Anda di halaman 1dari 7

NAMA KELOMPOK 1

1. ARDIANUS TIPAS
2. AGNES SILVIANI SOKA RIGHO
3. AGUSTINA FATIMA DOS SANTOS
4. ANA APRILIA GINA SONYA
5. ARLIN DAYU PANDIE
Pokok bahasan

 Prinsip penanganan ikan

 Perlengkapan penanganan ikan

 Proses pengesan di atas kapal


Ikan adalah komoditi yang mempunyai nilai ekonomis tinggi.dimana produk
ikan tersebut sangat cepat sekali mengalami penurunan mutu sehingga perlu
perhatian serius agar mutu ikan tetap terjaga.
 Prinsip penanganan ikan

Prinsip yang dianut dalam penanganan ikan basah adalah


mempertahankan kesegaran ikan sepanjang mungkin dengan cara
memperlakukan ikan secara cermat, hati-hati, bersih, sehat, hygienic
dan segera serta cepat menurunkan suhu atau mendinginkan ikan
mencapai suhu sekitar 0º C.

Adapun prinsip penanganan ikan setelah tertangkap ialah


sebagai berikut:

• Jenis ikan
• Ukuran dan bentuk ikan
• Bentuk penyaluran (distribusi); dipasarkan basah, beku atau olahan.
• Permintaan pembeli; dipasarkan utuh, disiangi, fillet, dll
 Perlengkapan penanganan ikan

e. Peralatan lain
 Martil / palu besar : untuk
menghancurkan es.
 Ganco terbuat dari besi untuk mengambil
dan mematikan ikan.
 Lampu yang cukup besar untuk
membantu pembokaran atau menurunkan
hasil tangkapan terutama pada saat
bongkar muatan.
 Proses pengesan di atas kapal

melaksanakan proses pengesan di kapal, hal-hal yang harus diperhatikan sbb.

1. Prinsip pengesan ikan


meletakkan es pada permukaan ikan untuk menurunkan suhu ikan hingga mendekati
0o C dengan tujuan menghambat pertumbuhan bakteri sehingga ikan lebih awet.

2. Jumlah es yang diperlukan


Jumlah es yang dibutuhkan sesuai dengan jumlah ikan atau hasil tangkapan yang
dibutuhkan.

3. Teknik pengesan yang digunakan


 Cara pengesan susunan curahan
 Cara pengesan susunan pemetian (box)
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai