Anda di halaman 1dari 1

RM. 07.b1.

rev # 04
RENCANA KEPERAWATAN
Nursing Care Plan

No & Diagnosa Keperawatan Tujuan Intervensi Nama & TT


Waktu Nursing Diagnosis Objective Interventions perawat
Risiko ketidakseimbangan suhu Setelah diberikan askep selama 3 x 24 1. Monitor suhu minimal tiap 2 jam
tubuh berhubungan dengan BBLR, jam diharapkan risiko ketidak seimbang 2. Rencanakan monitoring suhu
usia kehamilan kurang, paparan an suhu tubuh tidak terjadi dengan secara kontinyu
lingkungan dingin / panas, kriteria 3. Monitor TD, nadi, dan RR
perubahan metabolisme dasar, pe- a. Status hidrasi dalam 4. Monitor warna dan suhu kulit
nyakit atau trauma yang batas normal Hydration 5. Monitor tanda-tanda hipertermi
mempengaruhi pengaturan suhu, b. Ada respon perilaku dan hipotermi
pengobatan pengobatan yang untuk mempertahankan suhu tubuh 6. Tingkatkan intake cairan dan
menyebabkan vasokonstriksi dan nutrisi
vasodilatasi, pakaian yang tidak 7. Selimuti pasien untuk mencegah
sesuai dengan suhu lingkungan, hilangnya kehangatan tubuh
ketidak aktifan atau aktivitas berat, 8. Ajarkan pada pasien cara
dehidrasi, pemberian obat mencegah keletihan akibat panas
penenang dan paparan dingin atau 9. Diskusikan tentang pentingnya
hangat/lingkungan yang panas pengaturan suhu dan kemungkinan efek
negatif dari kedinginan
10. Beritahukan tentang indikasi
terjadinya keletihan dan penanganan
emergency yang diperlukan
11. Ajarkan indikasi dari hipotermi
dan penanganan yang diperlukan
12. Berikan antipiretik jika perlu

Anda mungkin juga menyukai