Anda di halaman 1dari 8

Keripik Bayam

‘’ Vacuum Frying’’

Mia Kinanthi Rahayu 1700033005


Indah Nur Rahma Syafirah 1700033006
Salsabila 1700033016
Lilis Suryani Karlan 1700033040
Bayam (Amaranthus sp.) merupakan salah satu
jenis sayuran yang dapat dibudidayakan di dataran rendah
dan dataran tinggi.

Manfaat : Kandungan bayam:


memerangi sel kanker, vit. A,
menurunkan tekanan darah tinggi, vit. C,
mencegah osteoporosis, serat,
mencegah diabetes, asam folat,
mencegah anemia, Flavonoid.
etc.
Kripik adalah makanan ringan tipis
yang digoreng dan memiliki sifat
yang renyah.

Manfaat dari keripik yaitu


sebagai makanan ringan dan
menambah daya tahan tanaman.

Hal yang perlu diperhatikan


dalam teknik pembuatan keripik
daun bayam yaitu: bahan, alat dan
cara/proses pembuatannya.
Strength Weakness Opportunity Threats
• Bahan baku mudah • Bayam • Belum banyak • Adanya pesaing
diperoleh setiap mudah layu produk sejenis produk sejenis
saat • Tekstur daun di pasaran • Persaingan harga
• Bahan baku bergizi bayam yang • Keripik dengan para
tinggi tipis menjadi snack pesaing
• Harga bahan baku mengharuska yang banyak
relative murah n perlakuan digemari dan
• Variasi rasa yang khusus disukai semua
beraneka ragam dan hati-hati kalangan
• Belum banyak • Pasar yang
pesaing sejenis masih terus
dapat
‘’ Vacuum Fryer’’
mesin produksi untuk
menggoreng
berbagai macam
buah-buahan dan
sayuran dengan cara
penggorengan
hampa / vakum
Bahan-bahan
Cara pembuatan
Bahan Tepung :
• 30 – 40 daun bayam
Kripik Bayam
• 80 gr tpung kanji
• 400 gr tepung beras 1. Cuci daun bayam hingga bersih lalu tiriskan hingga tak
• 1 sendok teh garam ada lagi air yang menempel pada daun bayam.
• Air secukupnya
2. Kemudian Campurkan bahan-bahan yang tadi, sambil
menuangkan air sedikit demi sedikit serta sambil di aduk
Bumbu keripik : dan jangan sampai encer.
• 5 – 6 bawang putih dan merah
• 6 sendok makan ebi atau udang 3. Lalu Blender semua bumbu tadi sampai benar-benar
kering halus.
• 12 biji kemiri atau secukupnya 4. Kemudian Campurkan bahan dan bumbu hingga
menjadi adonan agar dapat membungkus daun bayam
dan aduk sampai rata. Setelah itu, panaskan minyak
goreng.
5. Celupkan daun bayam ke dalam adonan, dan masukkan
adonan kedalam mesin vacuum fryer sampai adonan
berwarna kecoklatan, Kemudian tiriskan.
6. Keripik sudah siap di santap sebagai cemilan yang
menyehatkan.
Tahapan Penggorengan
Dengan Vacuum Frying Mesin Vacuum Frying
1. Persiapan, meliputi
kegiatan sortasi,
pencucian, pengupasan,
dll.
2. Pencegahan Oksidasi,
dengan blansir,
penambahan anti oksidan,
dll.
3. Pengirisan/pembelahan.
4. Penambahan bahan
makanan aditif,
perendaman dalam sirup,
esen, tepung
5. Penggorengan,
dilakukan dengan mesin
penggorengan hampa.
Thanks for your attentions!

Anda mungkin juga menyukai