Anda di halaman 1dari 37

Mid-Year Review 2020

Tutorial pencatatan pada SIMANTAP 2.0


Daftar Isi
• Objektif
• Tenggat Waktu (Timeline)
• Pemahaman Terkait Mid-Year Review
• FAQ
• Tahapan Pengisian Mid-Year Review
 Langkah 1 dari 3
 Langkah 2 dari 3
 Langkah 3 dari 3
• Rangkuman
Objektif
• Karyawan memahami perannya sebagai Manager atau
sebagai Team Member dalam menjalankan Mid-Year Review
• Karyawan memahami dan mengerti tahapan untuk:
 Mengakses SIMANTAP 2.0 dengan tepat
 Memeriksa, merevisi dan mencatatkan hasil diskusi ke dalam
SIMANTAP 2.0 milik pribadi
 Memeriksa, merevisi dan menyetujui pencatatan milik tim
dibawahnya
 Menyelesaikan proses ketika Atasan sudah menyetujui

3
Timeline Mid Year Review 2020

6 Juli 2020 6 – 30 Juli 2020 31 Juli 2020


• Mid-Year Review dibuka di • Melakukan dialog antara Atasan • Penutupan periode Mid-Year
SIMANTAP 2.0 dengan bawahan Review di SIMANTAP 2.0
• Melakukan review target dan
KPI, serta memastikan cascade
down KPI dengan baik

Team Touch Point & Individual Check In

Cascade Down Objektif & KPI Perusahaan – Direktorat – Unit Kerja – Individu

4
Prinsip Dasar

Yang perlu diperhatikan:


1. Memeriksa Kembali: saatnya untuk melakukan diskusi bermakna dengan
Atasan melalui Team Touch Point dan Individual Check In untuk
memastikan dan memperbaiki bila dibutuhkan, objektif yang sedang berjalan
serta IDP
2. Mid-Year Review: Periksa kembali relevansi Objektif serta KPI dengan
kondisi terbaru. Pastikan Objektif serta KPI telah di turunkan dengan baik,
selaras dengan Objektif Perusahaan, Direktorat, Departemen sampai Individu
3. Protokol Kesehatan: mengedepankan protokol kesehatan dan efektifitas
dalam melaksanakan dialog jika dilakukan secara tatap muka
4. Melakukan diskusi Individual Development Plan (IDP) yang merupakan
hal tidak terpisahkan dari proses Mid-Year Review.
5. Mencatatkan hasil diskusi Mid-Year Review dan IDP di SIMANTAP 2.0

5
Refreshment – Diskusi Berkala – HARUS DIMILIKI!
Team Touch Points Individual Check-Ins

Mengapa? Mengapa?
Meningkatkan efektivitas tim dan rasa memiliki Untuk meningkatkan pengembangan individu dan
dalam tim demi perubahan ke arah yang lebih baik. menilai kinerja. Memberdayakan karyawan.
Menanamkan tanggung jawab di dalam tim.
Apa?
Apa? Pertemuan secara berkala untuk memandu dan
Waktu untuk berhenti sejenak dari rutinitas, untuk mengembangkan kekuatan karyawan agar dapat
menghubungkan, menyelaraskan dan ikut menyukseskan bisnis.
merefleksikan, dengan fokus pada upaya
meningkatkan pengaruh bisnis secara Bagaimana?
berkesinambungan. Percakapan formal dan informal

Bagaimana? ICI dapat disusun berdasarkan:


Dipandu oleh Manajer Lini dan digerakkan oleh • Bagaimana pencapaian Anda di tahun lalu?
anggota tim • Perilaku apa yang harus Anda fokuskan untuk
berkembang dan memberikan yang lebih baik?
TTP dapat disusun berdasarkan: • Bagaimana saya bisa membantu Anda
• Bagaimana pencapaian kita terhadap Objektif kita berkembang? Dukungan apa yang Anda
thn lalu? Apakah yang bisa kita tingkatkan? Resiko butuhkan?
apa yang perlu kita antisipasi? Apa yang perlu kita • Apa yang dapat Anda lakukan secara berbeda
lakukan secara lebih baik lagi? untuk menjadi lebih baik?
• Seberapa efektif kita sebagai tim?
6
Refreshment – 8 Target Solusi Bangun Indonesia Tahun 2020

