Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN

KULIAH KERJA LAPANGAN

STUDY TOUR

“PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandar Udara Internasional Minangkabau”

SARTIKA BR. MANURUNG


17530405
VI B5

JURUSAN S1 MANAJEMEN
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI RIAU
2020
KATA PENGANTAR

Kuliah Kerja Lapangan atau KKL adalah suatu bentuk program pendidikan
yang dilaksanakan oleh Jurusan Manajemen STIE Riau dalam upayanya
meningkatkan isi dan bobot pendidikan tinggi para mahasiswa, dan untuk
mendapatkan nilai tambah yang lebih besar pada pendidikan tinggi. KKL
dilaksanakan dalam lingkungan masyarakat di luar kampus guna meningkatkan
relevansi pendidikan tinggi dengan kebutuhan masyarakat serta meningkatkan
persepsi mahasiswa tentang relevansi antara materi perkuliahan yang telah mereka
pelajari di kampus dengan kebutuhan pembangunan dalam masyarakat.

Pekanbaru, 14 February 2020

SARTIKA BR. MANURUNG


DAFTAR ISI

Cover
Kata Pengantar .............................................................................................. i
Daftar Isi........................................................................................................ ii
Pengesahan Pembimbing .............................................................................. v

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................. 1


Latar Belakang .................................................................................. 1
Maksud dan Tujuan KKL.................................................................. 2
Lokasi dan Waktu KKL .................................................................... 3

BAB 2 DOKUMENTASI ............................................................................. 4


Dokumentasi Perjalanan.................................................................... 4

BAB 3 ANALISIS SWOT PERUSAHAAN ................................................ 5


Analisis SWOT Perusahaan .............................................................. 5

BAB 4 PENUTUP ........................................................................................ 6


Kesimpulan ....................................................................................... 6
Saran .................................................................................................. 7

Lampiran
*Itinerary
LEMBAR PENGESAHAN

Pengesahan Laporan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Study Tour ke PT Angkasa Pura
II (Persero) Bandar Udara Internasional Minangkabau:

Nama : Sartika Br. Manurung

NIM : 17530405

Kelas : VI B5

Telah Melaksanakan Kegiatan Kuliah Kerja Lapangan dari tanggal 09 februari 2020
Sampai tanggal 11 februari 2020. Rincian kegiatan terangkum dalam laporan ini.

Pekanbaru,14 Februari 2020

Dosen Pembimbing, Mahasiswa,

(YOGIE RAHMAT S.Pd., M.M) (SARTIKA BR. MANURUNG)


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Bandara Internasional Minangkabau merupakan salah satu bandara


unggulan yang dikelola PT Angkasa Pura II (Persero) dan juga merupakan
bandara pertama di dunia menggunakan nama etnis yang dibuka sejak
agustus 2005.

Peningkatan status yang menunjukkan perlu dilakukan langkah-


langkah peningkatan keamanan dalam bidang sumber daya manusia yang
semakin mendetail untuk mencegah terjadinya pelanggaran atau gangguan
keamanan melalui proses komunikasi yang efektif sebagai
penanggungjawab keamanan di bandara. (Mc. Crosky Larson & Knapp):
Komunikasi yang efektif dapat dicapai dengan mengusahakan ketepatan.

B. Maksud dan Tujuan KKL

Adapun maksud dan tujuan Kuliah Kerja Lapangan yang telah


dilaksanakan adalah untuk membentuk mahasiswa yang berkarakter,
dan berwawasan terlebih dalam bidang sumber daya manusia dibidang
ekonomi yang bergerak ditengah-tengah masyarakat dan agar kedepan
mahasiswa mampu membuka peluang usaha dari apa yang telah
didapat dari lingkungan masyarakat.dan juga sebagai salah satu syarat
untuk memenuhi memenuhi mata kuliah mahasiswa.
C. Lokasi dan Waktu KKL

Lokasi Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dilakukan:

1. Nama Perusahaan : PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandar


Udara Internasional Minangkabau
2. Alamat : Jl Mr. Sutan M. Rasyid Ketaping,
Kec. Batang Anai, Kab. Padang Pariaman
Sumatera Barat 25585
3. Bidang Perusahaan : Pelayanan Jasa kebandarudaraan dan
Pelayanan jasa terkait Bandar udara

Adapun Waktu Kuliah Kerja Lpangan (KKL) adalah Sebagai Berikut:

1. Tanggal BAB
: 10 Februari II
2020
2. Hari : Senin
3. Jam : 13.00 - 17.00
BAB II
DOKUMENTASI
A. DOKUMENTASI PERJALANAN
BAB III

ANALISIS SWOT

A. Analisis SWOT pada PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandar Udara


Internasional Minangkabau

1. KEKUATAN

- Tempat yang strategis


Bandara ini berjarak sekitar 24 km dari pusat kota padang dan terletak
di wilayah Ketaping, Kecamatan Batang Anai dengan penerbangan
dan Internasional yang berkapasitas sekitar 2,5 juta penumpang setiap
tahunnya.
- Struktur organisasi yang sangat baik
Telah mendapatkan penghargaan dari berbagai instansi dalam bentuk
apresiasi masyarakat atas performance perusahaan.
- Tersedia petugas pemadam kebakaran untuk mengantisipasi terjadinya
kebakaran di sekitar bandara.
- Fasilitas yang lengkap untuk pelanggan/pengunjung menunggu saat
keberangkatan.

2. KELEMAHAN

- Lapangan parkir pesawat yang kurang luas sehingga sering terjadi


keterlambatan. Pada tahun 2017 Bandara ini akan diperluas dua tahap
hingga mencapai 49.000 m². dengan pengembangan itu nantinya akan
bisa menampung sekitar 5,9 juta penumpang per tahun.
- Adanya terminal kereta api yang masih dalam pembangunan dan
belum dapat dioperasionalkan.
- Adanya pengamen dibandara yang menyebabkan informasi yang
disampaikan oleh customer service tidak terdengar dengan jelas.
3. PELUANG

- Melestarikan dan lebih menjaga alam yang sudah ada yang bertujuan
untuk membukan dengan keunikan budaya yang dimiliki.
- Membukan lapangan kerja kepada putra putri daerah yang bertujuan
untuk mengurangi tingkat pengangguran di Sumatra barat.
- Terjalinnya kerjasama yang cukup layak dengan beberapa perusahaan
outsourcing seperti dalam bidang jasa kebersihan.

4. ANCAMAN

- Kebijakan pemerintah yang dapat mempengaruhi peraturan yang


berubah.
- Masuknya para pesaing baru yang menyebabkan perang harga antar
pesaing.
- Semakin berkurang nya pengunjung wisatawan.
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan

Setelah kami melakukan kunjungan ke PT Angkasa Pura II


(Ppersero) Bandar Udara Internasional Minangkabau terletak di Padang
yang termasuk ke dalam bidang trasportasi udara, sebagai perekonomian
bagi masyarakat sekitar, serta merupakan pintu masuk bagi para wisatawan
Domestik dan Mancanegara, juga Sangat bermanfaat sekali untuk
mahasiswa jurusan Manajemen. Sehingga mahasiswa mampu memahami
lebih dalam mengenai layanan jasa penerbangan dan pelayanan jasa
terkait Bandar udara pada PT.ANGKASA PURA II dan mengetahui lebih
dalam sistem kerja bandara ini terutama dalam bidang Sumber Daya
Manusianya.

B. Saran
Dalam bidang pelayanan dan kebersihan Bandar Udara
Internasional Minangkabau sudah cukup baik. Namun masih adanya
terdapat beberapa Calo yang memaksa pengunjung untuk harus
menggunakan kkendaraan yang mereka tawaarkan dengan harga yang
cukup tinggi. Sebaiknya masalah ini dapat ditanggulangi lebih bijak.
LAMPIRAN

ITINERARY

Hari Waktu Perjalanan Keterangan


19.00-20.00 Kumpul di Kampus STIE Riau
I 20.00-20.15 Briefing & berdoa
20.15-01.00 Berangkat menuju padang
01.00-02.00 Makan malam di RM. Ranah Minang
02.00-05.00 Sholat subuh
05.00-08.00 Sarapan & Rehat
08.00-11.00 Mandi di Malibu
II
11.00-12.30 Makan siang, Istirahat/Sholat di
Lamun Ombak
12.30-13.00 Menuju PT. Angkasa Pura II (Persero)
Bandara Internasional Minangkabau
13.00-17.00 Seminar dan Bimbingan dari
manajemen PT Angkasa Pura II
(Persero) Bandara Internasional
Minangkabau
17.00-18.00 Check in Hotel
18.00-19.30 Makan malam di Lamun Ombak
21.00-05.00 Pulang ke hotel dan istirhat
05.00-07.00 Mandi & persiapan, sarapan, briefing,
berdoa & check out hotel
III
07.00-08.00 Menuju Pantai Air Manis
08.00-12.00 Gathering
12.00-14.00 Makan siang, istirahat, sholat
14.00-17.00 Menuju Bukittinggi
17.00-19.00 Makan Malam, istirahat/sholat
19.00-21.00 Shopping dan main bebas di
Bukittinggi
21.00-02.00 Pulang menuju Pekanbaru

Anda mungkin juga menyukai