Anda di halaman 1dari 22

Teknik

Menulis Berita
Literasi Award
Rec Hall PT POMI, Paiton
Kamis, 10 Agutus 2023

Hana Susanti, S.Sos


Pemred Radar Bromo
Jurnalistik
 Secara harfiyah; artinya kewartawanan
 Secara konseptual; dapat dipahami dari tiga
sudut pandang. Yaitu sebagai proses, teknik dan
ilmu
 Secara praktis; jurnalistik adalah proses
pembuatan informasi atau berita
Berita Adalah
 Suatu fakta peristiwa yang disampaikan
kepada publik.

 Fakta peristiwa itu dapat berupa kejadian,


pendapat, atau gabungan kejadian dan
pendapat
FAKTA
Yaitu
 Bersifat faktual, aktual dan objektif
 Faktual artinya tidak direka-reka

 Aktual artinya peristiwa itu baru terjadi


 Objektif artinya menulis apa adanya. Tidak
ditambah apalagi dikurangi
SECARA ESENSI
Menulis berita adalah melaporkan seluk beluk
peristiwa yang telah, sedang, atau akan terjadi.
Berita ditulis sebagai rekonstruksi tertulis dari apa
yang terjadi.

MELAPORKAN
Yaitu menuliskan apa yang dilihat, didengar, atau
dialami oleh seseorang atau sekelompok orang
JENIS BERITA
 Berita Foto
 Berita Tulis
 Berita Tulis dan Foto
Bentuk Berita
STRAIGHT NEWS
Berita cepat saji, mudah basi. Mengandalkan kekuatan
aktualitas. Dalam format penulisannya, berita straight
news ditulis dengan struktur mendahulukan informasi
terpenting (piramida terbalik)

FEATURES
Berita khusus dalam media, mengungkapkan sisi lain
dari seseorang/peristiwa atau obyek benda.
Cenderung mengungkap sisi human interest.
Menuntut kekuatan deskripsi
Unsur Berita
 Apa  what (apa)
 di mana  where (di mana)
 kapan  when (kapan)
 siapa  who (siapa)
 mengapa  why (mengapa)
 bagaimana  how (bagaimana)
Selain 5W + 1H
Ada beberapa unsur lain yang harus diperhatikan
dalam menulis berita. Yakni, fakta, objektivitas,
cover both side, akurasi, fokus, dan kelengkapan
informasi (reportatif)
.  Fakta: Berita yang ditulis wartawan harus benar-benar
kejadian nyata. Bukan fiktif dan hasil imajinasi.
 Obyektif: Sesuai dengan keadaan sebenarnya. Tidak
ditambah atau dikurangi
 Cover Both Side: Berimbang. Tidak memihak dan tanpa
pretensi
.
Selain 5W + 1H
• Akurasi: Sebuah berita harus ditulis dengan informasi yang tepat
dan akurat
• Lengkap Informasi (reportatif): Kalau perlu gambarkan selengkap
mungkin suasana, tempat, dan hal-hal yang berkaitan dengan
peristiwa. Gambarkan, jangan ceritakan. Menulislah seperti
melukis
.

• Signifkansi: Menulis berita yang dibutuhkan masyarakat.


Kepuasan paling tinggi dirasakan jurnalis pada saat
tulisannya memiliki dampak bagi masyarakat
• Fokus: Berita yang ditulis wartawan harus fokus. Tidak
serampangan dan ngalor ngidul. Buatlah kalimat pendek-
pendek
.
Memilih Angle
Angle adalah sudut pandang sebuah peristiwa yang
dipakai seorang wartawan ketika menulis berita

CONTOH
Sebuah Peristiwa kecelakaan antara truk
trailer dan mobil sedan yang ditumpangi
pasangan pengantin baru
CONTOH
Angle Pertama
Kronologi peristiwanya

Angle Kedua
Kisah seputar pengantin baru itu

Angle Ketiga
Duka keluarga pengantin
Judul Yang Menarik
• Pendek
• Inti dari berita
• Kutipan paling menarik
• Jenaka/smart
Cara Menggali Informasi
● Wawancara
● Reportase
● Investigasi Teknik Wawancara
●Eksklusif
●Spontan
●Konferensi Pers
●Teleconference
Hambatan Wawancara
Narasumber no comment Mewakilkan kepada
orang lain

Tidak mau diwawancara


Sumber anonim
Sumber Berita
Observasi langsung

Penelitian dokumen
Wawancara
publik

Partisipasi peristiwa
Langkah Menulis Berita
01 05
Menemukan peristiwa Membuat kerangka berita.
untuk dijadikan berita.

02 Pencarian sumber berita.


06 Menulis teras berita

03 Wawancara, Observasi,
dan Dokumentasi. 07 Menulis isi berita

04 Mencatat Hal-Hal
Penting.
08 Penyuntingan berita
Struktur Berita
Teras berita

Tubuh berita

Ekor berita
Syarat Menulis Berita
 Faktual
 Peristiwa atau kejadian yang akan disampaikan
sebagai berita harus bersifat faktual atau fakta.
 Aktual
Aktual adalah istilah lain dari up to date atau kejadian
yang terkini atau masih hangat
 Menarik dan bermanfaat
 Tidak Memihak.
News Values
 Pertama kali, baru
 Proximity (kedekatan)
 Prominance (ketenaran)
 Human Interest (menggugah emosi)
 Magnitude(getaran)
 Conflict (konflik)
 Oddity (aneh/ganjil)
 Suspense (sesuatu yang ditunggu-tunggu)
 Humor

Anda mungkin juga menyukai