Selesaikan sebelum 31 Juli 2020 7


Refreshment – 3 Tipe KPI Cascading

8
Refresher – Acuan “BAGAIMANA (How)” yang Menjadi Pedoman :
Sebelum Saat Ini

Sinergi • Berfikir Terbuka dan Mengutamakan kepentingan


Semen Indonesia Grup
• Bekerjasama yang positif dan bertanggung untuk
Collaboration mencapai sasaran perusahaan yang maksimal

• Gigih dan lincah untuk memberikan hasil yang terbaik


Militan • Senantiasa menerapkan cara kerja baru yang lebih
baik
• Memberikan layanan terbaik dan bernilai tambah
Agility kepada pelanggan internal dan eksternal

Integritas • Berbuat sesuai kesepakatan dan janji


• Jujur tulus dan bertanggungjawab untuk mencapai
sasaran perusahaan yang maksimal
Empowerment

9
Menjalankan Dialog Selama Pandemi
• Mengacu kepada Panduan Kerja ‘New Normal’ SBI Head Office
halaman 9, email dari Corporate Communications tanggal 10 Juni
2020.

10
Frequently Asked Questions – Mid-Year Review
Q1: Mengapa dialog Mid-Year Review tidak ada isinya?
A1: Terjadi perubahan NIK dari karyawan kontrak menjadi permanen
S1: Informasikan HCBP / HCM terkait agar dapat diteruskan kepada PM Specialist

A2: Karyawan tidak menyelesaikan / belum membuat dialog saat Objektif


Setting
S2: Lengkapi secara manual / copy dari lembar kerja pribadi berdasarkan
template setelah berdialog dengan atasan terkait ke dalam SIMANTAP 2.0

Q2: Mengapa Karyawan perlu memastikan reliabilitas KPI dan target saat ini
serta melakukan revisi jika diperlukan?
A1: KPI dan target yang telah kita set di awal tahun bisa saja mengalami
perubahan akibat pandemic saat ini atau perubahan strategi bisnis
S1: Pastikan Manajer dan Team Member berdialog sambal mempertimbangkan
kondisi ini dan melakukan revisi yang relevan jika diperlukan serta
mencatatkan dalam SIMANTAP 2.0

11
Frequently Asked Questions – Mid-Year Review
Q3: Apa yang harus saya lakukan jika saya akan melakukan revisi dialog
dalam SIMANTAP 2.0?
A1: Silahkan lakukan revisi KPI dan / atau target yang relevan setelah
berdialog dengan atasan dan mencatatkan dalam SIMANTAP 2.0.
S1: Pastikan KPI ini sudah memiliki padanan dalam KPI Library, format PMGM.
Jika revisi merupakan KPI baru dan tidak ada padanan dalam KPI Library,
mohon komunikasikan kepada Change Champion di masing – masing fungsi
sebelum diteruskan kepada PM Specialist

Q4: Apakah KPI Library PMGM yang tervalidasi dan terkait dengan
pekerjaan saya perlu dipindahkan ke dalam dialog SIMANTAP 2.0?
A1: Tidak perlu dipindahkan, single source of truth dari Objektif dan KPI yang
berlaku di lingkungan PT. Solusi Bangun Indonesia dan Afiliasinya adalah
apa yang dicantumkan dalam SIMANTAP 2.0
S1: Jika terjadi perubahan, referensikan kepada FAQ butir ke-3

12
Frequently Asked Questions – Mid-Year Review
Q5: Mengapa dalam dialog Mid-Year Review, nama atasan saya belum
muncul saat berada di “Step-1 : Not Started / Drafted” ?
A1: Sebelum masuk Step 2, nama atasan belum muncul dalam tampilan dialog
dan akan otomatis muncul setelah karyawan melengkapi dialog dan
submit ke “Step-2: Manager Review”.
S1: Berdialog dahulu seperti biasa, lengkapi hasil dialog dalam SIMANTAP 2.0 dan
submit ke atasan (Step-2: Manager Review) agar nama atasan anda muncul
dalam tampilan dialog SIMANTAP 2.0

Q6: Mengapa setelah saya submit dialog saya ke “Step-2: Manager Review”
nama atasan yang muncul tidak tepat ?
A1: Nama atasan anda yang tercantum dalam dialog SIMANTAP 2.0 merupakan
referensi dari struktur yang berlaku dalam halaman Employee Central
SIMANTAP 2.0.
S1: Hubungi HCBP / HCM jika nama atasan anda belum mengikuti struktur terbaru
agar diteruskan kepada PM Specialist

13
Frequently Asked Questions – Mid-Year Review
Q7: Apa yang harus saya lakukan jika saya mengalami mutasi dan memiliki
KPI yang berbeda dari posisi awal?
A1: Lakukan dialog dengan atasan terkait dengan KPI baru dan mintalah
penilaian akhir dari KPI lama yang mengikuti posisi anda sebelum mutasi
S1: Revisi KPI yang ada dalam dialog SIMANTAP 2.0 dengan mengisi KPI baru
setelah berdialog dengan atasan anda
S2: Mintalah rating KPI lama anda dalam dokumentasi tertulis sebagai bukti
tambahan untuk memberikan penilaian di akhir tahun

14
Mid Year Review 2020 – SIMANTAP 2.0
Langkah 1 dari 3 – Review oleh Karyawan
“Not Started / Drafted”

Pro-Tip: Pastikan proses pengerjaan Anda tersimpan secara aman, Klik tombol
secara berkala di SIMANTAP 2.0. Semoga hari Anda MANTAP!

15
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar
Ketiklah alamat http://SIMANTAP
01. 2.solusibangunindonesia.com pada browser
anda

Isi “Username” dengan User Login Windows


02. Anda dan “Password” dengan Password
Login Windows Anda

Tekan tombol “Sign In” untuk masuk ke


03. halaman muka SIMANTAP 2.0

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih


16
tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Pilih Tulisan “Performance Mgmt” yang


04. berada di sisi kiri layar serta pilih tombol “My
Performance”

Gulir ke bawah sampai menemukan icon


05. “Mid Year Review” dan pilih icon tersebut

Gulir ke bawah dan periksa masing – masing


06. objektif beserta KPI yang disusun saat
Objektif Setting sebagai acuan

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih


17
tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar
Periksa kesesuaian kelima objektif yang tertulis
dengan hasil diskusi bersama Atasan. Jika
diperlukan, Anda dapat merevisi dengan mengganti
07. atau menambahkan keterangan baru.
Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan
warna yang berbeda dari warna hitam untuk
mempermudah penelusuran kembali

Periksa kelima KPI Anda dalam mengukur objektif


yang Anda tulis. Jika diperlukan, Anda dapat
merevisi dengan mengganti atau menambahkan
keterangan baru. Tentukan pengukuran dari masing –
masing KPI sesuai dengan kriteria yang berlaku
08. (Does Not Meet Expectation, Partially Meets
Expectations, Fully Meets Expectations, Partially Exceed
Expectations & Exceeds Expectations)
Tuliskan pencapaian KPI Anda di kotak ini,
dengan warna font berbeda.

Untuk mengganti warna huruf, pilih kalimat


09. yang diinginkan, tekan icon “A - Text
Color” dan pilih warna yang diinginkan.

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih


18
tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Jika diperlukan, Anda dapat menuliskan


10. komentar pada kotak ‘Employee Comment”.

Pilih status yang sesuai dari masing – masing


Objektif & KPI (terdapat 5 status objektif &
KPI yang harus diperbarui)
11. • “Not Started Yet”  Objektif belum dimulai
• “In Progress”  Objektif dalam proses
• “Completed”  Objektif telah selesai
• “No Longer Relevant”  Objektif tidak relevan

Untuk mempermudah pengerjaan dalam


mode fullscreen, Anda dapat menekan icon
berikut di bagian paling kanan dari setiap
12. kotak.
Untuk menutup, tekan tombol yang sama di
sisi kanan kotak dialog

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih


19
tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Kotak “Overall How” mengikuti core values


dari Semen Indonesia Group Yaitu Sinergi,
Militan, Integritas (acuan dapat melihat di
13. halaman 9).
Karyawan tidak perlu mengisi Overall How
dan tinggal mengikuti kriteria yang saat ini
berlaku

Tuliskan komentar di kotak “Overall Employee


14. Comment” pada bagian bawah halaman jika
dirasakan perlu.

Jika sudah selesai pada halaman Objektif


Setting, Anda dapat melanjutkan ke halaman
15. berikut dengan memilih tombol “Next to IDP &
Career”

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 20


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (IDP)
Langkah Keterangan Gambar
Proaktif terhadap implementasi dan
memantau IDP Anda. Jika ada perubahan,
Anda dapat merevisi di kotak yang sama atau
16. Anda dapat menambahkan di kotak baru
(Maksimal 3 IDP)
Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan
warna yang berbeda dari warna hitam untuk
mempermudah penelusuran kembali

Pilihlah kategori pengembangan yang tepat.


17. “Education”, Exposure” atau “Experience”

Perbarui atau lengkapi status IDP Anda,


18. sesuai dengan keadaan saat ini dengan
memilih kotak “Development Progress”,

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 21


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (IDP)
Langkah Keterangan Gambar

Gulir ke bawah dan periksa kotak “Career


19. Preference” untuk memastikan preferensi
karir Anda pada saat ini.

Periksa juga “Career Interest” Anda . Jika


ingin mengganti, Anda dapat langsung
mengubah atau menambahkan di kotak
20. tersebut.
Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan warna
yang berbeda dari warna hitam untuk mempermudah
penelusuran kembali

Dan periksa “Future Job Interest” Anda. Jika


ingin mengganti, Anda dapat langsung
mengubah atau menambahkan di kotak
21. tersebut.
Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan warna
yang berbeda dari warna hitam untuk mempermudah
penelusuran kembali

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan


memilih tombol “Save” selama pengerjaan agar data
22
Anda aman
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (IDP & Submit)
Langkah Keterangan Gambar

Periksa dan perbarui jika dibutuhkan, “Short


Term Relocation” untuk preferensi relokasi
22. jangka pendek dan “Long Term Relocation”
untuk preferensi relokasi jangka panjang

Berikan atau tambahkan komentar jika


23. dirasakan perlu.

Jika sudah selesai mengerjakan Objektif dan


24. IDP, Anda dapat menekan tombol “Submit”
untuk mengirimkan dokumen ke Atasan Anda

SELESAI
Step 1/3

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 23


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Mid Year Review 2020 – SIMANTAP 2.0
Langkah 2 dari 3 – Review oleh Atasan
“Manager Review”

Pro-Tip: Pastikan proses pengerjaan Anda tersimpan secara aman, Klik tombol
secara berkala di SIMANTAP 2.0. Semoga hari Anda MANTAP!

24
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar
Ketiklah alamat http://SIMANTAP
01. 2.solusibangunindonesia.com pada browser
anda

Isi “Username” dengan User Login Windows


02. Anda dan “Password” dengan Password
Login Windows Anda

Tekan tombol “Sign In” untuk masuk ke


03. halaman muka SIMANTAP 2.0

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 25


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Pilih Tulisan “Performance Mgmt” yang


berada di sisi kiri layar
Pilih kotak “Subordinate” untuk melihat
04. Mid-Year Review milik Tim Anda dan pilih
nama Tim Anda yang telah berada di step 2/4
untuk melakukan review lebih lanjut

Gulir ke bawah dan pastikan masing –


masing objektif beserta KPI yang disusun
05. sesuai dengan diskusi yang telah
dilakukan sebelumnya. (Terdapat 5 Objektif
& KPI).

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 26


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar
Periksa kelima objektif masing – masing anggota
Tim Anda sesuai dengan diskusi sebelumnya.
Jika terdapat perbedaan, Anda dapat merevisi
dengan mengganti atau menambahkan keterangan
06. baru
Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan
warna yang berbeda dari warna hitam untuk
mempermudah penelusuran kembali
Periksa kelima KPI Tim dalam mengukur
objektifnya. Jika diperlukan, Anda dapat merevisi
dengan mengganti atau menambahkan keterangan
baru.
Pastikan Tim Anda telah menuliskan kriteria
07. pengukuran sesuai dengan ketentuan yang
berlaku (Does Not Meet Expectation, Partially Meets
Expectations, Fully Meets Expectations, Partially Exceed
Expectations & Exceeds Expectations) dan
menuliskan pencapaian pada kotak KPI dengan
warna yang berbeda.

Untuk mengganti warna huruf, pilih kalimat


08. yang diinginkan, tekan icon “A . Text
Color” dan pilih warna yang diinginkan

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 27


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Anda dapat memeriksa komentar Anggota


09. Tim Anda terkait Objektif atau KPI yang
dikerjakan (jika ada)

Anda dapat menuliskan komentar Anda pada


10. kotak “Manager Comment” terkait Objektif
atau KPI Anggota Tim Anda

Referensi Overall How dapat Anda baca di


halaman 9 sebagai dasar kriteria perilaku
11. yang diharapkan oleh Semen Indonesia
Group

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 28


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Objektif)
Langkah Keterangan Gambar

Tambahkan komentar di kotak “Overall


12. Manager Comment” pada bagian bawah
halaman jika dirasakan perlu.

Jika sudah selesai pada halaman Objektif


Setting, Anda dapat melanjutkan ke halaman
13. berikut dengan memilih tombol “Next to IDP &
Career”

Gulir ke bawah dan pastikan masing –


masing IDP & Career Plan yang disusun
14. sesuai dengan diskusi yang telah
dilakukan sebelumnya.

