Anda di halaman 1dari 13

STUDI

KELAYAKAN
BISNIS
DI DNA COFFEE
Kelompok 5 :
Salma Auliannisa, Tasya Azzuhra, Novi Ayu Irhami
Nurhaliza, Putri Ifa Izzati
Profil Usaha

DNA Coffee merupakan warung kopi yang didirikan oleh Awang Darmawan pada bulan Januari 2020. Nama
DNA Coffee sendiri diambil dari singkatan nama beliau dan istri yaitu Desi dan Awang.

DNA Coffee menyediakan berbagai produk makanan ringan dan minuman dari menu-menu unggulan yang disajikan
dengan suasana nyaman. DNA Coffe dibuka setiap hari mulai pukul 16:00 – 23:00 WIB, meraka juga memberi opsi
layanan makan ditempat atau bawa pulang (take away) .
REQUIRED SKILLS
Marketing Mix

Product Price Place Promotion

Minuman (Coffe, Latte,


Jl. Sultan Malikul
Thaitea, sqush).
Saleh No.21, Lhong
Rate IDR 10.000- Makanan (Mie, nasi Personel seling
Raya, Kec. Banda
Raya, Kota Banda 25.000 goreng, kebab, kentang Media sosial
goreng,nuget) Public relation
Aceh, Aceh 23117
Perhitungan Potensi Pasar

• Jumlah konsumen /hari: 20-25 orang


• Jumlah pesaing : 6 (Coffe Shop)
• Perkiraan pendapatan kotor /bln : Rp. 6.250.000
• Sumber modal dari dana pribadi dan investor.
• Perkiraan laba/bln : Rp. 3.250.000
Aspek Finansial

REQUIRED SKILLS
ANALISIS
• Positioning, diferensiasi
a) Dilihat dari lokasinya, DNA caffe sangat strategis, dikarenakan lokasi cafenya dipinggir jalan raya,
sehingga mudah diakses oleh mahasiswa dan masyarakat umum di sekitaran Lhong raya.
b) DNA Caffee memiliki bangunan yg khas, karna arsitektur bangunannya seperti rumah sehingga
membuat cafenya lebih menarik dan nyaman bagi konsumen. Selain itu, pelayanan dari pekerja dan
pemilik DNA Caffee yang sangat ramah terhadap konsumen memberikan nilai tambah tersendiri pada
caffe tersebut. Dari segi harga menunya juga sangat terjangkau bagi konsumen.
• Keunggulan pesaing, cara menghadapi persaingan:
a) Dari segi tempat : bersih, nyaman dan strategis
b) Dari segi makanan dan minuman : banyak variasi menu dan harganya terjangkau
Cara menghadapi pesainnya dapat mengenali pelanggan, menunjukkan keunikan produk,
melakukan analisis peluang usaha dan menentukan target pasar
• Dasar segmentasi pasar (alasan memilih target pasarnya)
a) Produk yang ditawarkan dapat menarik perhatian para pembeli
b) Memiliki banyak peluang kunjungan pembeli
• Cara mengelola kualitas pelayanan/jasa
a) Pelayan/waiter bersikap ramah terhadap pembeli
b) Konsisten terhadap rasa dan harga
c) Memiliki respon yang cepat
d) Meminta masukan/saran dari konsumen
REKOMENDASI

- Pihak DNA Coffe segera mengurus kelengkapan surat


izin usaha untuk mendapatkan kelengkapan berkas
legalitas dari usahanya dan sebagainya.
- Konten untuk digital marketingnya lebih diperbanyak lagi.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai