Anda di halaman 1dari 9

Bahan diskusi mengenai mengenai clearance Jembatan

(regulasi IHO juga mencantumkan perlunyaclearance Kabel yang melintas di atas Alur Pelayaran)

Vertical Bridge or Cable Clearances


Dasar Peraturannya :
 Permenhub No 68 Tahun 2011: Alur Pelayaran Di Laut
(pada lampiran terdapat perhitungan clearance Jembatan)

ada juga beberapa referensi yang mungkin kita bisa belajar :


 S4 V4-6 : Regulations Of The IHO For International (Int) Charts & Chart Specifications Of The IHO
 IHO Ed 6 2016 : Symbol, Abreviation, Terms Used on Charts (b-380 overhead obstructions and
clearances: bridges,cables, pipes
 C 51 ed5.0.0 The Law Of The Sea – June 2014 International Hydrographic Bureau
Data dari Surveyor Hidrografi
Permenhub No 68 Tahun 2011: Alur Pelayaran Di Laut
(mohon dikoreksi senior Surveyor dan Capt, jika
ada salah):
 Peta Bathimetri untuk mengetahui kedalaman
pada area tersebut, berhubungan dengan
Rencana Draft maksimum kapal, kelas kapal dan
tentu Tinggi Maksimum Kapal yang berhubungan
langsung dengan clearance;
 Pengamatan Pasang Surut untuk menentukan
Air Pasang Paling Tertinggi, diperlukan dalam
perhitungan Clearance Vertikal (nilai ini berbeda
dengan nilai kedalaman yang tertulis pada Peta
Laut);
 Jika kita mengadopsi Regulasi IHO maka perlu di
rencanakan adanya aturan terhadap Clearance
terhadap Kabel yang melintas diatas Alur
Pelayaran, dalam rangka Keselamatan
Pelayaran;
Special Publication No. 51 Edition 5.0.0 – June 2014 International Hydrographic Bureau
Adopsi dari data Japan Hydrography and Oceanography Departement

Elevasi Menara/Rambu Suar

Elevasi Tower Air Pasang Paling Maksimum

Garis Pantai

Clearances Jembatan dan Kabel


Mean Sea Level
Tinggi Karang / Batu

Air Surut Paling Surut

Kedalaman pada Peta


Karang Terendam

Tinggi Karang
yang Tidak
Terendam

4
S4 V4-6 : IHO Ed6 2016 : Symbol, Abreviation, Terms Used on Charts
Highest Astronomical Tide

Clearance dihitung dari


Pasang Paling Maksimum

S4 V4-6 : IHO Ed6 2016 : Symbol, Abreviation, Terms Used on Charts


Nilai clearance : abt 50
Artinya ± 50m (about 50m)

7
Nilai clearance vertical jembatan adalah 34m, dihitung
Nilai clearance : 34 m dari HAT (Highest Astronomical Tide) / Air Pasang
Tertinggi. Harus dilakukan Pengamatan Pasang Surut.
Karena Nilai kedalaman yang tertulis pada Peta
bukanlah nilai HAT.

8
Ini contoh Clearance terhadap Cable Power Transission Line.
Memiliki regulasi tersendiri karena perlunya Safety
Clearance terhadap bahaya tegangan tinggi, juga memiliki
kekhususan karena berbeda dengan kontruksi jembatan yg
stabil, pada kabel tegangan tinggi ada pertimbangan nilai
pemuaian sehingga perlu additional clearance (pada peta
akan disimbolkan secara khusus)

Anda mungkin juga menyukai