Anda di halaman 1dari 2

Golongan Obat Kemoterapi

1. Golongan Alkilator
 Siklofosfamid (Obat Keras)
Siklofosfamid merupakan pro drug yang dalam tubuh mengalami konversi oleh enzim
sitokrom P-450 menjadi 4 – hidroksisiklofosfamid aktif. Aldofosfamid selanjutnya
mengalami perubahan non enzimatik menjadi fosforamid dan akrokain. Efek
siklofosfamid dipengaruhi oleh penghambat atau perangsang enzim metabolisme.
 Klorambusel (Obat Keras)
Klorambusel merupakan mustar nitrogen yang kerjanya paling lambat dan paling tidak
toksik.
 Prokarbazin (Obat Keras)
Prokarbazin bersifat non spesifik terhadap struktur sel.

2. Golongn antimetabolit
 Gemsitabin (Obat Keras)
Dapat menghambat ribonukleotida reduktase sehingga menurunkan kodon
deoksiribonukleotida trifosfat yang penting untuk sintesis DNA.
 6-Merkoptopurin (Obat Keras)
Merkoptopurin dimetabolisme oleh hipoxantinguanin fosforibosil transprase (HG PRT)
menjadi bentuk nukleutida (Asam-6 tioinosinat) yang menghambat enzim interkonversi
nukleotida purin. Sejumlah asam traguanilat dan 6- metilmerkoptopurin ribotida
(MMPR) juga dibentuk dari 6 merkoptopurin. Metabolit ini juga membantu kerja
merkoptopurin. Metabolisme asam nukleat purin menghambat sel limfosit pada
stimulasi antigenik.
 Methotrexat (Obat Keras)
Methotrexat berikatan dengan dihidrofolat reduktase, menghambat pembentukkan
reduktasi folat dan timidilat sintetase, menghasilkan inhibisi purin dan sintesis asam
timidilat. Metotreksat bersifat spesifik untuk fase s pada siklus sel.

3. Antimikrotubular
 Vinblastin & Vinkristine ( Obat Keras )
Menganhancurkan benang spindel sehingga pembelahan sel terhenti pada metafase.
Perhentian pada metafase menyebabkan kematian sel. Selain itu juga spesifik untuk
fase M dan S. Vinblastin juga mempengpengaruhi asam nukleat dan sintesis protein
dengan memblok asam glutamat dan penggunaannya.
 Taxol dan Taxoter ( Obat Keras )
Menghambat dipolimerisasi tubulus. Metabolisme di hati. Ekskresi terutama non-renal/
feses.
4. Golongan Inhibitor Topoisomerase
 Irinotecan, topotecan, etoposide, teniposide, tafluposide.
Menghambat kerja enzim topoisomerase, baik topoisomengamerase dll. Enzim
topoisomerase merupaakan enzim yang mengatur perubahan struktur DNA.

Anda mungkin juga menyukai