Anda di halaman 1dari 8

Kelompok 6

Daffa Ulya Zamani


B11.2020.06526
Dava Tri Agutama Bachtiar
B11.2020.06804
Sutan Dima
B11.2019.06144
Pengertian Pengembangan
Sumber Daya Manusia
Pengembangan sumber daya manusia
memiliki pengertian sebagai kegiatan
perusahaan atau organisasi yang
bertujuan untuk meningkatkan
kemampuan dan keterampilan dari
SDMnya dalam kurun waktu tertentu.
Fungsi Pengembangan
Sumber Daya Manusia
• Pelatihan dan Pengembangan
• Pengembangan Organisasi/Perusahaan
• Pengembangan Karir
• Mendapatkan Karyawan Berbakat
• Hubungan Karyawan dan Pimpinan Lebih Baik
• Mengukur Kinerja dan Manajemen Perusahaan
• Menentukan Kompensasi dan Tunjangan
Metode Pengembangan SDM
• Pelatihan atau Training
• Magang
• Pendidikan
• Rotasi Kerja
Apa Itu Manajemen
Karir?
Manajemen karir adalah proses berkepanjangan yang
menginvestasikan segala macam sumber daya untuk
memperoleh tujuan karir. Proses ini tidak terjadi dalam satu
momen saja, melainkan terus berlanjut agar dapat
beradaptasi dengan perubahan tuntutan dari ekonomi
modern. Program manajemen karir mendukung
keberlangsungan perkembangan personal dan profesional
melalui transisi kehidupan.
Manfaat Manajemen Karir

1. Visibilitas 2. Kepuasan Karir 3. Perkembangan Diri


Proses Manajemen Karir Tujuan Manajemen Karir
dalam Perusahaan
• Pemetaan Mencapai Tujuan Karir
• Perencanaan atau Planning •
• Eksplorasi • Mengidentifikasi Keunggulan dan
• Menunjukan Kompetensi Kekurangan Keterampilan Individu
• Memandu Karyawan Baru •
• Reviewing • Meningkatkan Kapabilitas Individu

• Menentukan Rencana Cadangan

• Meminimalisasi Ketidakserasian
Individu dengan Tanggung
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai