Anda di halaman 1dari 110

TUGAS LAPORAN SURVEY KONSUMSI PANGAN

Dosen Pengajar :
Taufiqurrahman, SKM.,
MPH

Tingkat 2 Reguler A
Disusun Oleh :
Alvira Dwi Permata (P27835119003)

PROGRAM STUDI D-3 GIZI


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT karena atas rahmat serta limpahan-Nya, kami dapat
menyelesaikan Laporan Survei Konsumsi Pangan ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Ucapan
terima kasih kami sampaikan kepada dosen mata kuliah Survei Konsumsi Pangan yakni Pak
Taufiqurrahman, SKM., MPH karena telah memberikan arahan dan bimbingannya sehingga tugas ini
dapat terselesaikan dengan baik. Tujuan pembuatan laporan ini yaitu untuk memenuhi tugas mata kuliah
Survei Konsumsi Pangan pada semester 4 prodi D3 Gizi di Politeknik Kesehatan Kementerian
Kesehatan Surabaya.

Dalam penyusunan laporan ini kerap kali ditemui kendala, maka dari itu kritik dan saran
yang mendukung dari pembaca sangat diharapkan untuk dijadikan evaluasi sehingga dapat
berguna dimasa mendatang.

Surabaya, 26 Maret 2021

i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR....................................................................................i
DAFTAR ISI...................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN...........................................................................1
1.1 Latar Belakang...........................................................................1
1.2 Tujuan.........................................................................................1
1.3 Manfaat.......................................................................................1
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.................................................................2
2.1 Definisi Survey Konsumsi Pangan.............................................2
2.2 Tujuan Survey Konsumsi Pangan di Masyarakat......................2
2.3 Metode Survey konsumsi Pangan berdasarkan data yang diperoleh..........3
2.4 Kebutuhan Gizi Dewasa.............................................................8
2.5 Kesalahan dalam pengukuran Survey Konsumsi Pangan..........11
BAB III METODE SURVEY.......................................................................13
3.1 Waktu dan Tempat Survey.........................................................13
3.2 Populasi......................................................................................13
3.3 Sampel........................................................................................13
3.4 Alat dan Bahan...........................................................................14
3.5 Cara Pengumpulan Data.............................................................14
3.6 Cara Penyajian............................................................................14
BAB IV HASIL SURVEI.............................................................................15
4.1 Gambaran Umum Lokasi Survey...............................................15
4.2 Karakteristik Responden............................................................15
4.3 Hasil Recall 24 Jam....................................................................15
BAB V PENUTUP.......................................................................................107
5.1 Kesimpulan.................................................................................107
5.2 Saran...........................................................................................107
DAFTAR PUSTAKA......................................................................................108

ii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Tingkat kecukupan zat gizi individu maupun kelompok


masyarakat dapat diperoleh melalui survei konsumsi pangan. Penilaian
survei konsumsi pangan ada 2 macam, yaitu secara kualitatif dan
kuantitatif. Penilaian asupan secara kualitatif, seperti food frequency,
dietary history, metode telepon, dan food list. Metode kualitatif
biasanya untuk mengetahui frekuensi makan, frekuensi konsumsi
menurut jenis bahan makanan dan menggali informasi tentang
kebiasaan makan serta cara-cara memperoleh bahan makanan tersebut.
Penilaian asupan secara kuantitatif yaitu dengan food recall dan food
record dimaksudkan untuk mengukur jumlah konsumsi makanan
setelah satu hari berakhir. Dengan meningkatkan hari pengukuran,
perkiraan kuantitatif terhadap kebiasaan asupan makanan dapat
diperoleh. Jumlah hari pengukuran, pemilihan, dan jarak, tergantung
dari tujuan penelitian, perbedaan asupan makanan, dan variasi asupan
gizi setiap harinya. Pada laporan Survei Konsumsi Pangan di tingkat
masyarakat pada RT 1 RW 8 Kecamatan Genteng, kelurahan Kapasari,
Kota Surabaya menggunakan metode survey konsumsi pangan yaitu
food recall 24 jam dan juga food record.
1.2 Tujuan
1. Untuk mengetahui dan memahami pengertian survey konsumsi
makanan
2. Untuk mengetahui dan memahami tujuan survey konsumsi pangan bagi
masyarakat
3. Untuk mengetahui dan memahami metode survey konsumsi pangan
berdasarkan data yang diperoleh
4. Untuk mengetahui dan memahami metode pengukuran konsumsi pangan
bersadarkan sasaran pengamatan
5. Untuk mengetahui dan memahami kesalahan dalam pengukuran survey
konsumsi pangan
1.3 Manfaat
Untuk mengetahui berapa jumlah tingkat konsumsi pangan pada kategori
wanita usia subur (WUS) pada kawasan RT 01 RW 08 Kecamatan Genteng
Kelurahan Kapasari Kota Surabaya.

1
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Definisi Survei Konsumsi Pangan
Pengertian survei konsumsi pangan adalah serangkaian kegiatan pengukuran
konsumsi makanan pada individu, keluarga dan kelompok masyarakat dengan
menggunakan metode pengukuran yang sistematis, menilai asupan zat gizi dan
mengevaluasi asupan zat gizi sebagai cara penilaian status gizi secara tidak langsung.
Pangan adalah segala sesuatu yang berasal dari sumber hayati produk pertanian,
perkebunan, kehutanan, perikanan, peternakan, perairan, dan air, baik yang diolah
maupun tidak diolah yang diperuntukkan sebagai makanan atau minuman bagi
konsumsi manusia, termasuk bahan tambahan pangan, bahan baku pangan, dan bahan
lainnya yang digunakan dalam proses penyiapan, pengolahan, dan/atau pembuatan
makanan atau minuman (Kementan 2016), (Kemenkumham 2015).
Pola Konsumsi adalah susunan makanan yang mencakup jenis dan jumlah
bahan makanan rata-rata per orang per hari, yang umum dikonsumsi masyarakat
dalam jangka waktu tertentu. Jenis bahan pangan dibedakan menurut berbagai cara.
Salah satu cara membedakan bahan pangan adalah berdasarkan sumbernya.
Berdasarkan sumbernya bahan pangan dibedakan menjadi bahan pangan pokok, lauk
hewani, lauk nabati, sayuran, dan buah-buahan. Jenis bahan makanan yang
dikonsumsi idealnya memenuhi syarat kualitas maupun kuantitas. Secara kualitas
pangan yang dikonsumsi harus mampu memenuhi seluruh kebutuhan zat gizi.
Bahan pangan yang dikonsumsi apabila telah mampu menyediakan semua
jenis zat gizi yang dibutuhkan maka ia disebut berkualitas. Fakta yang adalah bahwa
tidak ada satu bahan makanan yang mampu memenuhi seluruh zat gizi. Atas alasan
inilah maka perlu dilakukan penganekaragaman konsumsi pangan dan harus berbasis
makanan lokal. Banyak pertimbangan logis sederhana yang harus dipahami pada
kebijakan pemerintah terkait penganekaragaman dan konsumsi makanan lokal.
(Kementan 2016), (Mahfi et al. 2008), (Kementerian Pertanian 2014). Dinamika
konsumsi pangan yang berubah secara terus menerus sesuai dengan perkembangan
berbagai sektor termasuk sektor pendapatan adalah harus dipantau setiap periode
waktu tertentu, Pemantauan ini dijelaskan sebagai salah cara untuk mendeteksi secara
dini kemampuan sektor produksi untuk menjamin pasokan guna mengatasi gejolak
harga yang dapat memicu inflasi. Makanan adalah pemicu inflasi yang paling
potensial. Jika inflasi naik karena kenaikan harga makanan pokok maka ini dapat
memicu lahirnya masalah gizi dan kesehatan. Perubahan itu layaknya dapat dimonitor
melalui survei konsumsi pangan penduduk secara berkala.
Pengukuran konsumsi individu adalah pengukuran konsumsi makanan hanya
pada satu orang. Hasil pengukuran konsumsi makanan individu juga digunakan untuk
menilai asupan zat gizi secara individu. Hasil ini hanya dapat dijadikan acuan untuk
memberikan nasehat gizi kepada subjek yang diukur, karena berkesuaian dengan
kondisi fisiologi, psikologi sosial dan budayanya sendiri (Suyastiri 2008). Pengukuran
konsumsi makanan keluarga adalah gabungan dari pengukuran konsumsi makanan
individu dalam satu keluarga. Satu keluarga dalam pandangan ini adalah keluarga
yang tinggal dalam satu rumah tangga. Hal ini tidak menganut definisi keluarga
sebagai garis keturunan, karena keluarga dalam satu garis keturunan dapat saja tidak
tinggal serumah. Tinggal serumah dalam konsep ini adalah berkesesuaian dengan
konsep unit analisis konsumsi. Unit analisis konsumsi keluarga adalah satu rumah
tangga. (Sukandar et al. 2009).
Pengukuran konsumsi makanan kelompok berbeda dengan konsumsi keluarga,
meskipun keluarga adalah juga anggota kelompok. Kelompok adalah sekumpulan
orang yang tinggal dalam satu institusi penyelenggara makanan. Kelompok penghuni
asrama, kelompok pasien, kelompok atlet, kelompok remaja. Kelompok harus dibatasi
pada kesamaan karakter dalam umur, jenis kelamin ataupun dalam kasus. Karakter
yang dimaksud adalah karakter yang langsung berhubungan dengan variabel
penentuan kebutuhan gizi individu. Individu yang tergolong dalam satu karakter
kebutuhan dianggap sebagai satu kesatuan sehingga untuk kepentingan analisis
perencanaan, monitoring dan evaluasi gizi selalu menggunakan unit analisis
kelompok. (Balitbangkes 2014).
2.2 Tujuan Survey Konsumsi Pangan di Masyarakat
Survei konsumsi pangan sebagai fungsi dari penilaian status gizi secara tidak
langsung bertujuan untuk memberikan informasi awal tentang kondisi asupan zat gizi
individu, keluarga dan kelompok masyarakat saat ini dan masa lalu. Pada sisi ini
diketahui bahwa informasi tentang kualitas dan kuantitas asupan zat gizi saat ini dan
masa lalu adalah cerminan untuk status gizi masa yang akan datang. Konsumsi hari
ini akan memengaruhi kondisi kesehatan dan gizi dimasa yang akan datang. Status
asupan gizi saat ini yang diketahui dari kuantitas dan kualitas makanan di meja
makan, adalah bermanfaat untuk mendeskripsikan status gizi dimasa yang akan
datang.
Kualitas makanan adalah gambaran umum yang makanan yang dikonsumsi
berdasarkan ketersediaan semua sumber bahan makanan dan semua sumber zat gizi
yang dibutuhkan tubuh. Secara kualitas maksudnya adalah ketersediaan semua zat
gizi yang dibutuhkan dari bahan makanan yang idealnya tersedia. Perbedaan dengan
pendekatan kuantitas adalah pada jumlahnya. Jika secara kualitas hanya dilihat
apakah semua zat gizi sudah tersedia sedangkan secara kuantitas melihat apakah
semua zat gizi sudah memenuhi jumlahnya. Baik sudut pandang kuantitas maupun
kualitas tidak dapat berdiri sendiri melainkan harus dilihat seperti dua sisi mata uang.
Mendeskripsikan status asupan gizi secara kualitas dan kuantitas inilah, maka
diperlukan metode penilaian konsumsi pangan yang tepat pada kondisi khusus dan
kondisi umum. Kondisi khusus adalah tingkat individu dan kondisi umum adalah pada
tingkat populasi.
 Tujuan umum survei konsumsi pangan adalah
Untuk mengetahui gambaran umum konsumsi pangan individu, kelompok dan
masyarakat baik secara kualitatif maupun secara kuantitatif dalam rangka menilai
status gizi secara tidak langsung.
 Tujuan Khusus survei konsumsi pangan adalah
a. Mengetahui asupan zat gizi individu baik mikro maupun makro untuk keperluan
terapi gizi.
b. Mengetahui jumlah makanan yang dikonsumsi individu pada periode waktu
tertentu.
c. Mengetahui kebiasaan makan individu.
d. Mengetahui kekerapan konsumsi bahan makanan tertentu sebagai risiko timbulnya
masalah gizi.
e. Mengetahui jumlah zat gizi sebagai fortifikan dan jenis bahan makanan pembawa
vehicle untuk mengatasi defisiensi zat gizi.
f. Mengetahui kualitas dan kuantitas asupan gizi keluarga.
g. Mengetahui besarnya risiko kerawanan pangan dan cara intervensi dalam rangka
ketahanan pangan wilayah.
2.3 Metode Survey Konsumsi Pangan berdasarkan data yang diperoleh
Berdasarkan jenis data yang diperoleh, maka pengukuran konsumsi makanan
menghasilkan dua jenis data konsumsi, yaitu bersifat kualitatif dan kuantitatif.
 Metode Kualitatif Metode yang bersifat kualitatif biasanya untuk mengetahui
frekuensi makan, frekuensi konsumsi menurut jenis bahan makanan dan menggali informasi
tentang kebiasaan makan (food habit) serta cara-cara memperoleh bahan makanan tersebut.
Metode-metode pengukuran konsumsi makanan bersifat kualitatif antara lain:
a) Metode frekuensi makanan (food frequency)
b) Metode dietary history
c) Metode telepon
d) Metode pendaftaran makanan (food list)
 Metode Kuantitatif Metode secara kuantitatif dimaksudkan untuk mengetahui jumlah
makanan yang dikonsumsi sehingga dapat dihitung konsumsi zat gizi dengan menggunakan
Daftar Komposisi Bahan Makanan (DKBM) atau daftar lain yang diperlukan seprti Daftar
Ukuran Rumah Tangga (URT), Daftar Konversi Mentah-Masak (DKMM) dan Daftar
Penyerapan Minyak. Metode-metode untuk pengukuran konsumsi secara kuantitatif antara
lain:
a) Metode Recall 24 jam
b) Perkiraan makanan (estimated food records)
c) Penimbnagan makanan (food weighing)
d) Metode food account
e) Metode inventaris (inventory methods)
f) Pencatatan (household food record)
 Metode Kualitatif dan Kuantitatif Beberapa metode pengukuran bahkan dapat
menghasilkan data yang bersifat kualitatif dan kuantitatif. Metode tersebut antara lain:
a) Metode Recall 24 jam
b) Metode dietary history
2.4 Kebutuhan Gizi Dewasa
Usia dewasa (19—55 tahun) merupakan rentang usia terpanjang dalam alur
kehidupan manusia. Usia ini dikenal sebagai usia produktif, yang ditandai dengan
pencapaian tingkat pendidikan, kesuksesan dalam berkarier, kemapanan hidup, dan lain-
lain. Usia dewasa dibagi menjadi tiga kelompok yaitu usia 19 – 29 tahun yang disebut
dewasa muda, 30 – 49 tahun dan > 50 tahun yang sering dikenal dengan masa setengah
tua. Kebutuhan gizi pada usia dewasa berubah sesuai kelompok usia tersebut . Peranan
gizi pada usia dewasa adalah untuk pencegahan penyakit dan meningkatkan kualitas
hidup yang lebih sehat. Makanan merupakan salah satu kesenangan dalam kehidupan,
pemilihan makanan secara bijak di masa usia ini dapat menunjang kemampuan
seseorang dalam menjaga kesehatan fisik, emosional, mental dan mencegah penyakit.
Tujuan utama kesehatan dan gizi usia dewasa adalah meningkatkan kesehatan secara
menyeluruh mencegah penyakit dan memperlambat proses menua. Tubuh dalam keadaan
normal, akan mengatur keseimbangan antara energi yang diperoleh dari makanan dengan energi
yang diperlukan oleh tubuh manusia guna mempertahankan kelangsungan fungsi tubuh. Pada
orang dewasa, di mana pertumbuhan sudah tidak terjadi, kebutuhan akan zat-zat gizi tergantung
pada aktivitas fisiknya.
Umumnya, laki-laki lebih memerlukan energi karena secara fisik lebih banyak bergerak
daripada wanita. Selain itu, semakin tinggi dan semakin berat badan seseorang, maka kebutuhan
energinya juga perlu ditambahkan. Secara lebih rinci, kecukupan gizi yang dianjurkan untuk
orang dewasa per hari yaitu Energi (kkal) perempuan umur 20-45 tahun memerlukan sekitar
2.200 Kkal, sedangkan untuk protein perempuan umur 20-45 tahun adalah sebanyak 60 gram
(Putra, 2013). Energi diperoleh dari karbohidrat, lemak dan protein yang berada di makanan.
Kandungan karbohidrat, lemak, dan protein suatu bahan makanan menentukan nilai energinya
(Almatsier, 2010). Energi pada tubuh manusia digunakan untuk melakakukan aktivitas di
kehidupan manusia dalam sehari-harinya, energi yang diperoleh dan dilepaskan didalam
tubuh manusia pada setiap proses pembakaran makanan, karena tidak semua energi yang
terkandung pada makanan dapat diubah oleh tubuh kedalam energi kerja.
a. Energi
Kebutuhan energi seseorang menurut FAO/WHO (1985) merupakan konsumsi
energi yang berasal dari makanan yang dibutuhkan untuk menutupi setiap pengeluaran
energi yang dilakukan seseorang bila Ia mempunyai ukuran dan komposisi tubuh
dengan tingkat aktivitas yang sesuai dengan kesehatan jangka panjang, dan yang
memungkinkan dalam pemeliharaan aktivitas fisik yang diperlukan secara sosial
maupun ekonomi (Almatsier, 2010). Setiap pertumbuhan dan perkembangan tubuh
manusia dan untuk mendapatkan energi agar manusia bisa melakukan aktivitas fisiknya
dalam sehari-hari, maka tubuh manusia harus dipenuhi kebutuhan akan zat-zat
makanan. Zat makanan itu diantaranya dapat dikelompokkan menjadi 6 macam, yaitu
karbohidrat, protein, lemak, mineral, vitamin dan air (Kartasapoetra dan Marsetyo,
2005). Kebutuhan energi pada setiap orang dewasa mencapai sekitar 1700-2250 Kkal.
Energi harus sesuai dengan kebutuhan tubuh untuk mencegah setiap penyakit akibat
gangguan metabolisme dan agar tidak terjadi penimbunan pada energi dalam bentuk
cadangan lemak pada setiap tubuh manusia (Adriani dan Wirjatmadi, 2012).
Angka Kecukupan Gizi Dewasa
Umur BB TB Energi Protein Air
16-18 50 158 2125 59 2100
Tahun
19-29 tahun 54 159 2250 56 2300
30-49 tahun 55 159 2125 57 2300
50-64 tahun 55 159 1900 57 2300
65-80 tahun 54 159 1550 56 1600
80+ tahun 53 159 1425 55 1500
Tambahan
bumil
Trimester 1 +180 +20 +300
Trimester 2 +300 +20 +300
Trimester 3 +300 +20 +300
Tambahan
busui
6 bulan +330 +20 +800
pertama
6 bulan +400 +20 +650
kedua
Sumber : permenkes RI no. 75 tahun 2013
b. Protein
Protein terbentuk dari unsur-unsur organik yang relatif sama dengan karbohidrat
dan juga lemak, yaitu dapat sama-sama terdiri dari unsur karbon, hidrogen dan juga
oksigen, akan tetapi bagi protein unsur-unsur ini ditambah dengan unsur lain N
(nitrogen) dan dapat ditemukan pula unsur mineral (Fosfor, belerang, besi)
(Kartasapoetra dan Marsetyo, 2005). Protein sebagai sumber asam amino esensial
yang diperlukan untuk pertumbuhan dan juga pembentukan protein dalam serum,
hemoglobin, enzim, hormon, dan juga antibodi yang dapat memelihara
keseimbangan asam basa cairan di dalam tubuh dan juga sebagai sumber energi
(Adriyani dan Wirjatmadi, 2012). Kebutuhan protein bagi tenaga kerja adalah 10-
20% dari total kebutuhan. Selama bekerja dibutuhkan 30-35% dari total protein.
Kebutuhan protein disesuaikan dengan jenis pekerjaan, bila diperlukan diberikan
ekstra protein. Protein juga merupakan zat pembakar kalori yang paling efisien.
Sumber protein ditemukan dalam daging, telur, susu serta olahannya. Sejumlah
protein juga dapat ditemukan dalam kacang-kacangan misalnya kedelai, kacang
yang dibuat tempe, tahu serta susu kedelai, kacang merah dan juga kacang hijau.
Fungsi Protein :
1. Pertumbuhan dan pemeliharaan
2. Pembentukan ikatan-ikatan esensial tubuh
3. Mengatur keseimbangan air
4. Memelihara netralitas tubuh
5. Pembentukan antibodi
6. Mengangkut zat-zat gizi
7. Sumber energi
c. Lemak
Merupakan zat gizi makro, yang mencakup asam-asam lemak dan trigliserida.
Lemak adalah zat gizi yang padat energi (9 kkal per gram) sehingga lemak penting
untuk menjaga keseimbangan energi dan berat badan.6 Lemak menyediakan pula
medium untuk penyerapan vitamin-vitamin larut-lemak (vitamin A, D, E, K). Di
dalam makanan, lemak berfungsi sebagai pelezat makanan sehingga orang
cenderung lebih menyukai makanan berlemak. Lemak pun dianggap sebagai zat gizi
penting yang berperan meyakinkan pada perkembangan janin dan pertumbuhan awal
pascalahir, serta berperan menguntungkan dan merugikan dalam pemeliharaan
kesehatan jangka-panjang dan pencegahan penyakit-penyakit kronis terkait-gizi.
Asam-asam lemak omega-3 rantai panjang memberikan dasar struktur untuk
perkembangan otak dan sistem saraf pusat. Ada pula jenis lemak lain yang
memengaruhi kejadian dan keparahan penyakit jantung dan pembuluh darah,
diabetes, kanker, dan kemunduran fungsi tubuh yang terkait-usia.
Asam-asam lemak digolongkan berdasarkan atas keberadaan rantai karbon
asam lemak yang tidak mengandung ikatan rangkap (asam lemak jenuh [SFA]),
mengandung satu ikatan rangkap (asam lemak tak jenuh tunggal [MUFA]), atau
mengandung lebih dari satu ikatan rangkap (asam lemak tak jenuh ganda [PUFA]),
dan konfigurasi ikatan rangkap (asam lemak cis atau trans). Selain itu, PUFA
dikelompokkan menurut letak ikatan rangkap pertama dari akhir gugus ‘metil’ asam
lemak sebagai asam lemak omega-6 dan asam lemak omega-3. Tubuh manusia tidak
dapat membuat asam lemak omega-6 dan omega-3 sehingga asam-asam lemak ini
adalah zat-zat gizi yang esensial.
Asupan lemak yang tinggi (> 35% energi) pada umumnya meningkatkan
asupan SFA dan membuatnya lebih sulit untuk untuk menghindari mengonsumsi
energi yang berlebihan. Sementara asupan lemak dan minyak yang rendah (< 20%
energi) meningkatkan risiko ketidakcukupan asupan asam-asam lemak esensial dan
vitamin E serta dapat mengubah profil kolesterol HDL dan trigliserida ke arah yang
tidak menguntungkan. Dalam prinsip gizi seimbang, asupan lemak total yang
dianjurkan untuk orang dewasa sebesar 20-35% energi, anak-anak 2-3 tahun sebesar
30-35% energi, anak-anak dan remaja 4-18 tahun sebesar 25- 35% energi.
d. Karbohidrat
Karbohidrat merupakan zat gizi makro yang meliputi gula, pati, dan serat.
Gula dan pati memasok energi berupa glukosa, yaitu sumber energi utama untuk sel-
sel darah merah, otak, sistem saraf pusat, plasenta, dan janin. Glukosa dapat pula
disimpan dalam bentuk glikogen dalam hati dan otot, atau diubah menjadi lemak
tubuh ketika energi dalam tubuh berlebih. Gula tergolong jenis karbohidrat yang
cepat dicerna dan diserap dalam aliran darah sehingga dapat langsung digunakan
tubuh sebagai energi. Pati termasuk jenis karbohidrat yang lama dicerna dan diserap
darah, karena perlu dipecah dulu oleh enzim pencernaan menjadi gula, sebelum
dapat digunakan tubuh sebagai energi; tetapi ada beberapa jenis pati yang tahan
terhadap enzim pencernaan. Sementara serat adalah jenis karbohidrat yang tidak
dapat dicerna, sebab tidak dapat dipecah oleh enzim pencernaan, sehingga relatif
utuh ketika melewati usus besar.6 Serat membantu memberikan perasaan kenyang,
penting untuk mendorong buang air besar yang sehat, dan menurunkan risiko
penyakit jantung koroner. Karbohidrat yang dapat dicerna (gula dan pati)
menghasilkan energi 4 kkal per gram. Rata-rata energi total per hari yang berasal
dari konsumsi karbohidrat masyarakat Indonesia sekitar 60—80%. Makin tinggi
tingkat ekonomi masyarakat, makin rendah persentase energy dari karbohidrat.
Sebaliknya makin rendah tingkat ekonomi, makin tinggi asupan karbohidratnya.
e. Kecukupan cairan
Tubuh dapat bertahan selama berminggu-minggu tanpa makan, tapi hanya
beberapa hari tanpa mengkonsumsi air. Air atau cairan tubuh adalah bagian utama
tubuh, yaitu 55-65% dari berat badan orang dewasa atau 70% bagian dari tubuh yang
tanpa lemak. Tubuh yang relatif banyak mengandung otot, banyak juga mengandung
air, sehingga kandungan air atlet relatif lebih banyak dibandingkan nonatlet, dan
kandungan air pada laki-laki lebih banyak daripada perempuan (Almatsier, 2010).
Kebutuhan air sehari dinyatakan dalam proporsi terhadap jumlah energi yang telah
dikeluarkan oleh tubuh dalam keadaan rata-rata. Orang dewasa dibutuhkan sebanyak
1,0-1,5 ml/kkal (Almatsier, 2010). Air juga berfungsi sebagai pelarut dan menjaga
stabilitas temperatur tubuh. Kebutuhan air di dalam tubuh di atur oleh beberapa
kelenjar seperti hipofise, tiroid, anak ginjal, dan juga kelenjar keringat. Pada orang
dewasa sehat, asupan air dan air yang dibentuk dari metabolisme didalam tubuh
kurang lebih 2500 mL/hari. Sebagian besar ini diperoleh secara oral, baik sebagai
minuman (1200-1500 mL), atau yang dikonsumsi sebagai makanan (Astrid, 2014).
Fungsi Air :
1. Sebagai pelarut dan alat angkut
2. Katalisator
3. Pelumas
4. Fasilitator pertumbuhan
1.6 Kesalahan dalam Pengukuran Survey Konsumsi Pangan
Ada berbagai penyimpangan dalam menyimpulkan survei konsumsi pangan
dengan lama hari survei konsumsi pangan dikarenakan variasi asupan makanan
setiap harinya. Recall selama 10 hari sangat ideal untuk mendeskripsikan asupan
makan individu. Recall 24 jam sehari hanya dapat dilakukan untuk studi menilai
tingkat rata-rata makanan dan asupan gizi suatu kelompok. Recall lebih dari 1 hari
untuk meningkatkan nilai korelasi antara asupan zat gizi dengan status gizi
dibandingkan dengan recall selama 1 hari. Pada metode record dengan penimbangan
yang dilakukan pada 10 sampel responden, persentase rata-rata perbedaan angka
pengamatan asupan zat gizi pada setiap sampel yang dilakukan selama sehari
sebesar 6-8%. Record selama 10 hari hanya 5% untuk semua zat gizi, dan persentase
rata-rata record selama 10 hari adalah 4-5%. Dari hasil tersebut, record 10 hari
sangat dianjurkan. Asupan energi dan zat-zat gizi yang rendah dapat berdampak
pada timbulnya berbagai masalah kesehatan, salah satunya adalah anemia gizi.
Anemia gizi merupakan salah satu masalah gizi utama di Indonesia yang harus
ditanggulangi secara serius. Terjadinya anemia gizi biasanya disebabkan karena
jumlah zat besi yang dikonsumsi tidak sesuai dengan jumlah yang dibutuhkan. Di
samping itu, berbagai faktor juga dapat mempengaruhi terjadinya anemia gizi antara
lain kebiasaan makan, kurangnya konsumsi zat gizi lain misalnya vitamin A, vitamin
C, protein, infeksi, sanitasi lingkungan, investasi cacing, dan sosial ekonomi.
Konsekuensi yang timbul akibat terjadinya anemia gizi adalah produktivitas rendah,
terhambatnya perkembangan mental dan kecerdasan, menurunnya kekebalan
terhadap penyakit infeksi, morbiditas.
Sebuah studi analisis yang menggunakan data sekunder dari Pusat Penelitian
dan Pengembangan Gizi, Departemen Kesehatan RI, mempelajari faktor-faktor yang
berhubungan dengan kejadian status anemia remaja putri, yaitu investasi cacing,
tingkat konsumsi energi, protein, vitamin A, vitamin C, zat besi, status Cu,
pendidikan ayah, pendidikan ibu, dan kebiasaan minum teh. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa prevalensi anemia gizi remaja putri sebesar 41.54 %. Variabel
yang berhubungan bermakna secara statistik dengan kejadian anemia gizi remaja
putri adalah variabel investasi cacing, tingkat konsumsi energi, protein, dan vitamin
C. Variabel yang paling berhubungan secara bersama-sama terhadap kejadian
anemia gizi adalah variabel tingkat konsumsi vitamin C.
Remaja putri membutuhkan zat besi paling banyak, yang digunakan untuk
mengganti besi yang terbuang bersama darah pada saat haid; disamping keperluan
untuk menopang pertumbuhan serta pematangan seksual. Rata-rata kebutuhan besi
remaja ini berkisar antara 1,2 – 1,68 mg, yang ditunjukan untuk mengganti besi yang
hilang secara basal (0,65-0,79 mg/hari) dan haid (0,48-1,9mg/hari). Berdasarkan
data Riskesdas 2007, nilai rerata nasional kadar hemoglobin pada perempuan
dewasa (≥15 tahun) adalah 13,00 g/dl dengan standar deviasi 1,72. Sebanyak 17
provinsi mempunyai nilai rerata kadar hemoglobin pada perempuan dewasa dibawah
nilai rerata nasional, yaitu Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Lampung, Bangka
Belitung, DKI Jakarta, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Kalimantan Barat, Kalimantan
Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Selatan, Sulawesi
Tenggara, Gorontalo, Maluku, dan Maluku Utara. Menurut data WHO tahun 1993 –
2005, batasan normal Hb perempuan dewasa adalah ≥12 g/dl. Terdapat perbedaan
prevalensi anemia pada perempuan dewasa perkotaan menurut Riskesdas dan WHO,
secara berurutan adalah 11,3% dan 19,7%.
BAB III
METODE SURVEY
1.1 Waktu dan Tempat Survey
Survey dilaksanakan pada tanggal 20 April-30 April 2021 di lingkungan Ngaglik
Baru 1 no 10 Surabaya, RT 01 RW 08, Kelurahan Kapasari, Kecamatan Genteng,
Surabaya. Lokasi tersebut dipilih karena memiliki aspek pendukung agar survey dapat
berjalan dengan baik dan sesuai apa yang telah ditugaskan.
1.2 Populasi
Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri dari objek/subyek yang mempunyai
kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan
kemudian ditarik kesimpulannya (Sugiono, 2012). Populasi ini bisa berupa
sekelompok manusia, nilai-nilai, tes, gejala, pendapat, peristiwa-peristiwa, benda dan
lain-lain.
Populasi dalam survey ini adalah seluruh warga yang termasuk dalam kelompok
wanita usia dewasa yang bertempat tinggal di Ngaglik Baru 1 no 10 RT 01 RW 08,
Kelurahan Kapasari, Kecamatan Genteng, Surabaya.
1.3 Sampel
Menurut Sugiyono (2012), “sampel yaitu bagian dari jumlah dan karakteristik
yang dimiliki oleh populasi tersebut”. Sampel yang diambil dari populasi harus benar-
benar representatif atau mewakili. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini,
menggunakan sampel acak sederhana (simple random sampling). Dikatakan simple
(sederhana) karena pengambilan sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa
memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu, hal ini mengacu pendapat
Sugiyono (2008).
Sampel yang digunakan dalam survey ini adalah Metode Simple Random
Sampling. Setiap warga yang termasuk dalam kelompok wanita dewasa yang
bertempat tinggal di Jl. Ngaglik Baru 1 no 10 Surabaya RT 01 RW 08 Kelurahan
Kapasari Kecamatan Genteng, Surabaya, dengan menggunakan metode Simple
Random Sampling yang mana metode tersebut yaitu metode acak dalam pengambilan
sampel secara undian dengan menggunakan aplikasi spss. Hal ini di dasarkan karena
adanya keterbatasan dana dan waktu penelitian yang telah ditentukan.
Berikut hasilnya :

1.4 Alat dan Bahan


Alat dan bahan yang digunakan dalam survey ini adalah :
- Data warga Ngaglik Baru 1 no 10 Surabaya
- DKBM/TKPI
- Food Picture atau URT (sendok, piring, gelas, dan lain – lain)
- Kamera / Hp
- Form Food Recall 24 Jam
- Alat tulis

1.5 Cara Pengumpulan Data


Pengumpulan data dalam survey ini adalah dengan cara wawancara kepada setiap
Wanita Dewasa di setiap keluarga selama dua hari, yakni hari kerja (weekday) dan
hari libur (weekend).
1.6 Cara Penyajian
Penyajian data dalam survey ini adalah dalam bentuk tabel yang dapat
menggambarkan situasi dan kondisi ketersediaan pangan untuk konsumsi penduduk di
suatu wilayah dalam suatu kurun waktu tertentu dan bagaimana asupan serta pola
konsumsi setiap keluarga yang ada di daerah tersebut
BAB IV
HASIL SURVEY
4.1 Gambaran Umum Lokasi Survey
Jl. Ngaglik baru adalah salah satu kota yang ada di Kota Surabaya. Letaknya
ada di Surabaya bagian pusat dalam kawasan Kota Surabaya. Wilayah yang digunakan
untuk survey adalah Kawasan RT 01, RW 08 yang mana tercatat ada 30 keluarga yang
mendiami daerah ini. Daerah ini belum terlalu padat padahal daerah ini adalah daerah
pusat yang mana biasanya daerah pusat itu yang sangat padat jika dibandingkan dengan
daerah lain yang ada di kota Surabaya lainnya.
Penduduk di Kawasan RT 01, RW 08 rata – rata memiliki pekerjaan sebagai
pegawai baik negeri maupun swasta dan memiliki tingkat Pendidikan yang baik.
4.2 Karakteristik Responden
Karakteristik responden digunakan untuk mengetahui keragaman dari responden
berdasarkan jenis kelamin, usia, pekerjaan dan penghasilan per bulan. Hal tersebut
diharapkan dapat memberikan gambaran yang cukup jelas mengenai kondisi dari
responden dan kaitannya dengan tujuan survey tersebut.
1. Berdasarkan jenis kelamin
Responden yang digunakan dalam survey ini berjenis kelamin perempuan.
2. Berdasarkan Umur
Responden dalam survey ini adalah berusia 20 – 55 (remaja yang sudah pubertas
hingga ibu – ibu yang sudah menopause).
3. Berdasarkan Pekerjaan
Pekerjaan responden dalam survey ini antara lain mahasiswa, guru, ibu rumah
tangga, dan wiraswasta.
4.3 Hasil Recall 24 Jam
Tabel 1. Identitas Dan Status Gizi Responden

Grafik 1. IMT dan Status Gizi


Tabel 2. Nilai Gizi Energi Responden

Penggolongan Kecukupan Zat Gizi,


Menurut DEPKES (2003):
Defisit Berat : < 70%
Defisit Sedang : 70% - 79%
Defisit Ringan : 80% - 89%
Normal : 90% - 119%
Lebih : ≥ 120%

ANALISIS
1. Pada Hari ke-1, Terdapat 2 responden defisit berat energi; 3 responden deficit sedang
energi; 1 responden defisit ringan energi; dan 4 responden normal.
2. Pada Hari ke-2, Terdapat 4 responden defisit berat energi; 0 responden defisit sedang
energi; 1 responden defisit ringan energi; 2 responden lebih asupan energinya dan 3
responden cukup energi.
3. Rata-Rata Asupan Selama 2 Hari, Terdapat 4 responden defisit berat energi; 2 responden
defisit sedang energi; 2 responden defisit ringan energi, dan 2 reponden cukup energy.
4. Rata-Rata Keseluruhan Asupan Energi 10 Responden Selama 2 Hari, didapatkan nilai 92%
yang masuk dalam kategori Normal.
Grafik 2. Kategori Asupan Makanan 2 hari saat bulan puasa
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 1

NamaResponden : Ibu Iis


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 28 tahun
BB : 65 kg
TB : 165 cm
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

 IMT
= = 24,07 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 65) + (1,7 x 165) – (4,7 x 32)
= 655 + 624 + 280,5 – 150,4
= 1.409,1 kkal

Total Energi = REE x Fa


= 1.409,1 x 1,7
= 2.395 kkal

 Distribusi Zat Gizi

 Energi = 2.395 gr +10% = 2.634,5


-10% = 2.155,5

 Karbohidrat = 60% x 2.395 : 4


= 359,3 gr +10% = 395,2 gr
-10% = 323,37 gr

 Protein = 15% x 2.395 : 4


= 89,8 gr +10% = 98,8 gr
-10% = 80,8 gr

 Lemak = 25% x 2.395 : 9


= 66,52 gr +10% = 73,04 gr
-10% = 59,9 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Senin, 26 April 2021


Nama : Ibu Iis
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 Tahun
BB : 65 kg
TB : 165 cm
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Jum.at, 23 April 2021
Sahur Nasi Putih Di Kukus Beras 2 centong 60 gr
plastik
Pukul Ayam Kecap Di tumis Ayam 1 ptg besar 60 gr
03.30 Kecap 1 sdm 15 gr
WIB
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Air mineral - Air mineral 1 gls 225 ml
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2 centong 60 gr
Puasa
Pukul Mujair Di goreng Mujair 1 ptg 40 gr
Goreng sedang
18.00 Minyak Goreng 1 sdm 15 gr
WIB
Bening Di rebus Bayam 1 mangkuk 100 gr
Bayam
Jagung 1 ptg 35 gr
Buah Pepaya - Pepaya 1 ptg 100 gr
Es Jeruk - Jeruk 1 buah bsr 100
- Gula Pasir 2 sdm 30 gr
Pukul 3.00 Air Madu - Air 1 gls 195 ml
WIB belimbing
Madu 2 sdm 30 gr
Sabtu, 24 April 2021
Sahur Nasi Putih Di kukus Beras 1 ctg plastik 60 gr
Pukul Telur dadar Di goreng Telur 1 butir 60 gr
03.30
WIB
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2,5 ctg 150 gr
Puasa plastik
Pukul Ayam Di bakar Ayam 1 ptg sdg 50 gr
18.00 Panggang
WIB Tahu Bacem Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr
Gula Merah 1 sdm 15 gr
Minyak Goreng 1 sdt 5 gr
Urap – urap Di kukus Kacang Panjang 2 sdm 30 gr
Kecambah 2 sdm 30 gr
Daun Singkong 2 sdm 30 gr
Kelapa 1 sdm 15 gr
Es Degan - Kelapa muda 5 sdm 75 gr
Gula Pasir 3 sdm 45 gr
Pukul Tidak makan - - - -
03.00 apa – apa
ANALISIS FOOD RECALL HARI 1 (Weekday)

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit A Vit C
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Senin, 26 April 2021
Sahur Nasi Putih Di Kukus Beras 2 centong 120 gr 433,4 45,1 4,4 1,6 1 19,2 0 0
plastik
Pukul Ayam Di tumis Ayam 1 ptg 60 gr 170,9 0 16,1 11,3 0,8 7,8 23,4 0
Kecap besar
03.30 Kecap 1 sdm 15 gr 9 0,8 1,6 0 0,4 3 0 0
WIB
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Air - Air mineral 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 75,3 0 0
mineral
SUB TOTAL 637,9 46 22,2 17,9 2,2 30,3 273,4 0
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2 centong 120 gr 433,4 45,1 4,4 1,6 1 19,2 0 0
Puasa
Pukul Mujair Di goreng Mujair 1 ptg 40 gr 33,6 0 0,3 0,3 0,2 4,4 4,4 0,4
Goreng sedang
18.00 Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
WIB Goreng
Bening Di rebus Bayam 1 100 gr 37 7,3 3,7 0,2 3,1 211 519 33
Bayam mangkuk
Jagung 1 ptg 35 gr 37,8 8,8 1,2 0,5 0,2 0,7 4,6 2,1
Buah - Pepaya 1 ptg 100 gr 39 9,8 0,6 0,1 0,1 24 135 62
Pepaya
Es Jeruk - Jeruk 1 buah bsr 100 47,1 11,8 0,9 0,1 0,1 40 8 53
- Gula Pasir 2 sdm 30 gr 116,1 30 0 0 0 0,3 0 0
SUB TOTAL 668,5 112,8 18,1 7,7 4,7 299,9 921 150,5

18
Pukul Air Madu - Air 1 gls 195 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
3.00 belimbing
WIB
Madu 2 sdm 30 gr 91,2 24,7 0,1 0 0,1 1,8 0 0,3
SUB TOTAL 91,2 24,7 0,1 0 0,1 1,8 0 0,3
TOTAL 1.297,6 183,5 40,4 25,6 7 331,7 1.194,4 150,8
ANALISIS FOOD RECALL HARI 2 (Weekend)

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah Energi KH Protein lemak Fe Kal Vit A Vit C
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Sabtu, 24 April 2021
Sahur Nasi Putih Di kukus Beras 1 ctg 60 216,5 47,7 4 0,4 0,4 4,8 0 0
plastic
Pukul Telur dadar Di goreng Telur 1 butir 60 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30 114 0
03.30
WIB
Minyak 1 sdt 5 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Air Putih - Air mineral 1 gls 225 0 0 0 0 0 0 0 0
SUB TOTAL 352,7 48,4 11,6 11,7 1,1 35,1 364 0
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2,5 ctg 150 gr 541,3 119,3 10,1 0,9 0,9 12 0 0
Puasa plastik
Pukul Ayam Di bakar Ayam 1 ptg sdg 50 gr 142,4 0 13,4 9,4 0,7 6,5 19,5 0
18.00 Panggang
WIB Tahu Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 52,5 0 0
Bacem
Gula Merah 1 sdm 15 gr 56,4 14,6 0 0 0,3 12,8 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
Goreng
Urap – urap Di kukus Kacang 2 sdm 30 gr 10,5 2,4 0,6 0,1 0,4 13,8 20,1 3
Panjang
Kecambah 2 sdm 30 gr 18,3 1,4 2 1 0,3 10,2 0,3 2,4
Daun 2 sdm 30 gr 11,1 2,2 1,1 0,1 0,9 63,3 155,7 9,9
Singkong
Kelapa 1 sdm 15 gr 26,6 1,1 0,3 2,5 0,2 1 0 0,3
Es Degan - Kelapa muda 5 sdm 75 gr 52,5 7,5 0,4 2,6 0,3 94,5 0 0
Gula Pasir 3 sdm 45 gr 174,1 45 0 0 0 0,4 0 0
SUB TOTAL 1114,4 194,4 31,8 24 6,8 267,4 445,6 15,6
Pukul Tidak - - - - - - - - - - - -
03.00 makan apa
– apa
SUB TOTAL 0 0 0 0 0 0 0 0
TOTAL 1.467,1 242,8 43,4 35,7 7,9 302,5 809,6 15,6
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 1.297,6 40,4 25,6 183,5 7
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.467,1 43,4 35,7 242,8 7,9
Hari 2
(weekend)
Rata-rata 1.382,4 83,8 30,7 213,2 14,9
Asupan
Kebutuhan 2.395 89,8 66,52 359,3 13
% Tingkat 57,7% 93% 46% 59,3% 114%
Konsumsi
Kategori Defisit Normal Defisit Defisit Normal
Berat Berat Berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa Ibu iis mengalami defiist berat pada
zat gizi lemak, karbohidrat,dan energi dengan masing-masing prosentase Energi
57,7%, Lemak 46%, dan Karbohidrat 59,3%. Asupan protein dan Fe ibu iis tergolong
normal. Ibu iis dapat dikatakan wanita yang masih subur karena asupan Fe nnya sudah
bagus karena tergolong kategori normal.

 Food Recall Pada Weekday


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.297,6 183,5 40,4 25,6 7
(Hasil Recall)
Kebutuhan 2.395 359,3 89,8 66,52 13
Tingkat 54% 51,07% 44% 38% 53%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
berat berat berat berat berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa pada weekday Ibu iis
mengalami defisit berat pada semua zat gizi yaitu Protein, Fe, lemak, karbohidrat,dan
energi

 Food Recall Pada Weekend

22
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.467,1 242,8 43,4 35,7 7,9
(Hasil Recall)
Kebutuhan 2.395 359,3 89,8 66,52 13
Tingkat 61% 67,6% 48% 53,7% 60,7%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
berat berat berat berat berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa pada weekend Ibu iis
mengalami defisit berat pada semua zat gizi yaitu Protein, Fe, lemak, karbohidrat,dan
energi.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 2

Nama Responden : Irma


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 25 tahun
BB : 57 kg
TB : 158 kg
Pekerjaan : Karyawan Pabrik

 IMT
= = 23,75 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 57) + (1,7 x 158) – (4,7 x 25)
= 655 + 547,2 + 268,6 – 117,5
= 1.353,3 kkal

Total Energi = REE x Fa


= 1.353,3 x 1,7 -10% = 2.070,54

= 2.300,6 kkal +10% = 2.530,66 kkal

 Karbohidrat = 60% x 2.300,6 : 4


= 345 gr -10% = 310,5

+10% = 379,5

 Protein = 15% x 2.300 : 4


= 86,3 gr -10% = 77,67

+10% = 94,9

 Lemak = 25% x 2.300 : 9


= 63,8 gr -10% = 57,4

+10% = 70,2
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Jum’at, 23 April 2021


Nama : Irma
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 25 Tahun
BB : 62 kg
TB : 158 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Jum’at, 23 April 2021
Sahur Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Pukul Telur balado di tumis Telur 1 butir 60 gr
03.00
WIB Tahu 1 ptg sdg 50 gr
Air Madu - Air 1 gls 225 ml
- Madu 3 sdm 45 gr
Buka Nasi Putih
Puasa
Pukul Soto daging Di rebus Daging 1 ptg sdg 40 gr
17.30
WIB Daun bawang 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Tahu Goreng Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr
Minyak 1 sdt 5 gr
Jus sirsak - Sirsak 4 sdm 60 gr
Gula pasir 2 sdm 30 gr
Pisang Di goreng Pisang 1 buah kcil 80 gr
goreng
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Pukul - - - - -
02.00
Sabtu, 24 April 2021
Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastic 120 gr
Pukul Krengsengan Di tumis Daging 1 ptg sdg 50 gr
daging
Kecap 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
03.30 Tahu goreng Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr
WIB
Minyak goreng 1 sdm 15 gr
Air madu - Air 1 gls 225 gr
Madu 3 sdm 45 gr
Buka Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Puasa
Bistik ayam Di rebus Ayam 1 ptg sdg 50 gr
Bihun 3 sdm 45 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Es Buah - Semangka
Melon
Durian
SKM 3 sdm 45 gr
Gula Pasir 2 sdm 30 gr
Pukul Pisang kipas - Pisang
20.00
WIB
Tepung terigu 2 sdm 30 ge
SKM 3 sdm 45 gr
Keju 30 gr
Minyak goreng 1 sdm 15 gr
Pukul Air Gula - Air mineral 1 gls 225 ml
03.00
Gula 2 sdm 30 gr
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Jum’at, 23 April 2021
Nama : Irma
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 25 tahun
TB : 158 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit A Vit C
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Jum’at, 23 April 2021
Sahur Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
plastik
Pukul Telur balado di tumis Telur 1 butir 60 gr 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30 114 0
03.00
WIB Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 52,5 0 0
Air Madu - Air 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 78,8 0 0
- Madu 3 sdm 45 gr 136,8 37,1 0,1 0 0,2 2,7 0 0,4
SUB TOTAL 701 134,1 19,8 9,5 4,3 173,6 114 0,4
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg nasi 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 43,2 0 0
Puasa
Pukul Soto daging Di rebus Daging 1 ptg sdg 40 gr 107,6 0 10 7,2 0,7 9,2 0 0
17.30
WIB Daun 1 sdm 15 gr 3,2 0,8 0,2 0,1 0,1 0,3 14,4 1
bawang
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0 250 0
goreng
Tahu Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 51,5 0 0
Goreng
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0 250 0
Jus sirsak - Sirsak 4 sdm 60 gr 42 10,7 0,4 0,2 0,2 4,8 3 22,8

27
Gula pasir 2 sdm 30 gr 116,1 30 0 0 0 0 0 0
Pisang Di goreng Pisang 1 buah kcil 80 gr 73,6 18,7 0,8 0,4 0,2 23,3 6,4 7,2
goreng
Tepung 1 sdm 15 gr 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 3,3 0 0
terigu
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0 250 0
goreng
SUB TOTAL 997,4 167,9 25 26,2 4,9 84 773,8 31,1
Pukul - - - - - 0 0 0 0 0 0 0 0
02.00
SUB TOTAL 0 0 0 0 0 0 0 0
TOTAL 1.698,4 604 44,8 35,7 9,2 257,6 887,8 31,5
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND

Waktu Menu Cara Bahan URT Berat Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit A Vit C
makanan pengolahan
Sabtu, 24 April 2021
Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
plastic
Pukul Krengsengan Di tumis Daging 1 ptg sdg 50 gr 134,4 0 12,4 9 0,9 2 0 0
daging
Kecap 1 sdm 15 gr 9 0,8 1,6 0 0,4 3 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
03.30 Tahu goreng Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 52,5 0 0
WIB
Minyak 1 sdm 15 gr 129,3 0 0 15 0 0,9 750 0
goreng
Air madu - Air 1 gls 225 gr 0 0 0 0 0 76,5 0 0
Madu 3 sdm 45 gr 136 17,1 0,1 0 0,2 2,7 0 0,4
SUB TOTAL 923,7 134,3 26,3 32,1 4,8 147,5 1000 0,4
Buka Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
Puasa plastik
Bistik ayam Di rebus Ayam 1 ptg sdg 50 gr 142,4 0 13,4 9,4 0,7 6,5 19,5 0
Bihun 3 sdm 45 gr 171,4 41,1 0,1 0 0,2 0,9 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Es Buah - Semangka 2 ptg 40 gr 12,8 2,9 0,2 0,2 0,1 3,2 14,8 4
dadu
Melon 2 ptg 40 gr 15,3 3,3 0,2 0,1 0,2 4,4 13,2 2,4
dadu
Nanas 1/2 ptg 50 gr 24,5 6,2 0,2 0,2 0,2 3,5 1 7,5
sdg
SKM 3 sdm 45 gr 144 24,5 3,5 3,9 0,1 135 27,9 0,9
Gula Pasir 2 sdm 30 gr 116,1 30 0 0 0 0,3 0 0
Pukul Pisang kipas - Pisang 1 buah 80 73,6 18,7 0,8 0,4 0,2 4,8 6,4 7,2
20.00
WIB
Tepung 2 sdm 30 ge 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0 0
terigu
SKM 3 sdm 45 gr 144 24,5 3,5 3,9 0,1 135 27,9 0,9
Keju 30 gr 88,4 0 9,6 5,5 0,1 270 65,4 0
Minyak 1 sdm 15 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
SUB TOTAL 1.506,5 258,1 41,2 34,5 2,8 576 676,1 22,9
Pukul Air Gula - Air mineral 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
03.00
Gula 2 sdm 30 gr 91,2 24,7 0,1 0 0,1 1,8 0 0,3
SUB TOTAL 91,2 24,7 0,1 0 0,1 1,8 0 0,3
TOTAL 2.521,4 417,1 67,6 66,6 7,7 725,3 1.676,1 27,2
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 1.698,4 44,8 35,7 604 9,2
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 2.521,4 67,6 66,6 417,1 7,7
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 2.109,9 56,2 51,15 510,5 8,4
Asupan
Kebutuhan 2.300,6 86,3 63,8 345 13
% Tingkat 91,7% 65,12% 80,2% 147% 64%
Konsumsi
Kategori Normal Defisit Defisit Lebih Defisit
Sedang Ringan berat

Analisis

Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa Ibu Irma mengalami defiist
berat pada zat gizi Fe dengan prosentase 64%, Normal pada Energi dengan prosentase
91,7%, Asupan protein deficit sedang dengan prosentase 65,12% lemak deficit ringan
dengan prosentase 80,2%.

 Food Recall Pada Jum’at, 23 April 2021


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.698,4 604 44,8 35,7 9,2
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.300,6 345 86,3 63,8 13
Tingkat 73% 175% 51,9% 55,9% 70,7%
Konsumsi
Kategori Defisit Lebih Defisit Defisit Defisit
Sedang berat berat sedang

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa Ibu Irma mengalami defisit
sedang pada zat gizi Fe dengan prosentase 70,7%, Defisit sedang pada Energi dengan
prosentase 73%, Asupan protein deficit berat dengan prosentase 51,9% lemak deficit

31
berat dengan prosentase 55,9%, dan KH lebih dengan prosentase 175%

 Food Recall Pada Sabtu, 24 April 2021


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.109,9 510,5 67,6 66,6 7,7
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.300,6 345 86,3 63,8 13
Tingkat 91,7% 147,9% 78,3% 104% 59,2%
Konsumsi
Kategori Normal Lebih Defisit Normal Defisit
Sedang berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa Ibu Irma mengalami defiist
berat pada zat gizi Fe dengan prosentase 59,2%, normal pada Energi dengan
prosentase 91,7%, Asupan protein defisit sedang dengan prosentase 78,3% lemak
normal dengan prosentase 104%, dan KH lebih dengan prosentase 147,9%.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 3

Nama Responden : Ibu Lusi


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 tahun
BB : 61 kg
TB : 157 cm
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

 IMT
= = 24,4 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 61) + (1,7 x 157) – (4,7 x 32)
= 655 + 585,6 + 266,9 – 150,4
= 1.357,1 kkal

Total Energi = REE x Fa


= 1.357,1 x 1,7
= 2.307,07 kkal -10% = 2.077 kkal
+10% = 2.537,8 kkal

 Karbohidrat = 60% x 2.307,07 : 4


= 346,06 gr -10% = 312 gr
+10% = 380,7 gr

 Protein = 15% x 2.307,07 : 4


= 86,5 gr -10% = 77,9 gr
+10% = 95,2 gr

 Lemak = 25% x 2.307,07 : 9


= 64,08 gr -10% = 57,6 gr
+10% = 70,5 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Selasa, 27 April 2021


Nama : Ibu Lusi
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 tahun
BB : 61 kg
TB : 157 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Selasa, 27 April 2021
Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Pukul Udang Di goreng Udang 5 ekor kecil 30 gr
03.30 goreng
Minyak goreng 1 sdm 15 gr
Tahu telur Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr
Telur 3 sdm 45 gr
Tepung terigu 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Sayur asem Di rebus Kacang Panjang 2 sdm 20 gr
Krai 2 ptg 30 gr
Kecambah 1 sdm 15 gr
Buka Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Puasa
Pukul Mujair Bakar Di bakar Mujair 1 ptg sdg 50 gr
17.45 Kecap 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Ketimun - Ketimun 2 ptg 30 gr
Kacang - Kacang panjang 2 sdm 20 gr
panjang
Sambal Di goreng Cabai merah 1 sdm 10 gr
Tomat 1 buah 20 gr
Pukul Tempe Di goreng Tempe 1 ptg sdg 50 gr
19.00 WIB mendoan
Tepung terigu 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5
Minggu,25 April 2021
Sahur Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg sdg 120 gr
pukul
03.15 WIB Ayam goreng Di goreng Ayam 1 ptg sdg 50 gr
kelapa
Kelapa 2 sdm 30 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Sambal - Kecap 1 sdm 15 gr
kecap
Cabai 1 sdm 15 gr
Air Gula - Air mineral 1 gls 225 ml
Gula pasir 2 sdm 30 gr
Buka Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr
Puasa plastik
Pukul Gurami kuah Di steam Gurami 1 ptg sdg 50 gr
17.45 kuning
Tomat 1 buah 20 gr
Jus Melon - Melon 1 ptg sdg 100 gr
Susu Kental 2 sdm 30 gr
Manis
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Selasa,27 April 2021
Nama : Ibu Lusi
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 tahun
BB : 61 kg
TB : 153 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit A Vit C
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Selasa, 27 April
2021
Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
plastik
Pukul Udang Di goreng Udang 5 ekor 30 gr 23,7 0 5 0,3 0,8 9,3 15,3 0,6
03.30 goreng kecil
Minyak 1 sdm 15 gr 129,3 0 0 15 0 0,9 750 0
goreng
Tahu telur Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 52,5 0 0
Telur 3 sdm 45 gr 69,8 0,5 5,7 4,8 0,5 22,5 85,5 0
Tepung 1 sdm 15 gr 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0 0
terigu
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Sayur asem Di rebus Kacang 2 sdm 20 gr 7 1,6 0,4 0,1 0,3 9,2 13,4 2
Panjang
Krai 2 ptg 30 gr 3,9 0,8 0,2 0 0,1 4,2 6,3 1,5
Kecambah 1 sdm 15 gr 9,1 0,7 1 0,5 0,2 5,1 0,2 1,2
SUB TOTAL 811,6 111,4 25,9 28,9 5,4 115,8 1120,7 5,3
Buka Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0

36
Puasa plastik
Pukul Mujair Di bakar Mujair 1 ptg sdg 50 gr 41,9 0 9,1 0,3 0,2 5,5 5,5 0,5
Bakar
17.45 Kecap 1 sdm 15 gr 9 0,8 1,6 0 0,4 3 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Ketimun - Ketimun 2 ptg 30 gr 3,9 0,8 0,2 0 0,1 4,2 6,3 1,5
Kacang - Kacang 2 sdm 20 gr 7 1,6 0,4 0,1 0,3 9,2 13,4 2
panjang panjang
Sambal Di goreng Cabai merah 1 sdm 10 gr 2,7 0,6 0,1 0 0 0,9 47,1 14,6
Tomat 1 buah 20 gr 4,2 0,9 0,2 0,1 0,1 1 17,4 3,8
Pukul Tempe Di goreng Tempe 1 ptg sdg 50 gr 99,5 8,5 9,5 3,8 1,1 46,5 0,5 0
19.00 mendoan
WIB
Tepung 1 sdm 15 gr 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0 0
terigu
Minyak 1 sdt 5 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
SUB TOTAL 742,1 120,1 30,6 15,3 3,1 82,8 590,2 22,4
TOTAL 1.553,7 231,5 56,5 44,2 8,5 198,6 1.710,9 27,7
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND
Hari , tanggal : Minggu, 25 April 2021
Nama : Ibu Lusi
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 tahun
BB : 61 kg
TB : 153 cm

Waktu Menu Pengolahan Bahan URT Jumlah Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit Vit
Makan A C
Sahur Nasi Di kukus Beras 2 ctg sdg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
pukul Putih
03.15 Ayam Di goreng Ayam 1 ptg 50 gr 142,4 0 13,4 9,4 0,7 6,5 19,5 19,5
WIB goreng sdg
kelapa
Kelapa 2 sdm 30 gr 21 3 0,2 1 0,1 37,8 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 250
goreng
Sambal - Kecap 1 sdm 15 gr 9 0,8 1,6 0 0,4 3 0 0
kecap
Cabai 1 sdm 15 gr 4,1 0,9 0,2 0 0,1 1,4 70,7 70,7
Air Gula - Air 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
mineral
Gula pasir 2 sdm 30 gr 116,1 30 0 0 0 0,3 0 0
SUB TOTAL 768,8 130,1 23,4 16,4 2 58,8 340,1 21,9
Buka Nasi Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0 0,7 9,6 0 0
Puasa Putih plastik
Pukul Guram Di steam Gurami 1 ptg 50 gr 41,9 0 9,1 5,5 0,2 5,5 5,5 0,5
17.45 i kuah sdg
kuning
Tomat 1 buah 20 gr 4,2 0,9 0,2 17,4 0,1 1 17,4 3,8
Jus - Melon 1 ptg 100 gr 38,2 8,3 0,6 33 0,4 11 33 6
Melon sdg
Susu 2 sdm 30 gr 96 16,4 2,3 18,6 0,1 90 18,6 0,6
Kental
Manis
SUB TOTAL 613,5 120,9 20,3 3,9 1,5 117,1 74,5 10,9
Pukul Air Putih - Air 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
03.00 mineral
SUB TOTAL 0 0 0 0 0 0 0 0
TOTAL KESELURUHAN 1.382,3 251 43,7 20,3 3,5 175,9 414,6 32,9
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 742,1 43,7 44,2 231,5 8,5
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.382,3 54,5 20,3 251 3,5
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 1.062,2 49,1 32,3 241,3 6
Asupan
Kebutuhan 2.307,07 86,5 64,08 346,06 13
% Tingkat 46% 56,7% 62,8% 69,7% 46%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
berat berat berat berat berat

Analisis

Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa pada weekend Ibu iis mengalami
defiist berat padas semua zat gizi yaitu Protein, Fe, lemak, karbohidrat,dan energi.
Dengan prosentase Energi 46%, KH 56,7%,Protein 62,8%,,Lemak 69,7%, dan Fe
46%.

 Food Recall Pada Weekday Selasa,27 April 2021


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 742,1 231,5 43,7 44,2 8,5
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 1.062,2 346,06 86,5 64,08 13
Tingkat 69,9% 66,9% 50,5% 68,9% 65,4%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
berat berat berat berat berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa pada weekend Ibu Lusi mengalami
defisit berat pada semua zat gizi yaitu Protein, Fe, lemak, karbohidrat,dan energi.
Dengan prosentase Energi 69,9%, KH 66,9%, Protein 50,5%, Lemakn 68,9%, dan Fe
65,4%.

40
 Food Recall Pada Weekend Minggu 25 April 2021
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.382,3 251 43,7 20,3 3,5
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 1.062,2 346,06 86,5 64,08 13
Tingkat 130,1% 72,5% 50,5% 31,6% 26,9%
Konsumsi
Kategori Lebih Defisit Defisit Defisit Defisit
sedang berat berat berat

Analisis
Dari keterangan diatas dapat disimpulkan bahwa pada weekend Ibu Lusi
mengalami defisit berat padas semua zat gizi yaitu Protein, Fe, lemak, karbohidrat,dan
energi. Dengan prosentase Energi 130,1%, KH 72,5%, Protein 50,5%, lemak 31,6%,
dan Fe 26,9%
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 4

Nama Responden : Aulia


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 56 kg
TB : 159 cm

 IMT
= = 22,4 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 56) + (1,7 x 159) – ( 4,7 x 22 )
= 655 + 537,6 + 270 – 103,4
= 1.359,2 kkal

Total Energi = 1.359,2 x 1,7


= 2.310,64 kkal +10% = 2.541,70
-10% = 2.079,6

 Karbohidrat = 60% x 2.310,64 : 4


= 346,6 gr +10% = 381,3
-10% = 312

 Protein = 15% x 2.310,64 : 4


= 86,64 gr +10% = 95,3
-10% = 77,9

 Lemak = 25% x 2.310,64 : 9


= 64,2 gr +10% = 70,62 gr
-10% = 57,78 gr
Formulir Food Recall

Nama : Aulia
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 55 kg
TB : 159 cm

Waktu Menu Cara Pengolahan Bahan URT Ber


at (gr)

Kamis, 29 April 2021

Sahur Pukul Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg kayu 100


03.20 WIB
Patin Di tumis Ikan Patin 1 ptg bsr 60
bumbu
kuning
Tomat ½ buah 30
Tahu 1 ptg besar 50
Tumis Di tumis Buncis 3 sdm 45
Buncis
Kecap 1 sdt 5
Minyak Goreng 1 sdm 15,5
Susu - Susu 4 sdm 60
Buka Puasa Nasi Putih Di kukus Beras 2,5 ctg plastik 150
Pukul 17.30
WIB
Ayam Di goreng Dada Ayam 2 ptg bsr 100
Goreng
Serundeng
Kelapa 1,5 sdm 20
Minyak Goreng 2 sdt 9
Tempe Di goreng Tempe 1 ptg bsr 50
Bacem
Gula Merah 1 sdm 15
Minyak Goreng 1 sdt 5
Tumis Di tumis Kangkung 4 sdm 60
Kangkung
Kecap 2 sdt 10
Minyak Goreng ½ sdt 2,5
Infused - Lemon ½ buah 50
Water
Madu 2 sdm 30
Pukul 19.00 Melon - Melon 1 ptg sdg 100 gr
Waktu Menu Cara Pengolahan Bahan URT Ber
at (gr)
Sabtu,1 Mei 2021
Sahur Pukul Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120
03.20 WIB
Ayam Di goreng Ayam 1 ptg sdg 50
goreng
sayap
Minyak 1 sdt 3
Terong Di tumis Terong 2 potong 45
balado
Tomat 1 ptg 5
Cabe 1 biji 5
Minyak 1 sdt 3,2
Buka Puasa Nasi Putih Di kukus Beras 2 vtg plastik 120
Pukul 18.00
WIB
Ayam Di goreng Dada Ayam 1 ptg bsr 60
goreng
dada
Minyak Goreng 1 sdt 5,4
Tahu Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50
Goreng
Minyak Goreng ½ sdt 2,4
Sayur Sop Di rebus Kentang 4 ptg 20
Wortel 4 ptg 20
Buncis 2 ptg 10
Air Putih - Air mineral 1 gls 225 ml
Pukul 03.00 Air Putih - Air mineral 1 gls 225 ml
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Kamis, 29 April 2021
Nama : Aulia
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 55 kg
TB : 159 cm
Waktu Menu Cara Pengolahan Bahan URT Ber Energi Prote Lem KH Ca Fe Vit A Vit
at (gr) (kkal) in ak (gr) (mg C
(gr) (gr) )
Sahur Pukul Nasi Putih Di kukus Beras 2 ctg 100 360,9 6,7 0,6 79,5 8 0,6 0 0
03.20 WIB kayu
Patin Di tumis Ikan Patin 1 ptg bsr 60 50,3 10,9 0,4 0 6,6 0,2 6,6 0,6
bumbu
kuning
Tomat ½ buah 30 6,3 0,3 0,1 1,4 1,5 0,2 26,1 5,7
Tahu 1 ptg 50 38 4,1 2,4 0,9 52,5 2,7 0 0
besar
Tumis Di tumis Buncis 3 sdm 45 24,4 1,3 0,2 5,5 32,2 0,9 46,9 7
Buncis
Kecap 1 sdt 5 3 0,5 0 0,3 1 0,1 0 0
Minyak 1 sdm 15,5 116,4 0 13,5 0 0,8 0 675 0
Goreng
Susu - Susu 4 sdm 60 220,8 21,4 1,3 30,9 775, 0 6,6 6,6
2
Total 820,2 45,2 18,5 118,5 877, 4,7 761,2 19,
8 9

45
Buka Puasa Nasi Putih Di kukus Beras 2,5 ctg 150 541,3 10,1 0,9 119,3 12 0,9 0 0
Pukul 17.30 plastik
WIB
Ayam Di goreng Dada 2 ptg bsr 100 284,9 26,9 18,9 0 13 1,4 39 0
Goreng Ayam
Serundeng
Kelapa 1,5 sdm 20 35,4 0,3 3,4 1,5 1,4 0,2 0 0,4
Minyak 2 sdt 9 77,6 0 9 0 0,5 0 450 0
Goreng
Tempe Di goreng Tempe 1 ptg bsr 50 99,5 9,5 3,8 8,5 46,5 1,1 0,5 0
Bacem
Gula 1 sdm 15 56,4 0 0 14,6 12,8 0,3 0 0
Merah
Minyak 1 sdt 5 43,1 0 5 0 0,3 0 125 0
Goreng
Tumis Di tumis Kangkung 4 sdm 60 15,1 2,3 0,2 2,1 74 1,1 303 25
Kangkung
Kecap 2 sdt 10 6 1 0 0,6 2 0,2 0 0
Minyak ½ sdt 2,5 21,6 0 2,5 0 0,2 0 125 0
Goreng
Infused - Lemon ½ buah 50 50,1 0,3 0,2 9,9 30 0 14,1 0,3
Water
Madu 2 sdm 30 76,4 0,1 0 20 0,2 0 0,3 0,1
Total 1.273,3 50,1 43,7 169,5 192, 5,3 1167, 5,3
5
8
Pukul 19.00 Melon - Melon 1 ptg 100 gr 38,2 0,6 0,2 8,3 11 0,4 33 6
sdg
Total 38,2 0,6 0,2 8,3 11 0,4 33 6
Total Keseluruhan 2.131,7 101,3 62,4 296,3 1.08 16,1 1961, 31,
7
1,6 2
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND
Hari , tanggal : Sabtu,1 Mei 2021
Nama : Aulia
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 55 kg
TB : 159 cm
Waktu Menu Makan Pengolahan Bahan makanan URT Berat Energi Protein lemak KH Fe Ca Vit A Vit C
Sahur Pukul Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 216,4 4 0,4 47,7 0,4 4,8 0 0
03.20 WIB plastik
Ayam goreng Di goreng Ayam 1 ptg 50 44,4 4,2 2,9 0 6,9 0,6 19,5 0
sayap sdg
Minyak 1 sdt 3 25,9 0 3,0 0 0 0,2 150 0
Terong balado Terong 2 45 12,6 0,4 0,1 3 0,2 2,7 2,7 0,4
potong
Tomat 1 ptg 5 1,1 0 0 0,2 0,3 0 4,3 0,9
Cabe 1 biji 5 1,4 0,1 0 0,3 0,4 0 124,8 2,3
Minyak 1 sdt 3,2 27,6 0 3,2 0 0,2 0 160 0
Total 329,4 8,7 9,6 51,2 0,8 10,7 461,4 39,2
Buka Puasa Nasi Putih Di kukus Beras 2 vtg 120 216,4 4 0,4 47,7 0,4 4,8 0 0
Pukul 18.00 plastik
WIB
Ayam goreng Di goreng Dada Ayam 1 ptg 60 128,3 12,1 8,5 0 0,7 6 23,4 0
dada bsr
Minyak Goreng 1 sdt 5,4 46,4 0 5,6 0 0 0,3 270 0
Tahu Goreng Di goreng Tahu 1 ptg 50 30,4 3,2 1,9 0,8 2,2 42 0 0
sdg
Minyak Goreng ½ sdt 2,4 21,6 0 2,5 0 0 0,2 170 0
Sayur Sop Di rebus Kentang 4 ptg 20 18,6 0,4 0 4,3 0,1 1 0 2,6
Wortel 4 ptg 20 1,9 0,1 0 0,4 0,1 3,7 314,8 1,4
Buncis 2 ptg 10 3,5 0,2 0 0,8 0,1 4,6 6,7 1
Air Putih - Air mineral 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
Total 443,7 24,2 13,7 54,4 3,8 67,6 784,9 5
Pukul 03.00 Air Putih - Air mineral 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
WIB
Total 0 0 0 0 0 0 0 0
Total Kebutuhan Sehari 773,1 32,9 23,3 105,6 4,6 78,3 1.246,3 44,2
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 2.131,7 101,3 62,4 296,3 16,1
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 773,1 32,9 23,3 105,6 4,6
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 1.452,4 67,1 42,85 200,95 10,35
Asupan
Kebutuhan 2.310,6 86,64 64,2 346,6 13
% Tingkat 62,9% 77,4% 66,7% 57,9% 79,6
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
berat sedang berat berat sedang

Analisis

Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Aulia pada
weekday dan weekend mengalami defisit berat pada Energi dengan prosentase 62,9%,
Lemak 66,7%, KH 57,9%. Dan defisit sedang pada Protein dengan prosentase 77,4%
dan Fe dengan prosentase 79,6%.

 Food Recall Pada Weekday


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.131,7 296,3 101,3 62,4 16,1
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.310,6 346,6 86,64 64,2 13
Tingkat 92% 85,5% 116,9% 97% 123%
Konsumsi
Kategori Normal Defisit Normal Normal Lebih
ringan

Analisis
Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Aulia pada weekday
normal pada Energi dan Protein dengan prosentase 92%, Protein 116,9%,dan Lemak
97%. Dan defisit ringan pada Karbohidrat dengan prosentase 85,5% dan lebih pada Fe

50
dengan prosentase 123%.

 Food Recall Pada Weekend


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 773,1 105,6 32,9 23,3 4,6
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.310,6 346,6 86,64 64,2 13
Tingkat 33% 30,4% 37,9% 36,3% 35,5%
Konsumsi
Kategori Deficit berat Deficit Deficit berat Deficit Deficit
berat berat berat

Analisis
Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Aulia pada weekend
defisit berat pada semua zat gizi, dengan prosentase energi 33%, karbohidrat 30,4%,
protein 37,9%, lemak 36,3%, dan Fe 35,5%.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 5

Nama Responden : Feby


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 56 kg
TB : 159 cm

 IMT
= = 22,4 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 56) + (1,7 x 159) – ( 4,7 x 22 )
= 655 + 537,6 + 270 – 103,4
= 1.359,2 kkal

Total Energi = 1.359,2 x 1,7


= 2.310,64 kkal +10% = 2.541,70
-10% = 2.079,6

 Karbohidrat = 60% x 2.310,64 : 4


= 346,6 gr +10% = 381,3
-10% = 312

 Protein = 15% x 2.310,64 : 4


= 86,64 gr +10% = 95,3
-10% = 77,9

 Lemak = 25% x 2.310,64 : 9


= 64,2 gr +10% = 70,62 gr
-10% = 57,78 gr
Formulir Food Recall

Nama : Feby
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 55 kg
TB : 159 cm

Waktu Menu Pengolahan Bahan URT Berat


(gr)
Jumat,30 April 2021
Sahur Nasi Di kukus Beras giling 2,5 ctg 150
Putih plastic
Mujair Di goreng Mujair 1 ptg sdg 50
Goreng
Pukul Minyak Goreng 1 sdt 5
03.20 Pepes Di kukus Tahu 2 ptg sdg 100
Tahu
Jamur Tiram 4 sdm 50
WIB Sayur Di rebus Bayam 4 sdm 50
Bening
Daun Kelor 4 sdm 50
Pisang - Pisang 1 buah 100
Ambon
Jeruk - Jeruk ½ buah 50
Hangat
Madu 3 sdt 15
Buka Puasa Nasi Di kukus Beras giling 3,5 ctg 200
Putih plastik
Bola Di goreng Ayam 1 ptg sdg 50
Ayam
Pukul Wortel 4 ptg 20
17.30 Tepung Terigu 3 sdt 15
WIB Tepung Roti 2 sdt 10
Minyak Goreng 1 sdt 5
Sup Di rebus Kentang 5 ptg kcil 25

Suun dan Wortel 4 ptg kcil 20


Tofu Jamur Kuping 2 ptg kcil 20
Tofu 1 ptg sdg 50
Mie soun 1,5 sdm 20
Minyak Goreng 1 sdt 5
Lemon - Lemon 1,5 sdm 20
Water
Madu 1 sdt 5
Pukul Kue Di panggang Bayam 100 37
lumpur
19.30 Tepung terigu 30 109,2
Santan 60 63,7
Gula pasir 15 58
Pukul 03.00 Air - Air Mineral 1 gls 225 ml
mineral

Sabtu, 1 mei 2021


Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Pukul 03.30 Cumi goreng Di goreng Cumi 5 ekor kecil 30 gr
Minyak goreng 1 sdm 15 gr
Tahu berontak Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr
Telur 3 sdm 45 gr
Tepung terigu 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Sayur asem Di rebus Kacang Panjang 2 sdm 20 gr
Krai 2 ptg 30 gr
Kecambah 1 sdm 15 gr
Buka Puasa Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg plastik 120 gr
Pukul Gurami Bakar Di bakar Gurami 1 ptg sdg 50 gr
17.45 Kecap 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5 gr
Ketimun - Ketimun 2 ptg 30 gr
Kacang - Kacang panjang 2 sdm 20 gr
panjang
Sambal Di goreng Cabai merah 1 sdm 10 gr
Tomat 1 buah 20 gr
Pukul 19.00 Tempe selimut Di goreng Tempe 1 ptg sdg 50 gr
WIB
Tepung terigu 1 sdm 15 gr
Minyak goreng 1 sdt 5
Pukul Air Mineral - Air Mineral 1 gls 225 ml
03.000
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Jumat, 30 April 2021
Nama : Feby
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 56 kg
TB : 159 cm

Waktu Menu Pengolahan Bahan URT Berat Energi Protein Lemak KH Fe Cal Vit A Vit C
(gr) (kkal) (gr) (gr) (gr) (mg)
Jum.at,30
April 2021
Sahur Nasi Di kukus Beras giling 2,5 ctg 150 270 5 0,5 56,9 0,5 12 0 0
Putih plastic
Mujair Di goreng Mujair 1 ptg 50 41,9 9,1 0,3 0 0,2 5,5 5,5 0,5
Goreng sdg
Pukul Minyak Goreng 1 sdt 5 43,1 0 5 0 0 0,3 250 0
03.20 Pepes Di kukus Tahu 2 ptg 100 76 8,1 4,8 1,9 5,4 105 0 0
Tahu sdg
Jamur Tiram 4 sdm 50 13,5 1,1 0,3 2,5 0,9 3 0 2
WIB Sayur Di rebus Bayam 4 sdm 50 28,5 1,9 0,1 3,7 0,2 105,5 259,5 16,5
Bening
Daun Kelor 4 sdm 50 30 2,7 0,4 5,6 0,3 75,5 350,5 15,5
Pisang - Pisang 1 buah 100 92 1 0,5 23,4 0,3 29 8 9
Ambon
Jeruk - Jeruk ½ buah 50 23,5 0,4 0,1 5,9 0,1 5 4 26,5
Hangat
Madu 3 sdt 15 45,6 0 0 12,4 0,1 0,3 0 0,2
SUB TOTAL 664,1 29,3 12 112,3 8 333,7 877,5 70,2
Buka Nasi Di kukus Beras giling 3,5 ctg 200 360,9 6,7 0,6 79,5 0,6 16 0 0

55
Puasa Putih plastik
Bola Di goreng Ayam 1 ptg 50 142,4 23,4 9,4 0 0,7 6,5 19,5 0
Ayam sdg
Pukul Wortel 4 ptg 20 3,8 2,2 0 0,8 0,2 8,2 157 0,6
17.30 Tepung Terigu 3 sdt 15 54,6 3,5 0,2 11,4 0,2 2,3 0 0
WIB Tepung Roti 2 sdt 10 3,95 1,13 0,05 0,72 0,048 0 0 0
Minyak Goreng 1 sdt 5 43,1 0 5 0 0 0,3 250 0
Sup Di rebus Kentang 5 ptg 25 28,6 2,4 0 4,3 0,1 1,3 0 2,6
kcil
Suun Wortel 4 ptg 20 3,8 1,2 0 0,8 0,1 8,2 157 0,6
dan kcil
Tofu Jamur Kuping 2 ptg 20 5,4 1,4 0,1 1 0,3 1,2 0 0,8
kcil
Tofu 1 ptg 50 48,6 4 2,4 0,3 0,9 65 2 0,1
sdg
Mie soun 1,5 20 76,2 2,1 0 18,3 0,1 0,4 0 0
sdm
Minyak Goreng 1 sdt 5 43,1 0 5 0 0 0,3 250 0
Lemon - Lemon 1,5 sdm 20 8,4 0 0 2,2 0 2 0 0
Water
Madu 1 sdt 5 15,2 0 0 4,1 0 0,3 0 0
SUB TOTAL 838,06 48,03 22,75 123,42 3,248 111,9 835,5 4,7
Pukul Kue Di panggang Bayam 100 37 4,7 0,2 7,3 3,1 519 211 519 33
lumpur
19.30 Tepung terigu 30 109,2 3,1 0,3 22,9 0,4 0 4,5 0 0
Santan 60 63,7 0,6 6,1 2,8 0,4 0 2,4 0 0,6
Gula pasir 15 58 0 0 15 0 0 0,2 0 0
Pukul Air - Air mineral 1 gls 225 0 0 0 0 0 0 0 0
03.00 Mineral ml
SUB TOTAL 267,9 8,4 6,6 48 3,9 218,0 519 33,6
TOTAK KESELURUHAN 1.770,06 85,73 41,35 283,7 15,14 663,6 2.232 108,5
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND
Hari , tanggal : Sabtu, 1 Mei 2021
Nama : Feby
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 tahun
BB : 56 kg
TB : 159 cm
Waktu Nama Cara Bahan Jumlah Energi KH Protein Lemak Fe Cal Vit A Vit C
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Sabtu, 1 mei 2021
Sahur Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
plastik
Pukul Cumi Di goreng Cumi 5 ekor 30 gr 23,7 0 5 0,3 0,8 9,3 15,3 0,6
03.30 goreng kecil
Minyak 1 sdm 15 gr 129,3 0 0 15 0 0,9 750 0
goreng
Tahu Di goreng Tahu 1 ptg sdg 50 gr 38 0,9 4,1 2,4 2,7 52,5 0 0
berontak
Telur 3 sdm 45 gr 69,8 0,5 5,7 4,8 0,5 22,5 85,5 0
Tepung 1 sdm 15 gr 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0 0
terigu
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Sayur asem Di rebus Kacang 2 sdm 20 gr 7 1,6 0,4 0,1 0,3 9,2 13,4 2
Panjang
Krai 2 ptg 30 gr 3,9 0,8 0,2 0 0,1 4,2 6,3 1,5
Kecambah 1 sdm 15 gr 9,1 0,7 1 0,5 0,2 5,1 0,2 1,2
SUB TOTAL 811,6 111,4 25,9 28,9 5,4 115,8 1120,7 5,3
Buka Nasi putih Di kukus Beras 2 ctg 120 gr 433,1 95,4 8 0,7 0,7 9,6 0 0
Puasa plastik
Pukul Gurami Di bakar Gurami 1 ptg sdg 50 gr 41,9 0 9,1 0,3 0,2 5,5 5,5 0,5
Bakar
17.45 Kecap 1 sdm 15 gr 9 0,8 1,6 0 0,4 3 0 0
Minyak 1 sdt 5 gr 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Ketimun - Ketimun 2 ptg 30 gr 3,9 0,8 0,2 0 0,1 4,2 6,3 1,5
Kacang - Kacang 2 sdm 20 gr 7 1,6 0,4 0,1 0,3 9,2 13,4 2
panjang panjang
Sambal Di goreng Cabai merah 1 sdm 10 gr 2,7 0,6 0,1 0 0 0,9 47,1 14,6
Tomat 1 buah 20 gr 4,2 0,9 0,2 0,1 0,1 1 17,4 3,8
Pukul Tempe Di goreng Tempe 1 ptg sdg 50 gr 99,5 8,5 9,5 3,8 1,1 46,5 0,5 0
19.00 selimut
WIB
Tepung 1 sdm 15 gr 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0 0
terigu
Minyak 1 sdt 5 43,1 0 0 5 0 0,3 250 0
goreng
Pukul Air Mineral - Air mineral 1 gls 225 ml 0 0 0 0 0 0 0 0
03.00
SUB TOTAL 742,1 120,1 30,6 15,3 3,1 82,8 590,2 22,4
TOTAL 1.553,7 231,5 56,5 44,2 8,5 198,6 1.710,9 27,7
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 1.770,06 85,73 41,35 287,7 15,14
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.553,7 56,5 44,2 231,5 8,5
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 1.661,8 71,11 42,7 259,6 11,8
Asupan
Kebutuhan 2.310,64 86,64 64,2 346,6 13
% Tingkat 71,9% 82,07% 66,5% 74,8% 90,7%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Normal
sedang ringan berat sedang

Analisis

Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Feby pada
weekday dan weekend mengalami defisit berat pada Lemak dengan prosentase 66,5%,
Defisit sedang pada Karbohidrat dan Energi dengan prosentase 74,8% dan 71,9% dan
Fe Normal dengan prosentase 90,7%.

 Food Recall Pada Weekday Jumat, 30 April


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.770,06 283,7 85,73 41,35 15,14
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.310,64 346,6 86,64 64,2 13
Tingkat 76,6% 81,8% 98,9% 64,4% 116,5
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Normal Defisit Normal
sedang sedang berat

Analisis
Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Feby pada weekday
normal pada Fe dan protein dengan prosentase 116,5 %, dan 98,9%, defisit sedang
pada energi dengan prosentase 76,6%, Karbohidrat dengan prosentase 81,8% dan
defisit berat pada lemak dengan prosentase 64,4%.

59
 Food Recall Pada Weekend Sabtu, 1 Mei
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.553,7 231,5 56,5 44,2 8,5
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.310,6 346,6 86,64 64,2 13
Tingkat 67,2% 66,8% 65,2% 68,8% 65,4%
Konsumsi
Kategori Deficit berat Deficit Deficit berat Deficit Deficit
berat berat berat

Analisis
Dari perhitungan diatas, dapat dilihat bahwa tingkat konsumsi Feby pada weekend
defisit berat pada semua zat gizi, dengan prosentase energi 67,2%, karbohidrat 66,8%,
protein 65,2%, lemak 68,8%, dan Fe 65,4%.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 6

Nama Responden : Sri Rahayu


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 45 Tahun
BB : 60 kg
TB : 159 cm

 IMT =
=
=
= 23,73 (Normal)
 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 60) + (1,7 x 159 ) – (4,7 x 45)
= 655 + 576 + 270,3 – 211,5
Total Energi = 1.289 kkal

 Karbohidrat = 1.289 : 4
= 322,25 gr (+10%) = 354,47 gr
(-10%) = 290,02 gr
 Protein = 1.289 : 4
= 322,25 gr (+10%) = 354,47 gr
(-10%) = 290,02 gr
 Lemak = 1.289 : 9
= 143,22 gr (+10%) = 157,54 gr
(-10%) = 128,89 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Senin, 21 April (weekday)


: Sabtu, 24 April (weekend)
Nama : Sri Rahayu
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50 Tahun
BB : 60 kg
TB : 159 cm
Waktu Nama Cara Bahan Jumlah
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
(gr)
Rabu 21 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.30 Tempe Di rebus Tempe 2 ptg sdg 25 gr
WIB bacem Kecap 2 sdm 20 gr
Sayur sop Di rebus Wortel 4 ptg sdg 15 gr
Kentang 3 ptg sdg 15 gr
Buncis 4 ptg sdg 25 gr
Makaroni 5 ptg sdg 20 gr
Pisang - Pisang 1 ptg sdg 40 gr
Kurma - Kurma 2 biji kcl 10 gr
Air mineral - - 1 gls 225 ml
belimbing
Buka Kurma - Kurma 2 biji kcl 20 gr
Puasa
18.00 Nasi Putih Di tanak Beras 1 centong 100 gr
WIB Daging Di rebus Daging 2 ptg sdg 60 gr
krengseng Kecap 2 sdm 30 gr
Sup Di rebus Makaroni 5 ptg sdg 20 gr
Makaroni Wortel 5 ptg sdg 25 gr
Buncis 4 ptg sdg 25 gr
Air mineral - - 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapa Pisang Di goreng Pisang 1 ptg sdg 40 gr
n 20.00 goreng
Minyak 2 sdm 10 gr
WIB
Air putih - - 1 gls 225 ml
belimbing
Sabtu 24 April
Sahur Nasi Putih Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.30 Ayam goreng Di goreng Ayam 1 ptg sdg 30 gr
WIB lengkuas
Bening Di rebus Bayam 1 mangkuk 100 gr
bayam Jagung 1 ptg 35 gr
Air Kurma Di rebus Air 1 gls 225 ml
belimbing
Kurma 4 biji kcl 40 gr

Buka Nasi Putih Di tanak Beras 2 centong 200 gr


Puasa
18.00 Bakwan Di goreng Wortel 1 ptg sdg 10 gr
WIB Kubis 1 ptg sdg 10 gr
Kecambah 2 sdm 10 gr
Minyak 1 sdm 10 gr
Urap- urap - Kacang panjang 4 ptg sdg 10 gr
Kecambah 1 sdm 5 gr
Parutan kelapa 1 sdm 5 gr
Air Putih - - 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapa Jus melon Di jus Melon 2 bh sdg 60 gr
n 20.00
WIB Air 1 gls 225 ml
belimbing
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY

Hari , tanggal : Rabu, 21 April 2021 (weekday)


Nama : Sri Rahayu
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50Tahun
TB : 159 cm

Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Rabu, 21 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 cetong 100 gr 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30 Tempe bacem Di rebus Tempe 2 ptg sdg 25 gr 49,8 4,3 4,8 1,9 0,6 23,3 0,3 0,0
WIB Kecap 2 sdm 20 gr 12,0 1,1 2,1 0,0 0,5 4,0 0,0 0,0
Sayur sop Di rebus Wortel 4 ptg sdg 15 gr 5,4 1,2 0,2 0,1 0,0 0,8 0,0 0,0
Kentang 3 ptg sdg 15 gr 13,9 3,2 0,3 0,0 0,1 0,8 0,0 2,0
Buncis 4 ptg sdg 25 gr 8,7 2,0 0,5 0,1 0,3 11,5 16,8 2,5
Makaroni 5 ptg sdg 20 gr 70,6 14,2 2,4 0,4 0,3 3,6 0,0 0,0
Pisang - Pisang 1 ptg sdg 40 gr 36,8 9,4 0,4 0,2 0,3 2,4 3,2 3,6
Kurma - Kurma 2 biji kcl 10 gr 27,9 7,4 0,3 0,1 0,1 4,6 0,1 0,3
Air Putih - Air 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 586 122,3 17,7 3,4 2,8 59 20,4 8,4
Buka Kurma - Kurma 2 biji kcl 20 gr 55,8 14,7 0,6 0,1 0,4 9,2 0,2 0,6
Puasa
18.00
WIB
Nasi Putih Di tanak Beras 1 centong 100 gr 360,9 79,5 6,7 0,6 0,2 3,0 0,0 0,0
Daging Di rebus Daging 2 ptg sdg 60 gr 161,3 0,0 14,9 10,8 1,0 2,4 0,0 0,0
krengseng Kecap 2 sdm 30 gr 18,0 1,7 3,2 0,0 0,7 6,0 0,0 0,0

64
Sup makaroni Di rebus Makaroni 5 ptg sdg 20 gr 70,6 14,2 2,4 0,4 0,3 3,6 0,0 0,0
Wortel 5 ptg sdg 25 gr 9,0 2,0 0,3 0,2 0,0 1,3 0,0 0,0
Buncis 4 ptg sdg 25 gr 8,7 2,0 0,5 0,1 0,3 11,5 16,8 2,5
Air Putih - Air putih 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 684,3 114,1 28,6 12,2 2,9 37 17 3,1
Kudapan Pisang goreng Di goreng Pisang 1 ptg sdg 40 gr 46,4 12,5 0,3 0,1 0,2 0,8 36,4 4,4
20.00
WIB Minyak 2 sdm 10 gr 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500 0,0

Air Putih - - 1 gls 225ml - - - - - - - -


belimbing
SUB TOTAL 132,6 12,5 0,3 10,1 0,2 1,4 536,4 4,4
TOTAL 1.402,9 248,9 46,6 25,7 5,9 97,4 573,8 15,9
KEBUTUHAN 1289 322,25 322,25 143,22 - - - -
KEBUTUHAN BERDASARKAN AKG 1800 280 60 50 9 1200 600 75
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND

Hari , tanggal : Sabtu, 24 April 2021 (weekend)


Nama : Sri Rahayu
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50Tahun
TB : 159 cm
Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Sabtu, 24 April
Sahur Nasi Putih Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30 Ayam goreng Di goreng Ayam 1 ptg sdg 30 85,5 0,0 8,1 5,7 0,4 3,9 11,7 0,0
WIB lengkuas
Bening Di rebus Bayam 1 100 37,0 7,3 3,7 0,2 3,1 211,0 519,0 33,0
bayam mangkuk
Jagung 1 ptg sdg 35 37,8 8,8 1,2 0,5 0,2 0,7 4,6 2,1
Air Kurma Di rebus Air 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
Kurma 4 biji kcl 40 111,6 29,4 1,2 0,2 0,8 18,4 0,4 1,2
SUB TOTAL 632,8 125 20,9 7,2 5,1 242 535,7 36,3
Buka Nasi Putih Di tanak beras 2 centong 200 721,8 159 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
Puasa Bakwan Di goreng wortel 1 ptg sdg 10 3,6 0,8 0,1 0,1 0,0 0,5 0,0 0,0
18.00 Kubis 1 ptg sdg 10 10 0,55 0,14 0,12 0,0 0,0 0,0 0,0
WIB kecambah 2 sdm 10 12,2 1,0 1,3 0,7 0,2 6,7 0,1 1,5
Minyak 1 sdm 10 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500 0,0
Urap-urap - Kacang 4 ptg sdg 10 3,5 0,8 0,2 0,0 0,1 4,6 6,7 1,0
panjang
Kecambah 1 sdm 5 3,0 0,2 0,3 0,2 0,1 1,7 0,1 0,4
Parutan 1 sdm 5 8,9 0,4 0,1 0,8 0,1 0,3 0,0 0,1
kelapa
Air Putih - - 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 849,2 162,75 15,54 13,12 1,7 30,4 506,9 3,0
Kudapan Jus melon Di jus Melon 2 bh sdg 60 28,3 7,3 0,1 0,1 0,1 1,8 48,6 6,6
20.00
Air 1 gls 225 ml - - - - - - - -
WIB
belimbing
SUB TOTAL 28,3 7,3 0,1 0,1 0,1 1,8 48,6 6,6
TOTAL 1.510,3 295,05 36,54 20,42 6,9 274,2 1.091,2 45,9
KEBUTUHAN 1.289 322,25 322,25 143,22 - - - -
KEBUTUHAN BERDASARKAN AKG 1800 280 60 50 9 1200 600 75
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 1.402,9 46,6 25,7 248,9 5,9
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.510,3 36,54 20,42 295,05 5,7
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 1.456,6 41,57 23,06 271,97 5,8
Asupan
Kebutuhan 1800 280 50 280 9
% Tingkat 80,92% 14,84% 46,12% 97,13% 64,44%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Normal Defisit
ringan berat berat Berat

Analisis
Dari hasil analisis asupan rata-rata selama 2 hari pada (1 hari weekday, 1 hari
weekend) diketahui bahwa tingkat konsumsi energi sebesar 80,92% dalam kategori
defisit ringan, untuk KH sebesar 97,13% normal, Protein sebesar 14,84% Defisit
berat, Lemak sebesar 46,12% defisit berat, Fe 64,44 % defisit berat dari kebutuhan
akg yaitu energy 1800 kkal, protein 280 gr, lemak 50 gr, kh 280 gr, fe 9 gr.

 Food Recall Pada Weekday (Rabu, 21 April)


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.402,9 248,9 46,6 25,7 5,9
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 1800 280 60 50 9
Tingkat 77,93% 88,89% 77,66% 51,4% 65,5%
Konsumsi
Kategori Defisit Defisit Defisit Defisit Defisit
sedang ringan sedang berat berat

Analisis
Dari hasil analisi food recall pada weekday (rabu,21 April) diketahui bahwa
tingkat konsumsi energi sebesar 62,35% dalam kategori defisit berat, untuk KH
sebesar 69,13% defisit berat, Protein sebesar 77,66% Defisit sedang, Lemak sebesar
39,53% defisit berat, Fe 65,55% defisit berat dari kebutuhan akg yaitu energy 1800

68
kkal, protein 280 gr, lemak 50 gr, kh 280 gr, fe 9 gr.

 Food Recall Pada Weekend (Sabtu,24 April)


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.510,3 295,05 36,54 20,42 6,9
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 1800 280 60 50 9
Tingkat 83,90% 105,3% 60,9% 40,84% 76,66%
Konsumsi
Kategori Defisit Normal Defisit berat Defisit Defisit
ringan berat sedang

Analisis
Dari hasil analisi food recall pada weekend (sabtu,24 April) diketahui bahwa
tingkat konsumsi energi sebesar 83,90% dalam kategori defisit ringan, untuk KH
sebesar 105,3% normal, Protein sebesar 60,9% Defisit berat, Lemak sebesar 40,84%
defisit berat, Fe 77% defisit sedang dari kebutuhan akg yaitu energy 1800 kkal,
protein 280 gr, lemak 50 gr, kh 280 gr, fe 9 gr
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN KE 7

Nama Responden : Bhuana Nasution


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 23 Tahun
BB : 50 kg
TB : 165 cm

 IMT =
=
=
= 18,51 (normal)
 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 50 ) + (1,7 x 165 ) – (4,7 x 23)
= 655 + 480 + 280,5 – 108,1
Total Energi = 1.307,4 kkal (+10%) = 1.438,14 kkal
(-10%) = 1.176,66 kkal
 Karbohidrat = 1.307,4 : 4
= 326,85 gr (+10%) = 359,53 gr
(-10%) =294,16 gr
 Protein = 1.307,4 : 4
= 326,85 gr (+10%) = 359,53 gr
(-10%) = 294,16 gr
 Lemak = 1.307,4 : 9
= 145,26 gr (+10%) = 159,78 gr
(-10%) = 130,73 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Rabu, 21 April 2021


Nama : Bhuana Nasution
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 23 Tahun
BB : 50 kg
TB : 165 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Rabu, 21 April
Sahur Nasi Putih Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.30 Mujair Di goreng Mujair 2 potong 80 gr
WIB goreng sdg
Minyak 2 sdm 10 gr
Tumis Di tumis Kangkung 2 piring 100 gr
kangkung Minyak 2 sdm 10 gr
Kecap 1 sdm 15 gr
Air madu + Di rebus Madu 2 sdm 10 gr
kurma Kurma 6 biji sdg 20 gr
Air putih 1 gl 225 ml
belimbing
Buka Kurma - Kurma 4 biji sdg 20 gr
Puasa Nasi putih Di tanak Beras 2 centong 200 gr
18.00 Ayam, tahu Di rebus Ayam 3 ptg sdg 120 gr
WIB bumbu
Tahu 2 ptg sdg 30 gr
balado
Tumis Di tumis Kecambah 2 sdm 25 gr
wortel, Wortel 3 sdm 30 gr
kecambah Minyak 2 sdm 10 gr
Pisang - Pisang 2 bh sdg 30 gr
Air putih - Air putih 1 gls 100 ml
belimbing
sdg
Kudapa Tape goreng Di goreng Tape 1 ptg bsr 20 gr
n 20.00 Tepung beras 1 sdm 5 gr
WIB
Minyak 2 sdm 10 gr
Jus apel Di jus Apel 1 bh bsr 40 gr
Gula 3 sdm 20 gr
Air 1 gls 200 ml
belimbing
Sahur Air madu Di rebus Madu 2 sdm 10 gr
03.00
WIB Air 1 gls 100 ml
belimbing
Sabtu, 24 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.00
Ikan tomgkol Di kukus Ikan tongkol 1 ptg bsr 60 gr
WIB
bumbu merah Cabe merah 2 bh bsr 20 gr
Tahu Di goreng Tahu 2 bh sdg 40 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Sayur bening Di rebus Bayam 1 mangkok 100 gr
Jagung 2 ptg sdg 50 gr
Pisang - Pisang 1 ptg bsr 20 gr
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml
belimbing
Buka Kurma - Kurma 4 ptg sdg 25 gr
Puasa
18.00 Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 gr
WIB Tempe Di goreng Tempe 3 ptg kcl 20 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Sayur sop Di rebus Kentang 4 ptg sdg 10 gr
Wortel 5 ptg sdg 15 gr
Buncis 4 ptg sdg 10 gr
Ikan gurame Di goreng Gurame 1 ptg bsr 80 gr
Minyak 2 sdm 10 gr
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapa Es buah - Alpukat 2 ptg sdg 20 gr
n 20.00 Mangga 4 ptg kcl 20 gr
WIB
Semangka 2 ptg sdg 30 gr
Melon 4 ptg sdg 23 gr
Susu Kental 4 sdm 40 gr
Mansis
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Rabu, 21 April (weekday)
Nama : Bhuana Nasution
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 23 Tahun
TB : 165 cm

Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Rabu, 21 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30 Mujair Di goreng Mujair 2 ptg sdg 80 67,1 0,0 14,6 0,6 0,3 8,8 8,8 0,8
WIB goreng Minyak 1 sdm 10 86,2 0,0 0,0 0,10 0,0 0,6 500 0,0
Tumis Di tumis Kangkung 2 piring 100 15,1 2,1 2,3 0,2 1,1 74,0 303 25,0
kangkung Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 0,10 0,0 0,6 500 0,0
Kecap 1 sdm 15 9,0 0,8 1,6 0,0 0,4 3,0 0,0 0,0
Air madu + Di rebus Madu 2 sdm 10 30,4 8,2 0,0 0,0 0,0 06 0,0 0,1
kurma Kurma 6 biji sdg 20 55,8 14,7 0,6 0,1 0,4 9,2 0,2 0,6
Air putih 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 710,7 105,4 25,8 21,5 2,8 104,8 1.312 26,5
Buka Kurma - Kurma 4 biji sdg 20 55,8 14,7 0,6 0,1 0,4 9,2 0,2 0,6
Puasa
18.00 Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 721,8 159 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
WIB
Ayam, tahu Di rebus Ayam 3 ptg sdg 120 341,9 0,0 32,3 22,7 1,7 15,6 46,8 0,0
bumbu Tahu 2 ptg sdg 30 22,8 0,6 2,4 1,4 1,6 31,5 0,0 0,0
balado

73
Tumis wortel, Di tumis Kecambah 2 sdm 25 15,2 1,2 1,6 0,9 0,3 8,5 0,3 2,0
kecambah Wortel 3 sdm 30 10,8 2,4 0,3 0,2 0,0 1,5 0,0 0,0
Pisang - Pisang 2 bh sdg 30 27,6 7,0 0,3 0,2 0,1 1,8 2,4 2,7
SUB TOTAL 1.195,9 184,9 51,0 26,6 5,3 84,1 49,7 5,3
Kudapa Tape goreng Di goreng Tape 1 ptg bsr 20 99,2 11,4 0,4 6,1 0,3 6,2 0,0 0,0
n 20.00
Tepung 1 sdm 5 6,5 1,4 0,1 0,0 0,0 0,2 0,0 0,0
WIB
beras
Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500 0,0
Jus Apel Di jus Apel 1 bh sdg 40 23,6 6,1 0,1 0,2 0,1 2,8 2,0 2,4
Gula 3 sdm 20 77,4 20 0,0 0,0 0,0 0,2 0,0 0,0
SUB TOTAL 292,9 39 0,6 16,3 0,4 9,9 502 2,4
Sahur Air madu Di rebus Madu 2 sdm 10 30,4 8,2 0,0 0,0 0,0 0,6 0,0 0,1
03.00
Air 1 gls 200 ml - - - - - - - -
WIB
belimbing
SUB TOTAL 30,4 8,2 0,0 0,0 0,0 0,6 0,0 0,1
TOTAL 2.229,9 337,5 77,4 64,4 8,5 199,4 1.863,7 34,3
KEBUTUHAN 1.307,4 326,85 326,85 145,26 - - - -
KEBUTUHAN BERDASARKAN AKG 2250 360 60 65 9 1000 650 90
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND
Hari , tanggal : Sabtu, 24 April (weekend)
Nama : Bhuana Nasution
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 23 Tahun
TB : 165 cm

Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Sabtu, 24 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30
WIB Ikan tongkol Di kukus Ikan 1 ptg bsr 60 66,5 0,0 14,4 0,6 0,4 11,4 9,6 0,0
bumbu Tongkol
merah Cabe 2 bh bsr 20 5,4 1,2 0,2 0,1 0,1 1,8 94,2 29,2
merah
Tahu Di goreng Tahu 2 bh sdg 40 30,4 0,8 3,2 1,9 2,2 42,0 0,0 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250 0,0
Sayur bening Di rebus Bayam 1 100 37,0 7,3 3,7 0,2 3,1 211 519 33,0
mangkok
Jagung 2 ptg sdg 50 54,0 12,6 1,6 0,6 0,3 1,0 6,5 3,0
Pisang - Pisang 1 ptg bsr 20 18,4 4,7 0,2 0,1 0,1 1,2 1,6 1,8
Air putih - Air putih 1 gelas 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 615,8 106 30,1 9,1 6,7 276,7 880,9 67
Buka Kurma - Kurma 4 ptg sdg 25 69,7 18,4 0,8 0,1 0,5 11,5 0,3 0,8
puasa
Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 721,8 159 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
18.00
WIB Tempe Di goreng Tempe 3 ptg kcl 20 39,8 3,4 3,8 1,5 0,5 18,6 0,2 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 0,5 0,0 0,3 250 0,0
Sayur sop Di rebus Kentang 4 ptg sdg 10 9,3 2,2 0,2 0,0 0,0 0,5 0,0 1,3
Wortel 5 ptg sdg 15 5,4 1,2 0,2 0,1 0,0 0,8 0,0 0,0
Buncis 4 ptg sdg 10 3,5 0,8 0,2 0,0 0,1 4,6 6,7 1,0
Ikan gurame Di goreng Ikan 1 ptg bsr 80 39,2 0,0 15,0 0,8 0,0 0,0 0,0 0,0
gurame
Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 0,10 0,0 0,6 500 0,0

SUB TOTAL 1.018,1 184,9 33,5 18,8 2,3 52,8 757,2 3,0
Kudapa Es buah - Alpukat 2 ptg sdg 20 15,8 2,4 0,1 0,8 0,1 0,6 0,4 0,4
n 20.00 Mangga 4 ptg kcl 20 13,0 3,4 0,1 0,1 0,0 2,0 2,0 8,6
WIB Semangka 2 ptg sdg 30 9,6 2,2 0,2 0,1 0,1 2,4 11,1 3,0
Melon 4 ptg sdg 23 8,8 1,9 0,1 0,0 0,1 2,5 7,6 1,4
Susu 4 sdm 40 128 21,8 3,1 3,5 0,1 1.201,8 24,8 8,0
Kental
Manis
SUB TOTAL 175,2 31,6 3,6 4,5 0,3 127,5 45,9 14,2
TOTAL 1.809,1 322,5 67,2 32,4 9,3 457 1.684 84,2
KEBUTUHAN 1.307,4 326,85 326,85 145,26 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 2250 360 60 65 9 1000 650 90
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 2.229,9 77,4 64,4 337,5 8,5
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.809,1 67,2 32,4 322,5 9,3
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 2.019,5 72,3 48,4 330 8,9
Asupan
Kebutuhan 2250 60 65 360 9
%Tingkat 89,75% 120,5% 74,46% 91,66% 98,88%
Konsumsi
Kategori Defisit Lebih Defisit Normal Normal
ringan sedang

Analisis
Dari hasil analisis asupan rata-rata selama 2 hari pada (1 hari weekday, 1 hari
weekend) diketahui bahwa tingkat konsumsi energi sebesar 89,75% dalam kategori
defisit ringan, untuk KH sebesar 120,5% lebih, Protein sebesar 74,46% Defisit
sedang, Lemak sebesar 91,66% normal, Fe 98,88 % normal.

 Food Recall Pada Rabu, 21 April


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.229,9 337,5 77,4 64,4 8,5
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2250 360 60 65 9
Tingkat 99,10% 93,75% 129% 99,07% 94,44%
Konsumsi
Kategori Normal Normal Lebih Normal Normal

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Rabu, 21 April diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 99,10% dalam kategori normal, untuk KH sebesar 99,10%
Normal, Protein sebesar 93,75% Normal, Lemak sebesar 129% Lebih, Fe 94,44 %
normal.

 Food Recall Pada Sabtu, 24 April

77
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.809,1 337,5 77,4 64,4 8,5
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2250 360 60 65 9
Tingkat 80,40% 93,7% 129% 99,07% 94,44%
Konsumsi
Kategori Defisit Normal Lebih Normal Normal
ringan

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Sabtu, 24 April diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 80,40% dalam kategori defisit ringan, untuk KH sebesar
93,7% normal, Protein sebesar 129% lebih, Lemak sebesar 99,07% normal, Fe 94,44
% normal.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN KE 8

Nama Responden : Yuli


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 Tahun
BB : 54 kg
TB : 160 cm

 IMT =
=
=
= 21,09 (normal)
 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 54) + (1,7 x 160) – (4,7 x 32)
= 655 + 518,4 + 272 – 150,4
Total Energi = 1.295 kkal (+10%) = 1.424,5 kkal
(-10%) = 1.165,5 kkal
 Karbohidrat = 1.295 : 4
= 323,75 gr (+10%) = 356,12 gr
(-10%) = 291,37 gr
 Protein = 1.295 : 4
= 323,75 gr (+10%) = 356,12 gr
(-10%) = 291,37 gr
 Lemak = 1.295 : 9
= 143,88 gr (+10%) = 158,26 gr
(-10%) = 129,49 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Jumat, 23 April 2021 (weekday)


: Minggu, 25 April 2021 (weekend)
Nama : Yuli
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 Tahun
BB : 54 kg
TB : 160 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Jumat, 23 April
Sahur Air madu Di rebus Air 1 gls 220 ml
03.30 belimbing
WIB Madu 3 sdm 25 gr
Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
Lele goreng Di goreng Ikan lele 2 ekor sdg 70 gr
Minyak 2 sdm 10 gr
Tumis tauge, Di tumis Tauge 3 sdm 20 gr
wortel, Wortel 5 sdm 40 gr
buncis Buncis 3 sdm 15 gr
Tahu goreng Di goreng Tahu 4 bh sdg 60 gr
tepung Tepung terigu 4 sdm 30 gr
Minyak 2 sdm 10 gr
Tempe Di goreng Tempe 2 ptg sdg 20 gr
goreng Minyak 1 sdm 5 gr
Pisang - Pisang 2 buah sdg 60 gr
Buka Nasi DI tanak Beras 2 centong 200 gr
Puasa
18.00 Daging , telur Di rebus Daging 3 ptg sdg 60 gr
WIB bumbu bali Telur puyuh 3 butir 20 gr
Orek tempe Di goreng Tempe 2 sdm 15 gr
Kecap 1 sdm 10 gr
Minyak ½ sdm 5 gr
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapan Bubur Di rebus Kacang hijau 5 sdm 100 gr
20.00 kacang hijau
WIB Santan 1 sdm 10 gr
Tahu Di goreng - 2 bh sdg 55 gr
berontak
Minggu, 25 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.00
Telur goreng Di goreng Telur 1 butir 60 gr
WIB
Minyak 1 sdm 5 gr
Sayur sawi, Di rebus Sawi 1 ikat 60 gr
toge Toge 2 sdm 15 gr
Pepaya - Papaya 2 ptg sdg 30 gr
Susu - Susu 1 bks 150 ml
Buka Kurma - Kurma 4 bh sdg 20 gr
Puasa
Telur, tahu Di rebus Telur 1 butir 60 gr
18.00
bumbu kare Tahu 4 bh sdg 60 gr
WIB
Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 gr
Dadar jagung Di goreng Jagung 4 ptg sdg 130 gr
Telur ½ butir 30 gr
Tepung terigu 3 sdm 15 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Kudapa Jus alpukat Di jus Alpukat 5 sdm 100 gr
n 20.00 Susu kental 3 sdm 20 gr
WIB manis
Air 1 gls 200ml
belimbing
sdg
Kue dadar - - 2 bh sdg 55 gr
gulung
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY
Hari , tanggal : Jumat, 23 April 2021 (weekday)
Nama : Yuli
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 Tahun
TB : 160 cm
Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit
makan Pengolahan makanan (mg) C
URT Berat
(gr)
Jumat, 23 April
Sahur Air madu Di rebus Air 1 gls 220 ml - - - - - - - -
03.00 belimbing
WIB Madu 3 sdm 25 76 20,6 0,1 0,0 0,1 1,5 0,0 0,3
Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
Lele goreng Di goreng Ikan lele 2 ekor 70 58,7 0,0 10,4 1,6 0,2 6,3 8,4 0,7
sdg
Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 10 0,0 0,6 500 0,0
Tumis tauge, Di tumis Tauge 3 sdm 20 12,2 1,0 1,3 0,7 0,2 6,8 0,2 1,6
wortel, Wortel 5 sdm 40 14,4 3,2 0,4 0,2 0,0 2,0 0,0 0,0
buncis Buncis 3 sdm 15 5,2 1,2 0,3 0,0 0,2 6,9 10,1 1,5
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250 0,0
Tahu goreng Di goreng Tahu 4 bh sdg 60 45,6 1,1 4,9 2,9 3,2 63,0 0,0 0,0
tepung Tepung 4 sdm 30 109,2 22,9 3,1 0,3 0,4 4,5 0,0 0,0
terigu
Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 10 0,0 0,6 500 0,0
Tempe Di goreng Tempe 2 ptg sdg 20 39,8 3,4 3,8 1,5 0,5 18,6 0,2 0,0
goreng Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250 0,0
Pisang - Pisang 2 bh sdg 60 55,2 14,0 0,6 0,3 0,2 3,6 4,8 5,4
SUB TOTAL 1.035,9 146,9 31,5 38,2 5,6 123 1.523,7 9,4

