Anda di halaman 1dari 48

PERANGKAT PEMBELAJARAN

RPP

Mata Pelajaran : Pendidikan Lingkungan Hidup


Satuan Pendidikan : SD/MI.
Kelas/Semester : I /1

Nama Guru : ...........................


NIP/NIK : ...........................
Sekolah : ...........................

K UR I K ULUM TI NGK AT SATUAN P END I D I K AN (K TSP )

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas/ Semester : I/1
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. Standar Kompetensi:
1. Menerapkan kebersihan di rumah dan sekolah.

II. Kompetensi Dasar


1.1 Mengenal hidup bersih dan sehat di rumah dan sekolah

III. Indikator
 Menyebutkan contoh hidup bersih di rumah
 Menyebutkan contoh hidup bersih di sekolah
 Menyebutkan contoh hidup sehat di rumah
 Menyebutkan cara hidup sehat di sekolah

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menyebutkan contoh hidup bersih di rumah
 Siswa dapat menyebutkan contoh hidup bersih di sekolah
 Siswa dapat menyebutkan contoh hidup sehat di rumah
 Siswa dapat menyebutkan cara hidup sehat di sekolah

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Kebersihan dan kesehatan di rumah
- Kebersihan dan kesehatan di sekolah

b. Materi Pembelajaran
1. Hidup bersih
- Kebersihan Diri Sendiri
- Kebersihan lingkungan

2. Hidup sehat
- Hidup sehat di rumah
- Hidup sehat di sekolah

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik secara individual, kelompok, ataupun klasikal memahami kebersihan dan kesehatan dengan cara :
 Menyebutkan contoh – contoh hidup bersih di rumah dan di sekolah.
 Menyebutkan contoh – contoh hidup sehat di rumah dan di sekolah.
 Menunjukkan contoh – contoh alat kebersihan
2. Elaborasi
a. Siswa berkelompok mendiskusikan tentang kebersihan serta kesehatan di rumah dan di sekolah
3. Konfirmasi
a. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum di ketahui siswa
b. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 1 – 14 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII.Penilaian
Teknik : Tes Lisan dan tulis
Bentuk Instrumen : Jawaban singkat dan Uraian
Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : 1
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
1. Menerapkan kebersihan di rumah dan sekolah.

II. Kompetensi Dasar


1.2 Menyenangi kebersihan dan kesehatan di rumah dan di sekolah

III. Indikator
 Mejelaskan cara – cara hidup bersih di rumah
 Menjelaskan cara – cara hidup bersih di sekolah.
 Menjelaskan cara – cara hidup sehat di rumah.
 Menjelskan cara – cara hidup sehat di sekolah.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menjelaskan cara – cara hidup bersih di rumah
 Siswa dapat menjelaskan cara – cara hidup bersih di sekolah.
 Siswa dapat menjelaskan cara – cara hidup sehat di rumah.
 Siswa dapat menjelskan cara – cara hidup sehat di sekolah.
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkugan..
V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Kebersihan dan kesehatan di rumah
- Kebersihan dan kesehatan di sekolah

b. Materi Pembelajaran
- Pola hidup bersih di rumah dan di sekolah
- Pola hifup sehat di rumah dan di sekolah

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Tanya jawab tentang cara – cara hidup bersih dan sehat di rumah dan di sekolah.
2. Elaborasi
a. Secara kelompok mendiskusikan cara – cara hidup bersih di rumah dan di sekolah.
b. Secara individual siswa menjelaskan cara – cara hidup bersih di rumah dan di sekolah,
c. Secara kelompok mendiskusikan cara – cara hidup sehat di rumah dan di sekolah.
d. Secara individual siswa menjelaskan cara – cara hidup sehat di rumah dan di sekolah,
e. Menjelaskan fungsi berbagai alat kebersihan.
3. Konfirmasi
a. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum di ketahui siswa
b. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII.Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 15 – 21 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Lisan
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : 1
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
1. Menerapkan kebersihan di rumah dan sekolah.

II. Kompetensi Dasar


1.3 Melaksanakan pola hidup bersih dan sehat di rumah dan di sekolah

III. Indikator
 Mempraktikkan cara – cara hidup bersih di rumah
 Mempraktikkan cara – cara hidup bersih di sekolah
 Mempraktekkan cara – cara hidup sehat di rumah
 Mempraktekkan cara – cara hidup sehat di sekolah

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktikkan cara – cara hidup bersih di rumah
 Siswa dapat mempraktikkan cara – cara hidup bersih di sekolah
 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup sehat di rumah
 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup sehat di sekolah
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkugan.

V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Kebersihan dan kesehatan di rumah
- Kebersihan dan kesehatan di sekolah

b. Materi Pembelajaran
Cara – cara melaksanakan pola hidup bersih dan sehat di rumah.
Cara – cara melaksanakan pola hidup bersih dan sehat di sekolah

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a.Guru menjelaskan cara menggunakan alat – alat kebersihan seperti handuk, sikat gigi, gunting kuku, sapu, dan lain – lain.
2. Elaborasi
a. Mempraktekkan cara - cara hidup bersih di rumah dan di sekolah.
b. Mempraktekkan cara - cara hidup sehat di rumah dan di sekolah.
c. Tanya jawab tentang cara – cara hidup bersih dan sehat di rumah dan di sekolah.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang cara – cara hidup bersih dan sehat di rumah dan di sekolah.
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 22 - 28 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian (Penugasan)

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : 1
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
2. Melakukan pemeliharaan lingkungan biotik.

II. Kompetensi Dasar


2.1 Mengenal jenis – jenis lingkungan biotik

III. Indikator
 Menjelaskan pengertian lingkungan biotik
 Menyebutkan contoh – contoh makhluk hidup.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menjelaskan pengertian lingkungan biotik
 Siswa dapat menyebutkan contoh – contoh makhluk hidup.

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.
V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Lingkungan botik

b. Materi Pembelajaran
- Jenis – jenis lingkungan biotik

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a.Secara berkelompok peserta didik dengan bimbingan guru mengamati lingkungan sekitar.

2. Elaborasi
a. Mencatat benda – benda yang ada di lingkungan sekitar
b. Mengelompokkan makhluk hidup dan makhluk tak hidup yang ada di lingkungan sekitar, berdasarkan hasil pengamatan.
c. Melaporkan hasil kerja kelompok secara bergiliran.
d. Tanya jawab tentang jenis – jenis lingkungan biotik.

3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang jenis – jenis lingkungan biotik.
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII. Sumber/ Bahan Belajar
Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 31 – 36 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Lisan.
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : 1
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
2. Melakukan pemeliharaan lingkungan biotik.

II. Kompetensi Dasar


2.2 Menyenangi keindahan lingkungan

III. Indikator
 Menyebutkan contoh sikap mencintai lingkungan.
 Menjelaskan cara mencintai lingkungann.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menyebutkan contoh sikap mencintai lingkungan.
 Siswa dapat menjelaskan cara mencintai lingkungann.

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.
V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Lingkungan botik

b. Materi Pembelajaran
- Sikap menyenangi lingkungan biotik

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Siswa mengamati gambar lingkungan
b. Tanya jawab mengenai gambar tersebut

2. Elaborasi
a. Secara kelompok peserta didik mendiskusikan cara – cara mencintai keindahan lingkungan
b. Secara bergiliran perwakilan kelompok melaporkan hasil diskusi kelompok.
c. Mendengarkan tanggapan dari kelompok lain.

3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang cara – cara menyenangi keindahan lingkungan.
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII.Sumber/ Bahan Belajar
Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 37 - 40 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII.Penilaian
Teknik : Tes lisan
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : I
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
2. Melakukan pemeliharaan lingkungan biotik.

II. Kompetensi Dasar


2.3 Melaksanakan cara memelihara lingkungan biotik

III. Indikator
 Mempraktekkan cara – cara hidup bersih di rumah
 Mempraktekkan cara – cara hidup bersih di sekolah
 Mempraktekkan cara – cara hidup sehat di ruma.
 Mempraktekkan cara – cara hidup sehat di sekolah

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup bersih di rumah
 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup bersih di sekolah
 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup sehat di ruma.
 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara hidup sehat di sekolah
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Lingkungan biotik

b. Materi Pembelajaran
- Cara – cara memelihara lingkungan biotik.

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Siswa mengamati di lingkungan sekitar
b. Tanya jawab mengenai lingkungan sekitar
2. Elaborasi
a. Secara individual peserta didik mempraktikkan cara – cara memelihara lingkungan biotik di sekitar sekolah.
b. Secara individual peserta didik mensimulasikan cara merawat tumbuhan kesayangan di rumah.
c. Secara kekompok siswa mensimulasikan cara – cara merawat hewan peliharaan di rumah.
d. Tanya jawab tentang cara – cara merawat lingkungan biotik.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang cara – cara menyayangi lingkungan biotik.
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 41 – 49 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian (Penugasan)

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : I
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
3. Berperilaku disiplin terhadap pemeliharaan tanaman

II. Kompetensi Dasar


3.1 Menyebutkan cara – cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman

III. Indikator
 Mejelaskan cara – cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman di sekitar sekolah.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mejelaskan cara – cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman di sekitar sekolah.

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.
V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Sikap disiplin dalam memelihara tanaman yang ditanam dalam pot.

b. Materi Pembelajaran
- Disiplin ketika merawat tanaman.
- Disiplin ketika menyiram tanaman.
- Disiplin ketika memupuk tanaman.

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik mempraktekkan cara merawat tanaman seperti : meggemburkan tanah, melepas daun kering dan menguburnya,
membersihkan tanaman dari hama, menyiram, dan memupuk tanaman.
2. Elaborasi
a. Secara bergiliran peserta didik mencuci tangan memakai sabun,
b. Setiap pasangan peserta didik, secara bergiliran melaporkan hasil pekerjaannya di depan kelas.
c. Tanya jawab tentang perilaku disiplin terhadap tanaman.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang perilaku disiplin dalam memelihara tanaman,
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII. Sumber/ Bahan Belajar
Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 53 – 57 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Lisan dan Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Jawaban Singkat dan Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : I
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
3. Berperilaku disiplin terhadap pemeliharaan tanaman

II. Kompetensi Dasar


3.2 Menyenangi perilaku disiplin dalam memelihara tanaman

III. Indikator
 Mempraktekkan cara – cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman.
 Menjelaskan pentingnya tumbuhan bagi kehidupan.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktekkan cara – cara berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman.
 Siswa dapat menjelaskan pentingnya tumbuhan bagi kehidupan.

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.
V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Sikap disiplin dalam memelihara tanaman di lingkungan sekitar.

b. Materi Pembelajaran
- Disiplin ketika memelihara tanaman di rumah dan di sekolah

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik mempraktekkan cara merawat tanaman yang di pelihara di sekolah.
2. Elaborasi
a. Secara bergiliran peserta didik mensimulasikan cara merawat tanaman yang dipelihara di rumah.
b. Secara bergiliran peserta didik mencuci tangan memakai sabun.
c. Mensimulasikan kegiatan untuk mengetahui pentingnya tanaman bagi kehidupan.
d. Tanya jawab tentang perilaku disiplin terhadap tanaman dimanapun kita berada.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang sikap disiplin dalam memelihara tanaman.
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII. Sumber/ Bahan Belajar
Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 58 – 65 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja dan Lisan
Bentuk Instrumen : Uraian Jawaban singkat

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : I
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
3. Berperilaku disiplin terhadap pemeliharaan tanaman

II. Kompetensi Dasar


3.3 Membiasakan berperilaku disiplin dalam memelihara tanaman

III. Indikator
 Mempraktekkan cara merawat tanaman.
 Menunjukkan sikap mencintai tanaman.
 Menjelaskan keuntungan memelihara tanaman.
 Menjelaskan kerugian jika merusak tanaman.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktekkan cara merawat tanaman.
 Siswa dapat menunjukkan sikap mencintai tanaman.
 Siswa dapat menjelaskan keuntungan memelihara tanaman.
 Siswa dapat menjelaskan kerugian jika merusak tanaman.
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Sikap terbiasa disiplin dalam memelihara tanaman.

b. Materi Pembelajaran
- Disiplin dalam mencintai tanaman baik di rumah, di sekolah, dan dimanapun berada.

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Tanya jawab mengenai mencintai tanaman baik di rumah, sekolah dan dimanapun berada

2. Elaborasi
a. Peserta didik secara kelompok mensimulasikan berbagai sikap disiplin dalam memelihara tanaman dimanapun berada.
(Seperti: mmenyiram, menyiangi, memupuk, membasmi hama, tidak menebang pohon sembarangan, tidak mematahkan dahan
atau ranting dengan sengaja tanpa alasan, dll )
b. Secara bergiliran peserta didik mencuci tangan memakai sabun,
c. Tanya jawab tentang perilaku disiplin terhadap tanaman, keuntungan merawat tanaman, kerugian merusak tanaman, dll

3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang perilaku disiplin dalam memelihara tanaman,
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 66 – 69 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja dan Lisan
Bentuk Instrumen : UraianJawaban singkat

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
PERANGKAT PEMBELAJARAN
RPP

Mata Pelajaran : Pendidikan Lingkungan Hidup


Satuan Pendidikan : SD/MI.
Kelas/Semester : I /2

Nama Guru : ...........................


NIP/NIK : ...........................
Sekolah : ...........................

K UR I K ULUM TI NGK AT SATUAN P END I D I K AN (K TSP )


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
4. Membiasakan kesiagaan dalam menghadapi bencana alam

II. Kompetensi Dasar


4.1 Mengenal cara – cara menghadapi bencana alam.

III. Indikator
 Menyebutkan tanda – tanda gunung meletus
 Menjelaskan cara – cara siap siaga menghadapi bencana gunung meletus.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menyebutkan tanda – tanda gunung meletus
 Siswa dapat menjelaskan cara – cara siap siaga menghadapi bencana gunung meletus.
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. MateriPokok
a. Materi Pokok
- Cara – cara menghadapi bencana alam

b. Materi Pembelajaran
- Cara menghadapi bencana alam gunung meletus

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Siswa mengamati gambar gunung meletus
b. Tanya jawab mengenai gambar tersebut
2. Elaborasi
a. Peserta didik secara kelompok mendiskusikan tanda – tanda gunung meletus, cara bersiap siaga menghadapi bencana alam
gunung meletus.
b. Secara bergiliran perwakilan kelompok melaporkan hasil diskusinya dibantu oleh teman – teman
c. Tanya jawab tentang tanda – tanda gunung meletus, siap siaga menghadapi bencana gunung meletus
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang tanda – tanda gunung meletus, siap siaga menghadapi bencana gunung
meletus
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Lisan
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
4. Membiasakan kesiagaan dalam menghadapi bencana alam

II. Kompetensi Dasar


4.2 Menunjukkan sikap empati terhadap orang lain.

III. Indikator
 Menunjukkan sikap empati terhadap orang lain ketika terjadi bencana.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menunjukkan sikap empati terhadap orang lain ketika terjadi bencana.

 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.
V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Sikap empati terhadap orang lain.

b. Materi Pembelajaran
- Sikap empati ketika terjadi bencana alam gunung meletus

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Guru menjelaskan bagaimana sikap kita jika ada orang yang terkena bencana alam seperti gunung meletus
2. Elaborasi
a. Peserta didik secara kelompok mensimulasikan sikap empati terhadap orang lain ketika terjadi bencana ( sebelum mengungsi,
di pengungsian, setelah bencana reda )
b. Tanya jawab tentang sikap empati terhadap orang lain ketika terjadi bencana.
3. Kofirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang sikap empati terhadap orang lain ketika terjadi bencana.
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII. Sumber/ Bahan Belajar
Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 82 – 84 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja dan Lisan
Bentuk Instrumen : Uraian Jawaban singkat

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
4. Membiasakan kesiagaan dalam menghadapi bencana alam

II. Kompetensi Dasar


4.3 Mensimulasikan cara bersikap siaga menghadapi bencana alam ( misalnya: gunung meletus )

III. Indikator
 Mempraktekkan cara siap siaga menghadapi bencana alam gunung meletus
( siaga sebelum bencana, ketika bencana terjadi, pasca bencana )

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktekkan cara siap siaga menghadapi bencana alam gunung meletus
( siaga sebelum bencana, ketika bencana terjadi, pasca bencana )
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Cara bersiap siaga mengahadapi bencana alam.

b. Materi Pembelajaran
- mensimulasikan sikap siaga menghadapi bencana alam gunung meletus

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Guru menjelaskan materi pembelajaran
b. Tanya jawab tentang materi tersebut
2. Elaborasi
a. Peserta didik secara kelompok mensimulasikan sikap siap siaga menghadapi bencana alam ( ketika baru terjadi tanda – tanda
bencana, ketika bencana terjadi, pasca bencana terjadi )
b. Tanya jawab tentang sikap siap siaga yang disimulasikan.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang sikap siap siaga menghadapi bencana alam.
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 85 – 88 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian Jawaban singkat

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
5. Menerapkan hasil teknologi sederhana dalam pemeliharaan lingkungan

II. Kompetensi Dasar


5.1 Menjelaskan jenis – jenis teknologi sederhana dalam pemeliharaan
lingkungan ( misalnya botol kemasan air mineral, kaleng bekas,
kantong plastik)

III. Indikator
 Menjelaskan cara membuat hasil karya dari botol bekas kemasan air mineral, dari kaleng bekas, dan dari kantong plastik bekas
belanjaan.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat menjelaskan cara membuat hasil karya dari botol bekas kemasan air mineral, dari kaleng bekas, dan dari kantong plastik
bekas belanjaan.
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Menerapkan hasil teknologi sederhana

b. Materi Pembelajaran
- Jenis – jenis teknologi sederhana dalam pemeliharaan lingkungan.

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik secara berpasangan melakukan pemilahan sampah.
b. Secara berpasangan peserta didik memilih sampah organik yang bisa dibuat menjadi barang berguna.,
c. Secara bergiliran mencuci tangan memakai sabun.
2. Elaborasi
a. Secara klasikal peserta didik bersama guru tanya jawab dan mendiskusikan cara – cara mengolah sampah menjadi barang
bermanfaat
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang penggunaan teknologi sederhana dalam pemeliharaan lingkungan.,
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 93 – 102 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
5. Menerapkan hasil teknologi sederhana dalam pemeliharaan
lingkungan

II. Kompetensi Dasar


5.2 Membuat hasil karya dengan memanfaatkan teknologi sederhana
dalam pemeliharaan lingkungan.

III. Indikator
 Mempraktekkan cara membuat hasil karya dari botol bekas kemasan air mineral.
 Mempraktekkan cara membuat hasil karya dari kaleng bekas.
 Mempraktekkan cara membuat hasil karya dari kantong plastik

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat mempraktekkan cara membuat hasil karya dari botol bekas kemasan air mineral.
 Siswa dapat empraktekkan cara membuat hasil karya dari kaleng bekas.
 Siswa dapat mempraktekkan cara membuat hasil karya dari kantong plastik
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Menerapkan hasil teknologi sederhana

b. Materi Pembelajaran
- Membuat hasil karya dari :
1. Botol kemasan air mineral
2. kaleng bekas
3. kantong plastik.

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik secara berpasangan menyiapkan alat dan bahan untuk memanfaatkan sampah menjadi barang bermanfaat.
1. Membuat boneka dari botol kemasan air mineral.
2. Membuat telpon – telponan dari kaleng susu bekas.
3. Membuat bunga mainan dari kantong plastik.
b. Secara bergiliran peserta didik mencuci tangan memakai sabun,
2. Elaborasi
a. Tanya jawab tentang cara – cara memanfaatkan sampah menjadi barang berguna.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang cara pemanfaatan sampah menjadi barang berguna.
b. Penegasan dan penguatan dari guru
C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.

VII. Sumber/ Bahan Belajar


Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 103 – 108 dan Lingkungan sebagai sumber belajar

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SD/MI .........................


Mata Pelajaran : PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP (PLH)
Kelas : I
Semester : II
Alokasi Waktu : 2x35 menit.

I. STANDAR KOMPETENSI:
5. Menerapkan hasil teknologi sederhana dalam pemeliharaan lingkungan

II. Kompetensi Dasar


5.3 Melaksanakan pameran hasil teknologi sederhana di kelas/ sekolah.

III. Indikator
 Membuat rencana pameran kelas
 Melaksanakan pameran kelas.

IV. Tujuan Pembelajaran


 Siswa dapat membuat rencana pameran kelas
 Siswa dapat melaksanakan pameran kelas.
 Karakter siswa yang diharapkan: Religius, menghargai keberagaman, santun, percaya diri, mandiri, bekerjasama, patuh pada
aturan sosial, rasa ingin tahu, nasionalis, menghargai karya orang lain dan peduli lingkungan.

V. Materi Pembelajaran
a. Materi Pokok
- Menerapkan hasil teknologi sederhana

b. Materi Pembelajaran
- Pameran Kelas

VI. Kegiatan Pembelajaran


A. Kegiatan Awal
1. Berdoa, mempersiapkan materi ajar
2. Apersepsi

B. Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
a. Peserta didik bersama guru mendiskusikan tentang rencana pameran kelas.
2. Elaborasi
a. Membuat laporan rencana pameran kelas
b. Simulasi pelaksanakan pameran kelas.
3. Konfirmasi
a. Peserta didik bersama guru menarik kesimpulan tentang rencana pelaksanaan pameran kelas.
b. Penegasan dan penguatan dari guru

C. Kegiatan Akhir
1. Membuat kesimpulan dari materi yang telah di sampaikan
2. Memberikan penilaian dan pemberian PR.
VII. Sumber/ Bahan Belajar
 Buku PLH Penerbit Erlangga halaman 109 - 114 dan Lingkungan sebagai sumber belajar
 Pameran dilaksanakan ketika kenaikan kelas ( pembagian rapot akhir tahun pembelajaran ).

VIII. Penilaian
Teknik : Tes Unjuk kerja
Bentuk Instrumen : Uraian

Menyetujui, ......................20..........
Kepala SD/MI................... Penyusun

___________________ _________________
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai