Anda di halaman 1dari 18

RENCANA TINDAKAN

Nama klien : Ny “A” No. Register : 105-95-21


Umur : 32 Tahun Diagnosa Keperawatan : Post SC
Ruang rawat : Anggrek Alamat :jl Imam Bonjol
No Diagnosa Tujuan Dan Kriteria Intervensi
Keperawatan Hasil
1. Nyeri akut Setelah dilakukan Manajemen Nyeri
berhubungan tindakan keperawatan a. Identifikasi lokasi,
dengan agen selama 2x24 jam di karakteristik, durasi,
pencedera fisik harapkan tingkat nyeri frekuensi, kualitas,
ditandai dengan : menurun dengan intensitas nyeri
Ds: kriteria hasil : b. Berikan teknik non
Klien a. Keluhan nyeri farmakologi untuk
mengatakan nyeri menurun mengurangi rasa nyeri mis
pada luka bekas
operasi b. Meringis menurun teknik napas dalam
Do: c. Ketenggangan otot c. Kolaborasi pemberian
- Kesadaran : menurun analgesik
Composmenti
s “Edukasi Teknik Napas”
- Klien tampak a. Identifikasi kesiapan dan
meringis kemampuan menerima
- Klien tampak informasi
memegangi b. Berikan kesempatan untuk
perutnya yang
bertanya
sakit
c. Jelaskan tujuan dan
P: luka post Sc
manfaat teknik napas
Q : Seperti di d. Anjurkan memposisikan
tusuk-tusuk
tubuh senyaman mungkin
R : pada abdomen e. Demonstrasikan menarik

S : Skala 5 napas selama 4 detik,


menahan napas selama 2
T : hilang timbul detik dan menghembuskan
napas selama 8 detik.
- KU : lemah

- TTV : “Pemberian Analgesik”


TD : 120/80 a. Identifikasi karakteristik
mmHg
nyeri (mis. Pencetus,
N :75x/menit
pereda, kualitas, lokasi,
S : 36 °C
RR: 18x/menit intensitas, frekuensi,
durasi)
b. Indetifikasi riwayat alergi
obat
c. Monitor tanda-tanda vital
sevelum dan sesudah
pemberian analgesik
d. Monitor efektifitas
analgesik
e. Tetapkan target efektifitas
analgesik untuk
mengoptimalkan respons
pasien
f. Jelaskan efek terapi dan
efek samping obat
g. Kolaborasi pemberian
dosis dan jenis analgesik,
sesuai indikasi
2 Intoleransi Setelah dilakukan Terapi aktivitas
aktivitas tindakan keperawatan a. Identifikasi defisit tingkat
berhubungan selama 2x24 jam di aktivitas
dengan kelemahan harapkan intoleransi b. Indentifikasi sumber daya
dibuktikan dengan aktivitas meningkat untuk aktivitas yang
Ds: dengan kriteria hasil : diinginkan
- Klien mengatakan a. Kemudahan dalam c. Fasilitasi pasien dan
masih kesulitan melakukan aktivitas keluarga dalam
untuk melakukan sehari-hari menyesuaikan lingkungan
aktivitas seperti
miring kiri atau meningkat untuk mengakomodasi
miring kanan b.Kecepatan berjalan aktivitas yang dipilih
- Klien mengatakan meningkat d. Anjurkan cara melakukan
aktivitasnya c. Jarak berjalan aktivitas yang dipilih
selalu di bantu
oleh suami meningkat
“Manajemen Energi”
d.Kekuatan tubuh
Do:
a. Identifikasi gangguan
bagian bawah
- KU : lemah fungsi tubuh yang
meningkat
- Klien tampak mengakibatkan kelelahan
selalu berbaring b. Monitor lokasi dan
di tempat tidur ketidaknyamanan selama
- Hb :9,3 m/dl melakukan aktivitas

- TTV : c. Fasilitasi duduk disisi


TD : 120/80 tempat tidur, jika tidak
mmHg dapat berpindah atau
N :75x/menit berjalan
S : 36 °C
d. Anjurkan tirah baring
RR: 18x/menit
e. Kolaborasi dengan ahli
gizitentangcara
meningkatkan asupan
makanan.

