Anda di halaman 1dari 5

TEKNIK PEMBUATAN DENDENG

IKAN NILA

P2MKP BINA SEJAHTERA


1. BAHAN
Ikan Nila 20 kg
Gula merah ½ kg
Ketumbar 2 ons
Garam secukupnya
Bawang putih ½ kg
Cuka secukupnya
Lengkuas 1 kg
Jahe ¼ kg
Gula putih ½ kg
Kunyit secukupnya
2. ALAT
Pisau
Alas keranjang
Keranjang peniris ( ayakan bambu )
Penghancur bumbu ( cobek / blender )
Ember
Baskom
Panci
Saringan halus
Tampan ( nyiru )
3. CARA PEMBUATAN
Bersihkan sisik ikan, belah dua
Bersihkan ikan, buang insang dan isi
perutnya
Untuk ikan yang lebih besar dan tebal
iris dengan ukuran panjang 7 cm,
tebal ½ cm, dan lebar 5 cm
Cuci bersih tiriskan, beri garam dan
cuka biarkan sebentar sampai garam
meresap
masukkan semua bumbu yang telah
dihaluskan kemudian aduk-aduk
sampai rata;
kemudian jemur diatas nyiru atau
tampan;
Balik-balik ikan setiap 3 jam sekali
supaya pengeringan rata;
Sebelum dihidangkan, goreng
dendeng terlebih dahulu ( kurang lebih
½ menit ) dalam minyak panas dengan
api sedang.

Anda mungkin juga menyukai