Anda di halaman 1dari 5

Nama: Haikel rizki alfiansyah

NIM: A15.2018.01249

“ANALISIS IKLAN LE MINERALE MENGGUNAKAN TEORI AKSI BICARA”

1. Produk
Le Minerale adalah sebuah merek air minum dalam kemasan (AMDK) di Indonesia yang
diproduksi oleh PT Tirta Fresindo Jaya yang merupakan anak perusahaan dari Mayora
Indah yang bergerak di bidang beverages. Selain Le Minerale perusahaan ini juga
memproduksi Teh Pucuk Harum, Kopiko 78 dan Q Guava.
Le Minerale hadir melayani kebutuhan konsumen Indonesia sejak tahun 2015. Pabrik Le
Minerale sendiri telah dibangun di beberapa daerah di Indonesia. Beberapa pabrik antara
lain lima pabrik yang sudah berdiri yakni di Ciawi, Sukabumi, Pasuruan, Medan, dan
Makassar. Serta dua pabrik baru dibangun di Cianjur dan Palembang pada akhir 2016.

0-11 detik: Air pegunungan dengan mineral seimbang yang baik untuk tubuh
kesegarannya berbeda.

a. Aksi berbicara: di kalimat awal iklan tersebut saya menganalisis yang dimaksud
dengan kalimat itu adalah untuk menunjukan produk le minerale di ambil dari air
pegunungan dengan mineral yang seimbang,produsen ingin menunjukan kalau
produknya sendiri lebih unggul di banding air kemasan lainnya,serta pada kalimat
kesegarannya bebeda,ingin menunjukan sebuah produk dalam kemasan yang
mempunyai kualitas sangat baik seperti yang ditunjukan dalam iklam tersebut.
b. Aksi mempengaruhi : menurut saya dari kalimat dalam iklan tersebuk ingn
mengusulkan agar setiap orang yang melihat atau mendengarkan dapat beralih ke
air minum tersebut.dengan keunggulan yang dimiliki produsenair mineral
tersebut.
c. Aksi berkehendak: produsen ingin air mineral merk le minerale agar dikenal
oleh masyarakat umum dengan cara mempromosikan produknya menggunakan
kalimat “air pegunungan dengan mineal seimbang”.
10-21 detik lebih terasa manis,air seperti ini hanya diperoleh dari air pegunungan
yang mengalami proses melalui lapisan batuan menyerap mineral secara alami karena
itu sangat langka.

a. Aksi berkehendak: dari kalimat tersebut menurut saya berati produsen


berkehendak mencoba suatu penelitian untuk menunjukan ke masyarakat umum
jika produk tersebut sudah mengalami proses penelitian yang valid.
b. Aksi berbicara: maksud dari pembicara,Dolphin siregar produknya telah
mengalami proses alam dibantu oleh resapan batuan yang menghasilkan mineral
tersebut terjaga.pembicara ingin masyrakat mengetahui manffat rasa manis yang
dirasakan di dalam air mineral tersebut dengan menjelaskan beberapa proses yang
dialami mineral tersebut.
c. Aksi mempengauhi: kalimat yang di sampaikan oleh Dolphin siregar berharap
agar konsumen dapat terpengaruh oleh apa yang dia katakan.bertujuan agar
masyarakat umum memilih produknya dengan mempunyai keunggulan yang
mungkin belum dimilliki oleh ai mineral lainnya.sehingga mempengaruhi
masyarakat agar produknya dibeli dengan menyebutkan tahapan-tahapan yang
dilalui sebelum di proses.menurut saya yang diharapkan dari pengiklan
masyarakat memilih produknya dengan menilai apa yang telah dilalukan sebelum
di distibusikan.

27-35 kita mau semua kebaikan mineral itu sampai ketangan konsumen karena itu
kita membangun pabrik di ciawi jawa barat .
a. Aksi berkehendak: kalimat tersebut yang di ucapkan oleh Bahrun afriansyah
selaku staf ahli,ingin menunjukan jika le minerale dikemas dengan sangat
terjaga dan juga higenis.le miniraletelah membangun pabrik di daerah jawa
barat yanng bertujuan untuk menjaga kemurniannya agar sampai ditangan
masyarakat. Dan juga menurut Bahrun afriansyah pihaknya telah menyeleksi
secara ketat agar produknya telah higenis hal itu di tnjukan dalam video
dengan menunjukan proses yang air mineral tersebut di kemas dengan cara
yang sangat terjaga dengan menunjukan bagaimana cara kerja alat yang
digunakan,ditunjukan melalui adegan iklan tersebut.
b. Aksi berbicara: menurut analisa saya saya menangkap kalimat yang di
ucapkan oleh staff ahli ingin menunjukan betapa terjaganya poses yang
dilakukan oleh le mineale agar rasanya terjaga,dan juga dari kalimat tersebut
saya dapat menyimpulkan pengiklan menunjukan area pabrik yang luas dan
juga bersih.ingin konsumen lebih percaya dengan produknya dengan
menunjukan apa yang sudah dikerjakan oleh staff ahli dengan melalui
penjelasan yang di dapat di video tersebut.
c. Aksi mempengaruhi: dalam kalimat “kita mau semua kebaikan mineral itu
sampai ketangan konsumen karena itu kita membangun pabrik” ingin
mempengaruhi agar masyarakat membeli poduknya dengan menujukan betapa
canggihnya pabrik tersebut dengang ditunjukan dalam video.jadi akan
berpengaruh kepada konsumen yang akan membeli produknya.

35-39 detik Agar pengemasan dapat langsung dilakukan disumbenya dengan


menggunakan sistem pengemasan termodifikasi.

a. Aksi berkehendak: kalimat tersebut ingin memeberitahukan jika sistem


pengemasan dalam produknya dengan cara yang canggih dan juga higenis
dengan langsung dilakukan di tempatnya.
b. Aksi berbicara: kalimat ini mengungkapkan jika produknya diproduksi
dengan serius dan juga dikamas dengan baik. Lain dengan produk yang
lain.menurut saya yang dilakukan oleh iklan tersebut dengan dijelaskan
oleh ahlinya dapat membuat masyarakat yakin dengan apa yang di video
iklan tersebt adalah produk yang dikemas dengan sangat higenis.
c. Aksi mempengaruhi: kalimat sistem kemasan temodifikasi membuat
acuan untuk masyarakat bahwa kemasan produk le minerale adala produk
yang sangat dijaga ke asliannya dan juga di kemas dengan melalui proses
sterilisasi yang tinggi agar dapat kemurnannya sampai ketangan konsumen
dirumah.

44-52 detik kesegarannya beda.

a. Aksi berkehendak: kalimat ini bekehendak agar masyarakat tau


dengn kesegaran yang ada didalam kemasan.
b. Aksi berbicara: kalimat ini lebih menunjuka kesegaran yang ada
di kemasan dengan menujukan sekumpulan orang yang sedang
berolahraga dan juga dengan adegan seorang ibu dan
anak,sehingga menunjukan betapa segarnya produk yang dikemas
dengan teknollogi yang tinggi. Dan juga menujukan produknya
telah dapat diteria semua kalangan masyarakat.
c. Aksi mempengaruhi: kalimat ini sangat mempengaruhi menurut
saya karena dengan kalimat yang sederhana dan dibantu dengan
adegan tesebut,jadi dialog yang simple,sangat bepengaruh.

53-57 detik kaya ada manis-manisnya.

a. Aksi berkehendak: produsen berkehendak ingin


menunjukan bahwa produknya berasa manis karena
mengalami proses yang dileati secara alami dengan dibantu
teknologi yang bermutakhir.
b. Aksi berbiacara: ingin menyampaikan sebuah pesan
dengan menggunakan kalimat yang ringan dan juga dapat
melekat dikalangan masyarakat.
c. Aksi mempengaruhi: pada adegan tersebut ingin
mempengaruhi kita semua agr mencoba sebuah air mineral
yang ada rsa manis-manisnya.bahkan secara tidak langsung
membelinya dengan ingin merasakan rasa manis
tersebut.dengan cara tersebut pengiklan berhasil
mempengaruhi mamsyarakat untuk membeli dengan
kalimat simple tersebut.

Le minerale terasa segarnya,terlindung mineralnya.


Menunjukan bahwa air mineral ini sangat segar dan juga beda
dari yang lain,membuat konsumen membelinya.serta dibantu
dengan teknologi canggih aga membuat kesagarannya terjaga
sampai ke tangan konsumen.

Anda mungkin juga menyukai