Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMKS Panca Bhakti Banjarnegara


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XI/ 4
Komp. Keahlian : Semua Jurusan
Materi pokok :Ukuran Penyebaran Data Tunggal dan Kelompok
Alokasi Waktu : 6 × 45 menit ( 3 × pertemuan)

A. Kompetensi Inti

KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis, KI.4 Melaksanakan tugas spesifik dengan


dan mengevaluasi tentang pengetahuan menggunakan alat, informasi, dan
faktual, konseptual, operasional dasar, prosedur kerja yang lazim dilakukan
dan metakognitif sesuai dengan bidang serta memecahkan masalah sesuai
dan lingkup kajian matematika pada dengan bidang kajian matematika
tingkat teknis, spesifik, detil, dan Menampilkan kinerja di bawah
kompleks, berkenaan dengan ilmu bimbingan dengan mutu dan
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, kuantitas yang terukur sesuai dengan
dan humaniora dalam konteks standar kompetensi kerja.
pengembangan potensi diri sebagai Menunjukkan keterampilan menalar,
bagian dari keluarga, sekolah, dunia mengolah, dan menyaji secara
kerja, warga masyarakat nasional, efektif, kreatif, produktif, kritis,
regional, dan internasional mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik
di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik
di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar (KD)

KD 3.29 Menganalisis ukuran penyebaran KD 4.29 Menyelesaikan masalah yang


data tunggal dan kelompok berkaitan dengan ukuran
penyebaran data tunggal dan
kelompok.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.29.1 Menjelaskan ukuran penyebaran 4.29.1 Mengidentifikasi masalah -


data tunggal dan kelompok. masalah yang berkaitan dengan
ukuran penyebaran data tunggal
3.29.2 Menentukan ukuran penyebaran dan kelompok
data tunggal dan kelompok
4.29.2 Memecahkan masalah yang
berkaitan dengan ukuran
penyebaran data tunggal dan
kelompok.

D. Tujuan Pembelajaran:
Setelah selesai mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dengan model
discovery learning maka:

1. Melalui diskusi dan menggali informasi peserta didik dapat menjelaskan ukuran
penyebaran data tunggal dan kelompok.
2. Melalui diskusi dan menggali informasi peserta didik dapat menentukan nilai ukuran
penyebaran data tunggal dan data kelompok
3. Melalui diskusi dan menggali informasi peserta didik dapat mengidentifikasi masalah -
masalah yang berkaitan dengan ukuran penyebaran data tunggal dan kelompok
4. Melalui diskusi dan menggali informasi peserta didik dapat memecahkan masalah yang
berkaitan dengan ukuran penyebaran data tunggal dan kelompok.

Fokus karakter : aktif, teliti, kerjasama, dan bertanggung jawab

E. Materi Pembelajaran:

Ukuran penyebaran data tunggal dan data kelompok


 Fakta
Pengertian dari jangkauan, jangkauan antar kuartil, Simpangan Kuartil, Simpangan
Rata – Rata, Ragam dan Simpangan Baku untuk data tunggal dan data kelompok.
 Konseptual
Rumus jangkauan, jangkauan antar kuartil, Simpangan Kuartil, Simpangan Rata –
Rata, Ragam, dan Simpangan Baku untuk data tunggal dan data kelompok

 Prosedural
Menghitung ukuran penyebaran data tunggal dan data kelompok.

 Metakognitif
Menyelesaikan masalah kontekstual terkait ukuran penyebaran data tunggal dan data
kelompok.

F. Pendekatan, dan Model Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Discovery Learning
3. Strategi dan Metode : Diskusi, tanya jawab, dan penugasan.

G. Media Pembelajaran
 Slide Power Point
 LKPD
 Bahan Ajar

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1:

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam pembuka dan 10 menit
menyuruh salah satu peserta didik untuk memimpin
doa sebagai awal memulai pembelajaran
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik,
menanyakan keadaan siswa, mengecek kerapian
dan kebersihan kelas sebagai wujud kepedulian
lingkungan.
3. Apersepsi dengan bantuan slide power point siswa
mengingat kembali materi ukuran letak data yaitu
kuartil.
4. Guru menyampaikan, kompetensi, tujuan, cakupan
materi, dan langkah – langkah pembelajaran serta
penilaian yang digunakan dalam proses
pembelajaran.
5. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik
dengan memberi gambaran manfaat mempelajari
materi ukuran penyebaran data tunggal dan
kelompok.
Kegiatan Inti Fase 1: Pemberian stimulus (Stimulation) 70 menit
 Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan
tentang Kuartil data tunggal dan kelompok
 Guru memberi penguatan materi ukuran
jangkauan, jangkauan antar kuartil, Simpangan
Kuartil, untuk data tunggal dan kelompok
 Guru mengelompokkan peserta didik menjadi
beberapa kelompok yang heterogen( setiap
kelompok terdiri 4 peserta didik) untuk
menumbuhkan rasa kerja sama

Fase 2: Identifikasi Masalah (Problem Statement)


 Guru membagi LKPD kepada masing – masing
kelompok kemudian peserta didik secara aktif
berdiskusi mengerjakan LKPD
 Peserta didik secara berkelompok dengan
cermat mengidentifikasi masalah–masalah
yang terdapat pada LKPD dengan cara
mengerjakan soal yang terdapat di LKPD
tentang konsep jangkauan, jangkauan antar
Kuartil dan Simpangan Kuartil untuk data
tunggal dan kelompok
 Guru membimbing peserta didik agar proses
identifikasi berjalan sistematis
 Peserta didik menuliskan hasil identifikasinya
dengan teliti

Fase 3: Pengumpulan Data (Data collection)


 Peserta didik berdiskusi mencari /
mengumpulkan data-data untuk menyelesaikan
LKPD
 Peserta didik di perkenankan untuk mencari
informasi dan data–data tambahan sebanyak
mungkin dari buku atau sumber lain yang
relevan dengan materi ukuran penyebaran data
tunggal dan kelompok.
 Peserta didik melakukan proses pengumpulan
data dari hasil identifikasi LKPD dan dari
informasi buku atau sumber lain yang relevan
dengan materi

Fase 4: Pembuktian (Verification)


 Wakil Peserta didik dari suatu kelompok
mempresentasikan hasil diskusi tentang konsep
Jangkauan, Jangkauan antar Kuartil, dan
Simpangan Kuartil dengan penuh tanggung
jawab
 Kelompok yang lain dengan rasa tanggung
jawab mengamati dan menyusun pertanyaan
atau tanggapan

Fase 5: Menarik Kesimpulan/generalisasi


(Generalization)
 Dengan penuh rasa tanggung jawab peserta
didik berdiskusi dengan kelompok nya untuk
membuat kesimpulan mengenai Jangkauan,
Jangkauan antar Kuartil,dan Simpangan
Kuartil.
 Peserta didik menyampaikan hasil kesimpulan
kelompok masing - masing
 Peserta didik dengan teliti mengerjakan soal
latihan yang di tampilkan pada slide power
point.
Penutup 1. Peserta didik dengan bantuan guru menyimpulkan 10 menit
tentang konsep Jangkauan, Jangkauan Kuartil, dan
Simpangan Kuartil.
2. Guru memberikan tugas PR beberapa soal
mengenai permasalahan Range, Jangkauan antar
Kuartil, dan Simpangan Kuartil.
3. Guru menyampaikan kegiatan pertemuan
berikutnya yaitu Simpangan Rata - Rata.
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk tetap belajar dan
memberikan apresiasi yang positif terhadap
kegiatan pembelajaran yang baru saja di
laksanakan.
Pertemuan Ke-2:

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam pembuka dan berdoa 10 menit
untuk memulai pembelajaran
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik,
menanyakan keadaan siswa dan mengecek kerapian
dan kebersihan kelas sebagai wujud kepedulian
lingkungan.
3. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik
dengan memberi gambaran manfaat mempelajar
materi ukuran penyebaran data tunggal dan
kelompok.
4. Dengan bantuan slide power point siswa mengingat
kembali materi harga mutlak.
5. Guru menyampaikan, kompetensi, tujuan, cakupan
materi, dan langkah – langkah pembelajaran serta
penilaian yang di gunakan dalam proses
pembelajaran.
Kegiatan Inti Fase 1 : Pemberian Stimulus (Stimulation) 70 menit
 Guru memberikan pertanyaan pengertian
Simpangan Rata - Rata
 Guru memberi penguatan materi Simpangan
Rata – rata untuk data tunggal dan kelompok
 Guru membagi siswa menjadi beberapa
kelompok(setiap kelompok terdiri dari 4 peserta
didik) yang heterogen untuk menumbuhkan
rasa kerja sama diantara teman

