aktivitas berlebih (hiperaktivitas) dan kontrol
perilaku kurang (impulsif)
Etiologi / penyebab

■ Belum diketahui
■ faktor genetik
■ Defisiensi neurotransmiter di otak
■ Rendahnya tingkat metabolisme glukosa di korteks serebri
■ Adanya resistensi terhadap hormon tiroid
Tanda & gejala

■ Pada bayi
1. Hiperaktifitas
2. Kesulitan memberi makan
3. Kesulitan tidur
■ Pada anak
1. Sering tidak terkontrol
2. Sulit duduk tenang
3. Gelisah
4. Mudah tersinggung dan imfulsif
5. Kesulitan dalam memusatkan perhatian
Penanganan

Pengobatan serta perawatan yang harus dilaksanakan pada anak yang mengalami gangguan hiperaktif ditujukan kepada
keadaan sosial lingkungan rumah dan ruangan kelas penderita serta kepada kebutuhan-kebutuhan akademik dan psikososial
anak yang bersangkutan, suatu penjelasan yang terang mengenai keadaan anak tersebut haruslah diberikan kepada kedua
orang tuanya dan kepada anak itu sendiri.
1. Anak tersebut hendaklah mempunyai aturan yang berjalan secara teratur menurut jadwal yang sudah ditetapkan dan
mengikuti kegiatan rutinnya itu, dan sebaiknya selalu diberikan kata-kata pujian.
2. Perangsangan yang berlebihan serta keletihan yang sangat hebat haruslah dihindarakan, anak tersebut akan mempunyai
saat-saat santai setelah bermain  terutama sekali setelah ia melakukan kegiatan fisik yang kuat dan keras
3. Periode sebelum pergi tidur haruslah merupakan masa tenang, dengan cara menghindarkan acara-acara televisi yang
merangsang, permainan-permainan yang keras dan jungkir balik.
4. Lingkungan di sekitar tempat tidur sebaiknya diatur sedemikian rupa, barang-barang yang membahayakan dan mudah
pecah dihindarkan.
5. teknik-teknik perbaikan aktif yang lebih formal akan dapat membantu, dengan memberikan hadiah kepada anak tersebut
berupa bintang atau tanda sehingga mereka dapat mencapai kemajuan dalam tingkah laku mereka.
Peran Perawat

■ Peran sebagai pemberi asuhan keperawatan


1. Memberikan kenyamanan dan rasa aman kepada anak
2. Melindungi hak dan kewajiban anak
3. Memberikan asuhan keperawatan dengan meningkatkan sosialisasi anak, mengelola
konsentrasi anak, meningkatkan perkembangan anak dan mencegah resiko jatuh
■ Peran sebagai pengelola / manager
1. Merencanakan asuhan keperawatan untuk anak dengan GPPH / ADHD
2. Mengorganisasikan dan mengatur pekerjaan sumber daya keperawatan sehingga tujuan
keperawatan dapat di capai
■ Peran sebagai pendidik
1. Memberikan pendidikan kesehatan kepada oranh tua mengenai GPPH / ADHD
2. Memberikan informasi kepada orang tua bagaimana cara mengatasi anak dengan
hiperaktif
3. Ajarkan kepada orang tua tentang tahapan perkembangan normal dan perilaku anak
4. Membantu orang tua untuk mengimplementasikan program perilaku anak yang positif
5. Berikan informasi mengenai bahaya lingkungan (contoh: naik tangga)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai