Anda di halaman 1dari 11

1.

VISI DAN MISI


KOMITE KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)
RSUD SRENGAT

VISI :
Menjadikan program Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) sebagai upaya
untuk mewujudkan pelayanan yang selamat, sehat, aman dan nyaman bagi
SDM Rumah Sakit, pasien, pengunjung dan lingkungan Rumah Sakit.

MISI :
1. Menciptakan kondisi Rumah Sakit yang selamat, sehat, aman dan
nyaman bagi SDM Rumah Sakit, pasien, pengunjung, dan lingkungan
Rumah Sakit;
2. Memberikan jaminan keselamatan dan kesehatan kerja di Rumah Sakit
secara profesional dan bermutu;
3. Membentuk tenaga kerja yang profesional, mandiri, berjiwa K3, dan
beretos kerja tinggi di tempat kerja;
4. Menyelenggarakan penyediaan sarana dan prasarana untuk mendukung
pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja.
5. Mewujudkan terciptanya nihil kecelakaan kerja, Penyakit Akibat Kerja
(PAK), kebakaran dan bencana;
2. DAFTAR JENIS KECELAKAAN YANG TERJADI DI MASING – MASING
INSTALASI
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SRENGAT

A. Instalasi Gawat Darurat, Instalasi Rawat Jalan, Instalasi Rawat Inap,


ICU
1. Tertusuk jarum dan benda tajam
2. Tergores pecahan ampul
3. Terpapar droplet, darah dan cairan tubuh pasien
4. Terpapar penyakit menular
B. Instalasi Bedah Sentral/OK
1. Terpapar sinar UV
2. Luka tusuk (tertusuk jarum dan benda tajam)
3. Luka gores terkena pecahan ampul
4. Terpapar droplet, darah dan cairan tubuh pasien
C. Instalasi Radiologi
1. Terpapar radiasi
2. Tersengat aliran listrik
3. Terpapar bahan kimia
D. Instalasi Laboratorium
1. Tertusuk jarum suntik
2. Terpeleset
3. Terpapar alat sample darah
4. Tergores pecahan ampul
5. Terpapar bahan toksis korosif
6. Tertular virus dan penyakit dari pasien
E. Instalasi Farmasi
1. Menghirup bahan obat berbahaya
2. Tertumbuk penumbuk obat bubuk
3. Terkena bahan berbahaya yang mudah terbakar
F. Instalasi Gizi
1. Teriris Pisau
2. Tertimpa alat masak
3. Tertusuk benda tajam dari alat masak
4. Terkena tumpahan air panas
5. Terkena Api
6. Terpeleset
G. Instalasi Pengelolaan Limbah
1. Terpapar limbah B3 benda tajam
2. Terpapar limbah B3 cair
3. Terpapar air kotor limbah di bak penampung
4. Terjatuh ke dalam bak penampung
5. Tergigit vektor/binatang liar yang masuk area Rumah Sakit
6. Terpapar sinar UV
7. Menghirup bahan B3
H. Instalasi Pengelolaan Sarana dan Prasarana
1. Tertimpa / terkena alat pertukangan dan reruntuhan bangunan
2. Terpapar debu dan serpihan kaca saat perbaikan
3. Tersengat aliran listrik
4. Terjatuh dari tangga
5. Terpapar sinar UV
6. Terjepit
I. CSSD
1. Terkena cairan dan bahan kimia untuk sterilisasi alat
2. Tertusuk alat/benda tajam
3. Terpapar cairan desinfeksi tingkat tinggi
4. Terpapar bahan kimia berbahaya
5. Terpapar bakteri dan virus dari instrumen infeksius
J. Laundry
1. Tersiram cairan detergen dengan kadar yang terlalu tinggi
2. Iritasi oleh paparan cairan pembersih
3. Terpapar darah dan cairan tubuh pasien dari linen kotor
4. Terpapar bakteri dan virus dari linen infeksius
K. Kamar Jenazah
1. Terinveksi virus dan penyakit pasien
2. Terpeleset
3. Tertimpa keranda
4. Terpapar jenazah infeksius saat memandikan jenazah
3. PENYAKIT AKIBAT KERJA (PAK) YANG DAPAT DIALAMI OLEH
KARYAWAN DI RUANG RAWAT INAP

1. Diare
2. Malaria
3. Demam Berdarah
4. Typoid
5. Tubercolosis/TBC
6. HIV/AIDS
7. Covid-19
8. Kanker dan Radiasi
9. Penyakit Mata
10. Hepatitis
11. Pneumonia
12. ASMA dan ISPA
13. Hipertensi
4. SUSUSAN RENCANA PROGRAM PELAYANAN KESEHATAN KERJA

No PROGRAM KEGIATAN TUJUAN SASARAN RENCANA JADWAL PELAKSANA PENANG-


BIAYA (RP) PELAKSANAAN GUNG
JAWAB

Memberikan a. Inst. Inst.