“Dukungan Ambulasi”
a. Identifikasi adanya nyeri
atau keluhan fisik lainnya.
b. Monitor kondisi umum
selama melakukan
ambulasi
c. Libatkan keluarga untuk
membantu pasien dalam
meningkatkan ambulasi.
d. Jelaskan tujuan dan
prosedur ambulasi
e. Anjurkan melakukan
ambulasi dini.
3 Menyusui efektif Setelah dilakukan “Konseling Laktasi”
berhubungan asuhan keperawatan a. Indetifikasi keinginan dan
dengan hormon selama 1x24jam tujuan menyusui
oksitosin dan diharapkan status b. Indentifikasi
prolaktin adekuat menyusui membaik permasalahan yang ibu
di tandai dengan dengan criteria hasil: alami selama proses
Ds: a. Perlekatan bayi menyusui
- Ibu merasa pada payudara ibu c. Gunakan teknik
percaya diri membaik mendengarkan aktif (mis.
selama proses b. Kemampuan ibu Duduk sama tinggi,
menyusui memposisikan bayi dengarkan permasalahan
Do: dengan benar ibu)
- Bayi melekat membaik d. Ajarkan teknik menyusui
pada payudara c. Bayi tidur setelah yang tepat sesuai
ibu dengan menyusui kebutuhan.
benar membaik
“Perawatan Bayi”
- Ibu mampu
a. Mandikan bayi dengan
memposisikan
suhu ruangan 21-24oC
bayi dengan
b. Mandikan bayi dalam
benar
waktu 5-10 menit dan 2
- ASI
kali dalam sehari
menetes/mema
c. Rawat tali pusat secara
ncar
terbuka
d. Lakukan pemijatan bayi
e. Ganti popok bayi jika
basah
f. Kenakan pakaian bayi
dari bahan katun
g. Anjurkan ibu menyusui
sesuai kebutuhan bayi
h. Anjurkan ibu cara
merawat bayi di rumah
i. Ajarkan cara pemberian
makanan pemdamping
ASI pada bayi >6 bulan.

“Promosi ASI Ekslusif”


a. Identifikasi kebutuhan
laktasi bagi ibu pada
postnatal
b. Fasilitasi ibu melakukan
IMD
c. Fasilitasi ibu untuk rawat
gabung atau rooming in
d. Jelaskan manfaat
menyusu bagi ibu dan
bayi
e. Anjurkan ibu menyusui
sesegera mungkin setelah
melahirkan.
f. Anjurkan ibu memberikan
nutrisi kepada bayi hanya
dengan ASI
CATATAN PERKEMBANGAN I

Nama klien : Ny “A” No. Register : 105-95-21


Umur : 32 Tahun Diagnosa Keperawatan : Post SC
Ruang rawat : Anggrek Alamat :jl Imam Bonjol
NA
NO DX MA/
TGL JAM IMPLEMENTASI JAM EVALUASI
KEP TT
D
1 18- “Manajemen Nyeri” 06:00 S: Klien mengatakan
03- 09:00 a. Mengidentifikasi lokasi, nyeri pada bekas
2021 karakteristik, durasi, operasi
frekuensi, kualitas, O:
intensitas nyeri - Klien nampak
Hasil : meringis
- Nyeri pada bekas luka - Skala nyeri 3
operasi TTV
- Nyeri seperti ditusuk- TD : 120/80 mmHg
tusuk N : 75 x/m
- Nyeri hilang timbul P : 18 x/m
- Skala nyeri 5 S : 360c
- Klien nanpak meringis A : masalah belum
09:07 b.Memberikan teknik non teratasi
farmakologi untuk P : Lanjutkan intervensi
-
mengurangi rasa nyeri a, b, c, dan e
mis teknik napas dalam
Hasil :
- Klien dapat
melakukan teknik
relaksasi nafas dalam
yang diberikan oleh
perawat
13:00 c. Pelaksanaan pemberian
obat
- Ranitidine 1 amp/IV/8
Jam
- Ketorolac 1 amp/IV/8
Jam
- Cefotaksin 1
gr/IV/12jam
- Pronalges 2 /rectal/6
jam
“Edukasi Teknik Napas”
13: 05 a. Memberikan
kesempatan untuk
bertanya
Hasil :
- Klien dapat bertanya
teknik nafas dalam
13: 10 b. Menjelaskan tujuan dan
manfaat teknik napas
Hasil:
- Klien dapat
memahami tujuan
dan manfaat teknik
nafas dalam

13:15 c. Menganjurkan untuk


memposisikan tubuh
senyaman mungkin
Hasil:
- Klien dapat
memposisikan
badannya dengan
bantuan
13:17 d. Mendemonstrasikan
menarik napas selama 4
detik, menahan napas
selama 2 detik dan
menghembuskan napas
selama 8 detik.
Hasil:
- Klien dapat
melakukan teknik
nafas dalam

“Pemberian Analgesik”
a. Mengindetifikasi
13:22
riwayat alergi obat
Hasil:
- Klien tidak memiliki
riwayat alergi obat
b. Monitor tanda-tanda
13:25
vital sebelum dan
sesudah pemberian
analgesic
Hasil :
TD : 120/80 mmHg
N :75x/menit
S : 36 °C
RR: 18x/menit
13:30 c. Jelaskan efek terapi dan
efek samping obat
Hasil:
- Klien mengetahui
efek samping obat
2 18- “Terapi Aktivitas” 06:20 S: Klien mengatakan
03- 14:00 a. Mengidentifikasi defisit masih dibantu
2021 tingkat aktivitas mobilitas oleh
Hasil : keluarga
- Klien masih dibantu O: Klien nampak lemah
oleh keluarga A: Masalah belum
melakukan mobilisasi teratasi
14:15 b. Mengidentifikasi sumber P: lanjutkan intervensi,
daya untuk aktivitas 1. Terapi aktivitas (a, b,
yang diinginkan c, d)
Hasil: 2. Manajemen energy
- Klien tidak mampu (a, b,c)
memiringkan 3. Ambulasi dini (a,b,c,
badannya d)
14:20 c. Memfasilitasi pasien dan
keluarga dalam
menyesuaikan
lingkungan untuk
mengakomodasi aktivitas
yang dipilih
14:25 d. Menganjurkan cara
melakukan aktivitas
yang dipilih

“Manajemen Energi”

14:30 a. Memonitor lokasi dan


ketidaknyamanan
selama melakukan
aktivitas
Hasil:
- Area abdomen
terdapat luka bekas
operasi

14: 35 b. Memfasilitasi duduk


disisi tempat tidur, jika
tidak dapat berpindah
atau berjalan
14:40 c. Menganjurkan tirah
baring
Hasil:
- Klien dapat
melakukan tirah
baring

“Dukungan Ambulasi”
a. Memonitor kondisi
14: 50
umum selama
melakukan ambulasi
Hasil:
- Klien Nampak
lemah
b. Melibatkan keluarga
14:55
untuk membantu pasien
dalam meningkatkan
ambulasi.
Hasil:
- Keluarga klien dapat
membantu klien
c. Menjelaskan tujuan dan
15:00
prosedur ambulasi
Hasil:
- Klien dapat
memahami tentang
ambulasi
d. Menganjurkan
15:05
melakukan ambulasi
dini.
Hasil:
- Klien dapat
melakukan ambulasi
dengan bantuan
“Konseling Laktasi” 06 : 40 S: -
3 18- 15: 06
a. Mengindetifikasi O: Bayi melekat pada
03-
2021 keinginan dan tujuan payudara ibu
menyusui dengan benar
Hasil: A: Masalah teratasi
- Klien ada keinginan P: intervensi selesai
untuk menyusui
b. Mengindentifikasi
permasalahan yang ibu
alami selama proses
menyusui
Hasil:
- Klien tidak ada
permasalah
c. Menggunakan teknik
mendengarkan aktif
(mis. Duduk sama
tinggi, dengarkan
permasalahan ibu)
Hasil:
- Klien dapat
mendengarkan
dengan baik
d. Mengajarkan teknik
menyusui yang tepat
sesuai kebutuhan.
Hasil :
- Klien dapat
mengetahui teknik
menyusui yang
benar

“Perawatan Bayi”
a. Memandikan bayi
dengan suhu ruangan
21-24oC
b. Memandikan bayi
dalam waktu 5-10
menit dan 1 kali dalam
sehari
c. Merawat tali
d. Melakukan pemijatan
bayi
e. Mengganti popok bayi
jika basah
f. Menggunakan pakaian
bayi dari bahan katun
g. Menganjurkan ibu
menyusui sesuai
kebutuhan bayi
h. Menganjurkan ibu cara
merawat bayi di rumah
i. Mengjarkan cara
pemberian makanan
pemdamping ASI pada
bayi >6 bulan.
“Promosi ASI Ekslusif”
a. Mengidentifikasi
kebutuhan laktasi bagi
ibu pada postnatal
b. Memfasilitasi ibu
melakukan IMD
c. Memfasilitasi ibu untuk
rawat gabung atau
rooming in
d. Menjelaskan manfaat
menyusu bagi ibu dan
bayi
e. Menganjurkan ibu
menyusui sesegera
mungkin setelah
melahirkan.
f. Menganjurkan ibu
memberikan nutrisi
kepada bayi hanya
dengan ASI

CATATAN PERKEMBANGAN II

Nama klien : Ny “A” No. Register : 105-95-21


Umur : 32 Tahun Diagnosa Keperawatan : Post SC
Ruang rawat : Anggrek Alamat :jl Imam Bonjol

NO TG JAM IMPLEMENTASI JAM EVALUASI NA


DX MA/
L
KEP TTD
1 19- “Manajemen nyeri” 17:20 S: -
03- 09:00 a. Mengidentifikasi lokasi, O:
2021 karakteristik, durasi, - Klien nampak
frekuensi, kualitas, lemah
intensitas nyeri Ttv
Hasil : TD : 120/80
- Klien mengatakan mmHg
nyeri luka bekas N : 75 x/m
operasi P : 18 x/m
- Nyeri hilang timbul S : 360c
- Skala nyeri 2 A : Masalah
09:07 b. Memberikan teknik non teratasi
farmakologi untuk P : Intervensi
mengurangi rasa nyeri selesai
-
mis teknik napas dalam
Hasil:
- Klien mampu
menerapkan terapi
rekasasi nafas dalam
13:00 c. Pelaksanaan pemberian
obat
- Ranitidine 1 amp/IV/8
Jam
- Ketorolac 1 amp/IV/8
Jam
- Cefotaksin 1
gr/IV/12jam
- Pronalges 2 /rectal/6
jam
“Edukasi Teknik Napas”
13:05 a. Memberikan kesempatan
untuk bertanya
Hasil :
- Klien dapat bertanya
teknik nafas dalam
13:10 b. Menjelaskan tujuan dan
manfaat teknik napas
Hasil:
- Klien dapat memahami
tujuan dan manfaat
teknik nafas dalam
13:15 c. Menganjurkan untuk
memposisikan tubuh
senyaman mungkin
Hasil:
- Klien dapat
memposisikan
badannya
13:25 d. Mendemonstrasikan
menarik napas selama 4
detik, menahan napas
selama 2 detik dan
menghembuskan napas
selama 8 detik.
Hasil:
- Klien dapat melakukan
teknik nafas dalam

“Pemberian Analgesik”
a. Monitor tanda-tanda vital
13:30
sebelum dan sesudah
pemberian analgesic
Hasil :
TD : 120/80 mmHg
N :75x/menit
S : 36 °C
RR: 18x/menit
2 18- “Terapi Aktivitas” 17:30 S: -
03- 15:00 a. Mengidentifikasi defisit O: Klien nampak
2021 tingkat aktivitas lemah
Hasil : A: Masalah teratasi
Klien sudah mampu P: Intervensi
melakukan aktifitas selesai
15:15 b. Mengidentifikasi sumber
daya untuk aktivitas yang
diinginkan
Hasil :
- Klien mampu
memiringkan badannya
15:20 c. Memfasilitasi pasien dan
keluarga dalam
menyesuaikan lingkungan
untuk mengakomodasi
aktivitas yang dipilih
15:25 d. menganjurkan cara
melakukan aktivitas yang
dipilih

“Manajemen Energi”
a. Memonitor lokasi dan
ketidaknyamanan selama
melakukan aktivitas
Hasil:
- Area abdomen
terdapat luka bekas
operasi
b. Memfasilitasi duduk disisi
tempat tidur, jika tidak
dapat berpindah atau
berjalan
c. Menganjurkan tirah baring
Hasil:
- Klien dapat
melakukan tirah
baring

“Dukungan Ambulasi”
a. Memonitor kondisi umum
selama melakukan
ambulasi
Hasil:
- Klien Nampak lemah
b. Melibatkan keluarga untuk
membantu pasien dalam
meningkatkan ambulasi.
Hasil:
- Keluarga klien dapat
membantu klien
c. Menganjurkan melakukan
ambulasi dini.
Hasil:
- Klien dapat
melakukan ambulasi
dengan bantuan

Anda mungkin juga menyukai