Anda di halaman 1dari 1

Keselamatan kerja di laboratorium

Tujuannya untuk mengetahui dan memahami keselamatan kerja dilaboratorium kimia serta
dapat menghindari kesalahan dan kecelakaan saat melakukan pratikum kimia dasar. Adapun
perlengkapan dan peraturan yang harus dipenuhi. Perlengkapan yaitu menggunakan sepatu
tertutup, bertujuan untuk melindungi kaki dari tumpahan bahan kimia, menggunakan jas
laboratorium, bertujuan untuk melindungi badan dari percikan bahan kimia, menggunakan
kacamat khusus, bertujuan untuk menghindari percikan dari bahan kimia atau panas yang
dapat membahayakan mata kita, menggunakan masker, bertujuan untuk menghidari dari gas
yang dapat membahayakan tubuh, melepas perhiasan, bertujuan agar logam yang terdapat di
perhiasan tidak bereaksi dengan bahan kimia dan menggunakan sarung tanagan, bertujuan
untuk melindungi tangan kita dari bahan kimia yang dapat membahayakan kulit. Adapun
peraturannya yaitu datang tepat waktu, bertanggung jawab, mematuhi segala instruksi baik
secara lisan maupun tertulis, dilarang makan dan minum, dilarang membuang limbah dengan
benar dan melaporkan kejadian apapun.

Kesimpulan : Prinsip-prinsip kesehatan dan keselamatan di laboratorium merupakan panduan


keselamatan kerja fisik seorang pekerja saat berada di labotorium, menyangkut persiapan,
mematuhi aturan, tingkahlaku dan pola kerja di laboratorium.

Anda mungkin juga menyukai