Anda di halaman 1dari 26

PENGELOLAAN SUMBERDAYA ALAM

KAJIAN LINGKUNGAN HIDUP STRATEGIS


DISAMPAIKAN OLEH
Prof. Dr.Ir.H.SYARIFUDDIN KADIR,M.Si

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT (ULM)


2020
SUMBER DAYA ALAM (SDA) HUTAN DAN LAHAN

Hutan

Perkebunan

Pertanian

Perikanan
KEBAKARAN SDA HUTAN DAN LAHAN
LAHAN MINERAL SIKLUS HIDROLOGIS
NORMAL
(kuantitas, kualitas
HUTAN PRIMER
dan kontinuitas air

SIKLUS HIDROLOGIS
KARHUTLA TIDAK NORMAL

SIKLUS HIDROLOGIS
LAHAN KOSONG TIDAK NORMAL

SIKLUS HIDROLOGIS
TIDAK NORMAL
LAHAN KRITIS - kuantitas, kualitas dan
kontinuitas air terganggu
- Kerawanan, Banjir dan
longsor
DEFINISI KLHS......

Kajian Lingkungan Hidup


Strategis (KLHS) adalah
serangkaian analisis yang ILMIAH
sistematis, menyeluruh, dan (teknokratik)

partisipatif untuk memastikan


KETERKAITAN bahwa prinsip pembangunan HOLISTIK
(internal, vertikal, (sistemik)
horizontal)
berkelanjutan telah menjadi
dasar dan terintegrasi dalam Melibatkan
KESEIMBANGAN pembangunan suatu wilayah Stakeholder
(ekonomi-sosbud-
lingkungan) dan/atau kebijakan, rencana,
dan/atau program.
KEADILAN
(antar pokmas & (Pasal 1, UU 32/2009)
generasi)
KONTEKS HISTORIS KLHS

Telah banyak upaya pencegahan dan


penanggulangan kerusakan lingkungan, Maka perlu
namun laju kerusakan lingkungan hidup dikembangkan
di tingkat global justru meningkat. pendekatan baru
yang mampu
mendeteksi
AMDAL tidak mampu mengatasi semua permasalahan pada
permasalahan di atas. tingkat hulu KRP
(kebijakan, rencana,
program)
Masalah lingkungan hidup bersifat lintas
batas, lintas sektor, lintas pemangku
kepentingan, maka diperlukan kejasama KLHS
antar berbagai pihak.
DASAR HUKUM KLHS
1. UNDANG-UNDANG No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan
dan Pengelolaan Lingkungan Hidup;
2. PERATURAN PEMERINTAH No. 46 Tahun 2016 tentang Tata Cara
Penyelenggaraan KLHS
3. PERMEN LHK No. 69 tahun 2017, ttg pelaksanaan PP 46/2016
4. PERMEN DAGRI 86 tahun 2017, tentang. tata cara perencanaan,
pengendalian dan evaluasi pembangunan daerah, tata cara evaluasi rancangan
peraturan daerah tentang rencana pembangunan jangka panjang daerah dan
rencana pembangunan jangka menengah daerah, serta tata cara perubahan
rencana pembangunan jangka panjang daerah……
5. PERMEN DAGRI No. 7 tahun 2018, ttg Pembuatan
dan Pelaksanaan KLHS dalam Penyusunan RPJMD
6. PERPRES 59/2017 Tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan
Pembangunan Berkelanjutan (SDGs)
FILOSOFI PENYUSUNAN KLHS

Mengapa harus menyusun Apakah pembangunan kita Apakah dokumen perencanaan


Kajian Lingkungan Hidup sudah berkelanjutan ? kita sudah mempertimbangkan
Strategis (KLHS) ? lingkungan?

Sumber: Pelatihan KLHS Centre Squad - Sri Hidayat, S.Si, M.Si, 2020
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan
Kehutanan Republik Indonesia

KONTEKS HISTORIS KLHS NOMOR: P.24/MENLHK/SETJEN/KUM.1/7/2018

Tentang: Pengecualian Kewajiban Menyusun


AMDAL Berlokasi Di Daerah Kabupaten/Kota Yang
Telah Memiliki Rencana Detail Tata Ruang (RDTR)

Telah banyak upaya pencegahan dan


penanggulangan kerusakan lingkungan,
namun laju kerusakan lingkungan hidup Maka perlu
di tingkat global justru meningkat. dikembangkan
pendekatan baru
yang mampu
AMDAL tidak mampu mengatasi semua mendeteksi
permasalahan di atas. permasalahan pada
tingkat hulu KRP
(kebijakan, rencana,
Masalah lingkungan hidup bersifat lintas program)
batas, lintas sektor, lintas pemangku
kepentingan, maka diperlukan kejasama
antar berbagai pihak. KLHS
KLHS MENDUKUNG TUJUAN PEMBANGUNAN
BERKELANJUTAN

Lingkungan
1. Penurunan emisi gas rumah kaca
(RAN GRK)
2. Pelestarian ekosisten darat dan laut

Sosial
1. Menanggulangi kemiskinan dan
kelaparan
2. Memastikan kelestarian
lingkungan hidup (kecuali rasio
luas kawasan tertutup pepohonan
menurun, jumlah emisi CO2 tinggi,
dan proporsi rumah tangga tanpa
akses terhadap air minum layak
meningkat dan sanitasi layak
meningkat)

Ekonomi
1. Pertumbuhan ekonmi
2. Energi bersih dan terjangkau

Slide 11
KLHS DAN AMDAL

AKAR PENYEBAB MASALAH Gejala2 Masalah

KEBIJAKAN RENCANA PROGRAM PROYEK

KAJIAN LINGKUNGAN

Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS)


KLHS Kebijakan
AMDAL
KLHS Tata Ruang KLHS Sektor

KLHS Regional / Program

Partidario (2000, 2003)


KEBIJAKAN, RENCANA, DAN/ATAU PROGRAM (KRP) WAJIB KLHS

OBYEK KLHS PROVINSI OBJEK KLHS KABUPATEN/KOTA

a. Rencana Tata Ruang (RTRW) Wilayah a. Rencana Tata Ruang Wilayah


Provinsi ; Kabupaten/Kota (RTRWK);
b. Rencana Tata Ruang Kawasan Strategis b. Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten/Kota
Provinsi (RTR KSP) (RDTR);
c. Rencana Pembangunan Jangka Panjang c. Renc. Rinci Tata Ruang Kawasan Strategis
Provinsi (RPJP); Kabupaten/Kota (RRTR KSK);
d. Rencana Pembangunan Jangka d. Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Menengah Provinsi (RPJMP); Kabupaten/Kota (RPJPD)
e. Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan e. Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Pulau Pulau Kecil (RZWP3K) Kabupaten/Kota (RPJMD);
f. Kebijakan, rencana, dan/atau program f. Kebijakan, rencana, dan/atau program
sesuai dengan urusan pemerintah sesuai dengan urusan pemerintah
provinsi yang berpotensi menimbulkan kabupaten/kota yang berpotensi
dampak dan/atau resiko lingkungan menimbulkan dampak dan/atau resiko
hidup. lingkungan hidup.
TEKNOKRATIK

KLHS RPJMD
RPPLH

RANWAL RPJMD

RANKHIR RPJMD

PERDA RPJMD
PENELAAHAN

Tim penyusun RPJMD melakukan Penelaahan untuk memastikan laporan KLHS RPJMD dimuat dalam rancangan
awal dokumen RPJMD.

PILKADA SERENTAK WAKTU PELANTIKAN PENETAPAN RPJMD


6 bulan
75 hari

Rancangan
Penyempurnaan RANWAL RANHIR
Teknokratik

Pembuatan KLHS RPJMD Penelaahan KLHS RPJMD

Pemanfaatan KLHS RPJMD dilakukan


Pembuatan KLHS RPJMD dapat
pada proses penyusunan
dilakukan hingga sebelum
pelantikan kepala daerah Rancangan Awal RPJMD

(Sumber: Paparan Kemendagri, 2018)


KLHS ADALAH ALAT PENDUKUNG PERENCANAAN

Pemerintah dan pemerintah daerah wajib membuat KLHS untuk memastikan


bahwa prinsip pembangunan be rke la njuta n telah menjadi dasar dan
terintegrasi dalam pembangunan suatu wilayah dan/atau kebijakan, rencana,
dan/atau program.
UU 32, 2009 PPLH Pasal 15 ayat(1)

KLHS dilaksanakan dengan mekanisme:


a. P e ngka jia n pengaruh ke bija ka n, re nca na , dan/atau program terhadap
kondis i lingkunga n hidup di suatu wila ya h;
b. P e rumus a n alternatif penyempurnaan kebijakan, rencana, dan/atau
program; dan
c. Re kome nda s i pe rba ika n untuk pengambilan keputusan kebijakan,
rencana, dan/atau program yang mengintegrasikan prinsip pembangunan
berkelanjutan.
UU PPLH Pasal 15 ayat (3)

22
PROSES PELAKSANAAN KLHS
RTRW-RDTR-KSP-RZWP3K

PERSIAPAN (Permen LHK 69/2017)


1 IDENTIFIKASI 2 3
PEMANGKU PEMBENTUKAN POKJA PENYUSUNAN KAK
KEPENTINGAN

PELAKSANAAN (Ps 7 – 23 PP 46/2016)


PELAKSANAAN (Ps 7 – 23 PP 46/2016)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
IDENTIFIKASI REKOMEN-
IDENTIFIKASI IDENTIFIKASI ANALISIS ANALISIS PENJA-
IDENTIFIKASI MATERI RUMUSAN DASI PENDOKU- VALIDASI
ISU PB ISU PB PENGARUH MUATAN MINAN
ISU PB MUATAN ALTERNATIF PERBAIKAN MENTASIAN
STRATEGIS PRIORITAS (hasil 3 dan KLHS KUALITAS (Ps 30-31)
(Ps 7) KRP (Ps 14) KRP (Ps 23)
(Ps 8) (Ps 9) 4) (Ps 11) (Ps 13) (Ps 19)
(Ps 10) (Ps 15)
- PERMENN LH 69/2017
- PERMEN DAGRI 7/2018
KLHS RPJMD dan RPJPD KLHS (Permendagri 7/2018)
Persiapan:
a. Identifikasi Pemangku
Kick Off
kepentingan
b. Pembuat Pokja KLHS Membentuk Tim Pembuat KLHS RPJMD
c. KAK
Identifikasi dan Pengumpulan Data
a. Bimtek/workshop
b. Identfikasi Isu PB Analisis Data
c. Pengkajian Pembangunan
Berkelanjutan Uji Publik I
TAHAPAN
Alternatif Proyeksi
Perumusan Alternati PELAKSANAN KLHS
Uji Publik II RPJMD
Pembuatan Laporan

Penjaminan Kualitas, Penjaminan Kualitas


Pendokumentasian, dan
Validasi Pendokumentasian

Validasi
Penelaahan
PERMENDAGRI 7/2018
TENTANG PEMBUATAN DAN PELAKSANAAN KLHS
DALAM PENYUSUNAN RPJMD
Rekomendasi ini merupakan hasil
isu strategis, capaian TPB/SDGs,
permasalahan dan hasil alternatif
Pasal 2 scenario TPB sebagai pertimbangan
dalam RPJMD dan RPJPD

(1) Pemerintah Daerah membuat dan (2) KLHS RPJMD sebagaimana dimaksud pada
melaksanakan KLHS RPJMD untuk ayat (1) menjadi pertimbangan dalam
mewujudkan RPJMD yang sesuai perumusan kebijakan rencana pembangunan
dengan prinsip berkelanjutan. daerah dalam RPJMD.

