Anda di halaman 1dari 10

Legg-Calve-Perthes

Disease
APRILIA PRATIWI
2265050105
DEFINISI
Legg-Calve-Perthes disease = kondisi anak-anak yang terjadi saat aliran darah ke kaput femur
terhambat dan tulang mulai mati
Legg-Calve-Perthes disease = nekrosis dari kaput femur yang mempengaruhi range of motion dari
panggul
Legg-Calve-Perthes disease = osteonekrosis idiopatik / nekrosis avascular idiopatik dari epifisis
kapital femur
ETIOLOGI
Idiopatik
Terjadi saat terlalu sedikit darah yang mengalir ke bagian kaput femur
Faktor risiko: usia, jenis kelamin, genetik
PATOGENESIS
GAMBARAN KLINIS
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Pemeriksaan radiologis: X-ray, MRI, CT scan
X-ray: AP pelvis & frog-leg lateral (Lauenstein) views, osteosklerosis, perubahan kistik, crescent
sign (early stage), degenerative arthritis (late stage)
MRI: femur proksimal abnormal, vaskularisasi
CT scan: zona ostesklerosis yang mengelilingi bagian nekrotik
X-ray MRI
TATALAKSANA
Non-operatif: membatasi aktivitas, protective weight bearing, NSAIDs (ibuprofen, naproxen
sodium), terapi fisik
Operatif: femoral/pelvic osteotomy, valgus/shelf osteotomies, hip arthroscopy
DAFTAR PUSTAKA
Mills A, Burroughs KE. Legg Calve Perthes Disease. StatPearls Publishing. 2022.
Olivas AOR, Zamora EH, Maldonado ER. Legg Calve Perthes Disease Overview. Orphamed J Rare
Dis. 2022. Doi: 10.1186/s13023-022-02275-z.
Mayo Clinic. Legg Calve Perthes Disease. 2022.
Cleveland Clinic. Perthes Disease. 2020.

Anda mungkin juga menyukai