82
Buka Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 721,8 159,0 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
puasa Daging, telur Di rebus daging 3 ptg sdg 60 161,3 0,0 14,9 10,8 1,0 2,4 0,0 0,0
18.00 bumbu bali Telur 3 butir 20 37,0 0,3 2,6 2,8 0,8 12,8 108,0 0,0
WIB puyuh
Orek tempe Di goreng Tempe 2 sdm 15 29,9 2,5 2,8 1,2 0,3 13,9 0,2 0,0
Kecap 1 sdm 10 6,0 0,6 1,0 0,0 0,2 2,0 0,0 0,0
Minyak ½ sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 220 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 999,1 162,4 34,8 20,9 3,6 47,4 358,1 0,0
Kudapan Bubur kacang Di rebus Kacang 5 sdm 100 140,1 24,7 3,1 3,5 1,3 259,0 1,0 0,0
20.00 Hijau hijau
WIB Santan 1 sdm 10 10,6 0,5 0,1 1,0 0,1 0,4 0,0 0,1
Tahu Di goreng - 2 bh sdg 55 72,4 11,3 3,1 1,8 2,0 39,1 0,0 0,0
berontak
SUB TOTAL 223,1 36,5 6,3 6,3 3,4 298,5 1,0 0,1
TOTAL 2.258,1 345,8 72,6 65,4 12,6 468,9 1.882,8 9,5
KEBUTUHAN 1.295 323,75 323,75 143,88 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 2150 340 60 60 9 1000 650 90
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND
Hari , tanggal : Minggu, 25 April 2021 (weekend)
Nama : Yuli
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 32 Tahun
TB : 160 cm

Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Minggu, 25 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30
WIB Telur goreng Di goreng Telur 1 butir 60 114,6 0,6 7,2 9,1 0,7 28,8 108,6 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250 0,0
Sayur sawi, Di rebus Sawi 1 ikat 60 9,0 1,3 1,4 0,1 0,7 44,4 181,8 15,0
toge
Toge 2 sdm 15 9,1 0,7 1,0 0,5 0,2 5,1 0,2 1,2
Pepaya - Pepaya 2 ptg sdg 30 11,7 2,9 0,2 0,0 0,0 7,2 40,5 18,6
Susu - Susu 1 bks 150 ml 98,9 7,2 4,8 5,9 0,2 172,5 82,5 1,5
SUB TOTAL 647,4 92,2 21,3 21,2 2,3 266,3 663,6 36,3
Buka Kurma - Kurma 4 biji sdg 20 55,8 14,7 0,6 0,1 0,4 9,2 0,2 0,6
Puasa
18.00 Tahu, telur Di rebus Telur 1 butir 60 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30,0 114,0 0,0
WIB bumbu bali Tahu 4 bh sdg 60 45,6 1,1 4,9 2,9 3,2 63,0 0,0 0,0
Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 721,8 159,0 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
Dadar jagung Di goreng Jagung 4 ptg sdg 130 140,4 32,6 4,3 1,7 0,8 2,6 16,9 7,8
Telur ½ butir 30 46,5 0,3 3,8 3,2 0,4 15,0 57,0 0,0
Tepung 3 sdm 15 54,6 11,4 1,5 0,2 0,2 2,3 0,0 0,0
terigu
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 3,0 250,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 1.200,9 219,9 36,0 20,6 6,9 138,8 438,1 8,4
Kudapan Jus alpukat Di jus Alpukat 5 sdm 100 79,1 11,8 0,5 3,8 0,3 3,0 2,0 2,0
20.00 Susu 3 sdm 20 64,0 10,9 1,6 1,7 0,0 60,0 12,4 0,4
WIB kental
manis
Air 1 gls 220 ml - - - - - - - -
belimbing
Tahu Di goreng - 2 bh sdg 55 72,4 11,3 3,1 1,8 2,0 39,1 0,0 0,0
berontak
SUB TOTAL 215,5 34,0 5,1 7,4 2,4 102,1 14,4 2,4
TOTAL 2.064,1 346.8 62,4 49,2 11,6 507,2 1.116,1 47,1
KEBUTUHAN 1.2895 323.75 323,75 143,88 - - - -
-KEBUTUHAN DARI AKG 2.150 340 60 609 1000 650 90 90
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 2.258,1 72,6 65,4 345,8 12,6
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 2.064,1 62,4 49,2 346,8 11,6
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 2.161,1 67,5 57,3 692,6 12,1
Asupan
Kebutuhan 2150 340 60 60 9
% Tingkat 105,1% 19,85% 95,5% 115,4% 134,4%
Konsumsi
Kategori Normal Defisit Normal Normal Lebih
berat

Analisis
Dari hasil analisis asupan rata-rata selama 2 hari pada (1 hari weekday, 1 hari
weekend) diketahui bahwa tingkat konsumsi energi sebesar 105,1% dalam kategori
normal, untuk KH sebesar 115,4% normal, Protein sebesar 19,85% Defisit berat,
Lemak sebesar 95,5% normal, Fe 134,4% lebih.

 Food Recall Pada Weekday (Jumat,23 April


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.258,1 345,8 72,6 65,4 12,6
(Hasil Recall)
Kebutuhan 2150 60 67,5 60 9
Tingkat 105,2% 576,3% 107,5% 109% 140%
Konsumsi
Kategori Normal Lebih Normal Normal Lebih

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Jumat, 23 April diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 105,2% dalam kategori normal, untuk KH sebesar 576,3%
lebih, Protein sebesar 107,5 % Normal, Lemak sebesar 109% normal, Fe 140%
lebih.

 Food Recall Pada Weekend

86
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2064,1 346,8 62,4 49,2 11,6
(Hasil Recall)
Kebutuhan 2150 340 60 60 9
Tingkat 96,0% 102% 104% 8,2% 128,8%
Konsumsi
Kategori Normal Normal Normal Defisit Lebih
ringan

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Minggu, 25 April diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 96,0% dalam kategori normal, untuk KH sebesar 102%
normal, Protein sebesar 104% normal, Lemak sebesar 8,2% defisit ringan, Fe 128,8 %
lebih.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN 9

Nama Responden : Sumini


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 42 Tahun
BB 52
TB 158

 IMT =
=
=
= 20,8 (normal)

 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 52) + (1,7 x 158) – (4,7 x 42)
= 655 + 499,2 + 268,6 – 197,4
Total Energi = 1.225 kkal

 Karbohidrat = 1.225 : 4
= 306,25 gr (+10%) = 336,87 gr
(-10%) = 275,62 gr
 Protein = 1.225 : 4
= 306,25 gr (+10%) = 336,87 gr
(-10%) = 275,62 gr
 Lemak = 1.225 : 9
= 136,11 gr (+10%) = 149,72 gr
(-10%) = 122,49 gr
Formulir Food Recall

Hari , tanggal : Senin, 26 April 2021 (weekday)


: Sabtu, 1 Mei 2021 (weekend)
Nama : Sumini
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50 Tahun
BB : 52 kg
TB : 158 cm

Waktu Nama Cara Bahan Jumlah


Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Senin, 26 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.30 Pepes tahu, Di kukus Tahu 3 bh bsr 120 gr
WIB udang Udang 4 ptg sdg 40 gr
Sayur bening Di rebus Bayam 2 ikat 120 gr
bayam Jagung 2 bh sdg 40 gr
Sambal tomat - Cabe merah 3 bh sdg 15 gr
besar
Tomat 1 bh sdg 20 gr
Cabe rawit 2 bj sdg 3 gr
Susu pisang Di jus Susu 1 bks 150 ml
Pisang 2 bh sdg 60 gr
Gula 2 sdm 15 gr
Buka Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
puasa Mie kuning 3 sdm 45 gr
Mie kuning Di goreng
18.00
telur Telur 1 sdm 10 gr
WIB
Minyak 2 sdm 10 gr
Tumis sawi, Di tumis Sawi 2 sdm 5 gr
toge wortel Toge 3 sdm 15 gr
Wortel 5 sdm 25 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Ayam goreng Di goreng Ayam 5 ptg sdg 60 gr
tepung Tepung terigu 2 sdm 20 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapan Sukun Di goreng - 1 bh bsr 30 gr
20.00 Es jeruk - Jeruk 2 bh sdg 60 gr
WIB Gula 2 sdm 10 gr
Air 1 gls 100 ml
belimbing
Sabtu, 1 Mei
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
03.30
WIB Tahu telur Di goreng Tahu 1 bh bsr 20 gr
Telur 1 butir 60 gr

Minyak 2 sdm 10 gr

Tempe Di kukus Tempe 2 bh sdg 25 gr

Kangkung Di rebus Kangkung 2 ikat 30 gr

Air putih - Air putih 1 gls 100 ml


belimbing
Buka Teh madu Di rebus Teh 1 kotak 10 gr
Puasa celup
18.00 Madu 2 sdm 20 gr
WIB Tahu isi Di goreng - 2 bh sdg 60 gr

Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 gr


Perkedel Di goreng - 2 bh sdg 40 gr
daging
Sayur sop Di rebus Wortel 5 bh sdg 20 gr
Kentang 4 bh sdg 15 gr
Buncis 3 bh sdg 10 gr
Makaroni 4 bh sdg 10 gr
Tahu Di goreng Tahu 2 bh sdg 30 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml
belimbing
Kudapa Siomay Di rebus Tahu 3 bh sdg 30 gr
n 20.00 Telur 1 butir 60 gr
WIB Kentang 2 ptg sdg 20 gr
Siomay 2 bh sdg 40 gr
Bumbu kacang 4 sdm 30 gr
Es manado - Sirsak 4 sdm 35 gr
Jelly 2 sdm 20 gr
Daging kelapa 1 sdm 15 gr
Susu kental 5 sdm 45
manis
Es batu 3 butir 20 gr
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY

Hari , tanggal : Senin, 26 April 2021 (weekday)


Nama : Sumini
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50 Tahun
TB : 158 cm

Waktu Menu Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Senin, 26 April
Sahur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30
WIB Pepes tahu, Di kukus Tahu 3 bh bsr 120 gr 91,2 2,3 9,7 5,8 6,5 126,0 0,0 0,0
udang Udang 4 ptg sdg 40 gr 31,6 0,0 6,7 0,4 1,0 12,4 20,4 0,8
Sayur Di rebus Bayam 2 ikat 120 gr 44,5 8,8 4,4 0,2 3,7 253,2 622,8 39,6
bening Jagung 2 bh sdg 40 gr 43,2 10,0 1,3 0,5 0,2 0,8 5,2 2,4
bayam
Sambal - Cabe 3 bh sdg 15 gr 4,1 0,9 0,2 0,0 0,1 1,4 70,7 21,9
tomat merah
besar
Tomat 1 bh sdg 20 gr 4,2 0,9 0,2 0,1 0,1 1,0 17,4 3,8
Cabe rawit 2 bj sdg 3 gr 9,5 1,7 0,4 0,5 0,2 4,4 124,8 2,3
Susu Pisang Di jus Susu 1 bks 150 ml 98,9 7,2 4,8 5,9 0,2 172,5 82,5 1,5
Pisang 2 bh sdg 60 gr 55,2 14,0 0,6 0,3 0,2 3,6 4,8 5,4
Gula 2 sdm 15 gr 58,0 15,0 0,0 0,0 0,0 0,2 0,0 0,0
SUB TOTAL 801,4 140,3 35,0 14,3 12,8 588,3 948,6 77,7
Buka Nasi Di tanak Beras 1 100 gr 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
puasa centomg

91
18.00 Mie kuning Di goreng Mie 3 sdm 45gr 63,5 12,7 2,2 0,3 0,2 3,2 0,0 0,0
WIB telur kuning
Telur 1 sdm 10 gr 15,5 0,1 1,3 1,1 0,1 5,0 19,0 0,0
Minyak 2 sdm 10 gr 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500,0 0,0
Tumis sawi, Di tumis Sawi 2 sdm 5 gr 0,8 0,1 0,1 0,0 0,1 3,7 15,1 1,3
toge, wortel Toge 3 sdm 15 gr 9,1 0,7 1,0 0,5 0,1 5,1 0,2 1,2
Wortel 5 sdm 25 gr 9,0 2,0 0,3 0,2 0,0 1,3 0,0 0,0
Minyak 2 sdm 5 gr 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Ayam Di goreng Ayam 5 ptg sdg 60 gr 170,9 0,0 16,1 11,3 0,8 7,8 23,4 0,0
goreng Tepung 2 sdm 20 gr 72,8 15,3 2,1 0,2 0,2 3,0 0,0 0,0
tepung terigu
Minyak 1 sdm 5 gr 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 874,9 110,4 29,7 34,2 2,2 38,2 1057,7 2,5
Kudapan Sukun Di goreng - 1 bh bsr 30 gr 74,0 8,1 0,3 5,1 0,2 5,4 251,2 0,6
20.00 Es jeruk - Jeruk 2 bh sdg 60 gr 28,3 7,1 0,5 0,1 0,1 24,0 4,8 0,0
WIB Gula 2 sdm 10 gr 38,7 10,0 0,0 0,0 0,0 0,1 0,0 31,8
Air putih 1 gls 100 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 141,0 25,2 0,9 5,1 0,2 29,5 256,0 40,5
TOTAL 1.817,3 275,9 65,6 53,6 15,2 656 2.262,3 120,7
KEBUTUHAN 1.225 306,25 306,25 136,11 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 1800 280 60 60 8 1200 600 75
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND

Hari , tanggal : Sabtu, 1 Mei 2021 (weekend)


Nama : Sumini
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 50 Tahun
TB : 158 cm

Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit
makan Pengolahan makanan (mg) C
URT Berat
(gr)
Sabtu, 1 Mei
Sahur Nasi Di tanak beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30
Tahu telur Di goreng Tahu 1 bh bsr 20 gr 15,2 0,4 1,6 1,0 1,1 21,0 0,0 0,0
WIB
Telur 1 butir 60 gr 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30,0 114,0 0,0
Minyak 2 sdm 10 gr 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500,0 0,0
Tempe Di rebus Tempe 2 buah 25 gr 49,8 4,3 4,8 1,9 0,6 23,3 0,3 0,0
Kangkung Di rebus Kangkung 2 ikat 30 gr 4,5 0,6 0,7 0,1 0,3 22,2 90,9 7,5
Air putih - Air putih 1 gls 200 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 609,7 85,4 21,3 19,9 3,3 105,0 705,2 7,5
Buka teh madu Di rebus Teh 1 kotak 10 5,0 1,0 0,0 0,0 0,0 10,0 0,0 0,0
puasa celup
18.00 Madu 2 sdm 20 60,8 16,5 0,1 0,0 0,1 1,2 0,0 0,2
WIB Air putih 1 gls 100 ml - - - - - - - -
belimbing
Tahu isi Di goreng - 2 bh 40 73,5 0,8 3,2 6,9 2,2 42,3 250,0 0,0
sedang
Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 721,8 159,0 13,4 1,2 0,0 16,0 0,0 0,0
Perkedel Di goreng - 2 bh sdg 40 80,5 5,9 4,3 4,3 1,2 10,1 104,0 1,5
daging
Sayur sop Di rebus Wortel 5 bh sdg 20 7,2 1,6 0,2 0,1 0,4 1,0 0,0 0,0
Kentang 4 bh sdg 15 13,9 3,2 0,3 0,0 0,0 0,8 0,0 2,0
Buncis 3 bh sdg 10 3,5 0,8 0,2 0,0 0,1 4,6 6,7 1,0
Macaroni 4 bh sdg 10 35,3 7,1 1,2 0,2 0,1 1,8 0,0 0,0
Tahu Di goreng Tahu 2 bh sdg 30 22,8 0,6 2,4 1,4 1,6 31,5 0,0 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 225 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 1.067,5 196,4 25,3 19,2 5,8 119,6 610,7 4,6
Kudapan Siomay Di rebus Tahu 3 bh sdg 30 22,8 0,6 2,4 1,4 1,6 31,5 0,0 0,0
20.00 Telur 1 butir 60 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30,0 114,0 0,0
WIB Kentang 2 ptg sdg 20 18,6 4,3 0,4 0,0 0,1 1,0 0,0 2,6
Siomay 2 bh sdg 40 28,4 1,8 3,8 0,6 0,1 2,4 2,8 1,2
Bumbu 4 sdm 30 119,4 3,8 6,2 9,9 1,2 20,4 0,0 0,0
kacang
Es manado - Sirsak 4 sdm 35 24,5 6,2 0,2 0,1 0,1 5,3 1,8 13,3
Jelly 2 sdm 20 31,8 7,9 0,3 0,1 0,6 33,6 2,4 2,6
Daging 1 sdm 15 10,5 1,5 0,1 0,5 0,1 18,9 0,0 0,0
kelapa
Susu 5 sdm 45 144,0 24,5 3,5 3,9 0,1 135,0 27,9 0,9
kental
manis
Es batu 3 butir 20 - - - - - - - -
SUB TOTAL1. 493,1 51,3 24,6 22,9 4,6 278,0 148,9 20,6
TOTAL 2.170,3 333,1 71,2 62 13,7 502,6 1.464,8 32,7
KEBUTUHAN 1.225 306,25 306,25 136,11 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 1800 280 60 60 8 1200 600 75
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 1.817,3 65,6 53,6 275,9 15,2
Hari 1 (weekday)
Total Asupan 2.170,3 71,2 62 333,1 62
Hari 2
(weekday)
Rata-rata 1.993,8 68,4 57,8 304,5 38,6
Asupan
Kebutuhan 1800 60 280 60 8
%Tingkat 110,7% 114% 107,2% 507,5% 482,5%
Konsumsi
Kategori Normal Normal Normal Lebih lebih

Analisis
Dari hasil analisis asupan rata-rata selama 2 hari pada (1 hari weekday, 1 hari
weekend) diketahui bahwa tingkat konsumsi energi sebesar 110,7% dalam kategori
normal, untuk KH sebesar 507,5% lebih, Protein sebesar 114% normal, Lemak
sebesar 107,2% normal, Fe 482,5% lebih dibandingkan dengan keburuhan
berdasarkan akg yaitu energy 1800 kkal, protein 60 gr, lemak 280 gr, kh 60 gr, fe 8 gr.

 Food Recall Pada Senin, 26 April


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.817,3 275,9 65,6 53,6 15,2
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 1800 60 280 60 8
Tingkat 109% 459,8% 23,42% 89,33% 190%
Konsumsi
Kategori Normal Lebih Defisit berat Defisit Lebih
ringan

Analisis
Dari hasil Recall Senin, 26 April diketahui bahwa tingkat konsumsi energi
sebesar 1097% dalam kategori normal, untuk KH sebesar 459,8% lebih, Protein
sebesar 23,42% defisit berat, Lemak sebesar 89,33% defisit ringan, Fe 190% lebih
dibandingkan dengan keburuhan berdasarkan akg yaitu energy 1800 kkal, protein 60
gr, lemak 280 gr, kh 60 gr, fe 8 gr.

95
 Food Recall Pada Sabtu, 1 Mei
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.170,3 333,1 71,2 62 13,71
(Hasil Recall)
Kebutuhan 1800 280 60 60 8
Tingkat 120,5% 118,9% 118,6% 103,3% 171,3%
Konsumsi
Kategori Lebih Normal Normal Normal Lebih

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Sabtu, 1 Mei diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar120,5% dalam kategori lebih, untuk KH sebesar 118,9%
normal, Protein sebesar 118,6% normal, Lemak sebesar 103,3% normal, Fe 171,3%
lebih dibandingkan dengan keburuhan berdasarkan akg yaitu energy 1800 kkal,
protein 60 gr, lemak 280 gr, kh 60 gr, fe 8 gr.
PERHITUNGAN KEBUTUHAN GIZI RESPONDEN KE 10

Nama Responden : Rifda Putri Nabila


Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 Tahun
BB : 60 kg
TB : 158 cm

 IMT =

=
= 24,03 (Normal)
 Rumus Meiflin
REE Perempuan = 655 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi badan) – (4,7 x usia)
= 655 + (9,6 x 60) + (1,7 x 158) – (4,7 x 22)
= 655 + 576 + 268,6 – 103,4
Total Energi = 1.396,2 kkal (+10%) = 1.535,82 kkal
(-10%) = 1.256,58 kkal
 Karbohidrat = 1.396,2 : 4
= 349,05 gr (+10%) = 383,95 gr
(-10%) = 314,14 gr
 Protein = 1.396,2 : 4
= 349 gr (+10%) = 383,9 gr
(-10%) = 314,1 gr
 Lemak = 1.396,2 : 9
= 155,13 gr (+10%) = 170,64 gr
(-10%) = 139,61 gr
Formulir Food Recall
Hari , tanggal : Rabu, 21 April 2021 (weekday)
: Sabtu, 24 April 2021 (weekend)
Nama : Rifda Putri Nabila
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 Tahun
BB : 60 kg
TB : 158 cm
Waktu Nama Cara Bahan Jumlah
Makanan Pengolahan Makanan
URT Berat
Senin, 26 April
Sahur Air madu Di rebus Air 1 gls 200 ml
03.00 belimbing
WIB Madu 3 sdm 30 gr
Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
Telur goreng Di goreng Telur 1 butir 60 gr
daging Daging 2 sdm 20 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Sayur sawi Di rebus Sawi 2 ikat 60 gr
Tahu kukus Di kukus Tahu 2 bh sdg 40 gr
Tempe Di kukus Tempe 1 ptg bsr 20 gr
Pisang Di rebus Pisang 2 bh sdg 50 gr
Buka Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
puasa
Sayur bobor Di rebus Bayam 2 ikat 60 gr
18.00
WIB bayam Tahu 1 bh bsr 25 gr
Tempe 1 bh bsr 20 gr
Ayam goreng Di goreng Ayam 2 ptg sdg 40 gr
lengkuas Minyak 2 sdm 10 gr
Dadar jagung Di goreng Jagung 4 bh sdg 60 gr
Tepung terigu 2 sdm 20 gr
Telur 1/2 butir 30 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Air putih - Air putih 1 gls 200 ml
belimbing
Kudapan Es oyen - Jelly 2 sdm 10 gr
20.00 Mutiara 1 sdm 8 gr
WIB Susu kental 3 sdm 25 gr
manis
Degan 1 sdm 5 gr
Alpukat 1 sdm 6 gr
Es batu 3 sdm 20 gr
Sabtu, 1 Mei
Saur 03.30 Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 gr
WIB Ayam Di panggang Ayam 1 ptg sdg 30 gr
pangang Mentega 1 sdm 10 gr
Tumis buncis Di tumis Buncis 2 sdm 15 gr
wortel toge Wortel 2 sdm 15 gr
Toge 1 sdm 12 gr
Minyak 1 sdm 5 gr
Susu - Susu 1 gls 150 ml
belimbing
Buka Tahu isi - - 1 bh bsr 30 gr
puasa Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 gr
18.00 Ikan bandeng Di rebus Ikan bandeng 1 ekor sdg 40 gr
WIB bumbu Tahu 2 bh sdg 30 gr
kuning
Air putih - Air putih 1 gls 250 ml
belimbing
Kudapa Mie ayam - Mie 1 mangkok 50 gr
n 20.00 bakso Bakso 2 bh sdg 20 gr
WIB Daging ayam 1 sdm 5 gr
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 1 WEEKDAY

Hari , tanggal : Rabu, 21 April 2021 (weekday)


: Sabtu, 24 April 2021 (weekend)
Nama : Rifda Putri Nabila
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 Tahun
TB : 158 cm
Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Senin, 26 April
Sahur Air madu Di rebus Air 1 gls 200 ml - - - - - - - -
03.30 belimbing
WIB Madu 3 sdm 30 91,2 24,7 0,1 0,0 0,1 1,8 0,0 0,3
Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
Telur goreng Di goreng Telur 1 butir 60 93,1 0,7 7,6 6,4 0,7 30,0 114,0 0,0
daging Daging 2 sdm 20 57,0 0,0 5,4 3,8 0,3 2,6 7,8 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Sayur sawi Di rebus Sawi 2 ikat 60 9,0 1,3 1,4 0,1 0,7 44,4 181,8 15,0
Tahu Di kukus Tahu 2 bh sdg 40 30,4 0,8 3,2 1,9 2,2 42,0 0,0 0,0
Tempe Di kukus Tempe 1 ptg bsr 20 39,8 3,4 3,8 1,5 0,5 18,6 0,2 0,0
Pisang Di rebus Pisang 2 bh sdg 50 58,0 15,6 0,4 0,1 0,3 1,0 45,5 5,5
SUB TOTAL 1.504,3 284,9 41,9 20,6 6,5 164,7 599,3 20,8
Buka Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
puasa
Sayur bobor Di rebus Bayam 2 ikat 60 22,2 4,4 2,2 0,1 1,9 126,6 311,4 19,8
18.00
bayam Tahu 1 bh bsr 25 19,0 0,5 2,0 1,2 1,4 2,3 0,0 0,0
WIB
Tempe 1 bh bsr 20 39,8 3,4 3,8 1,5 0,5 18,6 0,2 0,0
Ayam goreng Di goreng Ayam 2 ptg sdg 40 114,0 0,0 10,8 7,6 0,6 5,2 15,6 0,0

100
lengkuas Minyak 2 sdm 10 86,2 0,0 0,0 10,0 0,0 0,6 500,0 0,0
Dadar jagung Di goreng Jagung 4 bh sdg 60 64,8 15,1 2,0 0,8 0,4 1,2 7,8 3,6
Tepung 2 sdm 20 72,8 15,3 2,1 0,2 0,2 3,0 0,0 0,0
terigu
Telur 1 butir 30 46,5 0,3 3,8 3,2 0,4 15,0 57,0 0,0
Minyak 1 sdm 5 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 200 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 869,4 118,4 33,3 30,2 5,8 204,8 1142,0 23,4
Kudapan Es oyen - Jelly 2 sdm 10 15,9 4,0 0,2 0,1 0,3 16,8 1,2 1,3
20.00
WIB Mutiara 1 sdm 8 27,9 6,8 0,2 0,0 0,1 100,2 0,0 0,0
Susu 3 sdm 25 80,0 13,6 2,0 2,2 0,1 75,0 15,5 0,5
kental
manis
Degan 1 sdm 5 8,9 0,4 0,1 0,8 0,1 0,3 0,0 0,1
Alpukat 1 sdm 6 4,7 0,7 0,0 0,2 0,0 0,2 0,1 0,1
Es batu 3 sdm 20 - - - - - - - -
SUB TOTAL 137,4 25,4 2,4 3,3 0,6 192,5 16,8 2,0
TOTAL 2.511,1 428,7 77,6 54,1 12,9 562 1.758,1 46,2
KEBUTUHAN 1.396,2 349,05 349 155,13 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 2.650 400 65 75 9 1000 600 75
ANALISIS FOOD RECALL HARI KE 2 WEEKEND

Hari , tanggal : Sabtu, 24 April 2021 (weekend)


Nama : Rifda Putri Nabila
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia : 22 Tahun
TB : 158 cm
Waktu Menu Makan Cara Bahan Jumlah Bahan Energi KH Protein Lemak Fe Ca Vit A Vit C
makan Pengolahan makanan (mg)
URT Berat
(gr)
Sabtu, 1 Mei
Saur Nasi Di tanak Beras 1 centong 100 360,9 79,5 6,7 0,6 0,6 8,0 0,0 0,0
03.30 Ayam Di panggang Ayam 1 ptg sdg 30 85,5 0,0 8,1 5,7 0,4 3,9 11,7 0,0
WIB panggang Mentega 1 sdm 10 gr 71,0 0,0 0,0 8,1 0,0 0,6 74,9 0,0
Tumis buncis, Di tumis Buncis 2 sdm 15 gr 5,2 1,2 0,3 0,0 0,2 6,9 10,1 1,5
wortel, toge Wortel 2 sdm 15 gr 5,4 1,2 0,2 0,1 0,0 0,8 0,0 0,0
Toge 1 sdm 12 gr 7,3 0,6 0,8 0,4 0,1 4,1 0,1 1,0
Minyak 1 sdm 5 gr 43,1 0,0 0,0 5,0 0,0 0,3 250,0 0,0
Susu - Susu 1 gls 150 ml 98,9 7,2 4,8 5,9 0,2 172,5 82,5 1,5
belimbing
SUB TOTAL 677,4 89,6 20,8 25,7 1,5 197,0 429,3 4,0
Buka Tahu isi - - 1 bh bsr 30 gr 46,6 8,4 1,7 0,8 0,8 14,7 0,0 0,2
puasa Nasi Di tanak Beras 2 centong 200 gr 721,8 159,0 13,4 1,2 1,2 16,0 0,0 0,0
18.00 Ikan bandeng Di rebus Ikan 1 ekor 40 gr 33,6 0,0 5,9 0,9 0,1 3,6 4,8 0,4
WIB bumbu kuning bandeng sdg
Tahu 2 bh sdg 30 gr 22,8 0,6 2,4 1,4 1,6 31,5 0,0 0,0
Air putih - Air putih 1 gls 250 ml - - - - - - - -
belimbing
SUB TOTAL 824,8 168,0 23,5 4,3 3,7 65,8 4,8 0,6
Kudapan Mie ayam - Mie 1 50 70,5 14,1 2,4 0,3 0,3 3,5 0,0 0,0
20.00 bakso mangkok
WIB Bakso 2 bh sdg 20 74,0 0,0 4,7 6,0 0,3 1,2 2,0 0,0
Daging 1 sdm 5 14,2 0,0 1,3 0,9 0,1 0,6 2,0 0,0
ayam
SUB TOTAL 158,7 14,2 8,4 7,3 0,6 5,3 4,0 0,0
TOTAL 1.660,9 272,1 52,7 37,3 5,8 268,1 438,1 4,6
KEBUTUHAN 1.396,2 349,05 349 155,13 - - - -
KEBUTUHAN DARI AKG 2.650 400 65 75 9 1000 600 75
Pembahasan

Standart Presentase Asupan (Merujuk Pada Depkes RI 1996)


Lebih >120%
Normal 90 – 119%
Defisit Ringan 80 – 89%
Defisit Sedang 70 – 79%
Defisit Berat < 70%

 Asupan Rata – Rata Selama 2 Hari (1 hari weekday 1 hari weekend)


Keterangan Energi Protein Lemak KH Fe
(Kkal) (g) (g) (g)
Total Asupan 2.511,1 77,6 54,1 428.7 12,9
Hari 1
(weekday)
Total Asupan 1.660,9 52,7 37,3 272,1 5,8
Hari 2
(weekend)
Rata-rata 2.086 65,15 45,7 350,4 9,35
Asupan
Kebutuhan 2.650 65 75 400 9
%Tingkat 78,71% 102,3% 60,93% 87,6% 103,8%
Konsumsi
Kategori Defisit Normal Defisit Defisit Normal
sedang berat ringan

Analisis
Dari hasil analisis asupan rata-rata selama 2 hari pada (1 hari weekday, 1 hari
weekend) diketahui bahwa tingkat konsumsi energi sebesar 78,71% dalam kategori
defisit sedang, untuk KH sebesar 87,6% defisit ringan, Protein sebesar 102,3%
normal, Lemak sebesar 60,93% defisit berat, Fe 103,8 % normal dari kebutuhan akg
energi 2.650 kkal, kh 400gr, protein 65gr, lemak 75gr, fe 9 gr.

 Food Recall Pada Rabu, 21 April (Weekday)


Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 2.511,1 428,7 77,6 54,1 12,9
(Hasil Recall)
Kebutuhan 2.650 400 65 75 9
Tingkat 94,75% 107,1% 119,3% 72,13% 143,3%
Konsumsi
Kategori Normal Normal Normal Defisit Lebih
sedang

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Rabu, 21 April diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 94,75% dalam kategori normal, untuk KH sebesar 107,1%
Normal, Protein sebesar 119,3% Normal, Lemak sebesar 72,13% Defisit sedang, Fe
143,3% lebih dari kebutuhan akg energi 2.650 kkal, kh 400gr, protein 65gr, lemak
75gr, fe 9 gr.

104
 Food Recall Pada Sabtu, 1 mei (Weekend)
Zat gizi Energi KH Protein Lemak Fe
Asupan 1.660,9 272,9 52,7 37,3 5,8
(Hasil
Recall)
Kebutuhan 2.650 400 65 75 9
Tingkat 62,67% 68,22% 81,07% 49,73% 64,4%
Konsumsi
Kategori Defisit berat Defisit Defisit ringan Defisit Defisit
berat berat berat

Analisis
Dari hasil analisis Food Recall pada Sabtu, 1 mei diketahui bahwa tingkat
konsumsi energi sebesar 62,67% dalam kategori defisit berat, untuk KH sebesar
68,22% defisit berat, Protein sebesar 81,07% defisit ringan, Lemak sebesar 49,73%
defisit berat, Fe 64,4% defisit berat dari kebutuhan akg energi 2.650 kkal, kh 400gr,
protein 65gr, lemak 75gr, fe 9 gr.

BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan

Jadi, kesimpulan pada laporan Survei Konsumsi Pangan di tingkat


masyarakat pada RT 1 RW 8 Kecamatan Genteng, kelurahan Kapasari,
Kota Surabaya menggunakan metode survey konsumsi pangan yaitu food
recall 24 jam dan juga food record yang mana laporan survei konsumsi
pangan tersebut dalam kategori wanita dewasa yang mana rata-rata
asupan tingkat konsumsi pangan masih dalam kategori rendah (defisit
berat) dan ada juga asupan tingkat konsumsi yang berada dalam kategori
tinggi (lebih).

5.2 Saran
Di himbau agar warga lebih menjaga kesehatan dengan mencukupi asupan
kebutuhan gizi sekaligus mengonsumi asupan gizi yang sesuai dengan kriteria
kondisi pribadi masing-masing warga.
DAFTAR PUSTAKA
http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-content/uploads/2018/09/Survey-Konsumsi Pangan_SC.pdf
Sirajuddin, Surmita, Astuti Trina. 2018. Bahan Ajar Gizi “Buku Survey Konsumsi Pangan” Kementerian
Kesehatan Republik Indonesia.
Diakses 29 April 2021
https://docplayer.info/31322182-Bab-i-pendahuluan-dapat-diperoleh-melalui-survei-konsumsi-pangan
penilaian-survei-konsumsi.html
Margareth E. Cameron and Wija A. Van Staveren, Manual On Methodology for Food
Consumption Studies, (New York: Oxford University Press, 1988), h. 85-88 10 Ibid, h. 61.
Diakses 29 April 2021
https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_pendidikan_dir/18e4ebf2c0ccd280a198372d113cd91f.pdf
Ni Wayan Arya Utami. 2016. Modul Survei Konsumsi Makanan”. Universitas Udayana. Fakultas
Kedokteran Program Studi Kesehatan Masyarakat.
Diakses 29 April 2021 http://repository.unimus.ac.id/673/3/BAB%20II
%20TINJAUANPUSTAKA.pdf Diakses 29 April 2021
http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-content/uploads/2017/11/GIZI-DALAM-DAUR-KEHIDUPAN-
FINAL-SC.pdf
Pritasari, Damayanti Didit, Lestari Tri Nugraheni. 2017. Bahan Ajar Gizi “Gizi Dalam Daur Kehidupan”
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Diakses 29 April 2021

Anda mungkin juga menyukai