Anda di halaman 1dari 12

PERMASALAHAN DAN

KEBUTUHAN PSIKO-
SOSIAL ORANG DENGAN
HIV/AIDS
KONDISI YANG SPESIFIK (1)

 Faktor
risiko penularan yang kental
dengan nilai moral masyarakat
 Perilaku
seksual (ekstra marital,
homoseksual)
 Penggunanarkoba dipandang sebagai pelaku
kejahatan/kriminal
 HIV
dianggap sebagai konsekuensi yang
pantas diterima
KONDISI YANG SPESIFIK (2)

Harapan hidup pengidap HIV


Obat yang pasti dapat menyembuhkan
infeksi HIV belum ada
Pandangan masyarakat: HIV=mati
ART belum banyak dikenal masyarakat
KONDISI YANG SPESIFIK (3)

Tuntutan hidup sehat bagi pengidap


HIV
Pengidap HIV harus berperilaku sehat
sepanjang hidup
Ketaatan dan ketekunan bersifat
mutlak
Mengubah perilaku merupakan hal yang
sulit
KONDISI YANG SPESIFIK (4)

 Pengetahuan masyarakat tentang


HIV/AIDS
 Pemahaman masyarakat yang belum merata
(penularan, pencegahan, pengobatan, dsb)
 Ketidaktahuan bermata dua:
 Tidak cemas, tidak waspada
 Terlalu khawatir perilaku yang tidak tepat terhadap ODHA
Interaksi antara berbagai
kondisi atau faktor tsb
berpengaruh terhadap
permasalahan psiko-sosial
dan kebutuhan pengidap
HIV
Infeksi Buka
HIV Status

Kesehatan Kondisi Dukungan vs


(fisik) Psikis Penolakan

Kerja/
Kemiskinan
Produktivitas
PADA DIRI ODHA

 Stress dan depresi karena status HIV


 Penyesalan, rasa malu, rasa bersalah
 Insecure, sensitif terhadap reaksi orang lain
 Persepsi akan masa depan
 Kehilangan segalanya, sakit-sakitan, mati
 Kondisi dan masa depan anak
 Tahap simptomatik (infeksi oportunistik) 
stressor tambahan
 Keharusan berperilaku sehat, ART
 Kepercayaan diri dan self-efficacy
RELASI dengan ORANG LAIN
 Konflik batin: buka status/tidak
 Stigma dan diskriminasi
 Real atau perseptual?
 ODHA takut buka status  berbagai dampak
 Dari beberapa penelitian:
 Stigma dan diskriminasi yang dialami tidak sebesar/seberat yang dikhawatirkan
 Pada umumnya dialami hanya pada awal status diketahui
 Kesehatan fisik ODHA berpengaruh thd reaksi masyarakat
 Peran penting dukungan sosial
ODHA DAN PEKERJAAN

 Kehilangan pekerjaan karena diskriminasi


 Berhenti bekerja karena takut ketahuan status HIV-nya
 Tidak mampu bekerja karena kondisi fisik lemah
 Enggan untuk kembali ke tempat kerja sebelumnya
 Dampak nyata: penurunan pendapatan keluarga
 Ditambah dengan pengeluaran ekstra untuk biaya kesehatan 
KEMISKINAN (menjadi miskin atau semakin miskin)
KEBUTUHAN ODHA

Penerimaan oleh masyarakat


Dukungan sosial (keluarga, teman
dekat, peer)
Pendampingan ahli
Effective coping
Kesempatan kerja
SEKIAN
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai