Anda di halaman 1dari 21

RENCANA KERJA HUMAS DAN MARKETING RS ANANDA BABELAN

CATEGORY INITIATIVE GOALS


Growth and Learning / Perspektif 1. Merekrut 2 staf untuk marketing dan humas 1. Pasien dan pengunjung merasa puas dengan pelayanan
Pembelajaran dan Pertumbuhan RS Ananda Babelan
2. Merekrut 5 petugas pendaftaran 2. Berjalannya sistem pendaftaran yang baik sesuai dengan
alur pendaftaran rawat jalan
3. Merekrut 3 petugas customer service
4. Merekrut 2 petugas operator 3. Kesiapan dan kemampuan petugas dalam operasional RS
Ananda Babelan
5. Pelatihan petugas operator, customer service, dan
pendaftaran diantaranya:
• sevice excellence 4. Terealisasinya sarana dan prasarana untuk bagian
pendaftaran, customer service, operator, humas dan
• greeting skill marketing
• customer service skill
• handling complain skill
6. Magang di RS Ananda Bekasi selama 2 minggu sebelum RS
Ananda Babelan operasional

7. Sarana dan Prasarana yang harus disediakan :


• Minimal 3 komputer untuk pendaftaran
• Menyediakan 1 komputer untuk customer service
• Menyediakan 2 komputer untuk staf humas dan mkt
• Minimal 3 telepon untuk pendaftaran
• 1 telepon untuk customer service
• 1 telepon untuk operator
• 2 telepon untuk humas dan marketing
• 1 faximile
• 1 printer untuk bagian pendaftaran
• 1 printer untuk humas dan marketing
• Akses Internet
• Mencetak form khusus dari Rumah Sakit khusus peserta
asuransi/perusahaan/BPJS/KS
• ATK untuk pendaftaran, operator, dan customer service
• ATK untuk humas dan marketing
Internal Process / Perspektif proses 1. Melakukan kegiatan mapping area dan memperkenalkan RS 1. Mendapatkan 50 % data dan informasi mengenai
bisnis internal Ananda Babelan kepada masyarakat sekitar : pekerjaan dan jaminan kesehatan
(BPJS/Asuransi/Perusahaan)

• Vila Gading Harapan


• Perum Trevista 2. Tercapainya informasi mengenai RS Ananda Babelan yang
akan segera operasional/sudah operasional kepada
• Perum Taman Kebalen masyarakat sekitar
• Perum Babelan Oetama Sejahtera (BOS)
• Vila Mutiara Gading 3 3. Tercapainya kunjungan ke bidan selama 8 kali dalam 1
bulan, dengan target 40 bidan yang harus dikunjungi dalam
• Perum Pesona Babelan Kota 1 bulan
• Perum Turi Indah Regency
• Panjibuwono Residence 4. Tercapainya kunjungan ke klinik dan dokter praktek
swasta selama 8 kali dalam 1 bulan, dengan target 40 klinik
• Perum Bumi Insani dan dokter yang harus dikunjungi dalam 1 bulan
• Perum Babelan Indah (Warung Ayu)
• Perum Griya Asri Bahagia 5. Terealisasinya pertemuan IBI di RS Ananda Babelan 3 kali
dalam 1 tahun
• Cluster Mutiara Sriamur
• Perum Darmawangsa 6. Tercapainya rujukan pasien bidan, klinik, dan dokter
dengan target 50 kunjungan pasien ke RS Ananda Babelan
• The Palm Residence
• Perum Sahara Indah Permai 7. Tercapainya kunjungan ke perusahaan dan asuransi
selama 16 kali kunjungan dalam 1 bulan, dengan target 24
• Perum Satria perusahaan yang harus dikunjungi dan 24 asuransi yang
• Perum Elok Babelan harus dikunjungi dalam 1 bulan
• Perum Griya Bahagia
• Perum Wahana Babelan 8. Tercapainya 5 mou perusahaan dan asuransi yang closing
dalam 1 bulan
• Vila Gading City Babelan
• Perum Flamboyan (Wates) 9. Terealisasinya kegiatan health talk di perusahaan atau
asuransi minimal 1 bulan sekali
• Perum Candrabaga
• Pondok Ungu Permai 10. Posting/update mengenai RS Ananda Babelan minimal
15 kali dalam 1 bulan dan diwajibkan membalas komentar
• Perum permata zambrud (Kebalen) di sosmed
• Taman Wisma Asri
2. Mengadakan kegiatan promosi rumah sakit:
• Seminar awam kesehatan minimal 100 peserta 5 kali dalam
setahun
• Pemeriksaan tensi darah dan konsultasi gratis maksimal 150
peserta 5 kali dalam 1 tahun
• Donor darah 3 bulan sekali di RS Ananda Babelan
• Lomba Mewarnai pada liburan sekolah
• Photo Booth untuk pasien yang akan melahirkan di RS
Ananda Babelan

• Bagi pasien/keluarga yang memposting poto booth tersebut


ke Instagram /facebook akan mendapatkan souvenir dari RS
Ananda Babelan dengan tag @rsanandababelan
#rsanandababelan

• Petugas customer service/humas mengunjungi pasien yang


menempati ruangan VIP sebagai suatu bentuk service dan
perhatian diikuti dengan memberikan survey kepuasan pasien
(kritik dan saran)
• Baksos sunatan masal yang bekerjasama dengan pihak ke 3
• Mengadakan senam pagi setiap hari jumat untuk karyawan,
umum, penunggu pasien, karyawan saung and resto, dan
stikes

• Pemeriksaan cek gula darah dan asam urat gratis dengan


bekerja sama pihak ke 3/sponsor maksimal 150 peserta 5 kali
dalam 1 tahun
3. Kunjungan ke bidan, klinik, dan dokter praktek swasta untuk
kerjasama pasien rujukan partus normal, SC, Curretage, rawat
inap, penunjang medis dengan memberikan fee khusus untuk
bidan ataupun dokter praktek

4. Menjalin kerjasama dengan IBI Kabupaten dan mengadakan


pertemuan dengan IBI Kabupaten di RS Ananda Babelan

5. Kunjungan ke Puskesmas untuk kerjasama dan membina


hubungan baik dalam hal rujukan pasien umum ataupun bpjs
kesehatan
5. Kunjungan ke asuransi dan perusahaan untuk kerjasama
pelayanan kesehatan
6. Mengadakan kegiatan Health Talk di perusahaan ataupun
asuransi
7. Mengelola digital marketing:
• Mendesign segala bentuk promosi RS Ananda Babelan mulai
dr brosur, poster, spanduk
• Posting/update facebook dan Instagram
• Update website Rumah Sakit
• Membuat Profile RS semenarik mungkin
• Update poto pelayanan dan fasilitas
Customer Perspective / Perspektif 1. Peningkatan kunjungan pasien baru rawat jalan 1. Bertambahnya 100 pasien baru setiap bulan nya
Pelanggan
2. Peningkatan kunjungan pasien baru rawat inap
2. Berkurangnya pasien/keluarga komplain mengenai 2. Pasien, keluarga, dan pengunjung merasa puas dengan
pelayanan Rumah Sakit pelayanan RS Ananda Babelan
3. Memberikan survey kepuasan pasien kepada 3. Terlaksana nya program survey kepuasan pasien oleh
pasien/keluarga yang berobat di RS Ananda (Rawat jalan dan bagian Humas minimal seminggu 2 kali pelaksanaan
rawat inap)

4. Memonitoring pelayanan yang diberikan oleh front office,


operator dan customer service.
5. Follow Up survey kepuasan pasien
6. Membina hubungan baik dengan Faskes 1 BPJS Kesehatan
dan BPJSTK
7. Membina hubungan baik dengan PIC/HRD perusahaan dan
asuransi
8. Membina hubungan baik dengan Komunitas/kader/
Financial Perspective / Perspektif
Keuangan
RENCANA KERJA HUMAS DAN MARKETING RS ANANDA BABELAN

1. GROWTH AND LEARNING / PERSPEKTIF PEMBELAJARAN DAN PERTUMBUHAN


PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN

1. Peningkatan Profesionalisme S •Merekrut 2 staf untuk marketing dan humas


•Merekrut 5 petugas pendaftaran
•Merekrut 3 petugas customer service
•Merekrut 2 petugas operator
2. Pelatihan khusus petugas Mengadakan kegiatan pelatihan internal khusus
operator, customer service, dan petugas operator, customer service, dan
pendaftaran pendaftaran yang diantaranya adalah:

• sevice excellence
• greeting skill
• customer service skill
• handling complain skill
Diperlukannya magang di RS Ananda Bekasi selama
2 minggu sebelum RS Ananda Babelan operasional
3. Peningkatan sarana dan Sarana dan Prasarana yang harus disediakan adalah
prasarana Humas dan Marketing sebagai berikut :
• Minimal 3 komputer untuk pendaftaran
• Menyediakan 1 komputer untuk customer service
• Menyediakan 2 komputer untuk staf humas dan mk
• Minimal 3 telepon untuk pendaftaran
• 1 telepon untuk customer service
• 1 telepon untuk operator
• 2 telepon untuk humas dan marketing
• 1 faximile
• 1 printer untuk bagian pendaftaran
• 1 printer untuk humas dan marketing
• Akses Internet
• Mencetak form khusus dari Rumah Sakit khusus
peserta asuransi/perusahaan/BPJS/KS
• ATK untuk pendaftaran, operator, dan customer
service
• ATK untuk humas dan marketing

2. INTERNAL PROCESS / PERSPEKTIF PROSES BISNIS INTERNAL


PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN

1. Mapping Area Melakukan kegiatan mapping area dan


memperkenalkan RS Ananda Babelan kepada
masyarakat sekitar :
• Vila Gading Harapan
• Perum Trevista
• Perum Taman Kebalen
• Perum Babelan Oetama Sejahtera (BOS)
• Vila Mutiara Gading 3
• Perum Pesona Babelan Kota
• Perum Turi Indah Regency
• Panjibuwono Residence
• Perum Bumi Insani
• Perum Babelan Indah (Warung Ayu)
• Perum Griya Asri Bahagia
• Cluster Mutiara Sriamur
• Perum Darmawangsa
• The Palm Residence
• Perum Sahara Indah Permai
• Perum Satria
• Perum Elok Babelan
• Perum Griya Bahagia
• Perum Wahana Babelan
• Vila Gading City Babelan
• Perum Flamboyan (Wates)
• Perum Candrabaga
• Pondok Ungu Permai
• Perum permata zambrud (Kebalen)
• Taman Wisma Asri
2. Peningkatan kegiatan promosi • Seminar awam kesehatan
RS Ananda Babelan
•Pemeriksaan tensi darah dan konsultasi gratis

• Donor darah 3 bulan sekali di RS Ananda Babelan

• Lomba Mewarnai pada liburan sekolah


• Photo Booth untuk pasien yang akan melahirkan
di RS Ananda Babelan

• Bagi pasien/keluarga yang memposting poto


booth tersebut ke Instagram /facebook akan
mendapatkan souvenir dari RS Ananda Babelan
dengan tag @rsanandababelan #rsanandababelan
• Baksos sunatan masal yang bekerjasama dengan
pihak ke 3
• Mengadakan senam pagi setiap hari jumat untuk
karyawan, umum, penunggu pasien, karyawan
saung and resto, dan stikes
• Pemeriksaan cek gula darah dan asam urat gratis

•Mengadakan kegiatan Health Talk di perusahaan


ataupun asuransi
3. Peningkatan jumlah kunjungan •Kunjungan ke bidan, klinik, dan dokter praktek
pasien di RS Ananda Babelan swasta untuk kerjasama pasien rujukan partus
normal, SC, Curretage, rawat inap, penunjang medis
dengan memberikan fee khusus untuk bidan
ataupun dokter praktek

•Menjalin kerjasama dengan IBI Kabupaten dan


mengadakan pertemuan dengan IBI Kabupaten di
RS Ananda Babelan
•Kunjungan ke Puskesmas untuk kerjasama dan
membina hubungan baik dalam hal rujukan pasien
umum ataupun bpjs kesehatan
•Kunjungan ke asuransi dan perusahaan untuk
kerjasama pelayanan kesehatan

4. Meningkatkan promosi digital


marketing 7. Mengelola digital marketing:
• Mendesign segala bentuk promosi RS Ananda
Babelan mulai dr brosur, poster, spanduk
• Posting/update facebook dan Instagram
• Update website Rumah Sakit
• Membuat Profile RS semenarik mungkin
• Update poto pelayanan dan fasilitas

3. CUSTOMER PERSPECTIVE/ PERSPEKTIF PELANGGAN


PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN

1. Mengurangi terjadinya • Memberikan survey kepuasan pasien kepada


pasien/keluarga komplain pasien/keluarga yang berobat di RS Ananda (Rawat
mengenai pelayanan Rumah jalan dan rawat inap)
Sakit

• Memonitoring pelayanan yang diberikan oleh front


office, operator dan customer service.
2. Peningkatan jumlah kunjungan • Membina hubungan baik dengan Faskes 1 BPJS
pasien baru rawat jalan dan Kesehatan dan BPJSTK
rawat inap
• Membina hubungan baik dengan PIC/HRD
perusahaan dan asuransi
• Membina hubungan baik dengan Komunitas/kader/

4. FINANCIAL PERSFECTIVE / PERSPEKTIF KEUANGAN

PROGRAM INTIATIVE/KEGIATAN

1. Meningkatkan pendapatan • Meningkatkan jumlah kunjungan pasien rawat


Rumah Sakit jalan dan rawat inap
• Meningkatkan jumlah kunjungan peserta MCU
NG RS ANANDA BABELAN

BUHAN
GOALS/TOLAK UKUR

•Berjalannya sistem pendaftaran yang baik


sesuai dengan alur pendaftaran rawat jalan

•Pasien dan pengunjung merasa puas


dengan pelayanan RS Ananda Babelan

•Mendukung humas dan marketing dalam


pencapaian target meningkatkan jumlah
kunjungan pasien

•Kesiapan dan kemampuan petugas dalam


operasional RS Ananda Babelan
•Terealisasinya sarana dan prasarana
untuk bagian pendaftaran, customer
service, operator, humas dan marketing
GOALS/TOLAK UKUR

•Mendapatkan 50 % data dan informasi


mengenai pekerjaan dan jaminan
kesehatan (BPJS/Asuransi/Perusahaan)
•Tercapainya informasi mengenai RS
Ananda Babelan yang akan segera
operasional/sudah operasional kepada
masyarakat sekitar
•Mengarahkan masyarakat agar berobat ke
RS Ananda Babelan
•Terealisasinya kegiatan seminar awam
minimal 100 peserta, 5 kali dalam 1 tahun
•Terealisasinya Pemeriksaan tensi darah
dan konsultasi gratis maksimal 150 peserta
5 kali dalam 1 tahun
•Terealisasinya kegiatan donor darah
dengan jumlah peserta minimal 70
pendonor
•Terealisasinya kegiatan lomba meawarnai
dengan target peserta 100 orang
•Terealisasinya kegiatan poto booth dan
rasa antusias mengupload/posting foto
tersebut ke IG dan FB

•Terealisasinya kegiatan sunatan masal


dengan target 50 peserta
•Terealisasinya kegiatannya senam pagi
minimal 30 peserta yang mengikuti senam
tersebut
•Terealisasinya pemeriksaan cek gula
darah dan asam urat gratis dengan bekerja
sama pihak ke 3/sponsor maksimal 150
peserta 5 kali dalam 1 tahun

•Terealisasinya kegiatan health talk di


perusahaan atau asuransi minimal 2 bulan
sekali dalam 1 tahun
•Tercapainya kunjungan ke bidan selama 8
kali dalam 1 bulan, dengan target 40 bidan
yang harus dikunjungi dalam 1 bulan

•Tercapainya kunjungan ke klinik dan


dokter praktek swasta selama 8 kali dalam
1 bulan, dengan target 40 klinik dan dokter
yang harus dikunjungi dalam 1 bulan

•Terealisasinya pertemuan IBI di RS Ananda


Babelan 3 kali dalam 1 tahun

•Tercapainya rujukan pasien bidan, klinik,


dan dokter dengan target 50 kunjungan
pasien ke RS Ananda Babelan
•Tercapainya kunjungan ke perusahaan dan
asuransi selama 16 kali kunjungan dalam 1
bulan, dengan target 24 perusahaan yang
harus dikunjungi dan 24 asuransi yang
harus dikunjungi dalam 1 bulan

•Tercapainya 5 mou perusahaan dan


asuransi yang closing dalam 1 bulan
•Posting/update mengenai RS Ananda
Babelan minimal 15 kali dalam 1 bulan dan
diwajibkan membalas komentar di sosmed
GOALS/TOLAK UKUR

•100 % terlaksananya survey kepuasan


terhadap layanan Dokter, IGD, Rawat
Jalan, Pendaftaran, Rawat Inap, Farmasi,
laboratorium dan Radiologi

• Bertambahnya 100 pasien baru setiap


bulannya

GOALS/TOLAK UKUR

• Tercapainya peningkatan pendapatan


rumah sakit setiap bulannya
RENCANA KERJA HRD RS ANANDA BABELAN
1. GROWTH AND LEARNING / PERSPEKTIF PEMBELAJARAN DAN PERTUMBUHAN
PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN
1. Meningkatkan Kinerja Karyawan 1. Assessment kebutuhan analisa beban kerja karyawan di masing -
RS Ananda Babelan masing unit/ bagian
2. Melakukan evaluasi analisa beban kerja di masing – masing unit/
bagian sesuai standar pola ketenagaan
3. Mencukupi kebutuhan tenaga sesuai analisa beban kerja

4. Megumumkan Informasi penerimaan calon karyawan melalui


website dan sosial media, Melakukan seleksi penerimaan calon
karyawan, Mengumuman dan menempatan calon karyawan sesuai
kebutuhan unit/bagian.
5. Melakukan rapat koordinasi dan monitoring evaluasi dengan Ka.
Instalasi dan Koordinator/ Ka. Ruangan terkait kepatuhan karyawan
dalam melaksanakan SPO di unit kerjanya

2. Meningkatkan pengetahuan, skill Mengadakan Pelatihan khusus Manajemen untuk tingkat manajerial
Unit dan Koordinator serta seperti Ka. Ru/Ka. Unit, Koordinator, Manager dan Direktur
Meningkatkan mutu dan kualitas
pelayanan rumah sakit dari sisi
manajerial

3. Pelatihan Umum Mengadakan pelatihan umum untuk seluruh staff manajemen RS


Ananda Babelan, Pelatihan tersebut meliputi :
• sevice excellence
• greeting skill
• customer service skill
• handling complain skill
4. Penyediaan sarana dan prasarana Sarana dan Prasarana yang harus disediakan adalah sebagai
berikut :
1. Menyediakan 2 unit mesin Finger Print untuk absensi

2. Mengajukan usulan pembuatan seragam karyawan dan identitas


karyawan (Nametag)
3. Mengajukan usulan pembuatan identitas karyawan (Nametag)

2. INTERNAL PROCESS / PERSPEKTIF PROSES BISNIS INTERNAL


PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN

1. Terjaminnya keamanan dan 1. Membuat pembagian area tugas untuk petugas security
kenyamanan dilingkungan RS 2. Melakukan koordinasi dengan bagian/ unit terkait
Ananda meliputi keamanan
3. Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap kinerja
internal dan eksternal
security
4. Melakukan sosialisasi ulang berkoordinasi dengan
bagian Humas & Marketing terkait tata tertib rumah sakit
(jam besuk, jam pelayanan, dll) melalui pagging, brosur,
papan informasi.

5. Monitoring dan evaluasi jam besuk/ kunjungan pasien


2. Meningkatkan kedisiplinan
Melakukan Sosialisasi, monitoring, evaluasi serta
kinerja karyawan
pembinaan mengenai Peraturan Pokok (PP) karyawan
untuk seluruh karyawan
3. menjalin kerjasama dengan Pembuatan MOU dengan dokter umum, dokter spesialis,
pihak kedua Fisika Medis, kesling dan tenaga penunjang lainnya.

3. CUSTOMER PERSPECTIVE/ PERSPEKTIF PELANGGAN

PROGRAM INITIATIVE/KEGIATAN
Meningkatkan performance 1. Memastikan Karyawan RS Ananda Babelan memberikan
karyawan RS Ananda Babelan pelayanan prima terhadap customer.

2. Mengadakan Beauty Class vekerjasama dengan pihak


ke 3 (wardah, pixy, sariayu,dll)
4. FINANCIAL PERSFECTIVE / PERSPEKTIF KEUANGAN

PROGRAM INTIATIVE/KEGIATAN

Efisiensi biaya Operasional mengoptimalkan waktu 8 jam kerja dan meminimalisir


waktu lembur kepada seluruh staff RS Ananda Babelan
NANDA BABELAN

GOALS/TOLAK UKUR
100 % Tercapainya analisa beban kerja karyawan di masing -
masing unit/ bagian
tercapainya evaluasi analisa beban kerja 2 kali/tahun
terealisasinya rekrutmen karyawan sesuai dengan analisa dari
masing masing unit

Ketepatan waktu penyediaan karyawan baru ≤ 45 hari

1. terealisasinya 100 % Karyawan bekerja sesuai dengan SPO

2. terealisasinya rapat koordinasi dan monitoring evaluasi 2


bulan dalam 1 kali

terealisasinya pelatihan khusus (pelatihan External) 2 kali/tahun

• Pelatihan service excellence 2 kali/tahun


• Pelatihan greeting skill 2 kali/tahun
• Pelatihan customer service skill 2 kali/tahun
• Pelatihan handling complain skill 2 kali/tahun

1. terealisasinya mesin absensi finger print pada bulan Juni


2019
2. tersedianya seragam karyawan pada bulan Agustus 2019

3. tersedianya seragam karyawan pada bulan Agustus 2019

GOALS/TOLAK UKUR

Tercapainya tidak adanya kejadian kasus kehilangan di


area Rumah Sakit

terpenuhinya 90 % Pelaksanaan ketertiban terhadap


pengunjung RS

terlaksananya monitoring evaluasi jam besuk pasien


sesuai dengan peraturan yang berlaku.

100 % tercapainya kepatuhan terhadap Peraturan


Pokok (PP) Karyawan
terlaksananya Perjanjian kerjasama dengan pihak
kedua yang mempunyai kekuatan hukum pada tahun
2019.

GOALS/TOLAK UKUR
100 % Terlaksananya Pelayanan prima
(ramah,tanggap, informatif, solutif) oleh karyawan
RS Ananda Babelan.

Terlaksananya kegiatan Beauty Class 1 kali/tahun

GOALS/TOLAK UKUR
tercapainya efisiensi biaya operasional Staff Manajemen RS Ananda
Babelan di tahun 2019

Anda mungkin juga menyukai