Anda di halaman 1dari 6

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,

Riset, dan Teknologi

PEMBEKALAN CALON FASILITATOR


GURU PENGGERAK ANGKATAN 18
Kegiatan Belajar Mandiri Paket Modul 1.3
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi

Tujuan Pembelajaran
1. Memahami Alur MERDEKA Modul 1.3 (Visi Guru Penggerak)
2. Menggunakan Alur MERDEKA Modul 1.3 di LMS
3. Memahami konsep Modul 1.3
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi

Skenario

Simulasi modul 1.3 di Mencermati petunjuk Mencermati dan


LMS sebagai CGP dan pelaksanaan fasilitasi melakukan simulasi
fasilitator modul 1.3 modul 1.3

Switch Role menjadi student : CGP


Switch Role menjadi non editing teacher : Fasilitator
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi

Pertanyaan Pemantik
1. Jelaskan secara singkat apa yang dilakukan dan dipelajari oleh calon guru
penggerak pada modul 1.3 ini?
2. Jelaskan secara singkat apa yang dilakukan oleh fasilitator pada modul 1.3 ini?
3. Apa yang harus dijelaskan/dikonfirmasi/diberikan penguatan terkait materi pada
kegiatan ruang kolaborasi modul 1.3?
4. Apakah semua aktivitas harus diberikan umpan balik?
5. Aktivitas mana saja yang harus diberikan penilaian?
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi

Aktivitas
1. Lakukan simulasi sebagai siswa (calon guru penggerak) untuk memahami
setiap alur dan aktivitas pembelajaran yang ada di modul 1.3
2. Lakukan simulasi sebagai fasilitator untuk memahami peran dan tugas
Bapak/Ibu sebagai fasilitator di setiap aktivitas yang ada di modul 1.3
3. Mencermati petunjuk pelaksanaan fasilitasi (Buku pegangan bagi fasilitator) di
ruang kolaborasi modul 1.3 (skenario fasilitasi, bahan paparan yang akan
digunakan, alat dan media yang akan digunakan)
4. Mencermati dan melakukan simulasi terkait pemberian umpan balik dan
penilaian yang ada di modul 1.3
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi

Selamat Beraktivitas!

Anda mungkin juga menyukai