Fase 2 : Identifikasi Masalah (Problem statement)


 Guru membagi LKPD kepada masing – masing
kelompok
 Peserta didik secara berkelompok dengan
cermat mengedintifikasi masalah – masalah
yang terdapat pada LKPD dengan cara
mengerjakan soal – soal yang terdapat pada
LKPD tentang konsep Simpangan Rata – rata
untuk data tunggal dan kelompok
 Guru membimbing peserta didik agar proses
identifikasi berjalan sistematis
 Peserta didik dengan teliti menuliskan hasil
identifikasinya

Fase 3 : Pengumpulan Data (Data collection)


 Guru memberikan pancingan agar peserta didik
mengumpulkan informasi dan data sebanyak
mungkin
 Peserta didik di perkenankan untuk mencari
informasi dan data – data tambahan sebanyak
mungkin dari buku atau sumber lain yang
relevan dengan materi ukuran penyebaran data
tunggal dan kelompok kususnya Simpangan
Rata - Rata.
 Peserta didik melakukan proses pengumpulan
data dari hasil identifikasi LKPD dan dari
informasi buku atau sumber lain yang relevan
dengan materi
Fase 4 : Pembuktian (Verification)
 Wakil Peserta didik dari suatu kelompok
mempresentasikan hasil diskusi tentang materi
Simpangan Rata – rata.
 Kelompok yang lain dengan rasa tanggung
jawab mengamati dan menyusun pertanyaan
atau tanggapan

Fase 5 : Menarik Kesimpulan/generalisasi


(Generalization)
 Dengan penuh rasa tanggung jawab peserta
didik berdiskusi dengan kelompok nya untuk
membuat kesimpulan mengenai Range,
Jangkauan Kuartil,dan Simpangan Rata – rata.
 Peserta didik menyampaikan hasil kesimpulan
kelompok masing - masing
 Peserta didik dengan teliti mengerjakan soal
latihan yang di tampilkan pada slide power
point.
Penutup 1. Peserta didik dengan bantuan guru 10 menit
menyimpulkan tentang materi Simpangan Rata –
rata.
2. Guru memberikan tugas PR beberapa soal
mengenai permasalahan Simpangan Rata - Rata.
3. Guru menyampaikan kegiatan pertemuan
berikutnya yaitu Ragam dan Simpangan Baku
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk tetap belajar dan
memberikan apresiasi yang positif terhadap
kegiatan pembelajaran yang baru saja di
laksanakan.

Pertemuan ke-3:
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam pembuka dan doa 10 menit
untuk memulai proses pembelajaran
2. Guru mengecek kehadiran peserta dididk, dan
menanyakan keadaan siswa
3. Guru mengingatkan kembali tentang manfaat
mempelajari ukuran penyebaran data tunggal dan
kelompok.
4. Guru mengkondisikan suasana belajar yang
menyenangkan
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti Fase 1 : Pemberian Stimulus (Stimulation) 70 menit
 Untuk melatih peserta didik berfikir kritis guru
memberikan pertanyan tentang pengertian
Ragam dan Simpangan Baku .
 Untuk melatih kerja sama diantara teman guru
membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok(setiap kelompok terdiri darai 4
peserta didik) yang heterogen

Fase 2 : Identifikasi Masalah (Problem statement)


 Guru membagi LKPD kepada masing – masing
kelompok
 Peserta didik secara berkelompok dengan
cermat mengedintifikasi masalah – masalah
yang terdapat pada LKPD dengan cara
mengerjakan soal yang terdapat pada LKPD
tentang Ragam dan Simpangan Baku baik data
tunggal maupun kelompok
 Guru membimbing peserta didik agar
identifikasi berjalan sistematis
 Peserta didik dengan teliti menuliskan hasil
identifikasinya

Fase 3 : Pengumpulan Data (Data collection)


 Guru memberikan pancingan agar peserta didik
mengumpulkan informasi dan data sebanyak
mungkin
 Peserta didik di perkenankan untuk mencari
informasi dan data – data tambahan sebanyak
mungkin dari buku atau sumber lain yang
relevan dengan materi Ragam dan Simpangan
Baku untuk data tunggal dan kelompok.
 Peserta didik melakukan proses pengumpulan
data dari hasil identifikasi LKPD dan dari
informasi buku atau sumber lain yang relevan
dengan materi
Ragam dan Simpangan Baku untuk data
tunggal dan kelompok

Fase 4 : Pembuktian (Verification)


 Wakil peserta didik dari suatu kelompok
mempresentasikan hasil diskusi tentang materi
Ragam dan Simpangan baku untuk data tunggal
dan kelompok.
 Kelompok yang lain mengamati dan menyusun
pertanyaan atau tanggapan

Fase 5 : Menarik Kesimpulan/generalisasi


(Generalization)
 Dengan penuh rasa tanggung jawab peserta
didik berdiskusi dengan kelompok nya untuk
membuat kesimpulan materi Ragam dan
Simpangan Baku untuk data tunggal dan
kelompok.
 Peserta didik menyampaikan hasil kesimpulan
kelompok masing - masing
 Peserta didik dengan teliti mengerjakan soal
latihan yang di tampilkan pada slide power
point.
Penutup 1. Peserta didik dengan bantuan guru menyimpulkan 10 menit
bersama tentang bagaimana menentukan Ragam
dan Simpangan Baku untuk data tunggal dan
kelompok.
2. Guru memberikan tugas PR beberapa soal
mengenai permasalahan ragam dan simpangan
baku untuk data tunggal dan kelompok..
3. Guru menyampaikan kegiatan pertemuan
berikutnya.
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk tetap semangat belajar
dan memberikan apresiasi yan positif terhadap
kegiatan pembelajaran yang baru saja
dilaksanakan.

I. Sumber Belajar:
Cahyati Murti. 2018. PREDIKSI UJIAN NASIOANAL SMK/MAK MATEMATIKA TEKNIK.
Surakarta: Putra Nugraha
Kasmina dkk. 2008. Matematika Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian.
Jakarta: Erlangga
Kasmina dan Toali. 2018. MATEMATIKA untuk SMK/MAK Kelas XI. Jakarta : Erlangga
Yuwono Ipung dkk. 2018. MATEMATIKA SMA/MA/SMK/MAK. Kelas XII. Jakarta:
Kemdigbud
https://rumusbilangan.com/rumus-kuartil/

J. Penilaian Proses dan Hasil Belajar:


1. Teknik Penilaian : tes tertulis, pengamatan dan penugasan
2. Instrumen Penilaian : soal tes dan lembar pengamatan (Terlampir)
3. Prosedur Penilaian :
Teknik
No. Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian
1. Sikap
a. Terlibat aktif dalam kegiatan Pengamatan Selama
pembelajaran yang dilakukan . pembelajaran
b. Menunjukkan sikap kerja sama dalam
belajar kelompok ukuran penyebaran
data tunggal dan kelompok
c. Menunjukkan sikap bertanggung
jawab terhadap proses pembelajaran dan
penyelesaian pemecahan masalah
d. Teliti dalam menyelesaikan diskusi
tugas
2 Pengetahuan
a. Memahami cara menentukan ukuran Observasi Pada saat diskusi
penyebaran data tunggal dan kelompok terhadap dan pertemuan
b. Memecahkan masalah nyata yang diskusi dan berikutnya
berkaitan dengan ukuran penyebaran Penugasan
data tunggal dan kelompok
c. Mampu mengerjakan soal-soal latihan
3 Keterampilan
a. Terampil menerapkan konsep/prinsip Proyek Penyelesaian tugas
dan strategi pemecahan masalah yang proyek yang
relevan yang berkaitan ukuran ditugaskan oleh
guru
penyebaran data tunggal dan kelompok

K. Rencana Tindak Lanjut Hasil Penilaian


 Remidial
Untuk peserta didik yang nilainya masih di bawah KKM diadakan Remidial untuk
memperbaiki nilai dengan cara mengerjakan soal remidi.
 Pengayaan
Guru mengarahkan Peserta didik untuk membaca dan merangkum buku referensi lain
atau mencari informasi tambahan tentang materi perbandingan ukuran penyebaran data
tunggal dan kelompok dengan cara browsing internet .
Banjarnegara, Agustus 2019
Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Agus Supartono, S.H, S.T, S.Pd, M.M, MM.Pd. Hendri Kustiati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai