Anda di halaman 1dari 3

Format PS2

RENCANA PENGEMBANGAN SEKOLAH


TAHUN 2019

NamaKepalaSekolah : Usman,S.Pd..
Unit Kerja : SMP Hidayatullah Parepare
Prov./Kab/Kota : Parepare
WaktuPelaksanaan : 14 Oktober s.d. 13 November 2019

1. Judul Program Pengembangan Sekolah

Peningkatan Kompetensi Guru Dalam Pembelajaran Dengan Metode Saintifik Yang


Berorientasi Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi (HOTS) melalui In House Training (IHT)
di SMP Hidayatullah Parepare

2. LatarBelakang
Peran guru profesional dalam pembelajaran sangat penting sebagai kunci
keberhasilanbelajar peserta didik dan mengahasilkan lulusan yang berkualitas. Guru
profesional adalahguru yang kompeten dalam membangun dan mengembangkan proses
pembelajaran yangbaik dan efektif sehingga dapat menghasilkan peserta didik yang pintar
dan pendidikanyang berkualitas. Hal tersebut menjadikan kualitas pembelajaran sebagai
komponen yangmenjadi fokus perhatian pemerintah pusat maupun pemerintah daerah
dalammeningkatkan mutu pendidikan terutama menyangkut kualitas lulusan peserta didik.
Pengembangan pembelajaran berorientasi pada keterampilan berpikir tingkat tinggi
atauHigher Order Thinking Skill (HOTS) merupakan program yang dikembangkan sebagai
upayapeningkatan kualitas pembelajaran danmeningkatkan kualitas lulusan. Program ini
dikembangkan mengikuti arah kebijakanKementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang pada
tahun 2018 telah terintegrasin Penguatan Pendidikan Karakter dan pembelajaran berorientasi
pada Keterampilan BerpikirTingkat Tinggi atau Higher Order Thinking Skill (HOTS).
Peningkatan kualitas peserta didik salah satunya dilakukan oleh guru yang berfokus
pada peningkatan kualitas pembelajaran di kelas dengan berorientasi pada
keterampilanberpikir tingkat tinggi. Desain peningkatan kualitas pembelajaran ini merupakan
upaya peningkatan kualitas peserta didik yang pada akhirnya meningkatkan kualitas
Pendidikandi Indonesia.
Sejalan dengan hal tersebut, guru- guru di SDN Kecil Leonperludiberikan keterampilan
mengembangkan pembelajaran yang berorientasi padaketerampilan berpikir tingkat tinggi.
Tujuannya untuk meningkatkan kualitas pembelajaranyang pada akhirnya akan meningkatkan
kualitas lulusan peserta didik.
Dengan diadakan kegiatanIHT.Pembelajaran Berorientasi pada Keterampilan BerpikirTingkat
Tinggi ini diharapkan dapat menjembatani pemahaman para guru dalam halperencanaan dan
pelaksanaan pembelajaran lebih baik lagi sehingga mereka dapatmeningkatkan kualitas
Pendidikan di Indonesia.

3. Indikator

a. Memahami konsep pembelajaran metode santifik dengan orientasi keterampilan berpikir


tingkat tinggi (HOTS)
b. Mendisain pembelajaran HOTS
c. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang berorientasi HOTS

4. Tujuan
Melalui IHT guru dapat:
a. Memahami konsep pembelajaran metode saintifik yang berorientasi keterampilan berpikir
tingkat tinggi (HOTS)
b. Mendisain pembelajaran HOTS
c. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang berorientasi HOTS

5. Hasil yang Diharapkan


a. Meningkatnya kemampuan guru memahami konsep pembelajaran saintifik dengan
berorientasi keterampilan berpikir tingkat tinggi (HOTS)
b. Meningkatnya kemampuan guru mendisain pembelajaran HOTS
c. Meningkatnya kemampuan guru menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
yang mengintegrasikan HOTS

6. SumberDaya yang Diperlukan


a. SDM : Guru, Narasumber, Operator Sekolah
b. Non SDM : ATK, handout, media IT, sound system

7. Langkah-langkahKegiatan
a. Persiapan
1) Membentuk Kepanitiaan dan SK Tugas
2) Membuat Daftar Hadir Rapat Panitia
3) Membuat Undangan Rapat Panitia
4) Menyiapkan Buku Notulen Rapat
5) Mengadakan Rapat Panitia
6) Membuat Instrumen Evaluasi Kegiatan
7) Membuat Instrumen Evaluasi Kompetensi Peserta
8) Menyiapkan anggaran, tempat, ATK, jaringan internet, handout, media IT, sound sistem,
alat dokumentasi, menyiapkan konsumsi dsb
9) Membuat Undangan Peserta
10) Membuat Undangan Narasumber’
11) Membuat Daftar Hadir Peserta
12) Membuat Daftar Hadir Narasumber
13) Membuat Biodata Peserta
14) Membuat Biodata Narasumber
15) Membuat Panduan dan jadwal

b. Pelaksanaan
1) Menata dan menyiapkan peralatan di ruangan
2) Peserta mengisi Daftar Hadir
3) Peserta mengisi Biodata Peserta
4) Narasumber mengisi Daftar Hadir Narasumber
5) Narasumber mengisi Biodata Narasumber
6) Membagikan handout dan ATK kepada peserta
7) Narasumber menyampaikan materi
8) Melakukan monitoring dan evaluasi kegiatan
9) Mendokumentasikan kegiatan
10) Memantau pelaksanaan kegiatan
11) Melakukan penutupan

c. Monitoring dan Evaluasi


1) Pada saat pelaksanaan mengisi Instrumen Evaluasi Kegiatan
2) Pada saat pelaksanaan mengisiInstrumen Kompetensi Peserta
2. Refleksi
a. Menganalisis hasil monev
b. Membuat resume hasil kegiatan.
c. Membuat Laporan Kegiatan

8. Penutup

Dengan dibuatnya Rencana Kegiatan Pengembangan Sekolah dalam waktu 1 bulan mulai
tanggal 14 Oktober s.d.13 November 2019ini akan menjadi acuan keberhasilan dari tujuan
yang direncanakan yang pada akhirnya meningkatkan kualitas pembelajaran yang
dilakukanolehguru di SMP Hidayatullah Parepare.

Mengetahui Parepare, 11 Oktober 2019


Pengajar Diklat, PesertaDiklat,

Nur Dewi, S.Si,M.Si. . Usman, S.Pd


NIP197002032002122003 NIP197205172000121003

Anda mungkin juga menyukai