Anda di halaman 1dari 1

Ekologi Gulma

ada 3 faktor yang mempengaruhi pertumbuhan gulma, antara lain;


1. faktor klimatik
yang menentukan pertumbuhan, reproduksi dan distribusi gulma terdiri dari:
- cahaya
- temperatur
- air
- angin, dan asfek2 lainnya
2. faktor edafik
yaitu faktor tanah yang menentukan distribusi gulma antara lain;
- kelembaban tanah
- aerasi
- pH tanah
- dan unsur2 makanan yang ada dalam tanah.
3. faktor biotik
yaitu tumbuh2an dan hewan yang merupakan faktor2 biotik yang mempengaruhi pertumbuhan
gulma dan membatasi distribusi nya.

Anda mungkin juga menyukai