Anda di halaman 1dari 19

Pengelolaan kualitas air

Pengeringan wadah
Pengelolaan tanah

pengapuran

pemupukan

Penggunaan aerator

Pergantian air

Menjaga kepadatan plankton

Kedalaman air
Menurunkan padat penebaran

pemberian pakan optimum

Mengistirahatkan lahan

Pengendapan air

Penyaringan

Pengembangan budidaya perairan


selaras alam
Pengeringan wadah
• Penyingkiran bahan organik
• Pengeringan tambak7-10 {tergntung musim}
• Manfaat pengeringan:
• A.pengoksidasian senyawa senyawa tereduksi
• B.dekomposisi/mineralisasi ole mikrorganisme
tanah
• C. reduksi {BOD}
• D.disenfeksi dasar kolam dari mikroorganisme
patogen
Pengelolaan tanah
• Pembajakan tanah tambak hingga kedalaman
5-15 cm
• Manfaat pengelolaan tanah:
• A.memperbaiki struktur tanah
• B. meningkatkan ph tanah
• C.memperbaiki lapisan tanah
• D .memperbaiki dasar pelataran agar
pengeringan air sewaktu waktu lancar
Pengapuran
• Pengapuran tanah dilakukan jika ph <7
• Manfaaat pengapuran :
• A.meningkatkan ph tanah
• B. membakar jasad jasad renik
• C.mengikat dan mengendapkan lumpur halus
• D.memperbaiki kualitas tanah
• E. meningkatkan fosfor untuk pertumbuhan
plankton
Penggolongan reaksi tanah

Penggolongan Ph tanah
• Asam luar biasa • <4,5
• Asam sangat kuat • 4,5-5,0
• Asam kuat • 5,1-5,5
• Asam sedang • 5,6-6,0
• Asam lemah • 6,1-6,5
• Netral • 6,6-7,3
• Basa lemah • 7,4-7,8
• Basa sedang • 7,9-8,4
• Basa kuat • 8,5-9,0
• Basa sangat kuat • >9,0
Pemupukan

• Pemupukan dibutuhkan sebagai sumber


nutrien untuk merangsang pertumbuhan
fitoplankton

Tambak semi
intensif Tambak intensif dan super intensif
pemakaian
Jenis pupuk :
1.Pupuk organik:
- pupuk hijauan Dosis pupuk Urea :150 kg/ha
- Pupuk kandang Sedangkan pupuk TSP adalah
2.Pupuk anorganik 100 kg/ha
-pupuk Urea
-pupuk TSP ,
-KCI
-NPK
Penggunaan aerator
• Oksigen terlarut yang harus dipertahankan
yaitu 5-7ppm
• Jumlah oksigen yang dibutuhkan ole biota
budidaya trgantung dari ukuran,suhu dan
padat penebaran
Pergantian air
• Pergantian air dilakukan jika terjadi hal hal
berikut:
-perbedaan pH air lebih besar atau diluar batas
7,5-8,5
-air menjadi lebih jernih(>80cm) atau menjadi
lebih keruh (<30cm)
-warna air menjadi lebih gelap
-jumlah bahan anorganik terlarut meningkat
-munculnya busa dipermukaan air tambak
Menjaga kepadatan plankton
Warna air yang sering ditemukan di tambak
antara lain warna hijau muda,hijau tua ,kuning
kecoklatan,hijau kecoklatan dan warna keruh

Warna yang baik untuk udang adalah warna


kuning kecoklatan dan hijau kecoklatan
• Fitoplankton tumbuh dari ketersediaan
nutrien dan cahaya serta pengaruh bayangan
peneduh sedangkan dominasi fitoplankton
didalam perairan ditentukan ole kosentrasi
hara terutama nitrogen

• Pengukuran mengguankan secchi disk .


• Baik: pengukuran sekitar 30cm
• <25 cm fitoplankton terlalu padat dan
pengggunaan pupuk perlu dikurangi
Kedalaman air
Prinsip dasar bagi kenyamanan biota budidaya:
-mengurangi potensi stres terhadap fluktuasi
suhu air yang besar
-menyediakan deposit oksigen
Mengindari sisa metabolit
Seta mengindari penitrasi dan efek iluminasi
Cahaya yang kuat (udang)
-1,2 m untuk kedalam udang windu
Menurunkan padat penebaran
• Intinya harus memperhatikan kondisi
lingkungan budidaya yang sesuai dengan
padat penebaran .
Pemberian pakan optimum
• Pengelolaan pakan terdiri dari pemilihan jenis
pakan,penyimpanan,pemberian dan
sebagainya
• Harus dilakukan sesuai kebutuhan biota dan
target produksi
• -pemberian pakan Perlu mengamati
kebiasaan makaan dan jumlah pakan yang
dimakan
Mengistirahatkan lahan
• Kegagalan budidaya udang disebabkan banyak
faktor salah satunya penurunan kualitas
lingkungan (daya dukung lahan)
• -kualitas tanah
• -sumber air
• -klimatilogi (cuaca)
Pengendapan air
• Pengendapan air dilakukan sebelum air
tersebut digunakan dengan maksud
mengendapkan bahan bahan endapan
didalam air
Penyaringan
• -biologis dan kimiawi

• Biologis:batu kerikil,koral ijuk dan sebagainya


• Kimiawi:karbon aktif (diganti 1 bulan sekali),
zeolit (diganti 3 bulan sekali) dan lampu UV.
Pengembangan budidaya selaras alam

• Mengistirahatkan lahan untuk memulihkan


kembali unsur unsur alam
• Salah satunya mengembalikan fungsi hutan
mangrofe
• Penurunan padat penebaran.semakin tinggi
padat penebaran semakin tinggi pula
penimbunan bahan organik

Anda mungkin juga menyukai