Anda di halaman 1dari 2

Reviewer Anne Caroline Pardosi (19900037)

Judul Kecerdasan emosi dan perilaku agresi di sosial media pada remaja.
Jurnal Jurnal Psikologi teori dan terapan Universitas negeri Surabaya
Volume 7, halaman 82
Volume & Halaman

Tahun 2017
Penulis Waya Ratna Dewi, dan Siti Ina Savira
Tanggal -
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara
Tujuan Penelitian
kecerdasan emosi dengan perilaku agresivitas di sosial media pada remaja.
Variabel bebas: Kecerdasan emosional,
Variabel Penelitian
Variabel Terikat: perilaku agresi
Jenis Data Variabel Variabel Bebas: Data Rasio
Penelitian Variabel terikat: data Rasio
Metode Analisis Kuantitatif, dengan menggunakan teknik analisis korelasi product moment.
Data
Hasil penelitian menunjukan koefisien korelasi antara variable kecerdasan
emosional dengan perilaku agresi di sosial media yaitu r sebesar 0,859.
Dimana hal ini berarti bahwa kedua variable tersebut memiliki hubungan
yang sangat kuat.

Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 232 siswa kelas X
dari SMAN 1 Gresik.
Hasil Penelitian
Nilai signifikasi variabel kecerdasan emosional dan variabel perilaku agresi
di sosial media pada penelitian ini adalah p = 0000 (p < 0.05). Hal ini
menungkan bahwa kedua variabel tersebut memiliki hubungan yang
signifikan.
Hasil penelitian dalam jurnal ini dapat dijelaskan sebagai berikut:
1. Adanya hubungan antara kedua variabel yang sangat kuat terbukti
dari koefisien korelasi dari kedua variabel tersebut dengan r = 0,859
2. Hubungan antara kedua variabel merupakan hubungan yang positif
dan searah. Dimana semakin tinggi kecerdasan emosi yang dimiliki
maka akan semakin tinggi munculnya perilaku agresi di sosial media.
3. Hasil penelitian dalam jurnal ini sesuai dengan prediksi teoritis yang
menyebutkan adanya hubungan antara kedua variabel tersebut.
Namun bertolak belakang dengan asumsi teoritis yang menyatakan
bahwa meningkatnya kecerdasan emosional akan berdampak pada
menurunnya perilaku agresi di sosial medial

Penelitian ini sudah sesuai dengan prosedur analisis korelasional. Karena


tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh dari variabel
kecerdasan emosional terhadap variabel perilaku agresi. Dan sudah sesuai
dengan defenisi dari penelitian korelasional yang merupakan penelitian untuk
mengetahui hubungan dan tingkat hubungan antara dua variabel atau lebih
tanpa melakukan manipulasi.
Pembahasan

Penelitian dalam jurnal ini juga mencantumkan nilai koefisien korelasi yang
merupakan output dari penelitian korelasional. Koefisien korelasional
memang diharuskan untuk ada dalam penelitian korelasional karena
merupakan suatu alat statistik untuk membantu peneliti memahami tingkat
hubungan antar variabel.

Anda mungkin juga menyukai