Pasal 23
Pembuatan dan pelaksanaan KLHS RPJMD berlaku mutatis mutandis
untuk pelaksanaan KLHS Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah
(RPJPD), pelaksanaan KLHS perubahan RPJMD dan perubahan Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD).
PENELAAHAN

Tim penyusun RPJMD melakukan Penelaahan untuk memastikan laporan KLHS RPJMD dimuat dalam rancangan
awal dokumen RPJMD.

PILKADA SERENTAK WAKTU PELANTIKAN PENETAPAN RPJMD


6 bulan
75 hari

Rancangan
Penyempurnaan RANWAL RANHIR
Teknokratik

Pembuatan KLHS RPJMD Penelaahan KLHS RPJMD

Pemanfaatan KLHS RPJMD dilakukan


Pembuatan KLHS RPJMD dapat
pada proses penyusunan
dilakukan hingga sebelum
pelantikan kepala daerah Rancangan Awal RPJMD
TUJUAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
Sustainable Development Goals (SDGs)
PEMBUATAN DAN PELAKSANAAN KLHS RPJMD
KABUPATEN HST 2022-2024
IDENTIFIKASI ISU
STRATEGIS
Pengkajian Alternatif Rekomendasi
Kebijakan tindak lanjut
• Apa • Opsi dan
pengaruh • Rekomendasi
skenario untuk tindak
kebijakan kebijakan
Isu terhadap lanjut menjadi
yang tersedia pertimbangan
strategis kondisi dan perlu
adalah isu lingkungan dalam
dipertimbang perumusan
SDGs hidup kan RPJPD

ITERATIF
17 Goals
319 Indikator INTEGRASI REKOMENDASI KLHS KEDALAM RPJMD HST 2022-2024
KERANGKA PIKIR PELAKSANAAN KLHS RZWP3K KRP
RTRW-RDTR-KSP-RZWP3K RTRW
RPJP/M KRP Masy

1
Identikasi Isu PB Identifikasi Materi
4 Muatan KRP
2 Isu PB Yang Paling
Strategis
Materi Muatan KRP
3 Isu PB Prioritas yang berdampak
Konsultasi
Publik
5 Analisis Pengaruh

6 DDDT Resiko JE SDA P.Iklim KEHATI

Rekomendas Penjaminan Pendoku-


Rumusan i Perbaikan VALIDASI
Kualitas mentasian
Alternatif KRP 8 9
(Sumber: Paparan KLHK RI, 2018) 7 10 11
KERANGKA PIKIR KLHS RPJMD
(Permendagri 7/2018)
INDIKATOR TPB/SDGs

1 Identifikasi Capaian TPB 2


Analisis LKPJ
A. Indikator TPB SUDAH
dilaksanakan SUDAH
mencapai target  Program dan
B. Indikator TPB SUDAH kegiatan terkait TPB
dilaksanakan BELUM  APBD untuk TPB
3
Konsultasi mencapai target
C. Indikator TPB BELUM
Analisis Capaian TPB Berdasarkan
Publik dilaksanakan BELUM
mencapai target Kondisi Geografis, Keuangan
D. Indikator TPB belum Daerah, Peran Para Pihak
ada data
5
2 Isu 4
Strategis/Permasalaan DDDT Resiko JE SDA PI KEHATI

8 9 10 11
6 7 Rekomendasi
Penjaminan Pendoku-
Pencapaian VALIDASI
Sasaran Strategis Alternatif/Skenario mentasian
Kualitas
TPB
(Sumber: Paparan KLHK RI, 2018)
Jangan Patah Semangat Bapak, Ibu…….
Maju Terussss!!!!!!….
KLHS Mendukung Tujuan Pembangunan Berkelanjutan
(TPB/SDGs)……..

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai