Anda di halaman 1dari 11

ANALISA

TOTAL DISOLVED SOLID (TDS) DAN TOTAL


SUSPENDED SOLID (TSS)
DEFINISI
• Zat Padat Total adalah semua zat-zat yg tersisa
sebagai residu dalam suatu bejana, bila
sampel air dalam bejana tersebut dikeringkan
pada suhu tertentu
• Zat padat total terdiri dari Zat Padat Terlarut
(TDS) dan Zat Padat Tersuspensi (TSS) yg dapat
bersifat organis dan inorganis
PRINSIP ANALISA

TDS TSS
Sampel disaring dengan filter kertas; cairan Sampel disaring dengan filter kertas;
yg lolos dikeringkan pada 105 0C hingga filter yang mengandung zat
garam-garam akan mengendap (presipitasi) tersuspensi dikeringkan pada 105 0C
dahulu ; sebetulnya juga termasuk zat selama 2 jam
koloidal
JENIS FILTER
• FILTER KERTAS BIASA
1. Terbuat dari kertas biasa, dg ukuran diameter pori 10
µm
2. Filter bisa menahan semua zat tersuspensi dan
sebagian kecil zat koloidal yg dapat diabaikan
3. Filter bisa menyerap kelembaban udara, yg membuat
bertambahnya berat sampai 5% dari beratnya sendiri
4. Kertas harus ditentukan beratnya terlebih dahulu
sebelum melakukan penyaringan dalam keadaan
kering
• FILTER KERTAS BIASA
Cara memfilter :
1. Filter dikeringkan di oven pada suhu 105 0C
selama 1 jam
2. Didinginkan selama 15 menit dalam desikator
3. Timbang dengan cepat
4. Catat hasilnya
• FILTER KERTAS KHUSUS
1. Terbuat dari bahan kertas khusus, yg lenyap
waktu pembakaran pada suhu 550 0C
2. Digunakan untuk analisa Zat Tersuspensi dan
cocok untuk analisa Zat Tersuspensi Organis
dan Inorganis, karena tidak ada sisa
pembakaran filter
• FILTER GELAS FIBER
1. Terbuat dari serabut kaca yg halus dan bersifat
inorganis, sehingga tidak ikut terbakar pada suhu
550 0C
2. Filter ini tidak menyerap kelembaban udara,
sehingga tidak perlu dikeringkan dahulu sbeelum
analisa Zat Tersuspensi, Analisa Zat Tersuspensi
Organis dan Inorganis
3. Filter ini banyak kelebihan namun harganya mahal
• FILTER MEMBRAN
1. Terbuat dari semacam bahan plastik seperti selulosa
asetat dan mempunyai lubang-lubang pori dengan
ukuran tertentu dan sama besarnya
2. Ukuran pori 0,20 µm atau 0,45 µm
3. Filter digunakan utk menyaring/menahan zat koloidal
yg terkandung dalam larutan yg lolos dari filter kertas.
4. Filter selalu dipakai utk menyaring bakteri-bakteri
pada analisa mikrobiologi
PRINSIP ANALISA ZAT PADAT TOTAL
• Sampel dalam cawan diuapkan dan
dikeringkan dalam oven pada suhu ± 105 0C,
sampai beratnya konstan.
• Berat residu di dalam cawan adalah Zat Padat
Total
ZAT PADAT TERLARUT
• Zat (Padat) Terlarut yaitu zat padat yg lolos
filter pada analisa Zat Tersuspensi sehingga
analisa Zat (Padat) Terlarut dapat merupakan
kelanjutan analisa Zat (Padat) Tersuspensi.
ALAT-ALAT DALAM PROSEDUR KERJA
ZAT PADAT TERLARUT
• Cawan penguapan, diameter 90 mm, kapasitas
100 ml, terbuat dari porselen / platina
• Oven utk pemanasan 105 0C
• Desikator
• Timbangan analitis, kapasitas 200 gr, ketelitian
0,1 mg

Anda mungkin juga menyukai