Anda di halaman 1dari 2

STRUKTUR LABORATORIUM FISIKA SMA

Kepala Sekolah

Wakasek Kurikulum Wakasek Sarana dan


Prasarana

Koordinator Lab Fisika

Guru Fisika Siswa Laboran

Fungsi Personal Laboratorium


1. Kepala Sekolah
a. Memberi tugas kepada Kepala Lab./koordinator laboratorium untuk mengoptimalkan fungsi
laboratorium
b. Memberikan bimbingan, pengarahan, monitoring dan evaluasi kepada tenaga -tenaga yang
bertugas dilboratorium
2. Koordinator Laboratorium
a. Bertanggung jawab atas kelengkapan administrasi Laboratoorium
b. Mengusulkan kepada Kepala Sekolah tentang alat alat yang rusak dan ingin diganti
3. Kepala Laboratorium
a. Merencanakan kegiatan dan pengembangan laboratorium sekolah/madrasah
b. Mengelola kegiatan laboratorium sekolah/madrasah
c. Membagi tugas teknisi dan laboran laboratorium sekolah/ madrasah
d. Memantau sarana dan prasarana laboratorium sekolah/ madrasah
e. Mengevaluasi kinerja teknisi dan laboran serta kegiatan laboratorium sekolah/ madrasah
f. Menerapkan gagasan, teori dan prinsip kegiatan laboratorium sekolah/madrasah
g. Memanfaatkan laboratorium untuk kepentingan pendidikan dan penelitian di sekolah/
madrasah
4. Guru
a. Merencanakan dan mengatur pelaksanaan praktikum secara teratur
b. Melakukan pretes praktikum
c. Memantau dan mengevaluasi kegiatan praktikum
5. Siswa
Menjalankan praktikum dengan sebaik baiknya dengan memanfaatkan sarana dan prasarana
laboratorium.
6. Waka kurikulum
Membantu tugas kepala sekolah dalam bidang kegiatan pembelajaran dilaboratoriu
7. Waka sarana prasarana
Membantu tugas kepala sekolah dalam bidang sarana dan prasarana Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai