Anda di halaman 1dari 12

Periodisasi

Sejarah Sastra
Indonesia
Agus Nasihin
agusnasihin68@unwir.ac.id
Periodisasi Penggolongan sastra berdasarkan
Sastra • pembabakan waktu dari awal
kemunculan sampai dengan
perkembangannya
• berdasarkan ciri-ciri sastra yang
dikaitkan dengan situasi sosial serta
pandangan dan pemikiran pengarang
terhadap masalah yang dijadikan objek
karya kreatifnya
Periodisasi
H.B. Jassin
 Periode sastra Melayu Lama
 Periode sastra Indonesia Modern:
 Angkatan Balai Pustaka
 Angkatan Pujangga Baru
 Angkatan ’45
 Angkatan ’66
Periodisasi
Usman Effendy
 Kesusasteraan Lama
 Kesusasteraan Baru
 Kesusasteraan Modern
Periodisasi
Sabaruddin Ahmad
 Kesusasteraan Lama
(Dinamisme, Hinduisme, Islamisme)

 Kesusasteraan Baru
(Masa Abdullah bin Abdulkadir Munsyi, Masa Balai
Pustaka, Masa Pujangga Baru, Masa Angkatan ’45).
Periodisasi
Ajip Rosidi
Masa Kelahiran atau Masa Kejadian (Awal abad XX–1945)
Periode awal abad XX–1933
Periode 1933–1942
Periode 1942–1945

Masa Perkembangan (sejak 1945–kini)


Periode 1945–1953
Periode 1953–1960
Periode 1960–kini
 Sejak abad ke-19 terdapat hasil-hasil sastra berbahasa
Melayu, seperti Hikayat Si Miskin, Hikayat Hang Tuah,
Indra Bangsawan, dan Hikayat Amir Hamzah. Beberapa
nama sastrawan Melayu masyhur merujuk kepada Raja Ali
Haji, Nurrudin Arraniri, Tun Sri Lanang, Hamzah Fansuri,
dan Abdullah bin Abdulkadir Munsyi.
 Pengaruh sastra Melayu dalam kesusastraan Jawa.
Umpamanya cerita panji yang meluas hingga ke Campa,
Melayu, dan Filipina
 Pada abad ke-19 mulai muncul tren sastra kolonial, di
antaranya G. Francis: Nyai Dasimah; Haji Mukti: Hikayat
Siti Mariah; serta Tirto Adi Suryo: Busono dan Nyai
Permana.
Periodisasi
Nugroho Notosusanto
 Kesusastraan Melayu Lama
 Kesusastraan Indonesia Modern
 Zaman Kebangkitan: Periode 1920, 1933, 1942,
1945
 Zaman Perkembangan: Periode 1945, 1950
sampai sekarang
Periodisasi
Simomangkir Simanjuntak
 Kesusastraan masa lama/ purba: sebelum datangnya pengaruh Hindu
 Kesusastraan masa Hindu/ Arab: mulai adanya pengaruh Hindu sampai
dengan kedatangan agama Islam
 Kesusastraan Masa Islam
 Kesusastraan Masa Baru
a. Kesusastraan Masa Abdullah bin Abdul Kadir Munsyi
b. Masa Balai Pustaka
c. Masa Pujangga Baru
d. Kesusastraan Masa Mutakhir : 1942 hingga sekarang.
A. Teeuw

H.B. Jassin

Yudiono K.S.

A. Teeuw
• Tokoh awal sastra Indonesia adalah
Muhammad Yamin. Puisi pertamanya,
Bahasa Bangsa (1921) menggunakan
bahasa Melayu.
A. Teeuw H.B. Jassin
• Pertunasannya dimulai tahun 1922 oleh
H.B. Jassin Muhamad Yamin. “sastra tahun 20-an”.
• Kumpulan sajaknya Tanah Air
Yudiono K.S. dipersembahkannya “ke dalam
pedupaan bahasa Melayu”

Yudiono K.S
permulaan sastra Indonesia
adalah semangat kebangsaan (merujuk
kepada Jassin) dan bahasa (merujuk
kepada Teeuw).
Bakri Siregar

• Tokoh pemula
kesusastraan Indonesia
adalah Mas Marco
Kartodikoromo melalui
karyanya Student Hidjo
(1919) sebagai alat
perjuangan sekaligus
kritik terhadap
pemerintah kolonial
Belanda

Anda mungkin juga menyukai