Anda di halaman 1dari 5

KAPITA SELEKTA PENDIDIKAN

Dosen Pengampu :
Nurzena M. Ag

Kelompok 2
• Nur Anisa Julia
• Fitri Nurzela
• Zulfa Nur Aisyah Hasibuan
Model Pendidikan Islam dan
Orientasinya
 Pengertian Pendidikan Islam
Pendidikan islam adalah pendidikan yang melatih perasaan orang yang terdidik
dengan beragam cara sehingga sikap hidup,tindakan,keputusan dan pendekatan mereka
terhadap segala jenis pengetahuan dipengaruhi oleh nilai spiritual dan nilai etis islam.
Pendidikan islam yang bertugas
menggali,menganalisis,mengembangkan serta mengamalkan ajaran islam
bersumberkan Al-Quran dan Al-Hadits. Memperoleh bimbingan dan arahan dari
kandungan makna yang terungkap dari kedua sumber tersebut yang menjangkau segala
aspek kehidupan manusia modren.
 Pengertian orientasi pendidikan islam
Adapun orientasi pendidikan islam itu bahwa islam lebih mementingkan
hidup masa depan yang bernilai duniawi. Sebagaimana dalam firman Allah
SWT pada “Q.S Al-Hasr:18”. Ayat tersebut memberikan indikasi bahwa
pendidikan islam itu adalah adanya keseimbangan antara ilmu dunia dan
akhirat.

 Sumber Pokok Orientasi Pendidikan Islam


1. Orientasi pengembangan kepada Allah yang maha mengetahui
2. Orientasi pengembangan ke arah kehidupan sosial manusia
3. Orientasi pengembangan kearah alam sekitar yang diciptakan Allah
untuk kepentingan umat manusia.
 Pandangan Para Ahli Tentang Model Pendidikan Islam dan Orientasinya
-- Menurut Al-Ghazali,secara potensial pengetahuan itu telah eksis dalam
jiwa manusia bagaikan benih yang ada di dalam tanah.

-- Menurut Ibnu Khaldun,akal pikiran merupakan kekuatan menciptakan


kehidupan dan kerja sama dengan anggota masyarakat serta untuk menerima
wahyu melalui Rasul-Nya.

-- Menurut Ibnu Sina,idealistis dalam pendidikan lebih menekankan


pembinaan akhlak atau moralitas.

-- Menurut Muhammad Abduh,mengedepankan kemampuan rasional


dalam proses pemahaman ajaran islam melalui pendidikan.
 Model Pendidikan Islam dan Orientasinya

1. Filosofis,yaitu memandang peserta didik adalah hamba Tuhan yang


diberi kemampuan fitrah,dinamis,dan sosial religius serta psikofisik.
2. Etimologis,yaitu menuntut peserta didik untyk memiliki ilmu
pengetahuan yang berpijak pada iman untuk menegakkan iman yang
bertauhid.
3. Pedagogis,yaitu menjadikan peserta didik sebagai makhluk belajar sejak
dari ayunan sampai liang lahat yang perkembangannya didasari nilai
islam.

Anda mungkin juga menyukai