rasa aman dan Ruang Pengelolaan Pemeliharaan
Kewaspadaan kenyamanan bangunan dan Sarana dan
a. Pengadaan dan Limbah
upaya serta mencegah halaman yang Prasarana
pencegahan standarisasi alat
1 penularan berada Setiap hari b. Inst.
dan alat pemadam
penyakit dan dalam lingkup Pemeliharaa
pengendalian kebakaran
infeksi pagar RSUD n Sarana
bencana nosokomial Srengat dan
/ HAIs Prasarana
Memberikan Komite K3 RSUD
edukasi dan Srengat
b. Simulasi pelatihan kepada
Seluruh a. Dinas
penanggulangan seluruh pegawai Setahun 2x
Pegawai Pemadam
kebakaran RS dalm
Kebakaran
menghadapi
situiasi kebakaran
Memberikan Sub Komite
c. Pembuatan papan informasi kepada pencegahan dan
penunjuk Sedang dijalankan pengendalian
SDM, pasien,dan SDM, pasien,
peringatan di (Rumah sakit bencana
pengunjung pengunjung, dan
tempat tempat termasuk kategori
tentang bahaya yg lingkungan RS
yang beresiko baru)
ada di RSUD
tinggi Srengat
Memastikan alat Sub Komite
d. Pengecekan alat APAR dan Proteksi
selalu siap
pemadam berkala petugas terkait Kebakaran
digunakan
Keamanan
pasien, a. Pembentu
2 pengunjung dan kan komite
petugas keselamata
(program patient n pasien
safety)
b. Perawata dan
perbaikan alat
transportasi pasien
c. Sosialisasi petugas
RS tentang
keselamatan
pasien
d. Pelaporan tentang
insiden
keselamatan
pasien serta
analisa dan
evaluasi insiden
KTD (form)
Seluruh pegawai Komite PPI RSUD
a. Pengadaan Alat Srengat
Pelindung Diri RSUD Srengat
Keselamatan
3 sesuai dengan sesuai dengan
dan kesehatan
tempat kerja zonasi level
pegawai
masing masing resiko pekerjaan
Seluruh pegawai Komite PPI RSUD
RSUD Srengat Srengat
b. Pengawasan sesuai dengan
penggunaan APD zonasi level
resiko pekerjaan
Komite PPI RSUD
c. Program general Srengat
check up sesuai Seluruh pegawai
koondisi tempat RSUD Srengat
kerja masing
masing
Komite PPI RSUD
d.Pelaporan Srengat
kesehatan Seluruh pegawai
karyawan sebelum RSUD Srengat
dan sesudah jadi
karyawan
Sub Komite Bahan
a. Pelaporan terhadap Berbahaya dan
Pengelolaan barang dan bahan Beracun &
4 bahan dan barbahaya termasuk IPL Limbahnya
barang bagaimana
berbahaya penyimpanannya
Sub Komite Bahan
b. Pembuatan tanda Berbahaya dan
peringatan tempat Beracun &
penyimpanan IPL
Limbahnya
barang dan bahan
tersebut
Sub Komite Bahan
c. Pembuatan SOP Berbahaya dan
penerimaan, Beracun &
penyimpanan, IPL Limbahnya
pemakaian dan
pembuangan
limbahnya
Sub Komite Bahan
a. Pembentukan sub Berbahaya dan
5 Kesehatan dan komite kesehatan IPL Beracun &
lingkungan kerja kerja dan Limbahnya
lingkungan kerja
Sub Komite Bahan
b. Mengadakan Berbahaya dan
perngawasan IPL Beracun &
terhadap keshatan Limbahnya
lingkugnan kerja
Sub Komite Bahan
c. Mengusulkan Berbahaya dan
perbaikan terhadap Beracun &
lingkungan kerja IPL
Limbahnya
yang kurang sehat
atau tidak sehat
Sub Komite Bahan
a. Pembentukan sub Berbahaya dan
6 Sanitasi rumah IPL
komite sanitasi RS Beracun &
sakit Limbahnya
Sub Komite Bahan
b. Pengawasan dan Berbahaya dan
pengusulan IPL Beracun &
perbaikan sanitasi Limbahnya
RS
Memastikan
alat yang
akan
a. Pendataan samua digunakan
Sertifikasi / peralatan medis dalam ATEM /
Sebelum alat
7 kalibrasi sarana, (tahun pembelian kondisi baik Electromedical
digunakan
prasarana dan dan umur dan Engineering
peralatan medis ekonomis) memberikan
hasil yang
akurat serta
konsisten
Komite PPI RSUD
Program a.Pembentukan sub Srengat
8
pengendalian komite ppi
infeksi RS
Admin/Sekretaris Komite PPI RSUD
b. Pengumpulan dan Komite PPI Srengat
pelaporan data RSUD Srengat
c. Melakukan
koordinasi dan
pengawasan
kegiatan sehari hari
dalam hal
pencegahan dan
pengendalian
infeksi
d. Melaukakan sigi
(surveilans) klinis
tentang infeksi,
bekerja sama
dengan dokter
perawat dan kepala
ruangan perawatan
5. SUSUNAN RENCANA PEMBENTUKAN KOMITE K3 RSUD SRENGAT

No Nama Jabatan di Komite


1 Dr. Pantjarara Budiresmi, Sp. PK Penanggungjawab
2 Tri Gunawan , S. Si., Apt. Ketua
3 Mamik Triwahyuni, S. Kep. Ns. Sekretaris I
4 Khabib Mustain, S. Mn Sekretaris II
5 Fajar Juli Nursanti, SKM. MMRS Ketua Sub Komite Bahan Berbahaya
dan Beracun
6 Pradevi Putri Indriyastuti, S. Mat Anggota Sub Komite Bahan
Berbahaya dan Beracun
7 Nurhidayat, S. Kep. Ns. Ketua Sub Komite Penanggulangan
Bencana
8 Samsul Hadi, S. Kep. Ns. Ketua Sub Komite Keselamatan dan
Keamanan
9 Dwi Andri Wiyanto, S. T Ketua Sub Komite Proteksi
Kebakaran
10 Haksari Laksmi Bestari, S. T Anggota Sub Komite Proteksi
Kebakaran
11 Heru Prasetyo, S. Kep. Ns. Anggota Sub Komite Peralatan Medis
12 Ahmad Arizal Yusuf, Amd. Anggota Sub Komite Sistem
Penunjang
13 Rofiq Fajar Setiawan Anggota Sub Komite
Penanggulangan Bencana
14 Arif Wicaksono, SH Anggota Sub Komite Keselamatan
dan Keamanan

Anda mungkin juga menyukai