Anda di halaman 1dari 32

Marketing

Internasional
Kelompok 1
Prodi
Administrai Bisnis Internasional
Nama Anggota Kelompok

1.Alfina Andriyani
2.Alifa Hana Puspita H
3.Siti Nurmita H
4.Siti Susandra
Contents of this topic

Tahap menjadi
01 pemasar
internasional

02 Strategi pemasaran
global
Marketing
Internasional
Click here
01
Tahap menjadi
pemasar internasional
No Foreign Marketing
Perusahaan sudah berhubungan dengan dunia luar tetapi bukan karena
inisiatif atau belum ada usaha sendiri untuk memasarkan ke luar negeri.
Hubungan mungkin hanya berbentuk kerja sama atau hal-hal lain diluar
pemasaran produk ke luar negeri.

Beberapa faktor yang membuat produk beredar di pasar internasional:


1. Pesanan dari luar negeri
2. Pelanggan asing yang berkunjung ke perusahaan
3. Ketidaksengajaan
Infrequent Foreign Marketing

Perusahaan mulai memasarkan sendiri ke pasar luar negeri tetapi hanya bila
mempunyai surplus produksi. Artinya begini, jika kelebihan produksi maka
barang tersebut di lempar ke luar negeri. Apabila pasar domestik masih
mampu menyerapnya kegiatan ini ditinggalkan.
Reguler Foreign Marketing
Produsen sudah mempunyai perencanaan untuk memasarkan produknya ke
pasar luar negeri. Produksi barang ini bertujuan untuk dipasarkan dan dijual di
dalam negeri dan luar negeri.
Berbeda dengan infrequent foreign marketing yang tidak tetap frekuensi
memasarkan produknya, maka regiler foreign konsisten menyalurkan
produknya untuk konsumen luar negri.

Cara penyaluran produk dipasarkan sendiri atau melalui penyalur domestik


maupun distributor asing.
Global Marketing Operations
Produsen telah terlibat dengan dunia internasional secara global.
Bukan hanya memasarkan ke negara tertentu, tetapi juga bisa saja
memproduksinya di negara tersebut dan bersaing di pasar dunia.

Pada tahap ini semua aspek diperhitungkan seperti lingkungan


demografi, kebiasaan dan selera negara tertentu, sehingga misal
untuk produk makanan yang sama bisa saja berbeda pada kemasan
dan rasanya.
02
Strategi Pemasaran
Global
Pemilihan strategi

● Strategi pemasaran umumnya bersifat


jangka panjang. Oleh karena itu, strategi
yang digunakan perusahaan sangatlah
penting.Terutama untuk memastikan
bahwa perusahaan tidak hanya akan terus
stabil, tetapi juga bisa berkembang dari
sisi penjualan.
Cara Menentukan Strategi Pemasaran yang
baik , seperti berikut:

01 02 03 04

Lakukan market Analisis segmen Lakukan riset Sediakan rencana


research. pelanggan terhadap kompetitor. tambahan
perusahaan.
Aliansi strategi

perjanjian bisnis di mana dua atau lebih


perusahaan memutuskan untuk melakukan
kerjasama guna mendapatkan keuntungan
bersama.
JENIS STRATEGI ALIANSI
01 02 Equity Strategic Alliace
Joint venture membentuk perusahaan secara bersama
namun dengan menggabungkan sumber
berbagi sumber daya serta
daya dan juga kemampuannya untuk
keahlian yang dimilikinya
mengembangkan daya saingnya.
untuk dikombinasikan

03
Non Equity Strategic 04 Global strategic Alliance
Alliance kerjasama secara partnerships antara
organisasi membuat kesepakatan untuk dua atau lebih perusahaan lintas
berbagi sumber daya tanpa membuat negara dan lintas industri.

entitas terpisah atau berbagi ekuitas.


THANKS FOR
YOUR ATTENTION
Alternative resources
Storyset

Create your Story with our illustrated concepts. Choose the style you like the most, edit its colors, pick
the background and layers you want to show and bring them to life with the animator panel! It will boost
your presentation. Check out How it Works.

Pana Amico Bro Rafiki Cuate


Use our editable graphic resources...

You can easily resize these resources without losing quality. To change the color, just ungroup the resource
and click on the object you want to change. Then, click on the paint bucket and select the color you want.
Group the resource again when you’re done. You can also look for more infographics on Slidesgo.
JANUARY FEBRUARY MARCH APRIL MAY JUNE

PHASE 1

Task 1

Task 2

PHASE 2

Task 1

Task 2

JANUARY FEBRUARY MARCH APRIL

PHASE
1

Task 1

Task 2
...and our sets of editable icons

You can resize these icons without losing quality.


You can change the stroke and fill color; just select the icon and click on the paint bucket/pen.
In Google Slides, you can also use Flaticon’s extension, allowing you to customize and add even more icons.
Educational Icons Medical Icons
Business Icons Teamwork Icons
Help & Support Icons Avatar Icons
Creative Process Icons Performing Arts Icons
Nature Icons
SEO & Marketing Icons

Anda mungkin juga menyukai