Anda di halaman 1dari 21

International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day

International Joke Day · International Joke Day


International Joke Day · International Joke Day

Media Promosi
Kesehatan Secara
Massa
Teknologi Pengembangan Media

International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day
Kelompok 6

1. Ardiansyah 205059035
2. Fatmawati Fitriyana 205059028
3. Heni Vauziah S 205059038
4. Ratu Ratna Yuliana 205059040
5. Refa Melaty 205059030
6. Titin Widowati 205059037
7. Hajrah Nurwahidah 205059059
Promosi kesehatan adalah ilmu yang membantu masyarakat

International Joke Day · International Joke Day


International Joke Day · International Joke Day

menjadikan gaya hidup mereka sehat optimal. Kesehatan yang optimal


didefinisikan sebagai keseimbangan kesehatan fisik, emosi, sosial,
spiritual, dan intelektual. Ini bukan sekadar pengubahan gaya hidup
saja, namun berkaitan dengan pengubahan lingkungan yang
diharapkan dapat lebih mendukung dalam membuat keputusan yang
sehat

—Pengertian
Promosi Kesehatan

International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day
Kata media berasal dari bahasa latin “medius” yang berarti tengah,
perantara, atau pengantar. Secara harfiah dalam bahasa Arab, media berarti
perantara atau pengantar pesan dari pengirim ke penerima pesan.

Media atau alat peraga dalam promosi kesehatan dapat diartikan sebagai
alat bantu promosi kesehatan yang dapat dilihat, didengar, diraba, dirasa
atau dicium, untuk memperlancar komunikasi dan penyebarluasan
informasi.

Media promosi kesehatan adalah semua sarana atau upaya menampilkan


pesan atau informasi yang ingin disampaikan oleh komunikator, baik
melalui media cetak, elektronika, dan media luar ruang, sehingga
pengetahuan sasaran dapat meningkat dan akhirnya dapat mengubah
perilaku ke arah positif terhadap kesehatan (Soekidjo, 2005).
● Komunikasi massa memiliki pengertian sebagai pesan yang dikomunikasikan
melalui media massa pada sejumlah besar orang (mass communication is
messages communicated through a mass mediaum to larger number of
people) (Rakhmat, 2003). Sedangkan dalam pengertian yang lebih lengkap,
komunikasi massa adalah produksi atau distribusi yang berlandaskan
teknologi dan Lembaga dari arus pesan yang kontinyu serta paling luas
dimiliki orang dalam menyarakat industry (mass communication is the
tehnologically and instutionally based production and distribution of the most
broadly shared continuous flow of messages in industrial societies (Gerbner,
1967).
Media Promosi Kesehatan Secara Massa

Langsung/Tatap
01 Muka 02 Media
Komunikasi melalui media
Komunikasi langsung dapat dapat dilakukan dengan
menggunakan media massa
dilakukan dengan melakukan
dan non media masa. Media
pertemuan, forum, diskusi fanel,
massa dibagi menjadi dua tipe,
ceramah, symposium, dan yaitu perodik dan non periodic
seminar.
Pembagian saluran komunikasi massa
melalui media :

Periodik Non Periodik


Penggunaan media massa yang Kemudian penggunaan media elektronik
dapat digunakan secara periodik yang dapat digunakan secara non periodik
diantaranya yaitu media elektronik diantaranya yaitu : berupa manusia dan
benda. Manusia berarti media yang
dan media cetak digunakan berasal dari dirinya sendiri,
seperti menjadi juru kampanye
Jenis-jenis Media Promosi Kesehatan

Metode Promosi Media Promosi Metode Promosi


Individu Kesehatan
Kelompok
(Perorangan)
Massa
International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day

International Joke Day · International Joke Day


International Joke Day · International Joke Day

Metode Promosi Kesehatan


Massa
International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day
Metode promosi kesehatan massa adalah metode yang dipakai untuk
mengkomunikasikan pesan-pesan kesehatan kepada masyarakat luas yang bersifat
massa.
Tujuannya menggugah kepedulian masyarakat terhadap suatu inovasi baru dalam
kesehatan.
Manfaatnya adalah dapat menyampaikan informasi secara cepat dan dapat
menjangkau banyak orang, sehingga diharapkan terjadinya perubahan perilaku.
Beberapa contoh dari metode promosi kesehatan massa sebagai berikut:
1.Ceramah umum
2.Pidato-pidato / Diskusi
3.Tulisan di majalah / Koran
4.Billboard ( Spanduk / Poster )
5.Simulasi
Contoh metode promosi kesehatan secara
masa
● Ceramah umum (public speaking) terdapat di acara-acara tertentu, misalnya pada Hari
Kesehatan Nasional, menteri kesehatan atau pejabat menyampaikan pesan-pesan
kesehatan.
● Pidato-pidato/diskusi tentang kesehatan melalui media elektronika, baik TV maupun
radio, pada hakikatnya merupakan bentuk promosi kesehatn masa.
● Tulisan-tulisan dimajalah atau koran, baik dalam bentuk artikel maupun tanya jawab atau
konsultasi tentang kesehatan dan penyakit adalah merupakan bentuk pendekatan
promosi kesehatan massa.
● Bill Board, yang dipasang dipinggir jalan, spanduk, poster dan sebagainya juga
merupakan bentuk promosi kesehatan massa.
● Simulasi, dialog antara pasien dengan dokter atau petugas kesehatan lainnya tentang
suatu penyakit atau masalah kesehatan adalah juga merupakan pendekatan pendidikan
kesehatan masa.
Kelebihan Dan Kekurangan Masing-
Masing Metode
● Pertemuan Umum
Pertemuan umum adalah suatu pertemuan dengan peserta campuran dimana
disampaikan beberapa informasi tertentu tentang kesehatan untuk
dilaksanakan oleh masyarakat sasaran.
Cara melakukannya dengan perencanaan dan persiapan yang baik, seperti :
1. Rundingkan dahulu dengan orang-orang yang terkait
2. Konsultasi dengan tokoh-tokoh setempat dan buatlah agenda acara
sementara
3. Jaminan kedatangan para nara sumber lainnya (bila diperlukan)
4. Usahakan ikut sertanya semua golongan di tempat itu.

Joke
Kelebihan metode pertemuan kelompok adalah :
● Banyak orang yang dicapai
● Menjadi tahap persiapan untuk metode lainnya
● Perkenalan pribadi dapat ditingkatkan
● Segala macam topik/judul dapat diajukan
● Adopsi suatu anjuran secara murah/sedikit biaya

Kekurangan / keterbatasannya :
● Tempat dan sarana pertemuan tidak selalu cukup
● Waktu untuk diskusi biasanya terbatas sekali
● Pembahasan topik sedikit lebih sulit karena peserta yang hadir adalah
campuran
● 10.Kejadian-kejadian di luar kekuasaan seperti cuaca buruk, dsb dapat
● mengurangi jumlah kehadiran
Joke
Tujuan Media Promosi
1.Media dapat mempermudah penyampaian informasi.
2.Media dapat menghindari kesalahan persepsi.
3.Media dapat memperjelas informasi.
4.Media dapat mempermudah pengertian.
5.Media dapat mengurangi komunikasi yang verbalistis.
6.Media dapat menampilkan objek yang tidak bisa
ditangkap mata.
7.Media dapat memperlancar komunikasi.
Meningkatkan pengetahuan, membangun kesadaran dan
keyakinan serta kemampuan melakukan pesan yang
disampaikan
Joke
Langkah-Langkah Penetapan Media

1. Menetapkan 3. Memposisikan pesan


tujuan (positioning)

4. Menentukan strategi
2. Menetapkan positioning
segmentasi
sasaran 5. Memilih media
promosi kesehatan
Penggolongan Media Kesehatan
1. Berdasarkan bentuk umum penggunaan.
• Bahan bacaan : modul, buku rujukan/bacaan, leaflet majalah,
buletin, tabloid, dan lain-lain
• Bahan peragaan : poster tunggal, poster seri, flip chart,
transparansi, slide, film, dan lain-lain.
2. Berdasarkan cara produksi
a. Media cetak.
b. Media elektronik.
c. Media luar ruang
Jenis/ Macam Media

Gambar atau
Benda asli Benda tiruan
media grafis
Pesan Dalam Media

01 02 03 04

Memfokuskan Pesan harus mudah, Pesan harus dapat Pesan diharapkan


perhatian pada sederhana dan jelas dipercaya, tidak akan memberikan
pesan bohong keuntungan
Pesan Dalam Media

05 06 07

Pesan harus Pesan harus harus Pesan harus dapat


konsisten menyentuh akal dan memotivasi kearah
rasa ke arah suatu
tujuan
Dalam suatu media promosi, pesan tersebut harus dapat mempengaruhi orang lain dan menghimbau
sasaran agar dapat menerima dan melaksaakan ide kita. Imbauan tersebut ada 5 yaitu
1. Imbauan Rasional, imbauan ini meyakinkan orang lain dengan pendekatan logis atau penyajian
bukti-bukti.
2. Imbauan emosional, biasanya menggunakan bahasa yang menyentuh emosi komunikan dari
pengalaman sebelumnya.
3. Imbauan ketakutan, imbauan ini biasanya menggunakan pesan yang mencemaskan,mengancam
atau meresahkan.
4. Imbauan ganjaran, pesan yang biasanya menggunakan rujukan yang menjanjikan komunikatan
sesuatu yang diperlukan atau yang diinginkan.
5. Imbauan motivasional pesan yang menggunakan imbauan motif yang menyentuh kondisi intern
dalam diri manusia.
 
International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day

01

International Joke Day · International Joke Day


International Joke Day · International Joke Day

Thank you

International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day · International Joke Day

Anda mungkin juga menyukai