Anda di halaman 1dari 4

Nama : Tifani Ramadhani

NIM : 3201901005

Kelas : Agrobisnis 3A (Manajemen Tanaman Perkebunan Sawit)

Dosen : Heri

N0 PEKERJAAN RINCIAN KEBUTUHAN JUMLAH CATATAN


PEKERJAAN PERALATAN TENAGA
KERJA
JENIS JUMLAH
1 Land clearing Imas Parang dan 33 33 Perhitungan ini didasarkan
Manual kapak atas asumsi 1 orang bias
mengerjakan pembukaan
lahan seluas 60 ha
pertahun. Pekerjaan imas
untuk luas lahan 5000ha
dapat diselesaikan dalam
jangka waktu 10 tahun
dengan tenaga kerja
sebanyak 33 orang.
Tumbang Chain saw 33 33 Lahan seluas 500ha dapat
digarap dalam jangka
waktu 1 tahun dengan 33
orang pekerja, maka untuk
5000ha dengan 33 orang
pekerja dapat selesai dalam
jangka waktu 10 tahun.
Rencek Chain saw 33 33 Perhitungan ini didasarkan
Parang atas asumsi 1 orang bias
Kapak mengerjakan pembukaan
lahan seluas 60 ha
pertahun. Pekerjaan imas
untuk luas lahan 5000ha
dapat diselesaikan dalam
jangka waktu 10 tahun
dengan tenaga kerja
sebanyak 33 orang.
Stacking Gerobak 20 20
Land clearing Stacking Bulldozer 10 20 1 alat di handle oleh 2
mekanis dan orang 1 orang sebagai
excavator operator satu orang sebagai
helper / 8 bulan.
3 Pembuatan Main-road Ekscavator, 10 20 Luas lahan 500 ha digarap
Jalan grader, dengan kurun waktu 6
(mekanis) bulldozer bulan. Target penyelesaian
kerja ialah 180 hari,
sehingga untuk 1 orang
pekerja dapat
menyelesaikan pekerjaan
main-road seluas 0,15
ha/hari.
Collection Bulldozer, 10 20 Luas lahan 500 ha digarap
road grader , dengan kurun waktu 6
eksavator. bulan. Target penyelesaian
kerja ialah 180 hari,
sehingga untuk 1 orang
pekerja dapat
menyelesaikan pekerjaan
main-road seluas 0,15
ha/hari.
4 Pembuatan Main-drain Excavator 10 20 Luas lahan 500 ha digarap
Parit dengan kurun waktu 6
(mekanis) bulan. Target penyelesaian
kerja ialah 180 hari,
sehingga untuk 1 orang
pekerja dapat
menyelesaikan pekerjaan
main-road seluas 0,15
ha/hari.
Collectian- Excavator 10 20 Luas lahan 500 ha digarap
drain dengan kurun waktu 6
bulan. Target penyelesaian
kerja ialah 180 hari,
sehingga untuk 1 orang
pekerja dapat
menyelesaikan pekerjaan
main-road seluas 0,15
ha/hari.
5 Pembibitan Pengisian Cangkul, 22 22 Jumlah polybag =
(Nursery) polybag kecil skop 143x5.000/ha x 10% =
786.500 bibit yang ada di
polybag (tanah gembur).
Untuk 1 HK dapat mengisi
polybag kecil sebanyak 400
polybag/hari. Jadi, untuk
menyelesaikan 786.500
polybag dalam waktu 3
bulan diperlukan 22
pekerja.
Pengisian Cangkul, 30 30 umlah polybag =
Polybag besar skop,cutter 143x5.000/ha x 10% =
786.500 bibit yang ada di
polybag (tanah gembur).
Untuk 1 HK dapat mengisi
polybag kecil sebanyak 200
polybag/hari. Jadi, untuk
menyelesaikan 786.500
polybag dalam waktu 3
bulan diperlukan 30
pekerja.
Penanaman Skop 6 6
kecambah
Perawatan Gembor 10 10
pre-nursery penyiraman
Transplanting - 10 10
Perawatan Cangkul, 10 10
main-nursery parang
6 Penanaman Pemancangan Ajir
(Planting) Lobang tanam Excavator 10 10 Lobang tanam 143/ha x
5.000 ha = 715.000 Lobang
Tanam. 1 orang tenaga
kerja = 20 lobang tanam.
Target 180/6 bulan.
Sehingga 20 x 180 = 3600
Lobang Tanam / bulan /
orang. Jadi 715.000 : 3.600
= 198 Tenaga Kerja.
Penanaman Excavator, 10 10
parang,
cangkul
7 Perawatan Penanaman Cangkul, 10 10
TBM cover- crop parang
Pengendalian Parang, 10 10
gulma manual korekapi
Pengendalia Hand 12 12
gulma chemis sprayer
Pengendalia Handspray 12 12
hama dan er, jaring
insek
Pemupukan Wadah,
gunting ,
ember
Kastrasi Dodos 30.000 30.000 1 Ha = 6 Hk
5.000 Ha = 30.000 HK
8 Perawatan Pengendalian Parang
TM gulma manual
Pengendalian Handspray
gulma chemis er
Pengendalia Handspray
hama dan er dan
insek jaring
Pemupukan
Penunusan Egrek, 40.000 40.000 1 Ha = 8 HK
(Pruning) dodos 5.000 Ha = 40.000 HK
9 Panen Panen Gerobak, 270 270 Kita asumsikan dengan
dodos, kebutuhan target rata-rata
egrek hasil 24.000kg/ha/tahun.
Dengan total areal tanaman
1.000 ha, dan kapasitas
panen maksimal ialah
1.500 kg/HK, dan jumlah
hari kerja sebanyak 294
hari/tahun. Jadi kebutuhan
tenaga kerja panen
sebanyak 54 pemanen/hari
kerja. Maka,untuk 5.000 ha
diperlukan 270 pemanen.
TraksiDump
truck dan
Tracktor
KEBUTUHAN PERALATAN DAN TENAGA KERJA DI PERKEBUNAN KELAPA
SAWIT UNTUK 5000 HA
(Kondisilahan 30 % adalahrawa)

Anda mungkin juga menyukai