Anda di halaman 1dari 8

Najwa Zakia Rahim (28)

XI MIPA 5

LKPD : VITAMIN, MINERAL DAN KELAINAN PENCERNAAN

Tujuan :

● Menyajikan hasil analisis tentang kelainan pada fungsi jaringan pada organ-organ
pencernaan yang menyebabkan gangguan sistem pencernaan manusia melalui berbagi
bentuk media presentasi.
● Melaporkan secara tertulis cara menjaga kesehatan diri dengan prinsip-prinsip dalam
perolehan nutrisi melalui makanan dalam kerja sistem pencernaan.

Lengkapi tabel macam vitamin dan mineral berikut

1. A. Vitamin

Vitamin Fungsi Gejala defisiensi Sumber

Larut dalam air : membantu tubuh depresi, emosi jadi serealia, daging sapi,
Vit B1 mengubah makanan tidak stabil, kacang-kacangan, dan
menjadi energi, serta ketakutan, agitasi, telur.
menjaga kesehatan pusing, insomnia,
kulit. hilang ingatan,
sensitif terhadap
nyeri, mual, muntah,
konstipasi, pandangan
kabur, detak jantung
jadi lebih lemah,
sesak napas,
kesemutan, hilang
nafsu makan

Vit B2 membantu tubuh munculnya gejala produk susu, roti,


menghasilkan energi berupa anemia, mata daging rendah lemak,
dari makanan, serta merah, kulit kering, jeroan, telur, kacang-
membantu sel tubuh bibir pecah-pecah, kacangan, nasi, dan
membakar lemak dan infeksi mulut, hingga sayuran hijau.
menjaga kesehatan sensitif terhadap
kulit. cahaya.

Vit B3 membantu sel-sel tubuh akan mudah jeroan hati, dada


tubuh mengubah mengalami kelelahan, ayam, ikan tuna,
makanan menjadi gangguan kalkun, salmon, ikan
energi, serta menjaga pencernaan, sariawan, teri, daging babi,
kesehatan kulit. muntah, kelelahan, daging sapi.
hingga depresi.bisa
menimbulkan
penyakit pellagra
yang ditandai dengan
ruam bersisik pada
area kulit yang
terkena matahari,
muntah, diare, sakit
kepala, tubuh sering
lelah, depresi, mulut
bengkak, lidah
memerah cerah, dan
kesulitan
berkonsentrasi.

Vit B5 membantu sel tubuh sakit kepala, tubuh jamur, kacang-


memproduksi asam terasa lelah, mudah kacangan, alpukat,
lemak dan hormon. emosi, sensasi perih susu, telur, kol,
pada lengan atau daging organ seperti
kaki, mual, rambut hati dan ginjal,
rontok, denyut kentang, sereal
jantung meningkat, gandum, dan ragi.
dan gangguan
pencernaan.

Vit B6 membantu tubuh Kekurangan vitamin sayuran, daging, ikan,


dalam menggunakan B6 mengakibatkan telur, sereal, pisang,
dan memproses anemia dan gangguan dan kacang-kacangan.
cadangan gula kulit, seperti ruam
menjadi energi, serta atau pecah-pecah di
membantu produksi sekitar mulut, dapat
sel darah merah. meningkatkan risiko
gangguan otak seperti
depresi, kejang dan
kebingungan, mual,
otot berkedut, luka di
sudut bibir,
kesemutan dan nyeri
pada tangan dan kaki.

Vit B11 Untuk pembentukan Anemia (kekurangan Sayuran berwarna


sel darah merah dan jumlah sel darah hijau gelap, hati,
sel darah putih serta merah), gangguan ginjal, khamir, daging
pengobatan anemia metabolisme DNA, tanpa lemak, serealia
pada ibu hamil. radang lidah dan utuh, biji-bijian,
saluran pencernaan, kacang-kacangan, dan
serta menghambat jeruk.
pertumbuhan.

Vit B12 membantu ditandai dengan Kerang, kepiting,


pembentukan sel penyakit kuning ikan sarden, ikan
darah merah, serta (jaundice), anemia, salmon, ikan tuna,
memelihara fungsi kehilangan nafsu daging sapi, susu,
saraf. makan, gangguan yoghurt.
penglihatan, susah
buang air besar, detak
jantung tidak teratur,
hingga napas sesak.

Biotin membantu proses Sebagian besar ikan salmon, daging


Vit H metabolisme asam dampak dari merah seperti daging
lemak, glukosa atau kekurangan biotin sapi dan juga daging
gula darah, dan asam adalah timbulnya kambing, dan telur.
amino menjadi energi masalah pada kulit
tubuh. dan rambut, masalah
yang berkaitan
dengan otak dan
saraf, dan juga
saluran pencernaan
khususnya pada usus.

Kolin mendukung lemas, kurang fokus, Dada ayam, salmon,


perkembangan sel daya ingat menurun, telur, hati sapi, udang,
karena kolin dapat nyeri otot, suasana edamame, kacang
menghasilkan lemak hati tidak menentu, hijau, brokoli.
yang mendukung hingga kerusakan
integritas struktural saraf.
membran sel

PABA melindungi dari sinar Lemas, lesu, kurang Biji-bijian, bayam,


UV, PABA diklaim darah (anemia), dan gandum, telur, susu,
dapat membantu stress. dan daging.
masalah kulit yang
berkaitan dengan
pengerasan,
penumpukan
jaringan, dan
perubahan warna.

Vit C dibutuhkan tubuh masalah kulit, luka jeruk, kentang,


untuk memproduksi sulit sembuh, mudah tomat,  brokoli,
kolagen. menjaga memar, tubuh mudah bayam dan stroberi.
kekenyalan kulit, lelah, gusi mudah
membantu berdarah dan gigi
penyembuhan luka, copot, berat badan
serta memperkuat naik, sistem
pembuluh darah. kekebalan tubuh
lemah, nyeri sendi,
skorbut

Larut dalam lemak: untuk menjaga kekurangan vitamin hati, wortel, minyak
Vit A kesehatan mata, A juga bisa ikan kod, kentang,
berperan dalam menyebabkan bayam, telur, dan
menjaga kesehatan keratomalasia, yaitu keju.
kulit dan membantu kekeringan pada
sistem imun melawan kornea mata
infeksi

Vit D membantu mudah lelah, nyeri minyak ikan, telur,


penyerapan kalsium tulang dan otot, jamur, dan hati sapi.
guna pertumbuhan tulang keropos,
tulang, membantu penyembuhan luka
sistem imun dalam lebih lama, sering
melawan infeksi sakit-sakitan,
perubahan suasana
hati (mood)

Vit E antioksidan yang refleks tubuh lambat, buah kiwi, alpukat,


dibutuhkan oleh gangguan koordinasi telur, susu, dan
tubuh untuk gerakan tubuh, kacang-kacangan.
melindungi sel-sel misalnya banyak
dari kerusakan, untuk bergerak atau sulit
memperkuat sistem mengambil suatu
kekebalan tubuh, benda, gangguan
membantu penglihatan,
pembentukan sel kesemutan atau mati
darah merah, rasa di bagian tubuh
memperlambat tertentu, pucat dan
penuaan, serta mudah lelah.
mengurangi risiko
penyakit katarak dan
radang sendi.

Vit K berperan penting mudah memar, sering sayuran berdaun


dalam proses mimisan, serta tinja hijau, alpukat, dan
pembekuan darah, berwarna gelap dan kiwi
dan menjaga disertai bercak
kekuatan tulang. darah. ]Terkadang
bercak darah juga
ditemukan di bawah
kuku. Pada bayi,
kekurangan vitamin
K bisa meningkatkan
risiko terjadinya
perdarahan.

B. Macam mineral

Mineral Fungsi Sumber Masalah kesehatan

Kekurangan Kelebihan

Kalsium (Ca) menjaga Sayuran hijau, bisa membuat tubuh


kesehatan seperti bayam, menyebabkan lemah dan
tulang dan kale, lobak, sawi pertumbuhan meningkatkan
gigi, kalsium hijau, okra, anak terhambat risiko penyakit
juga brokoli, dan bok dan memicu kronis, mual,
diperlukan choy. Makanan beragam depresi.
untuk laut, seperti ikan penyakit, seperti
mendukung sarden, tongkol, rakitis,
kerja sistem dan salmon. osteomalacia,
saraf, Kacang- serta
pembekuan kacangan dan osteoporosis.
darah, dan biji-bijian,
kontraksi otot. seperti kacang
tanah, lentil,
kedelai, almond,
biji chia, dan biji
wijen.

Fosfor ( P ) Membantu Daging, ayam, menjadi kurang dapat menjadi


kerja ginjal, dan ikan, susu, nafsu makan, racun dalam
pembentukan telur, kacang- cemas, nyeri tubuh.
DNA, fungsi kacangan, tulang dan sendi, menyebabkan
otot, dan saraf, kentang, bawang kelelahan, lemas, diare,
mempertahank putih, buah napas tidak memberatkan
an asam-basa kering seperti teratur, dan kerja organ, dan
tubuh. kismis pertumbuhan juga jaringan.
tulang yang dapat
buruk pada anak. mengganggu
fungsi zat besi,
kalsium,
magnesium, dan
seng,
mengganggu
kerja otot.

Besi ( Fe ) membantu Hati, bayam, Menyebabkan meningkatkan


menjaga tubuh tiram, kacang anemia, memicu risiko gagal
agar tidak kedelai, biji labu, rambut jantung, penyakit
mengalami kacang- rontok,menimbul hati, diabetes,
anemia, hingga Kacangan, kan rasa lelah, dan sindrom
menjaga polong- meningkatkan metabolik.
kesehatan sel- polongan, biji resiko gangguan penyebab utama
sel tubuh, wijen, sereal kesehatan pada timbulnya
kuku, rambut, bayi penyakit
dan kulit. neurodegeneratif
seperti alzheimer
dan epilepsi.

Natrium (Na) Membantu Udang, ham, Hiponatremia, Hipernatremia,


fungsi saraf keju, kaldu, mengalami tekanan darah
dan otot, garam kelelahan, tinggi,
menjaga pusing, mual, mengganggu
keseimbangan muntah, kram fungsi ginjal,
cairan tubuh, otot, kejang otot, hilangnya rasa
berpengaruh dan makanan
tdp tekanan kebingungan.
dan volume 
darah

Kalium (K) mengendalikan Pisang, kentang, Hipokalemia, Hiperkalemia,


fungsi sel saraf ubi, tomat, bisa terganggunya
dan otot, kacang merah, menyebabkan aktivitas listrik di
terutama otot alpukat, susu, gangguan irama dalam jantung,
jantung. makanan laut. jantung melambatnya
Kalium juga (aritmia). detak jantung, 
berperan dalam Kesemutan atau bahkan bisa
menjaga mati rasa. menyebabkan
keseimbangan Konstipasi. Otot jantung berhenti
cairan tubuh tubuh melemah berdetak,
dan mengatur atau kram. mengalami
tekanan darah. kerusakan,
hingga berujung
pada kematian.
Iodin ( I ) untuk kelenjar Garam Hipotiroidisme, Hiperteroidisme,
tiroid dalam beryodium, penurunan graves, toxic
diri seseorang rumput laut, produksi hormon multinodular
untuk makanan laut, tiroid di dalam goiter, kanker
memproduksi susu sapi dan tubuh hingga tiroid.
beberapa produk menyebabkan
hormon olahannya , telur, penyakit
kentang, bayam, hipotiroid dan
kacang tanah, penyakit gondok.
buah-buahan
seperti pisang
dan stroberi

Belerang ( S ) Mengatasi jelai mutiara, Defisiensi sulfur Gangguan


permasalahan gandum dan akan pertumbuhan dan
kulit, tepung yang menimbulkan risiko lebih
mengobati terbuat dari biji- gangguan otot, tinggi untuk
nyeri radang bijian, asparagus, sendi, dan kulit penyakit
sendi, brokoli, kubis kardiovaskular
mengobati brussel, kubis
radang merah, daun
kandung bawang, bawang,
kemih, lobak, tasan
lobak dan selada
air, telur, susu,
buah

Magnesium ( Mg ) penting untuk Cokelat hitam, Hipomagnesemi Hipermagnesemi


menunjang alpukat, kacang- a, kram otot, a, lesu, diare,
kinerja saraf kacangan, gangguan wajah memerah,
dan otot. legum, tahu, biji- mental, hingga pusing, mual dan
Magnesium bijian, ikan osteoporosis. muntah, hingga
juga turut berlemak, kehilangan
membantu pisang. kesadaran alias
menetralkan pingsan.
asam lambung
dan
melancarkan
tinja di dalam
usus, sehingga
membantu
proses
ekskresi.
Fluorine ( F ) menjaga teh, kopi, kerang, gigi berlubang bisa
kesehatan gigi, anggur (kismis, dan bahkan menyebabkan
memperlambat anggur, jus osteoporosis penyakit tulang
hilangnya anggur), pemanis dan abnormalitas
mineral dari buatan, soda, sendi,
enamel gigi., kentang, es loli menimbulkan
enghentikan rasa, makanan dampak pada
proses awal bayi, kaldu, kesehatan
gigi semur, dan sereal reproduksi,
berlubang., panas yang kerusakan otak,
mencegah dibuat dengan air bahaya terhadap
pertumbuhan keran IQ, masalah
bakteri mulut pubertas dini,
yang merusak serta fungsi
gigi. tiroid.

2. Penyakit pada sistem pencernaan

Penyakit pada sistem pencernaan sangatlah beragam. Selain itu, faktor penyebabnya bisa dari
luar tubuh ( eksternal ) ataupun dari dalam tubuh ( internal ). Supaya Anda mengetahui berbagai
penyakit pada sistem pencernaan. Kumpulkan informasi dari berbagai media mengenai
penyakit- penyakit pada sistem pencernaan. Selanjutnya, buatlah kliping dari informasi tersebut.
Buatlah simpulan yang berisi :

● Nama penyakit/ gangguan


● Penyebab
● Gejala yang terjadi
● Pengobatan dan pencegahan.

Anda mungkin juga menyukai