Anda di halaman 1dari 13

PEMEROLEHAN BAHASA

PERTAMA
Metode Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

DISUSUN OLEH:
KELOMPOK 1

Berlian Novriendi, S.Hum.


Yarneli, S.Pd.
Aidil Yamin, S.Pd.
PENGERTIAN
Pemerolehan bahasa adalah:
Suatu proses yang digunakan oleh anak-anak
untuk menyesuiakan serangkaian hipotesis
dengan ucapan orang tua sampai dapat
memilih kaidah tata bahasa yang paling baik
dan paling sederhana dari bahasa yang
bersangkutan (Kiparsky, 1968:194)
Menurut KBBI Permerolehan bahasa
adalah bahasa pertama yang dikuasai
manusia sejak lahir melalui interaksi
dengan sesama anggota masyarakat
bahasanya, seperti keluarga dan
masyarakat lingkungannya.
Pemerolehan Bhs I
Berdasar
Pemerolehan Bhs II
Bentuk
Pemerolehan Ulang

Pemerolehan Bhs I
Berdasar
Urutan Pemerolehan Bhs II

Ragam Pemerolehan satu


Pemerolehan Berdasar Bahasa
Bahasa Anak Jumlah Pemerolehan Dua
Bahasa

Berdasar Pemerolehan Bhs Lisan


Media
Pemerolehan Bhs Tulis

Pemerolehan Bhs Asli


Berdasar
Keaslian Pemerolehan Bhs Asing
Perlu diingat, walaupun terdapat
beberapa istilah pemerolehan
bahasa dari segi bentuk, urutan dan
keaslian tetapi dalam pengertian
hampir sama saja.
Pemerolehan bahasa pertama setiap anak tidak
sama, tetapi bervariasi, ada yang lambat, sedang,
bahkan ada yang cepat. Hal ini tentu sangat
dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti yang
dikemukakan oleh Chomsky, Piaget, Lenneberg
dan Slobin berikut ini.

1. Faktor Alamiah
2. Faktor Perkembangan Kognitif
3. Faktor Latar Belakang Sosial
4. Faktor Keturunan
Siasat Pemerolehan Bahasa
Landasan atau dasar kognitif
pemerolehan bahasa, ada 3 hal, yakni:
1. Perkembangan semantik,
2. Perkembangan sintaksis
3. Penggunaan Aktif si anak akan
sejenis siasat belajar, (Lindfors,
1987:163)
Beberapa cara membangun bahasa secara
kreatif, yaitu:
1. Gunakan pemahaman non-linguistik sebagai dasar bagi penetapan
atau pemikiran bahasa.
2. Gunakan apa saja atau segala sesuatu yang penting yang menonjol
dan menarik hati.
3. Anggaplah bahwa bahasa dipakai secara refrensial atau ekspresif
dan dengan demikian menggunakan data bahasa
4. Amatilah bagaimana caranya oranglain mengekspresikan berbagai
makna.
5. Ajukan pertanyaan-pertanyaan untuk memancing atau memperoleh
data yang diinginkan.
6. Tirulah apa yang dikatan orang lain
7. Gunakan beberapa “prinsip Operasi” umum buat memikirkan serta
menetapkan bahasa.
8. Buatlah sebanyak mungkin dari yang telah dimiliki atau yang
diperoleh.
9. Hasilkan bahasa dan lihatlah bagaimana orang lain memberi respon.
Tahap-Tahap Perkembangan
Pemerolehan Bahasa
Yaitu:
1. Pra- Sekolah: a) Perkembangan pra-linguistik, b)
Tahap satu kata, c) Ujaran kombinasi permulaan
2. Ujaran Komunikasi: a) Perkembangan Negatif, b)
Perkembangan Interogatif, c) Perkembangan
Penggabungan Kalimat, d) Perkembangan sistem
bunyi.
3. Perkembangan Masa Sekolah: a) Struktur bahasa,
b) Pemakaian bahasa, c) Kesadasaran
metalinguistik
Artikel terkait pemerolehan bahasa pertama;

1. PEMEROLEHAN BAHASA PERTAMA


Oleh: Ahwy Oktradiks
Dosen Pada Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Magelang

Comsky dalam artikel Ahwy Oktradiks menjelaskan


2. Pemerolehan Bahasa Pertama
Oleh: Suci Rani fatmawati (dalam Jurnal
Lentera, Vol. XVIII, No. 1, Juni 2015)

Pemerolehan bahasa merupakan sebuah


proses yang panjang, dimulai dari anak
belum mengenal sebuah bahasa sampai
fasih berbahasa.
Penguasaan sebuah bahasa oleh seorang
anak dimulai dengan perolehan bahasa
pertama yang sering disebut bahasa ibu.
Pemerolehan bahasa menurut ahli (dalam Jurnal yang
ditulis Suci Rani fatmawati)

Menurut Chaer: Pemerolehan bahasa


(acquistion) adalah proses yang berlangsung
di dalam otak seorang anak ketika dia
memperoleh bahasa pertamanya atau bahasa
ibunya.
Menurut Ardina dan Syamsul, pemerolehan
bahasa pertama dibagi menjadi empat tahap:
1. Tahap pemerolehan kompetensi dan
performansi. 2. Tahap pemerolehan semantik.
3. Tahap pemerolehan Sintaksis. 4. Tahap
pemerolehan Fonologi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai