Anda di halaman 1dari 8

SILABUS MATA PELAJARAN

Nama Sekolah : SMK


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : X/1

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong-royong, kerjasama,toleran, damai), santun, responsive dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
Indikator Pencapaian Langkah
Kompetensi Dasar (KD) Materi Penilaian Waktu Sumber Belajar
Kompetensi (IPK) Pembelajaran
3.6 Menganalisis sifat 3.6.1 Menjelaskan konsep 1. Teori asam Mengamati Penilaian Pengetahuan 12 JP 1. Sudarmo,
larutan berdasarkan pH pada larutan basa 1. Mencari informasi : Unggul. 2016.
(6 x 45
konsep asam basa dan dengan cara Tes Tertulis Kimia untuk
3.6.2 Menjelaskan 2. Indikator membaca/ melihat/ menit)
pH larutan (asam kuat (Pilihan ganda, uraian) SMA/MA Kelas
beberapa macam asam basa mengamati/menyima
dan basa kuat, asam indikator asam basa XII. Jakarta:
k dari berbagai
lemah dan basa lemah) sumber tentang Penilaian Erlangga.
dalam kehidupan 3.6.3 Mengidentifikasi asam basa dan Keterampilan : 2. Raharjo,Sentot
sehari-hari sifat asam dan basa indikatora asam basa  Unjuk kerja budi. 2016.
Menanya (Observasi, diskusi Buku Kimia
berdasarkan beberapa
1. Mengajukan dan presentasi) berbasis
indikator alami dan pertanyaan berkaitan  Portofolio (makalah) Eksperimen
sintetis tentang tayangan slide untuk Kelas
atau video yang
Penilaian sikap: XII. Surakarta :
ditampilkan tentang
asam dan basa Jurnal pengamatan TigaSerangkai
Mengumpulkan data sikap 3. LKPD asam
4.6 Membandingkan sifat- 4.6.1 Menentukan sifat 1. Menganalisis teori basa
sifat larutan melalui larutan melalui asam basa 4. Internet
praktikum percobaan berdasarkan 2. Menganalisis sifat 5. (https://www.e
asam basa
berdasarkan konsep indikator buatan dmodo.com/ho
3. Menganalisis konsep
asam basa dan pH pH me#/group?id=
larutan ( asam kuat 4. Menganlisis indikator 28492349)
dan asam lemah, basa asam basa
kuat dan bas lemah) Mengasosisasi
1. Mengolah data-data
tentang
strukturteori, sifat,
pH dan indikator
asam basa dari
literatur dan
menyimpulkan hasil
diskusi
Mengkomunikasikan
1. Mempresentasikan
hasil diskusi LKPD
asam basa dengan
menggunakan tata
bahasa yang benar
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMK AL FATAH


Mata Pelajaran : Kimia
Materi Pokok : Larutan Asam Basa
Kelas/Semester : X/1 (Gasal)
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 :
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 :
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 :
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah
KI 4 :
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.6 Menganalisis sifat larutan berdasarkan 3.6.1 Menjelaskan konsep pH pada larutan
konsep asam basa dan pH larutan (asam 3.6.2 Menjelaskan beberapa macam indikator asam
basa
kuat dan basa kuat, asam lemah dan basa
3.6.3 Mengidentifikasi sifat asam dan basa
lemah) dalam kehidupan sehari-hari
berdasarkan beberapa indikator alami dan
sintesis

4.7 Membandingkan sifat-sifat larutan melalui 4.7.1 Menentukan sifat larutan melalui percobaan
praktikum berdasarkan konsep asam basa berdasarkan indikator buatan
dan pH larutan ( asam kuat dan asam
lemah, basa kuat dan bas lemah)

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan model pembelajaran Discovery Learning dengan menggali informasi dari berbagai sumber belajar
diharapkan peserta didik terlibat aktif selama proses belajar mengajar berlangsung, memiliki sikap
religiusitas, nasionalis, gotong royong, integritas, dan mandiri, dalam menyampaikan pendapat, menjawab
pertanyaan, memberikan kritik dan saran serta peserta didik dapat:
1. Menjelaskan konsep pH pada larutan dengan teliti
2. Menjelaskan beberapa macam indikator asam basa dengan benar
3. Mengidentifikasi sifat asam dan basa berdasarkan beberapa indikator alami dan sintesis dengan benar
4. Menentukan sifat larutan melalui percobaan berdasarkan indikator buatan dengan benar

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Konsep pH
2. Indikator asam basa (Materi Terlampir)

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintific Learning
Model Pembelajaran : Discovery Learning
1. Stimulation (Pemberian Rangsangan)
2. Problem Statement (Identifikasi Masalah)
3. Data Collection (Pengumpulan Data)
4. Verification (Pembuktian)
5. Generalization (Menarik Kesimpulan)
Metode : Ceramah, diskusi, presentasi, dan penugasan
F. MEDIA PEMBELAJARAN DAN SUMBER BELAJAR
1. Media, Alat dan Bahan Pembelajaran
a) Media :
Power point, LKPD, media pembelajaran online (edmodo)
b) Alat dan Bahan :
Spidol, whiteboard, laptop, proyektor
2. Sumber Belajar
Sudarmo, Unggul. 2013. Kimia untuk SMK/MA Kelas X Kurikulum 2013. Jakarta: Erlangga
Raharjo, Sentot Budi. 2016. Buku Kimia berbasis Eksperimen untuk Kelas X. Surakarta : Tiga
Serangkai
https://www.edmodo.com/home#/group?id=28492349 (kode kelas : j96rd4)

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Waktu
Kegiatan Rincian
(menit)
Kegiatan awal 15
Orientasi
1. Peserta didik merespon salam dari guru sebagai tanda
mensyukuri anugerah Tuhan dan saling mendoakan
2. Guru meminta salah seorang siswa untuk memimpin
berdoa untuk mengembangkan sikap religiusitas di
sekolah.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin
4. Guru mengkondisikan suasana belajar yang
menyenangkan
5. Guru menyampaikan sub materi, tujuan pembelajaran
dan kompetensi dasar yang akan dicapai
Apersepsi
6. Guru mengkaitkan materi sebelumnya tentang teoris
asam dan basa dengan materi yang akan dipelajari
7. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya.
Motivasi
Guru menyampaikan gambaran manfaat mempelajari asam
dan basa dalam kehidupan sehari-hari
Pengkondisian Kelas
Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok
heterogen yang terdiri dari 4-5 kelompok
Kegiatan inti 100
A. Pemberian 1. Peserta didik mengamati tayangan video eksperimen (virtual)
rangsangan untuk memahami perbedaaan asam basa dengan indikator

(Stimulation) alami maupun buatan unuk menumbuhkan sikap rasa ingin


tahu
2. Peserta didik kemudian diminta menanggapinya
(menanya) untuk menumbuhkah karakter berpikir kritis
B. Identifikasi 1. Guru memberikan deskrispsi untuk memancing siswa
masalah memberikan pertanyaan (merumuskan permasalahan)
(Problem dilanjutkan dengan membagi LKPD
Statement) 2. Guru menugaskan peserta didik untuk mengidentifikasi
masalah yang terdapat dalam LKPD asam basa
C. Pengumpulan data 1. Guru membagikan LKPD kepada masing-masing
(data Collection) kelompok
2. Peserta didik membaca literature dari berbagai sumber
tentang larutan asam basa dan cara mengidentifikasinya
(mengumpulkan data)
3. Secara berkelompok peserta didik bekerja sama
mendiskusikan pembuatan indikator asam basa dari
bahan alam dan melakukan eksperimen menggunakan
indikator tersebut pada berbagai larutan berdasarkan
video (virtual)
4. Peserta didik mendiskusikan eksperimen dalam
menggunakan indikator buatan terhadap berbagai larutan
(virtual)
5. Guru mempersilahkan peserta didik untuk
mengumpulkan informasi dan data-data tambahan dari
buku sumber serta internet.
6. Peserta didik menuliskan hasil diskusi kelompok pada
lembar kerja yang telah disediakan
7. Masing-masing kelompok menampilkan hasil kerja
diskusi kelompoknya
D. Verification 1. Peserta didik dibimbing membandingkan hasil diskusi
(pembuktian) kelompoknya dengan mengkomunikasikannya dengan
kelompok lain melalui diskusi
2. Peserta didik diminta mengelompokkan bahan alam yang
dapat digunakan sebagai indikator asam basa
3. Peserta didik mengelompokkan larutan yang termasuk
asam dan basa berdasarkan perbedaan warna dengan
indikator alami dan indikator buatan untuk
menumbuhkan sikap berpikir kritis
4. Perwakilan kelompok memberikan tanggapan dengan
mengajukan pertanyaan,meminta konfirmasi ataupun
memberikan masukkan terhadap kelompok lainnya.
E. Menarik 1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan tentang
kesimpulan/ indikator asam basa secara komunikatif.
Generalisasi 2. Guru melengkapi kesimpulan yang sudah disampaikan
peserta didik
Kegiatan penutup 1. Guru memfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk 20
merefleksi dan meyimpulkan proses serta materi
pelajaran
2. Guru meminta peserta didik mengerjakan tugas tersruktur
mandiri melalui edmodo untuk dikumpulkan minggu
depan
3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya.
4. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin
doa penutup.

H. PENILAIAN HASIL BELAJAR


Aspek Jenis/Teknik Bentuk Instrumen Instrumen
Pengetahuan Tes Evaluasi Lampiran 3
Post Test?Quiz
Keterampialan Non test Rubrik penilaian Lampiran 4
diskusi dan presentasi
LKPD
Sikap Observasi Lembar observasi Lampiran 5

I. PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN:


a. Remidial dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik belum mencapai Kriteria
Ketuntasan Belajar (KKB).
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching (klasikal), atau tutor sebaya,
atau penugasan dan diakhiri dengan tes tertulis.
c. Tes remedial, dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali tes remedial belum mencapai
ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk penugasan tanpa tes tertulis kembali.
d. Pengayaan dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik sudah mencapai KKB, tetapi
peserta didik belum puas dengan hasil belajar yang dicapai.

Banjarnegara, November 2018


Mengetahui,
Dosen Instruktur Guru Mata Pelajaran,

Dewi Puspitaningrum

Anda mungkin juga menyukai