Anda di halaman 1dari 3

Tanggal Diagnosa Tujuan dan kriteria hasil Intervensi dan rasional

Gangguan Setelah dilakukan tindakan - Kembangkan rasa saling


persepsi keperawatan selama 7x24 percaya dan hubungan
sensori: jam halusinasi klien bisa interpersonal dengan pasien
halusinasi terkendali dengan kriteria agar klien mampu terbuka
hasil: dan bisa kooperatif.
- Klien mengatakan tidak - Monitor dan atur aktivitas
sering sering melihat dan stimulasi lingkungan
dan mendengar suara yang bisa mengakibatkan
Luna Maya. munculnya halusinasi
- Klien mengatakan - Pertahankan lingkungan
sudah tidak melihat yang aman agar klien tidak
Lunamaya saat sedang mencoba untuk bunuh diri
sendiri seperti instruksi dari
- Durasi : +2
halusinasinya
menit - Awasi pasien untuk menjaga
- Klien tidak terbawa
dari tindakan yang
oleh perintah dalam
membahayakan
halusinasinya - Catat perilaku pasien yang
- Klien mampu
mengindikasi terjadinya
mengontrol
halusinasi
halusinansinya - Lakukan cara komunikasi
- Klien tidak terlihat
yang terbuka dan jelas untuk
bibicara sendiri
memudahkan proses
perawatan
- Bantu pasien untuk
mengutarakan perasaanya
terkait halusinasi yang
dialaminya
- Bantu pasien dalam
mengontrol halusinasi sesuai
kemampuan atau tawarkan
cara pengontrolan halusinasi
misalnya dengan SP
halusinasi
- Dorong pasien untuk
mendiskusikan perasaannya
daripada pasien mengikuti
halusinasinya untuk
mengontrol halusinasinya.
- Dorong pasien untuk
mevalidasi bahwa yang
dilihatnya hanya halusinasi
kepada orang lain yang lebih
dipercaya agar klien percaya
bahwa yang dilihat dan
didengarnya hanya halusinasi
- Fokuskan diskusi mengenai
perasaannya terhadap
halusinasi ketimbang
membicarakan halusinasinya.
Hal ini bertujuan untuk tidak
menstimulasi halusinasinya
- Pantau dan bantu perawatan
diri pasien
- Sertakan pasien dalam
kegiatan sehari-hari yang
bisa mengalihkan
- Berikan antipsikotik dan
antidepresi dengan rutin
untuk membantu mengontrol
halusianasinya
- Monitor perilaku halusinasi
yang mengarah pada
kekerasan atau yang
membahayakan diri
- Beri pendidikan ke keluarga
mengenai cara mengatasi
halusinasi pasien agar
keluarga mampu mengontrol
dan mandiri dalam merawat
pasien.
- Monitor status kesehatan
fisik pasien terutama terkait
efek sampig dari obat
- halusinasinya karena
halusinasi klien muncul saat
klien sedang sendiri.

Anda mungkin juga menyukai