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 29


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (IDP)
Langkah Keterangan Gambar
Periksa “Development Objektif” dan
“Development Activities” untuk memastikan
sesuai dengan diskusi dan keadaan saat ini
15. Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan
warna yang berbeda dari warna hitam untuk
mempermudah penelusuran kembali

Periksa “Career Preference”, “Career Interest”


dan “Future Job Interest” untuk memastikan
sesuai dengan diskusi dan keadaan saat ini
16. Catatan: Pastikan revisi Anda menggunakan
warna yang berbeda dari warna hitam untuk
mempermudah penelusuran kembali

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 30


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Atasan: Cara akses Mid-Year Review Tim Anda (Submit / Send Back)

Langkah Keterangan Gambar

Jika Anda ingin mengirimkan kembali kepada


Anggota Tim Anda, tekan “Send Back to
Employee” dan pastikan Anda memberikan
17. alasan pada kotak “Comment for Send Back”
serta mengkomunikasikan langsung kepada
Anggota Tim Anda

Tekan “Submit” jika isi Objektif, IDP dan


18. Career Preference Tim Anda sudah sesuai

SELESAI
Step 2/3

Catatan: Pastikan Anda selalu menyimpan dengan memilih 31


tombol “Save” selama pengerjaan agar data Anda aman
Mid Year Review 2020 – SIMANTAP 2.0
Langkah 3 dari 3 – Acknowledge oleh
Karyawan
“Acknowledge”

Pro-Tip: Memastikan isi Objektif & IDP Setting Anda selalu tersimpan secara aman, Klik m
secara berkala di SIMANTAP 2.0. Semoga hari Anda MANTAP!

32
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Finishing)
Langkah Keterangan Gambar
Ketiklah alamat http://SIMANTAP
01. 2.solusibangunindonesia.com pada browser
anda

Isi “Username” dengan User Login Windows


02. Anda dan “Password” dengan Password
Login Windows Anda

Tekan tombol “Sign In” untuk masuk ke


03. halaman muka SIMANTAP 2.0

33
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Finishing)
Langkah Keterangan Gambar

Pilih Tulisan “Performance Mgmt” yang


04. berada di sisi kiri layar

Gulir ke bawah sampai menemukan icon


05. “Mid Year Review” dan pilih icon tersebut

Gulir ke bawah dan periksa kembali


kesesuaian masing – masing objektif beserta
06. KPI dengan hasil diskusi bersama Atasan
Anda.

34
Karyawan: Cara akses Mid-Year Review Anda (Finishing)
Langkah Keterangan Gambar

Pilih tombol “Next to IDP & Career” untuk


07. melihat halaman berikutnya

Gulir ke bawah dan periksa kembali


kesesuaian masing – masing IDP dan Career
08. Preference dengan hasil diskusi bersama
Atasan Anda.

Jika sudah selesai, tekan tombol


09. “Acknowledge” untuk mengakhiri keseluruhan
proses Mid-Year Review Anda

SELESAI
Step 3/3

35
Rangkuman
• Pastikan KPI Anda selaras dengan KPI Tim Anda
• Pastikan Anda telah melakukan diskusi baik tatap muka atau virtual terlebih
dahulu bersama dengan Atasan atau Tim untuk membahas Objektif beserta IDP
Anda baru mencatatkan ke dalam SIMANTAP 2.0 sesuai dengan hasil diskusi
• Bersikap proaktif dalam memantau serta mengimplementasi IDP serta Karir Anda
• Pencatatan menggunakan SIMANTAP 2.0 (http://SIMANTAP
2.solusibangunindonesia.com)
• Gunakan browser “Google Chrome” serta operating system Windows untuk
mengerjakan dan sering – sering menekan tombol Save” untuk mengamankan
data Anda
• Dialog secara virtual dapat dilakukan dengan menggunakan “Microsoft TEAMS”
atau “ZOOM”. Untuk “ZOOM” dapat meminta kepada IT agar diberikan slot
Meeting
• Gunakan warna huruf yang berbeda saat Anda melakukan revisi untuk
mempermudah penelusuran kembali
• Keseluruhan proses Mid-Year Review dalam sistem berakhir ketika Anda menekan
tombol “Acknowledge”
• Periode Mid-Year Review dibuka pada 6 Juli 2020 – 31 Juli 2020 36
37

Anda mungkin juga menyukai