Anda di halaman 1dari 4

TUGAS PRAKARYA

Observasi dan Wawancara

Oleh : Kelompok 5 (XI Mipa 3)


Nama Anggota :
1. Aulia Pratiwi Iskandar (02)
2. Baiq Ayu Zahari Al Rohmi (05)
3. Hasbi Muzammil Furqon (13)
4. Indah Astuti (15)
5. Sakya Violetta Andini (27)

SMAN 1 PRAYA
2017/2018
Lembar Kerja 2 (LK 2)

• Kandungan dan Manfaat Makanan Khas Daerah Lombok

Nama Makanan : NASI BALAP PUYUNG


Nutrisi yang terkandung :
- Protein dari ayam dan kedelai
- Karbohidrat
- Lemak
- Kalium dari rempah-rempah / bumbu yang digunakan
Manfaat :
- Sumber energi
- Meningkatkan aktivitas metabolisme dari tubuh
- Menjaga keseimbangan cairan dalam tubuh dan mengendalikan tekanan darah
Sumber :
- Pedagang/penjual nasi balap puyung demokrasi II
- Internet

• Kandungan dan manfaat 5 makanan daerah selain Lombok


1. TELUR ASIN

□ Nutrisi yang terkandung : 192 kkal, protein 13,6 gr, kalsium 120 mg, fosfor 157 mg,
zat besi 2 mg, vitamin A 841 IU, dan vitamin B1 0,28 mg.

□ Manfaat : kaya akan gizi yaitu sumber protein, vitamin dan mineral yang tinggi, kaya
akan vitamin yaitu vitamin a dan b12, bagus untuk pertumbuhan anak karena kalsium
dan protein yang ma membantu dalam masa pertumbuhan tulang dan kesehatannya,
membantu perkembangan kecerdasan otak, sumber energi.

2. BANDENG PRESTO DAN BANDENG ASAP

□ Nutrisi yang terkandung : Energi 129 kkl, protein 20 g, lemak 4,8 g, g.kalsium 20
mg, fosfor 150 mg, dan zat besi 2. Serta vitamin A 150 UI DAN VIT B1 0,005 mg.

□ Manfaat : mencegah penyakit jantung koroner, menurunkan kadar kolestrol darah,


meningkatkan daya tahan tubuh, membantu pertumbuhan sistem saraf serta
perkembangan otak, mencegah penyakit karena kekurangan gizi mikro, mengurangi
resiko hipertensi.
3. LONTONG KUPANG

□ Nutrisi yang terkandung : protein 3 g, energi 180 cal, karbohidrat 39.8 g, lemak 0.3
g, energi 144 cal, protein 2.72 g, lemak 0.28 g karbohidrat 31.56 g

□ Manfaat : sebagai sumber protein, karena protein memiliki fungsi vital pada tubuh,
sebagai sumber vitamin B12 yang dapat membantu pencernaan makanan, menjaga
kesehatan sistem syaraf dan pembentukan sel tulang, sebagai sumber asam lemak
omega-3 dan omega-6 yang akan berfungsi menurunkan kolestrol, sebagai sumber
mineral

4. SATE KERANG

□ Nutrisi yang terkandung : Glutamate 3473 mg, aspartat 2464 mg, Leusin 1798 mg,
arginin 1864. Vitamin B12 98.9 mg omega-3 396 mg, omega-6 32 mg, besi 28 mg,
selenium 64 mcg.

□ Manfaat : sebagai pembentuk enzim, meningkatkan kesehatan, membantu


pencernaan makanan, menjaga kesehatan sistem saraf dan pembentukan sel tulang,
untuk perkembangan otak anak menurunkan kadar kolestrol, mineral besi dan selenium
berdungsi dalaam pembentukan komponen utama sel sel darah merah, selenium
berfungsi sebagai antioksidan untuk mencegah kerusakan sel dari radikal bebas.

5. PECEL

□ Nutrisi yang terkandung : Karbohidrat, Protein, Zat besi, Kalium, Fosfor, Omega 3,
Vitamin A, Vitamin B1, Vitamin B2, Vitamin B3, Vitamin B5, Vitamin B6, Vitamin
C, Vitamin E, Vitamin K.

□ Manfaat : untuk perkembangan otak pada janin, mengatur gula darah, meningkatkan
daya ingat, menurunkan berat badan,mencegah depresi, meningkatkan kesehatan mata
dan kulit.
• Dokumentasi bersama penjual

Anda mungkin juga menyukai