Anda di halaman 1dari 9

PENANGANAN KEDARURATAN PSIKIATRI BUNUH DIRI

Susanti 406100083 Stevanus Bram 406100101

Kegawatdaruratan psikiatri kondisi darurat perlu penanggulangan segera dikarenakan adanya gangguan perilaku, emosi, proses berpikir menimbulkan resiko terhadap diri sendiri maupun lingkungan Penanganan pasien psikiatri : psikoterapi dengan empati mengerti perasaan pasien berduka, takut, gelisah dan tidak berdaya

Bunuh diri kedaruratan utama kesehatan mental masalah kesehatan masyarakat, > 30.000 orang / tahun bunuh diri di Amerika Serikat > 600.000 percobaan Penyebab :
1. Depresi 2. penyalahgunaan alkohol (34%) 3. skizofrenia (13%)

Gejala umum : keputusasaan tak ada tindakan yang dapat menyelamatkan pasien dari trauma. Mayoritas pasien (56%) pelarian diri dari suatu situasi 13% menghasilkan perubahan pada orang lain atau lingkungan Sisanya kombinasi melarikan diri dan motif manipulasi

Percobaan bunuh diri segala usaha perbuatan disengaja dilakukan seseorang untuk membinasakan dirinya dalam waktu segera

ETIOLOGI
1. Teori Sosial: a. Egoistis b. Altruistik c. Anomik 2. Teori Psikologi 3. Faktor Biologis a. Genetik b. Neurochemistry c. Peripheral Markers

FAKTOR RESIKO
JENIS KELAMIN USIA STATUS PERNIKAHAN RAS AGAMA PEKERJAAN

BUNUH DIRI dan GANGGUAN MENTAL


1. GANGGUAN MOOD
Bipolar episode depresi, gangguan depresi berulang, dan gangguan mood persisten (cyclothymia dan dysthymia)

2. 3. 4. 5.

ALKOHOLISME SKIZOFRENIA GANGGUAN KEPRIBADIAN GANGGUAN GELISAH

BUNUH DIRI dan PENYAKIT FISIK


1. PENYAKIT NEUROLOGIS 2. KEGANASAN 3. HIV/AIDS

Anda mungkin juga menyukai