Anda di halaman 1dari 11

PERALATAN INDUSTRI

SIRUP

Automatic Rotary Bottle Washing


Machine

Rotary bottle washing machine


adalah mesin pencuci botol yang
sangat padu dan sangat efisien.
Mesin ini telah memenuhi syarat
GMP dalam pencucian botol kaca
dan botol plastik. Mesin ini
beroperasi pada prinsip putar dan
membutuhkan bongkar muat
secara manual. Mesin ini cocok
untuk sediaan farmasi, susu,
penyulingan, pabrik bir, dan
kosmetik.

PRICE : US $5,000.00-50,000.00
Source : www.alibaba.com

Automatic bottle drying machine

Automatic bottle dryiing machine


adalah mesin pengering botol yang
sangat padu dan sangat efisien.
Mesin ini bekerja dengan cara
udara masuk ke dalam pipa
bertekanan tinggi melalui filter
masuk kedalam air knife dan
membentuk seperti sabuk angin
yang kuat. Angin kuat ini digunakan
untuk mengeringkan botol. Mesin
ini biasa digunakan untuk farmasi,
minuman kesehatan, bir, wine dan
sejenisnya.
PRICE : US $1,000.00-1,000,000.00
Source : www.alibaba.com

Mixing tank

Mixing Tank adalah peralatan yang


sering digunakan oleh industri yang
bergerak pada pengolahan makanan
dan minuman. Alat ini berfungsi
untuk mengaduk produk yang
sedang diproses. Dikontrol dengan
sistem semi otomatis, sedangkan
sistem pemanasnya menggunakan
pemanas listrik ataupun steam
boiler tergantung dari permintaan
konsumen. Mixing tank mempunyai
ukuran yang bermacam-macam dari
50L hingga 20.000 L.

PRICE : US $ 1,000.00 20,000.00


Source : www.alibaba.com
www.indotrading.com

LIQUID FILLING MACHINE

Fungsi: Mesin ini berfungsiuntuk memasukkan produk cair ke dalam kemasan


botol dan sejenisnya sesuai dengan takaran yang sudah disesuaikan dengan
kebutuhan. Kapasitas: Menyesuaikan dengan kapasitas kemasan. Spesifikasi
dari mesin ini adalah untuk Material body: plat stainless steel Material
rangka: besi siku Penggerak.

Pemilihan Liquid Filling machine tergantung pada kisaran viskositas, suhu,


kompatibilitas kimia, ukuran partikel, karakteristik busa, dan pertimbangan
lingkungan yang berbahaya. Setiap salah satu mesin di bawah dibahas dengan
kekuatan dan kelemahan dan berbagai aplikasi yang paling cocok .

Jenis-jenis LIQUID FILLING MACHINE

Overflow liquid filling machines

Jenis filler mungkin yang paling sering digunakan dalam


botol kecil. Karena mesin ini mampu menangani cairan
yang mengalir bebas serta cairan dengan viskositas
menengah. Contoh produk yang bekerja dengan baik
dalam filler ini adalah air minum kemasan, sabun cair, oli
motor, pembersih dan bahkan beberapa produk susu.
namun tidak bisa digunakan untuk produk dengan
viskositas lebih besar dari 25.000 centipose.
PRICE : US $ 16,500.00 25,000.00
Source : www.eBay.com

Servo Pump liquid filling


machines

Mesin ini sangat fleksibel mampu


mengisi hampir semua jenis produk
yang dapat dipompa. Setiap nozzle
memiliki servo dikendalikan pompa
khusus yang dapat memberikan cairan
yang mempunyai viskositas kecil,
sedang dan cairan viskositas tebal.
Contoh dari berbagai produk yang
dapat dijalankan pada mesin ini
meliputi sabun, produk farmasi,
minyak, kosmetik, salsa dan saus.

PRICE : US $ 17,500.00 24,000,00


Source : www.eBay.com

Capping bottle machine

Fungsi : Untukmenutup atau mengulir tutup botol dengan botolnya. Minuman


dengan bentuk ulir ( air mineral, minuman energi, sirup dll).
PRICE : US $ 20,000.00
35,000.00
Source : www.eBay.com

Automatic bottle labelling machine


and label applicator

Fungsi : Bottle Labeler machine adalah mesin untuk mengapply label / etiket
pada posisi lingkaran Botol, Tutup, Sisi sebagian sesuai dengan yang kita
inginkan.
PRICE : US $ 8,000.00
42,000.00
Source : www.eBay.com

DAFTAR PUSTAKA

http://www.alibaba.com/

http://www.eBay.com/

http://www.indotrading.com/

http://www.bottlewashingmachine.net/

http://www.liquidfillingmachines.com/

http://www.indiamart.com/

http://www.youtube.com/

Anda mungkin juga menyukai