Anda di halaman 1dari 13

Mengatasi Overfishing Demi

Pertumbuhan Ekonomi Masa Sekarang dan di Masa yang akan datang

Desa Perupuk kecamatan Lima Puluh Pesisir


Kabupaten Batubara
ERNEST UTRECHT
SEMESTER (V)
Overfishing
Overfishing adalah kegiatan merugikan dimana jumlah ikan yang berada
pada suatu perairan habis atau terkuras karena terlalu banyak dipancing atau
ditangkap. Overfishing ini menjadi masalah yang belum terselesaikan
semenjak dulu dan keadaannya semakin parah pada saat ini.
Kasus overfishing ini dianggap merugikan karena oknum nelayan
menangkap sebagian besar ikan walaupun tidak dibutuhkan atau tidak sesuai
dengan jenis tangkapan dan
hanya menyisakan sebagian kecil.
Menurut riset, sepertiga dari kegiatan perikanan
merupakan kegiatan overfishing dan sering terjadi di
negara berkembang dan sebanyak 34% dari ketersediaan
ikan di pasaran merupakan hasil dari overfishing.
Penyebab Overfishing
Overfishing mendorong banyaknya populasi ikan mengalami penurunan stok, sebab diambil
secara berlebihan tanpa mempertimbangan beberapa aspek penangkapan. Adapun penyebab
terjadinya overfishing, yaitu

1. Kenaikan permintaan produk perikanan yang cukup pesat.

Banyaknya ikan bycatch yang ditangkap yang bahkan tidak sesuai


2.
dengan hasil tangkapan utama.

Banyaknya usaha ekonomi perikanan komersil yang mengutamakan


3.
mendapatkan keuntungan lebih besar atau keuntungan ekonomi.

4. Adanya penggunaan alat tangkap ikan yang tidak selektif.

Kemajuan teknologi penangkapan ikan yang mempermudah nelayan


5.
beroperasi dalam skala besar.
Penyebab Overfishing
Terlalu banyak armada penangkapan ikan
6 yang beroperasi di laut.

Kurangnya penegakan hukum dalam bidang


perikanan, yang memungkinkan kapal asing
7 masuk dan menangkap ikan secara berlebihan
(Illegal fishing).

Nelayan tidak mematuhi aturan dan kebijakan


8 yang telah ditentukan.
Dampak overfishing

“Aktivitas penangkapan yang dilakukan tanpa


memerhatikan kaidah-kaidah serta kebijakan
kelestarian sumber daya yang berkelanjutan
tentu akan memberi dampak buruk. Lantas,
apa dampak yang terjadi akibat overfishing?
Berikut dampak-dampak yang ditimbulkan
akibat terjadinya overfishing:

.”
Produksi perikanan yang terus menurun

● Sumber daya perikanan termasuk kategori sumber daya yang


dapat pulih (renewable resources), karena dapat
diperbaharui melalui proses alami maupun secara buatan.
Namun, meski demikian apabila overfishing terus terjadi
maka produksi ikan tentu akan menurun, sebab pertumbuhan
ikan tidaklah cepat.
Ukuran ikan yang semakin kecil

Penggunaan alat tangkap yang tidak selektif dengan


jaring mesh size kecil membuat hampir semua jenis
ikan tertangkap di dalamnya, sehingga ukuran ikan
yang belum layak tangkap pun akan terjaring.
Penangkapan yang dilakukan setiap hari tanpa
mempertimbangkan ukuran ikan tentu akan
mengakibatkan ukuran hasil tangkapan menjadi
semakin kecil, sebab ikan-ikan yang berukuran besar
sudah habis ditangkap.
Kerusakan ekosistem laut
Demi meraup hasil tangkapan sebesar-besarnya, maka
banyak nelayan yang menggunakan alat tangkap yang
tidak sesuai dengan kebijakan. Penggunaan alat tangkap
yang tidak disesuaikan dengan daerah penangkapan
tentu akan merusak ekosistem pada daerah penangkapan
tersebut.
Mengganggu keseimbangan rantai makanan

Adanya overfishing dapat memicu terganggunya


keseimbangan rantai makanan di ekosistem laut, sebab
overfishing dapat memutus rantai makanan dengan cara
menghabiskan stok ikan-ikan besar yang berperan sebagai
konsumen.
. tingkat ekonomi masyarakat pesisir
Menurunya

Meski awalnya nelayan mendapat hasil


tangkapan yang melimpah, namun lama-
kelamaan karena produksi stok perikanan
menurun maka lama kelamaan akan
mengurangi jumlah hasil tangkapan sehingga
menyebabkan menurunnya tingkat ekonomi
nelayan.
Kesimpulan
Konservasi perikanan laut berdampak pada
penghidupan,kelangsungan hidup, dan
rekreasi masyarakat. Ini mempengaruhi
lingkungan laut dan darat. Ini adalah
tanngung jawab semua orang agar bias
menjaga ekosistem laut kita.
Terimakasih
Jika ada salah kata atau perbauatan yang kurang enak kami mohon
dimaaf kan yang besar besarnya.
Salam hangat kami dari Mahasiswa sosialisasi kelas ernest utrecht

CREDITS: This presentation template was created by


Slidesgo, including icons by Flaticon and infographics &
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai